Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan Antena Kaleng sebagai Alat Monitoring Jaringan Wireless T0 562011026 BAB V

BAB V
PENUTUP

5.1 Kesimpulan dan Saran

Berdasarkan hasil analisa dari system ini dapat diperoleh
kesimpulan terhadap monitoring jaringan ini:
1. Dari hasil yang dilakukan, bahwa system ini mampu
memperkuat sinyal wireless dibandingkan menggunakan
wireless card standart

2. Kemampuan kecepatan datanya lebih cepat dan baik
meskipun dalam proses penangkapan sinyalnya harus
mencari tempat yang tidak ada halangan
Adapun saran yang dapat diberikan terhadap system ini :
1. Diharapkan dalam penggunaan alat ini digunakan dengan
bijak. Karena selain bisa sebagai alat monitor jaringan, alat
ini juga bisa menjadi boomerang bagi pemilik wireless
karena alat ini juga merupakan alat man in the middle
attack


2. Diharapkan agar para pemilik layanan wireless lebih
meningkatkan kualitas layanan wireless dalam bidang
keamanan jaringan

20

Dokumen yang terkait

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Analisa Monitoring Jaringan antara CACTI dan PRTG T0 562013024 BAB V

0 1 2

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan Antena Kaleng sebagai Alat Monitoring Jaringan Wireless T0 562011026 BAB I

0 0 4

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan Antena Kaleng sebagai Alat Monitoring Jaringan Wireless T0 562011026 BAB II

0 0 2

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan Antena Kaleng sebagai Alat Monitoring Jaringan Wireless T0 562011026 BAB IV

0 0 6

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan Antena Kaleng sebagai Alat Monitoring Jaringan Wireless

0 0 14

T0__BAB V Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Pembuatan dan Analisa Penguat Sinyal Modem Menggunakan Antena Wajanbolic dan Kaleng T0 BAB V

0 0 2

T0__BAB IV Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Pembuatan dan Analisa Penguat Sinyal Modem Menggunakan Antena Wajanbolic dan Kaleng T0 BAB IV

0 0 12

T0__BAB III Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Pembuatan dan Analisa Penguat Sinyal Modem Menggunakan Antena Wajanbolic dan Kaleng T0 BAB III

0 0 8

T0__BAB V Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan Alat dan Implementasi Pompa Air Menggunakan Remote Wireless T0 BAB V

0 0 1

T0__BAB V Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Pengembangan Antena Televisi Jenis Yagi Sebagai Penguat Sinyal Handphone T0 BAB V

0 0 3