BA Lelang Gagal Jembatan Paul

PEMERINTAH KABUPATEN TAPIN
KANTOR LAYANAN PENGADAAN (KLP)
BARANG/ JASA PEMERINTAH
Jl. Brigjend. H. Hasan Basry Km. 1,5 Komplek Islamic Center - Rantau

BERITA ACARA PELELANGAN GAGAL
Nomor : 20/ Jembt- Paul/ Pokja- IX/ KLP/ 2015

Pada har i ini kamis, tanggal tujuh bulan mei tahun dua r ibu lima belas, Kelompok Ker ja
(Pokja) IX (sembilan) KLP Bar ang/ Jasa Pemer intah Kabupaten Tapin, telah mengadakan
Rapat Evaluasi Penaw ar an untuk kegiatan sebagai berikut :
Kode Lelang

: 786177

Nama Peker jaaan

: Pembangunan Jembatan Ruas Paul – Badaun (Desa Paul)

Sumber Dana


: APBD Kabupaten Tapin Tahun Anggar an 2015

Nilai HPS

: Rp. 1.000.000.000,- (Satu M ilyar Rupiah)

M etode Kualifikasi

: Pasca Kualifikasi

M etode Evaluasi

: Sistem Gugur

M etode Pengadaan

: E- Lelang Pemilihan Langsung

Setelah dilakukan Evaluasi Penaw ar an dengan hasil sebagai berikut :
1. Pembukaan penaw ar an dilaksanakan pada har i senin tanggal 4 M ei 2015, hasil

pembukaan penaw ar an jumlah peser ta yang mendaftar sebanyak 17 (tujuh belas)
peser ta, sedangkan jumlah peserta lelang yang memasukan / mengupload dokumen
penaw ar an sebanyak 3 (tiga) peserta, pr oses pemilihan langsung secar a elektr onik
dilanjutkan dengan evaluasi penaw ar an secar a adiministr asi, hasil evaluasi
administr asi dar i 3 (tiga) peserta lelang yang memasukan penaw ar an tidak ada yang
lulus evaluasi administr asi, ber dasar kan Dokumen Pengadaan Bab III. Instr uksi
Kepada Peser ta (IKP) pada poin E.26. Evaluasi Penaw ar an poin 26.4. Evaluasi
Administr asi poin f. apabila tidak ada peser ta yang memenuhi per syar atan
administr asi, maka pelelangan dinyatakan gagal, sehingga evaluasi lelang tidak bisa
dilanjutkan.
2. Sesuai dengan Per pr es No. 70 tahun 2012 tentang Per ubahan Kedua Per pres No. 54
tahun 2010 tentang Pengadaan Bar ang/ Jasa Pemer intah Pasal 83 Pemilihan Gagal
ayat (1).d.: Per atur an Kepala LKPP Nomor 14 tahun 2012 tentang Per ubahan Kedua
Atas Per pr es No. 54 tahun 2010 tentang Pengadaan Bar ang/ Jasa Pemer intah Bab
II.B.14.a.1).d) ber bunyi : ” Kelompok Ker ja ULP menyakan Pelelangan Gagal apabila
tidak ada penaw ar an yang lulus evaluasi penaw ar an’.

Ber dasar kan ur aian diatas maka Pokja IX (sembilan) KLP Bar ang/ Jasa Kabupaten Tapin
menyatakan Pelelangan GAGAL dan selanjutnya akan dilakukan pelelangan ulang
sesuai dengan ketentuan yang ber laku.

Demikian Berita Acar a ini dibuat untuk diper gunakan sebagaimana mestinya.

Kelompok Ker ja IX (Sembilan) KLP Bar ang/ Jasa
Kabupaten Tapin,

Ttd,

Lampir an Ber ita Acar a Pelelangan Gagal
Nomor : 20/ Jembt- Paul/ Pokja- IX/ KLP/ 2015

Uraian Syarat Penawaran

No.

1.

Syar at Substansial sesuai Dokumen Pengadaan

2.


Sur at Penaw ar an

CV. Sumber Rezeki

CV. Hafiza

CV. Kacapuri

Tidak M emenuhi Syar at

Tidak M emenuhi Syar at

a. Jangka w aktu sur at penaw ar an

M emenuhi Syar at

M emenuhi Syar at

M emenuhi Syar at


b. Ber tanggal

M emenuhi Syar at

M emenuhi Syar at

M emenuhi Syar at

Tidak M emenuhi Syarat

Tidak M emenuhi Syarat

Hasil Evaluasi Administrasi

Tidak M emenuhi Syar at

Tidak M emenuhi Syarat