RADIOLOGIC IMAGING OF MUSKULOSKELETAL

  

RADIOLOGIC IMAGING

MUSKULOSKELETAL ANGGRAHENY S FK UWKS

Muskuloskeletal

   Trauma

   Infeksi : akut, kronis

   Degenerative disease

   Tumor : benign, malignant

   Proses metastase

INFEKSI MUSKULOSKELETAL

   Tulang (osteomyelitis)

   Joints / sendi(Arthritis)

   Soft tissue (Cellulitis) PENYEBAB :

   Bacteri

   Virus

   Mycoplasma

   Ricketsia

Mekanisme infeksi

   infeksi di kulit, tonsil, GB, Urinary tract (sering pd anak2) Contiguous source of infection : soft

  Hematogeneous spread dari focal

   tissue, gigi, sinus paranasalis. Direct implantation : operative

   procedure

   anak : metaphysis. Primer ok anatomi dari tulang dan

  Fokus infeksi tersering pada anak-

   vascular pd stadium pertumbuhan. Pada dewasa tersering mengenai shaft

   tulang panjang.

Arthritis

  Mekanisme Primer

   Infeksi soft tissue

  Invasi langsung synovial membrane

   Blood borne infection

   Sekunder Fokus osteomyelitis yg mengenai

   tulang sekitar

Cellulitis

   Infeksi soft tissue

   Infectious agent yg mengenai kulit

   Sering : DM

   O.k. Local ischemia Infeksi Spine Lokasi : corpus vertebrae, intervertebrak disc,

  

paravertebral soft tissue, epidural compartment.

Jarang : canalis spinalis, spinal cord

    Mekanisme infeksi ~ osteomyelis, arthtritis.

  

penetrating injury, contagiuous source dr infeksi

abses paraspinal, hematogenous spread dr

operasi laminectomy/ spinal fusion, generalized

bacteriemia/ sepsis. Penyebab tersering : Staphylococcus aureus 

  Infeksi intervertebral disk ok puncture canal/disc,

Evaluasi radiologi : Infeksi

   Radiologi konvensional

   Tomography

   CT Scan / MSCT

   Arthography

   Myelography & diskography

   Fistulography (sinogram)

   Arteriography

   Radionuclide imaging (scintigraphy, bone scan)

   USG

   MRI

  

Percutaneous aspiration and biopsy (furoscopy/CT

   adalah modalitas yg berguna utk membedakan infeksi joint/ sendi dg cellulitis periarticular soft tissue. Radiofarmaka yg specifc utk mendeteksi infeksi

  Radionuklir bone scan dg Tc-99m labeled phosphonates

  

muculoskeletal adalah Gallium-67 citrate dan Indium-111

oxine.

MRI lebih specifc dan sensitive dp teknik scintigraphy utk

  

menunjukkan tulang dan infeksi soft tissue ok resolusinya.

Percutaneous aspiration biopsy pd suspected fokus infeksi

   sangat berguna utk menegakkan diagnosis, jg mengetahui organisme penyebab infeksi. Follow up dan monitoring terapi pada infeksi

   musculoskeletal sangat penting. Pada anak2 : gangguan pertumbuhan jika fokus infeksi

  

mengenai growth plate, fracture patologis,malignancy ok

draining sinus tract kronis.

Osteomyelitis

  Gambaran radiologi :

   Destruksi cortex dan medulla

   Sclerosis dan periosteal reaksi

   Squestra dan involucra

   Pada anak2 tersering di metaphysis.

   Osteomyelitis akut pd tulang panjang sering mirip Ewing sarcoma dan Langerhans cell histiocytosis.

   lamanya gejala utama yg timbul sampai terjadinya perubahan pd tulang. Lesi destruksi metaphyseal yg meluas ke epiphysis

  

Diagnosis yg tepat dg mengetahui riwayat klinis,

   biasanya indikasi terjadinya abses tulang.

Brodie abses secara klinis dan radiography mirip

   suatu osteoid osteoma. DD : gambaran radiolucent

tract yg meluas dr lesi ke growth plate adlh khas

utk suatu proses infeksi. Pd syphilis kongenital, gambaran khas :

   osteochondritis, periostitis, osteitis.

Karakteristik : destruksi aspek medial metaphysis

   tulang panjang (Wimberger sign).

Arthtritis infeksi

  Gambaran radiologis septic arthritis peripheral joints :

  

osteoporosis periarticular, joint efusion, soft

tissue swelling (early phase)

   Destruksi cartilage dan subchondral plates di kedua sisi sendi (late phase) Pd TB peripheral joint biasanya manifest sbg suatu

monoarticular disease dg gambaran radiologis :

   Osteoporosis periarticular

   Erosi tulang perifer

Infeksi spine / Spondilitis

  Gambaran radiologis pyogenic infeksi :

   Penyempitan celah sendi/disc space.

  

Destruksi endplate vertebral sekitarnya

dan disc.

   Paraspinal/paravertebral mass. Gambaran radiologis infeksi TB pd intervertebral disc :

   Penyempitan celah sendi

   Hilangnya batas tepi dr vertebral

   Infeksi TB pd tulang mungkin merusak disk & vertebra yg menyebabkan kyphosis dengan gibbus formation. Meluas ke soft tissue membentuk “cold

   abses” Evaluasi radiologis pd infeksi spine : Radinuklir bone scan utk mendeteksi infeksi

   disk Pemeriksaan diskogram : aspirasi cairan utk

   study bacteriologi.

