Analisa Kinerja Mesin Pendingin Tenaga Surya Dengan Luas Kolektor 0.25 M2 Kemiringan 30° Menggunakan Karbon Aktif – Metanol Sebagai Pasangan Adsorpsi

ABSTRAK
Matahari merupakan salah satu sumber penghasil energi terbesar di permukaan
bumi. Letak negara Indonesia yang secara geografis berada pada bidang equator
menjadikan negara Indonesia memiliki energi surya yang melimpah. Menurut data
buku putih energi Indonesia, rata - rata intensitas radiasi matahari yang jatuh ke
permukaan wilayah Indonesia sekitar 4,8 kWh/m²/hari. Energi surya tersebut
dimanfaatkan sebagai sumber energi utama pada mesin pendingin siklus adsorpsi
untuk menghasilkan efek pendinginan. Pada penelitian ini, komponen utama mesin
terdiri dari kolektor/absorber, kondensor, dan evaporator. Luas permukaan
kolektor/absorber 0.25 m² dan diatur pada kemiringan 30°. Kolektor diisi dengan 7
kg karbon aktif sedangkan evaporator diisi dengan 3 liter metanol. Media yang
didinginkan adalah air sebanyak 3 liter. Pengujian dibagi dalam dua periode yaitu
proses desorpsi (pukul 07.00 WIB - 17.00 WIB) dan proses adsorpsi (pukul 17.00
WIB - 07.00 WIB). Hasil pengujian menunjukkan dimana temperatur pendinginan
air minimum diperoleh 10.1°C. COP siklus aktual (COPuc) sebesar 0,1115 – 0,1033
dengan COP sistem keseluruhan (COPuo) sebesar 0,1297 – 0,1187.

Kata kunci: energi surya, kondensor, evaporator, karbon aktif, metanol, adsorpsi,
desorpsi

Universitas Sumatera Utara


ABSTRACT
The sun is one of the largest source of energy in the earth's surface.

Indonesian

which is geographically located on the equatorial plane making Indonesia the
country

has

abundant

solar

energy.

According

to


white book energy of Indonesia, the average irradiance which incidents in
Indonesia is 4.8 kWh/m²/day. The solar energy can he use as a main energy
source by adsorption cycle refrigeration machine to produce cooling for food
application. In this research, the main components of machine consists of
collector/absorber, condenser and evaporator. The collector/absorber has a surface
area of 0.25 m² and set-up with an inclination of 30°. Collector is loaded with 7 kg
of activated carbon while evaporator is filled with 3 liters of methanol. Medium to
be cooled is 3 liters water. The testing is divided into two periods of the desorption
process (07.00 am – 17.00 pm) and adsorption process (17.00 pm –
07.00 am).The test results showed that the lowest water that can be achieved during
the process of adsorption is 10.1 ° C. The actual or useful cycle COP is around
COPuc = 0,1115 – 0,1033 with the actual or useful overall COPuo = 0,1297 – 0,1187.

Keywords: solar energy, condenser, evaporator, active carbon, methanol,
adsorption, desorption

Universitas Sumatera Utara


Dokumen yang terkait

Uji Performansi Mesin Pendingin Siklus Adsorpsi Bertenaga Surya dengan Luas Kolektor 1 m2 Kemiringan 30o Menggunakan Karbon Aktif -Metanol Sebagai Pasangan Adsorben-Adsorbat

0 22 185

Uji Performansi Mesin Pendingin Siklus Adsorpsi Bertenaga Surya dengan Luas Kolektor 1 m2 Kemiringan 30o Menggunakan Karbon Aktif -Metanol Sebagai Pasangan Adsorben-Adsorbat

0 0 27

Uji Performansi Mesin Pendingin Siklus Adsorpsi Bertenaga Surya dengan Luas Kolektor 1 m2 Kemiringan 30o Menggunakan Karbon Aktif -Metanol Sebagai Pasangan Adsorben-Adsorbat

0 0 2

Uji Performansi Mesin Pendingin Siklus Adsorpsi Bertenaga Surya dengan Luas Kolektor 1 m2 Kemiringan 30o Menggunakan Karbon Aktif -Metanol Sebagai Pasangan Adsorben-Adsorbat

0 0 6

Uji Performansi Mesin Pendingin Siklus Adsorpsi Bertenaga Surya dengan Luas Kolektor 1 m2 Kemiringan 30o Menggunakan Karbon Aktif -Metanol Sebagai Pasangan Adsorben-Adsorbat

0 0 35

Analisa Kinerja Mesin Pendingin Tenaga Surya Dengan Luas Kolektor 0.25 M2 Kemiringan 30° Menggunakan Karbon Aktif – Metanol Sebagai Pasangan Adsorpsi

0 0 23

Analisa Kinerja Mesin Pendingin Tenaga Surya Dengan Luas Kolektor 0.25 M2 Kemiringan 30° Menggunakan Karbon Aktif – Metanol Sebagai Pasangan Adsorpsi

0 0 5

Analisa Kinerja Mesin Pendingin Tenaga Surya Dengan Luas Kolektor 0.25 M2 Kemiringan 30° Menggunakan Karbon Aktif – Metanol Sebagai Pasangan Adsorpsi

0 0 26

Analisa Kinerja Mesin Pendingin Tenaga Surya Dengan Luas Kolektor 0.25 M2 Kemiringan 30° Menggunakan Karbon Aktif – Metanol Sebagai Pasangan Adsorpsi

0 0 2

Analisa Kinerja Mesin Pendingin Tenaga Surya Dengan Luas Kolektor 0.25 M2 Kemiringan 30° Menggunakan Karbon Aktif – Metanol Sebagai Pasangan Adsorpsi

0 0 18