Analisis Hukum Mengenai Tindak Pidana Pencurian Dengan Pemberatan Yang Dilakukan Oleh Anak Sebagai Pelaku Kejahatan Dalam Perspektif Kriminologi (Studi Kasus Putusan No.21/Pid.Sus-Anak/2014/PN.MDN)

ANALISIS HUKUM MENGENAI TINDAK PIDANA PENCURIAN DENGAN PEMBERATAN YANG DILAKUKAN OLEH ANAK SEBAGAI PELAKU KEJAHATAN DALAM PERSPEKTIF KRIMINOLOGI

  

(Studi Kasus Putusan No.21/Pid.Sus-Anak/2014/PN.MDN)

SKRIPSI Diajukan Untuk Melengkapi Tugas-Tugas dan Memenuhi Syarat-Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Hukum Oleh: BILL CLINTON NIM 110200182 DEPARTEMEN HUKUM PIDANA FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2015

ANALISIS HUKUM MENGENAI TINDAK PIDANA PENCURIAN DENGAN PEMBERATAN YANG DILAKUKAN OLEH ANAK SEBAGAI

  

PELAKU KEJAHATAN DALAM PERSPEKTIF KRIMINOLOGI

(Studi Putusan Kasus Putusan No.21/Pid.Sus-Anak/2014/PN.MDN)

SKRIPSI

Diajukan Untuk Melengkapi Tugas-Tugas dan Memenuhi Syarat-Syarat

  Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Hukum

Oleh:

BILL CLINTON

  

NIM 110200182

DEPARTEMEN HUKUM PIDANA

Disetujui Oleh:

Ketua Departemen Hukum Pidana

  Dr. M. Hamdan S.H M.H

NIP. 195703261986011001

Dosen Pembimbing I DosenPembimbing II

  Prof.Dr. Edi Warman S.H. M.Hum Dr. Marlina S.H M.Hum NIP. 195405251981031003 NIP.19750307200122002

FAKULTAS HUKUM

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

MEDAN

  

2015

KATA PENGANTAR

  Puji dan syukur penulis ucapkan kepada Tuhan Yang Maha Esa, karena berkat kasih dan anugerah-Nya penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul Analisis Hukum Mengenai Tindak Pidana Pencurian Dengan Pemberatan Yang Dilakukan Oleh Anak Sebagai Pelaku Kejahatan Dalam Perspektif Kriminologi (Studi Kasus Putusan No.21/Pid.Sus-Anak/2014/PN.MDN)

  Skripsi ini merupakan karya ilmiah yang wajib dibuat sebagai salah satu syarat guna memperoleh gelar Sarjana Hukum pada Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara. Dalam penulisan skripsi ini Penulis menyadari bahwa hasil yang diperoleh masih jauh dari kesempurnaan. Oleh sebab itu, dengan segala kerendahan hati Penulis mengharapkan kritik dan saran yang bersifat membangun dari semua pihak yang menaruh perhatian demi kesempurnaan skripsi ini dan juga penulis berharap bahwa dengan penulisan skripsi ini dapat memberikan manfaat bagi para pembacanya.

  Terselesaikannya skripsi ini tidak terlepas dari bantuan banyak pihak, sehingga pada kesempatan ini dengan segala kerendahan hati dan penuh rasa hormat penulis menghaturkan terima kasih yang sebesar-besarnya bagi semua pihak yang telah memberikan bantuan moril maupun materil baik langsung maupun tidak langsung dalam penyusunan skripsi ini hingga selesai, terutama kepada yang saya hormati:

1. Bapak Prof. Dr. Runtung S.H, M.Hum selaku Dekan Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara.

  2. Bapak Prof. Dr. Budiman Ginting, S.H, M.Hum selaku Pembantu Dekan I Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara.

  3. Bapak Syafruddin Hasibuan, S.H, M.Hum, DFM selaku Pembantu Dekan II Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara.

  4. Bapak Dr. O.K Saidin S.H, M.Hum selaku Pembantu Dekan III Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara.

  5. Ibu Dr. Chairul Bariah, SH, M.Hum selaku Dosen Pembimbing Akademik.

  6. Bapak Dr. M. Hamdan S.H M.Hum selaku Ketua Departemen Hukum Pidana Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara.

  7. Ibu Liza Erwina S.H M.Hum selaku Sekretaris Departemen Hukum Pidana Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara.

  8. Bapak Prof.Dr. Edi Warman SH, M.Hum selaku Dosen Pembimbing I yang dengan ketulusan dan kesabarannya telah banyak memberikan bimbingan selama proses penulisan skripsi ini.

  9. Ibu Dr.Marliana SH, M.Hum selaku Dosen Pembimbing II yang selalu bersedia menyediakan waktu dan pikiran nya untuk membantu penulis didalam menyelesaikan skripsi ini.

  10. Seluruh dosen dan Staf Pengajar di Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara yang telah mengajar dan membimbing Penulis selama menempuh pendidikan di Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara.

  11. Terkhusus kepada kedua Orangtua ku tercinta, P. Pasaribu dan F. br.

  Marbun yang telah melahirkan, membesarkan serta selalu mendoakan, memberikan motivasi dan pengorbanannya baik dari segi moril, materi kepada penulis sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini, terimakasih atas segalanya.

