MANAJEMEN PERPUSTAKAAN SEKOLAH.pptx

MANAJEMEN
PERPUSTAKAAN SEKOLAH

Oleh :

Saiful Bahri

Konsep Dasar Manajemen

Perencanaan,
pengorganisasian,
pelaksanaan serta pengendalian suatu
aktivitas
yang
bertujuan
untuk
mengalokasikan sumber daya sehingga
mempunyai nilai tambah.

sebagai tempat yang di dalamnya terdapat
kegiatan penghimpunan, pengolahan dan

penyebarluasan (pelayanan) segala macam
informasi, baik yang tercetak maupun yang
terekam dalam berbagai media seperti
buku, majalah, surat kabar, film, kaset, tape
recoreder, video, komputer dan lain-lain.

adalah perpustakaan
lingkungan sekolah.

yang

ada

di

Diadakannya
perpustakaan
sekolah
adalah
untuk

tujuan
memenuhi
kebutuhan informasi bagi masyarakat di
lingkungan sekolah yang bersangkutan,
khususnya para guru dan siswa.

Perpustakaan berperan sebagai media dan
sarana untuk menunjang kegiatan proses
belajar mengajar (PBM) di tingkat sekolah.
Oleh Karena itu, perpustakaan sekolah
merupakan bagian integral dari program
penyelenggaraan
pendidikan
tingkat
sekolah.

TUJUAN PERPUSTAKAAN
SEKOLAH
1.


2.

Mendorong
mempercepat
proses
penguasaan teknik membaca para
siswa.
Membantu menulis kreatif bagi para
siswa dengan bimbingan guru dan
pustakawan.

3.
4.

Menumbuhkembangkan
minat
dan
kebiasaan membaca para siswa.
Menyediakan berbagai macam sumber
informasi

untuk
kepentingan
pelaksanaan kurikulum.

5.

6.

Mendorong, memelihara, dan memberi
semangat
membaca
dan
semangat
belajar bagi para siswa.
Memperluas,
memperdalam
dan
memperkaya pengalaman belajar para
siswa dengan membaca buku dan koleksi
lain yang mengandung ilmu pengetahuan

dan teknologi yang disediakan oleh
perpustakaan.

7.

Memberikan hiburan sehat untuk
mengisi waktu senggang melalui
kegiatan membaca, khususnya buku
dan sumber bacaan lain yang bersifat
kreatif dan ringan, seperti fiksi, cerpen
dan lainnya.

FUNGSI PERPUSTAKAAN SEKOLAH

1. Fungsi Edukatif
Segala fasilitas dan sarana yang ada pada
perpustakaan sekolah, terutama koleksi yang
dikelola, banyak membantu para siswa sekolah
untuk belajar dan memperoleh kemampuan
dasar

dalam
mentransfer
konsep-konsep
pengatahuan, sehingga di kemudian hari para
siswa
memiliki
kemampuan
untuk
mengembangkan dirinya lebih lanjut

2. Fungsi
Informatif
Berkaitan dengan mengupayakan penyediaan
koleksi perpustakaan yang bersifat “memberi
tahu” akan hal-hal yang berhubungan dengan
kepentingan guru dan siswa. Melalui membaca
berbagai media bahan bacaan yang disediakan
oleh perpustakaan sekolah, para siswa dan guru
akan banyak tahu tentang segala hal yang terjadi
di dunia ini.


3. Fungsi
Rekreasi

Dengan disediakannya koleksi yang bersifat
ringan seperti surat kabar, majalah umum, bukubuku fiksi dan sebagainya, diharapkan dapat
menghibur
pembacanya
di
saat
yang
memungkinkan. Misalnya dikala sedang ada
waktu senggang sehabis belajar seharian, bisa
memanfaatkan jenis koleksi ini

4. Fungsi Riset atau
Penelitian

Koleksi perpustakaan sekolah bisa dijadikan
bahan untuk membantu dilakukannya penelitian

sederhana.
Segala jenis informasi tentang pendidikan
setingkat sekolah yang bersangkutan sebaiknya
disimpan di perpustakaan, sehingga jika ada
siswa atau guru yang meneliti ingin mengetahui
informasi tertentu tinggal membacanya di
perpustakaan.

Tugas/Kegiatan Perpustakaan
Sekolah

Perpustakaan sekolah memiliki tiga
kegiatan utama yaitu
1. Kegiatan penghimpunan;
2. Pengolahan;
3.
Penyebarluasan
segala
macam
informasi pendidikan kepada

para
siswa dan guru

Secara Terperinci :
1. Menghimpun atau mengumpulkan,
mendayagunakan, memelihara dan
membina secara terus-menerus bahan
koleksi atau sumber informasi (bahan
pustaka) dalam bentuk apa saja,
seperti misalnya buku, majalah, surat
kabar, dan jenis koleksi lainnya.