MRI adalah modalitas terpilih utk diagnosa

   dan evaluasi infeksi spine.

Soft tissue infeksi

  

Cellulitis o.k. Gas forming bacteria dalam soft

tissue (gangrene), gambaran radiologisnya : Edema soft tissue dan swelling.

   Radiolucent bubbles/ streaks sbg gambaran

   akumulasi cairan sering pada px dg DM

   Scintigraphy dg Indium-111 labelledwhite cells

   berguna utk mendeteksi dan melokalisir infeksi.

MRI ideal utk evaluasi ektensi infeksi pd soft

   tissue.

  

Ankylosing spondilitis

cervicalis

  

Ankylosing spondilitis

cervicalis

  

Osteoarthritis hip &

sacroiliac joint

OSTEOSARCOMA

   kemampuan utk memproduksi osteoid tissue/bone, dg gambaran radiologis : Lesi tumor tulang dg karakteristik

  Osteosarcoma mempunyai

   malignant Destruksi medulla / cortex

   Periosteal reaction yg agresif :

   sunburst, lamellated, Codmant

OSTEOSARCOMA 20% dr seluruh tumor ganas tulang primer

  

Conventional osteosarcoma sering pada

   usia 10-20 thn, Laki-laki > wanita, lokasi : pada tulang panjang tu di proximal humerus, proximal dan distal femur,

proximal tibia, bisa juga mengenai pelvic

wing. Ec : unknown cause, primary idiopathic.

   Faktor predisposisi : paget disease, fbrpus

   displacia, external ionizing irradiation dan

   patologis. Destruksi cortex bisa dg gambaran patchy densities,

  Klinis : bone pain, soft tissue mass/ swelling, fraktur

  

agresif periosteal reaction dg soft tissue mass /tumor

tulang. Gambaran radiologi tergantung dr produksi tumor

  

tulang, calcifed matrix dan osteoid, dg gambaran lesi

sclerotic /purely osteolytic lesion, dg tepi irregular. Type destruksi tulang : sunburst, codmand triangle,

   lamellated (onion skin). Komplikasi tersering : fraktur patologis, metastase paru.

   Grading scr histopatologi (Broder’s system)berdasarkan

   cellularity, nuclear pleomorphism & mitotic avtivity (gr I – IV)

   osteosarcoma conventional, teleangiectatic, multifocal dan juxtacortical : Conventional radiography

  Evaluasi radiologis utk membedakan type

   CT Scan/ MSCT dan MRI utk melihat ekstensi

   tumor dalam tulang dan soft tissue serta utk monitoring hasil kemoterapi sebelum dilakukan operasi, terapi radiasi. Teleangiectatic osteosarcoma adalah type yg

   plg agresif, gambaran radiologis bisa berupa “ purely osteolytic lesion” yg mirip dg aneurysmal bone cyst.

  

sedikit, dg predileksi di posterior aspek distal

femur. Biasanya mengenai cortex tanpa invasi ke

  Parosteal osteosarcoma adalah type yg plg

   cavum medulla.

   Periosteal osteosarcoma mirip parosteal

osteosarcoma, adalah “surface lesion”. Lebih

agresif & mengandung jaringan cartilaginous

yg bisa mirip dg periosteal chondrosarcoma &

myositis ossifcans. Bentuk tersering dr osteosarcoma sekunder

   adalah komplikasi Paget disease, lesi yg sangat agresif, biasanya px tdk survive 8 bulan stlh Dx

CHONDROSARCOMA

   cartilage dg gambaran radiologi : Lesi ekspansive, destructive di bagian

  Malignant bone tumor yg mengenai

   medulla tulang. Adanya kalsifkasi annular/comma shape

   diantara matrix tumor. Penebalan cortex dg scalloping endosteal

   : popcorn like, annular / comma shape calcifcations.

   paling agresif diantara semua tumor cartilage, dg prognosis buruk. Pd jaringan chondrogenic dpt

  Chondrosarcoma merupakan type yg

   mengandung element fbrosarcoma, MFH / osteosarcoma. Chondrosarcoma sekunder biasanya

   berkembang dr lesi benign spt enchondromatosis / multiple cartilaginous exostoses.

   Laki-laki > wanita

  Usia : 30 – 60 thn

   Lokasi : pelvis, tulang panjang :

   proximal humerus, femur, proximal tibia. Grading berdasar histologi (low grade,

   intermediate & high grade) Tx tergantung grade/stadium :

   kuretase, reseksi luas sampai amputasi.

  Aneurysmal bone cyst

  Haemophilia Rheumatoid Arthritis

  Osteomyelitis kronis

  Osteomyelitis kronis

  Primary Bone Tumor

  

Primary Bone Tumor : Aneurysmal Bone cyst

DD Giant cell Tumor

  Primary Bone Tumor

  Enchondroma Humerus

  Metastase, osteoblastic type

  Osteosarcoma

  Osteochondromatosis

  

Osteocartilageneous exostosis

(osteochondromatosis)

Tugas Baca

   Emedicine specialties journal

   radiologi journal : muskuloskeletal

  Terimakasih