12. Kepada kakak kandung Citra Dewi Pasaribu dan kedua adik kandung

  Pratiwi Pasaribu dan Christine Pasaribu, terimakasih atas doa dan semangatnya selama proses penulisan skripsi ini.

  13. Kepada seluruh keluarga besar penulis baik dari pihak Ayah maupun Ibu yang penulis sayangi dan tidak dapat disebutkan satu persatu, terima kasih atas segala doa dan dukungannya selama ini

  14. Berbagai pihak yang telah memberikan doa serta dukungan kepada penulis selama ini yang juga tidak dapat penulis disebutkan satu persatu.

  Akhirnya, semoga Tuhan Yang Maha Esa membalas segala kebaikan dan jasa semua pihak yang telah membantu penulis secara tulus dan ikhlas. Semoga karya ini dapat bermanfaat bagi setiap orang yang membacanya.Penulis menyadari penulisan skripsi ini sangatlah jauh dari kesempuranaan, dengan segala kerendahan hati penulis senantiasa mengharapkan kritik dan saran guna perbaikan skripsi ini.

  Medan, Juni 2015 Penulis Bill Clinton

  

ABSTRAK

  Bill Clinton 

  Edi Warman 

  Marlina

  Kenakalan anak atau remaja semakin meningkat seiring dengan perkembangan saat ini, banyak anak yang terjerat berbagai tindak pidana yang merugikan orang lain yang salah satunya pencurian dengan pemberatan dan memiliki alasan-alasan yang mempengaruhi anak melakukan tindak pidana tersebut dengan berbagai latar belakang bermacam-macam baik dalam hal untuk pemenuhan kebutuhan hidup maupun hanya memperkaya diri sendiri padahal bangsa Indonesia mempunyai tujuan untuk mencerdaskan kehidupan dan memajukan kesejahteraan umum pada pembukaan Undang-Undang Dasar 1945.Kurangnya pengawasan dan perhatian serta kasih sayang terhadap anak merupakan awal mula terjadinya kenakalan. Keadaan ini yang dapat merusak mental anak Indonesia sebagai generasai penerus cita-cita bangsa dan tentunya menjadi pokok pemikiran dan tanggung jawab pemerintah serta masyarakat sebagai pemerhati perkembangan anak pada umumnya.

  Masalah dalam pembahasan dalam skripsi ini adalah bagaimana pengertian tentang tindak pidana pencurian dengan pemberatan , faktor yang mempengaruhi anak melakukan tindak pidana pencurian dengan pemberatan serta penerapan kebijakan hukum yang dilakukan oleh penegak hukum terhadap anak. Adapun metode penilitian dilakukan dengan dengan cara yuridis-normatif yaitu suatu penilitian yang secara deduktif dimulai dengan analisa pasal-pasal dalam peraturan perundang-undangan yang mengatur permasalahan skripsi. Bersifat normatif maksudnya adalah penilitian hukum yang bertujuan untuk memperoleh pengetahuan normatif tentang hubungan antara satu peraturan dengan peraturan lain dan penerapannya dalam prakteknya (studi putusan)

  Hasil penilitan ini adalah pengertian tindak pidana tentang pencurian dengan pemberatan serta mengungkapkan bahwa faktor ekonomi, keluarga, dan lingkungan yang memperanguhi anak sebagai pelaku kejahatan pencurian dengan pemberatan. Pembahasan skripsi ini juga menerangkan bahwa penerapan hukum yang dijatuhkan kepada anak bersifat kebijakan penal. Di dalam Putusan Pengadilan Negeri Medan Nomor 21/PID.SUS-ANAK/2014/PN.MDN menerangkan bahwa Hakim memberikan putusan pemidanan kepada terdakwa dengan tujuan sebagai perbaikan diri kepada terdakwa tanpa merusak masa depan terdakwa anak.

   Mahasiswa Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara

   Dosen Pembimbing I

   Dosen Pembimbing II

  DAFTAR ISI KATA PENGANTAR ABSTRAK DAFTAR ISI

  BAB I. Pendahuluan A. Latar Belakang Masalah............................................................................ 1 B. Perumusan Masalah ................................................................................... 7 C. Keaslian Penulisan .................................................................................... 7 D. Tujuan Penulisan ....................................................................................... 8 E. Manfaat Penulisan ..................................................................................... 9 F. Tinjauan Kepustakaan ............................................................................... 10 1. Pengaturan Hukum Mengenai Tindak Pidana Pencurian ................. 10 Dengan Pemberatan 2. Faktor-faktor yang menyebabkan anak melakukan tindak ............... 16 Pidana pencurian dengan pemberatan

  3. Penerapan Kebijakan Hukum Terhadap Tindak Pidana ................... 23 Pencurian Dengan Pemberatan Yang Dilakukan Oleh Anak Sebagai Pelaku Kejahatan Dalam Perspektif Krimonologi.

  G.

  Metode Penelitian ...................................................................................... 27 a.

  Spesifikasi Penelitian .......................................................................... 27 b.

