Isu dan Problematika PAUD Kontemporer (1)

MAKALAH KONSEP DASAR PAUD
”ISU ISU DAN PROBLEMATIKA PAUD KONTEMPORER”

DI SUSUN OLEH
KELOMPOK 8
1.
2.
3.
4.
5.

DEBORA INGE RACHEL
ELLA FEBRIANTI
ELSA MELINDA
SEPTIA MARINI
YULIAN JAMILIAH

(2014 142 057)
(2014 142 078)
(2014 142 064)
(2014 142 052)

(2014 142 047)

PROGRAM STUDI PG-PAUD
JURUSAN ILMU PENDIDIKAN
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS PGRI PALEMBANG
2014/2015
ISU-ISU DAN PROBLEMATIKA PAUD KONTEMPORER

1

KATA PENGANTAR
Puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Kuasa atas segala limpahan
Rahmat, Inayah, Taufik dan Hidayahnya sehingga kami dapat menyelesaikan
penyusunan makalah ini dalam bentuk maupun isinya yang sangat sederhana.
Semoga makalah ini dapat dipergunakan sebagai salah satu acuan, petunjuk
maupun pedoman bagi pembaca dalam administrasi pendidikan dalam profesi
keguruan.
Harapan kami semoga makalah ini membantu menambah pengetahuan
dan pengalaman bagi para pembaca, sehingga kami dapat memperbaiki bentuk

maupun isi makalah ini sehingga kedepannya dapat lebih baik.
Makalah ini masih banyak kekurangan karena pengalaman yang kami
miliki masih kurang. Oleh kerena itu kami harapakan kepada para pembaca
untuk memberikan masukan-masukan yang bersifat membangun untuk
kesempurnaan makalah ini.

Palembang, Oktober 2015

Penyusun

ISU-ISU DAN PROBLEMATIKA PAUD KONTEMPORER

2

DAFTAR ISI

Kata Pengantar.....................................................................................................i
Daftar Isi.............................................................................................................ii
Bab 1 Pendahuluan
1.1 Latar Belakang...............................................................................................1

1.2 Rumusan Masalah.........................................................................................2
1.3 Tujuan Penulisan...........................................................................................2
Bab II Pembahasan
2.1 Pengertian Isu dan Problematika PAUD Kontemporer.............................3
2.2 Isu PAUD Kontemporer..............................................................................10
2.3 Pentingnya Pendidikan Anak Usia Dini.....................................................11
2.4 Problematika PAUD di Tengah Masyarakat..............................................12
Bab III Penutup
3.1 Kesimpulan..................................................................................................12
3.2 Saran............................................................................................................12
Daftar Pustaka...................................................................................................13

ISU-ISU DAN PROBLEMATIKA PAUD KONTEMPORER

3

BAB I
PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Pendidikan adalah hak warga negara, tidak terkecuali pendidikan
diusia dini merupakan hak warga negara dalam mengembangkan
potensinya sejak dini berdasarkan berbagai penelitian bahwa usia dini
merupakan pondasi terbaik dalam mengembangkan kehidupan dimasa
depan selain itu, pendidikkan diusia dini
kemampuan

dasar

dalam

menerima

dapat mengoptimalkan

proses

pendidikkan

diusia


berikutnya.
Pendidikan anak usia dini (PAUD) sedang menjadi isu nasional di
indonesia dewasa ini. Percepatan dan perluasan layanan PAUD
merupakan salah satu kebijakan strategis yang di gulirkan kementrian
pendidikan dan kebudayaan. Sejalan dengan kebijakan tersebut,
penambahan dan peningkatan kompetensi pendidikan PAUD menjadi
tuntutan yang tidak dapat di abaikan.
Program peningkatan mutu pendidik PAUD yang telah diberlakukan
selama ini melalui kegiatan kelompok, kerja guru taman kanak-kanak
(KGTKK) pada gugus taman kanak-kanak (TK) untuk PAUD jalur formal,
sebagaimana telah dditetapkan Dirgen Dikdasmen Depdikbud No.
086/C/Kep/U/1995 Tanggl 18 Mei 1995, yaitu: “Gugus TK merupakan
wadah kegiatan KGTKK dan Kelompok Kerja Kepala TK”.