2. Mengolah
sumber
informasi
dengan
menggunakan sistem atau cara tertentu, sejak
dari bahan pustaka tersebut datang ke
perpustakaan sampai kepada bahan pustaka
tersebut siap untuk disajikan untuk dilayankan

kepada penggunanya yakni para siswa, guru,
dan
staf
dilingkungan
sekolah
yang
bersangkutan.









Kegiatan ini antara lain meliputi :
Penginvetarisasian;
Pengklasifikasian;
Penggolongan koleksi;

Pengatalogan;
Pelabelan;
Pembuatan alat kartu dan kantong buku;
Pembuatan lembar pengembalian buku;
Dan lain-lain.

3. Menyebarluaskan sumber informasi atau
bahan-bahan
pustaka
kepada
segenap
anggota
yang
membutuhkannya
sesuai
dengan kepentingannya yang berbeda satu
dengan yang lain.
Termasuk kedalam kegiatan ini adalah
• Pelayanan referensi dan informasi;
• Pelayanan peminjaman koleksi;
• Pelayanan promosi;
• Pelayanan bimbingan kepada pembaca dan
sebagainya.
termasuk
pelayanan
kepada para siswa dan guru
dalam
rangka
mencari
informasi yang berkaitan
dengan minatnya

KENDALA MANAJEMEN
PERPUSTAKAAN SEKOLAH

Pada umumnya, perpustakaan,
sekolah
di
Indonesia
masih
mengalami berbagai hambatan,
sehingga belum bisa berJalan
sebagaimana mestinya.

Beberapa kendala yang dialami sekolah
dalam
melaksanakan
pengelolaan
perpustakaan sekolah :

1. Minimnya
dana
operasional
untuk
perpustakaan sekolah. Secara umum
memang dana menjadi persoalan hampir
di semua instansi
2. Terbatasnya sumber daya manusia vang
mampu mengelola perpustakaan sekolah
serta mempunyai visi pengembangan
yang baik

3. Kepedualian pihak manajemen sekolah
terhadap pengembangan perpustakaan
yang masih rendah

4. Terbatasnya sarana dan prasarana yang
dibutuhkan untuk menunjang keberadaan
perpustakaan sekolah
5. Perpustakaan
sekolah
masih
dianggap
sebagai sarana pelengkap, untuk kegiatan
belajar siswa bukan sebagai jantungnya
sekolah untuk menggerakan proses kegiatan
belajar.

6. Belum diaturnya tentang jam khusus
bagi siswa untuk berbagai kegiatan
pemanfaatan dan atau kegiatan
di perpustakaan sekolah.
Tidak adanya jam khusus penggunaan
perpustakaan yang terintegrasi dengan
kurikulum, sehingga fungsi perpustakaan
sekolah seakan-akan hanya sebagai bursa
peminjaman buku bagi siswanya pada jam
istirahat sekolah.

SUMBER RUJUKAN
Basuki, Sulistyo. 1991 - Pengatar Ilmu Perpustakaan. Jakarta: PT.
Gramedia. Pustaka, Utaina.
Burhanuddin (Ed). 2002. Manajemen Pendidikan: Wacana, Proses
dan Aplikasinya di Sekolah. Malang: Penerbit Universitas Negeri
Malang.Darmono. 2001. Manajemen dan Tala Kerja Perpustakaan Sekolah.
Jakarta: PT. Gramedia Widya Sarana Indonesia
Depdiknas. 2001. Keputusan Menteri Pendidikan Nasional RI No.
053/U/2001 tentang Pedoman Penyusunan Standar Pelayanan
Minimal Penyelenggaraan Persekolahan Bidang Pendidikan Dasar
dan Menengah. Jakarta: Depdiknas.

Hamakonda, Towa. 2008. Pengantar Klasifikasi Persepuluhan
Deway. Jakarta : Gunung Mulia
Lasa Hs. 2007. Manajemen Perpustakaan Sekolah. Yogyakarta:
Pinus Book Publisher
Mulyasa. 2004. Manajemen Berbasis Sekolah Konsep, Strategi
dan Implementasi.Bandung : Rosdakarya
Media Pustakawa Indonesia. Vol. 11 (2) Juni 2004
Perpustakaan Nasional RI. 1994. Perpustakaan Sekolah: Suatu
Petunjuk Membina, Memakai, dan Memelihara Perpustakaan di
Sekolah. Jakarta : Perpusnas RI.

Taufiq A.D dan Tri S. 2000. Pedoman Pengelolaan
Perpustakaan  Madrasah. Yogyakarta: BEP-FKBA-LPPI
Yusuf, Pawit M. 2010. Pedoman Penyelenggaran Perpustakaan
Sekolah. Jakarta : Kencana.