  Metode Pendekatan ............................................................................. 28 c. Lokasi Penelitian, Populasi dan Sampel ............................................ 28 d.

  Alat Pengumpulan Data ...................................................................... 28

  e.

  Prosedur Pengambilan dan Pengumpulan Data................................. 28 f. Analisis Data........................................................................................ 29

  BAB II. Pengaturan Hukum Mengenai Tindak Pidana Pencurian Dengan Pemberatan A. Pasal 362 Kitab Undang-Undang Hukum Pidana Tentang Pencurian Biasa............................................................................................................. 30 B. Pasal 363 Kitab Undang-Undang Hukum Pidana Tentang Pencurian Dengan Pemberatan .................................................................................... 33 C. Sanksi .......................................................................................................... 38 BAB III. Faktor-Faktor Penyebab Tindak Pidana Pencurian Dengan Pemberatan Yang Dilakukan Oleh Anak Sebagai Pelaku Kejahatan Dalam Perspektif Kriminologi A. Faktor Internal Yang Menyebabkan Anak Melakukan Tindak Pidana Pencurian Dengan Pemberatan ................................................................. 55 B. Faktor Eksternal Yang Menyebabkan Anak Melakukan Tindak Pidana Pencurian Dengan Pemberatan..................................................... 57 BAB IV. PENERAPAN KEBIJAKAN HUKUM TERHADAP TINDAK PIDANA PENCURIAN DENGAN PEMBERATAN YANG DILAKUKAN OLEH ANAK SEBAGAI PELAKU KEJAHATAN DALAM PERSPEKTIF KRIMINOLOGIS A. Kebijakan Penal ...................................................................................... 64 B. Kebijakan Non-Penal .............................................................................. 80 C. Penerapan Sanksi Pidana Dalam Putusan No. 21/Pid.Sus- Anak/2014/PN.MDN 1. Kasus Posisi ..................................................................................... 86

  2. Pertimbangan Hukum .............................................................. 94 3.

  Penerapan Hukum .................................................................... 103 4. Analisis Kasus .......................................................................... 104

  BAB V. PENUTUP A. Kesimpulan ........................................................................................ 109 B. Saran ................................................................................................... 111 DAFTAR PUSTAKA

Dokumen yang terkait

Trio Pada Musik Populer Batak Toba: Analisis Sejarah, Fungsi, Dan Struktur Musik

1 6 15

TINDAK TUTUR DIREKTIF DAN EKSPRESIF DALAM DIALOG FILM ―ALANGKAH LUCUNYA NEGERI INI‖ KARYA DEDDY MIZWAR Dina Mariana br Tarigan dinamarianabrtariganyahoo.com Abstract - Tindak Tutur Direktif dan Ekspresif dalam Dialog Film ―Alangkah Lucunya Negeri Ini‖ Kar

0 0 12

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Uraian Teoritis 2.1.1 Wirausaha - Pengaruh Perilaku Wirausaha dan Dukungan Keluarga Terhadap Keberhasilan Pengusaha Kain (Studi Kasus Pada Pedagang Kain di Jl. Perniagaan Pasar Ikan Lama Medan)

0 1 18

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang - Pengaruh Perilaku Wirausaha dan Dukungan Keluarga Terhadap Keberhasilan Pengusaha Kain (Studi Kasus Pada Pedagang Kain di Jl. Perniagaan Pasar Ikan Lama Medan)

0 0 7

Pengaruh Perilaku Wirausaha dan Dukungan Keluarga Terhadap Keberhasilan Pengusaha Kain (Studi Kasus Pada Pedagang Kain di Jl. Perniagaan Pasar Ikan Lama Medan)

0 0 10

BAB 11 KAJIAN PUSTAKA 2.1. Penelitian Terdahulu. - Potensi Masyarakat Dalam Mengelola Koperasi Pertambangan Emas di Desa Keude Krueng Sabee, Kecamatan Krueng Sabee, Kabupaten Aceh Jaya

0 0 20

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah. - Potensi Masyarakat Dalam Mengelola Koperasi Pertambangan Emas di Desa Keude Krueng Sabee, Kecamatan Krueng Sabee, Kabupaten Aceh Jaya

0 0 16

Potensi Masyarakat Dalam Mengelola Koperasi Pertambangan Emas di Desa Keude Krueng Sabee, Kecamatan Krueng Sabee, Kabupaten Aceh Jaya

0 0 8

BAB II Pengaturan Hukum Mengenai Tindak Pidana Pencurian Dengan Pemberatan A. Pasal 362 Kitab Undang-Undang Hukum Pidana - Analisis Hukum Mengenai Tindak Pidana Pencurian Dengan Pemberatan Yang Dilakukan Oleh Anak Sebagai Pelaku Kejahatan Dalam Perspektif

0 1 17

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang - Analisis Hukum Mengenai Tindak Pidana Pencurian Dengan Pemberatan Yang Dilakukan Oleh Anak Sebagai Pelaku Kejahatan Dalam Perspektif Kriminologi (Studi Kasus Putusan No.21/Pid.Sus-Anak/2014/PN.MDN)

0 0 29