ISU-ISU DAN PROBLEMATIKA PAUD KONTEMPORER

4

Menarik untuk di perhatikan mengenai berkembangnya lembaga

PAUD dalam berbagai bentuk layanan PAUD seperti TK, Taman Penitipan
Anak (TPA), Kelompok Bermain (KB), dan Satuan PAUD Sejenis (SPS),
menunjukkan semakin meningkatnya kesadaran masyarakaat tentang
pentingnya pendidikan yang sesuai dengan tahap perkembangan anak
sejak usia dini. Peningkatan minat masyarakat tersebut di ikuti dengan
meningkat pula kebutuhan pendidik (Guru TK/PAUD) yang berkualitas.
Dengan adanya peraturan pemerintah menjalakan program satu desa
satu PAUD hal menandakan bahwa pendidikan di mulai sejak dini itu
sangatlah penting, dimana pada usia 0-6 Tahun di sebut masa keemasan
(golden ages), masa ini masa di mana rangsangan dan pendidikan
sangat

di

butuhkan

untuk

membantu


proses

pertumbuhan

dan

perkembangan anak. Pada bagian ini menyoroti beberapa isu kritis dan
problematis dalam PAUD.
menjadi

perbincangan

Sedangkan

di mana isu merupakan suatu hal yang

(trending

topic)


yang

bersifat

sementara.

problematika itu sendiri merupakan permasalahan atau

masalah yang timbul di tengah PAUD. Untuk lebih jelasnya mengenai isu
dan

problematika

PAUD

kontemporer

akan

dibahas


pada

bab

selanjutnya.

1.2 Rumusan Masalah

ISU-ISU DAN PROBLEMATIKA PAUD KONTEMPORER

5

1) Apa yang di maksud dengan isu dan problematika PAUD
kontemporer?
2) Apa saja yang menjadi isu PAUD kontemporer?
3) Mengapa pentingnya pendidikan PAUD?
4) Apa saja problematika PAUD di tengah masyarakat?
1.3 Tujuan Penulisan
Tujuan dari pembuatan makalah ini yaitu untuk memenuhi tugas

pada mata kuliah

“Konsep Dasar PAUD” selain itu untuk mengetahui

tentang isu-isu dan problematika PAUD kontemporer .

BAB II
PEMBAHASAN

2.1. Pengertian Isu dan Problematika PAUD Kontemporer

ISU-ISU DAN PROBLEMATIKA PAUD KONTEMPORER

6

Berdasarkan Undang-undang no 20 tahun 2003 tentang sistem
pendidikan nasional berkaitan dengan pendidikan anak usia dini
tertulis pada pasal 28 ayat satu yang berbunyi “pendidikan anak usia
dini di selenggarakan bagi anak sejak lahir sampai dengan 6 tahun
dan bukan merupakan peryaratan untuk mengikuti pendidikan dasar”.

Selanjutnya pada bab 1 pasal 1 ayat 14 di tegaskan bahwa
pendidikan anak usia suatu upaya pembinaan yang ditujukan pada
anak sejak lahir sampai usia enam tahun yang dilakukan melalui
pemberian rangsangan pendidikan untuk membantu pertumbuhan
dan perkembangan jasmani dan rohani agar anak memiliki kesiapan
dalam memasuki pendidikan lebih lanjut (Depdiknas, USPN, 2014:4).
Pendidikan Anak Usia Dini merupakan salah satu bentuk
penyelenggaran pendidikan yang menitik beratkan pada peletakan
dasar kearah pertumbuhan dan perkembangan fisik koordinasi
motorik halus dan kasar, kecerdasan (daya pikir, daya cipta,
kecerdasan emosi, kecerdasan spiritual) sosio emosional (sikap dan
perilaku serta beragama), bahasa dan komunikasi, sesuai dengan
keunikan dan tahap-tahap perkembangan yang dilalaui anak usia dini
(http://id.wikipedia.urg/wiki/pendidikan).
Isu adalah suatu hal atau trending topic yang sedang di bicarakan
saat ini yang bersifat kekinian, atau sementara tetapi jika di respon
dapat berpengaruh terhadap pertumbuhan program PAUD di masa
depan. Oleh karena itu merespon isu-isu kritis di dalam PAUD

ISU-ISU DAN PROBLEMATIKA PAUD KONTEMPORER

7

menjadi hal yang sangat penting. Jadi dapat di simpulkan bahwa isu
PAUD kontemporer maksudnya membahas tentang pendidikan anak
usia dini yang sedang berkembang sekarang.
Problematika adalah permasalan-permasalahan yang terdapat di
lembaga PAUD itu sendiri yang mengarah baik dalam hal positif
maupun negatif, dan pada dasarnya dngan adanya problematika ilmu
tentang PAUD akan berkembang.

2.2.

Isu PAUD Kontemporer
Dalam

perkembangannya,

kepedulian

terhadap

masyarakat

masalah

telah

pendidikan,

menunjukkan

pengasuhan,

dan

perlindungan anak usia dini untuk usia 0 sampai dengan 6 tahun
dengan

berbagai

jenis

layanan

sesuai

dengan

kondisi

dan

kemampuan yang ada, baik dalam jalur pendidikan formal maupun
non formal. Penyelenggaraan PAUD jalur pendidikan formal berbentuk
Taman Kanak-Kanak (TK) Raudhatul Atfal (RA) dan bentuk lain yang
sederajat, yang menggunakan program untuk anak usia 4 –6 tahun.
Sedangkan

penyelenggaraan

PAUD

jalur

pendidikan

nonforml

berbentuk Taman Penitipan Anak (TPA) dan bentuk lain yang
sederajat, menggunakan program untuk anak usia 0 –