Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan Sistem Informasi Sekolah Menggunakan Vaadin dengan Pemanfaatan Google Maps di Kota Semarang

Perancangan Sistem Informasi Sekolah Menggunakan
Vaadin dengan Pemanfaatan Google Maps di Kota Semarang
1)

Destarius Finsanugraha, 2) Mila C. Paseleng, 3) Charitas Fibriani,
Program Studi Teknik Informatika
Fakultas Teknologi Informasi
Universitas Kristen Satya Wacana
Jl. Diponegoro 52-60, Salatiga 50771, Indonesia
1)
Email: lavista_lavonte@yahoo.com, 2) mila_paseleng@yahoo.co.id,
3)
charitas.fibriani@staff.uksw.edu

Abstract
Semarang are spreaded in 16 districts with 1815 schools. This makes it difficult for
those who need information because they would need more time to obtain the
particular information, which could only be found at schools. Dinas Pendidikan
Pemuda dan Olahraga (Dinas PPO) provides printed data about schools and they
are limited only for general information. Another problem is that the data offered
are not yet well organized so it will be time consuming for people who intend to

find essential information about the educational institution. Based on the
phenomenon, there is a need for system offers complete and fully organized
information about educational institutions and all significant data about schools.
The application is made by applying the technology of Vaadin in order to assist the
schools mapping in Semarang in the form of a location map and detailed
information data about schools. The result show that this system provides data
Dinas PPO to be organized and can be used to search information data about
schools based on input, level, accreditation, districts.
Keywords : school, Vaadin

Abstrak
Kota Semarang tersebar di 16 kecamatan dengan jumlah 1815 sekolah sehingga
pengguna mencari informasi sekolah membutuhkan waktu yang relatif lama karena
informasi data yang lengkap hanya disediakan oleh tiap sekolah. Data sekolah
tersedia di Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga (Dinas PPO) tetapi tidak
terorganisir dan penyimpanan data masih dalam bentuk tercetak serta menyediakan
beberapa informasi umum tentang sekolah maka dibutuhkan suatu sistem yang
mampu menyediakan informasi yang lebih lengkap dan terorganisir secara
menyeluruh mengenai institusi pendidikan tentang semua yang berkaitan dengan
sekolah. Aplikasi dibuat dengan menerapkan teknologi Vaadin dalam perancangan

sistem informasi sekolah di kota Semarang berupa peta lokasi dan detail data
informasi sekolah. Hasil menunjukkan bahwa sistem menyediakan data Dinas PPO
menjadi terorganisir dan dapat digunakan untuk mencari data informasi sekolah
berdasarkan inputan user berupa nama sekolah, tingkatan, akreditasi, kecamatan.
Kata kunci: sekolah, Vaadin

1)

Mahasiswa Fakultas Teknologi Informasi Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga.
Staff Pengajar Fakultas Teknologi Informasi Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga.
3)
Staff Pengajar Fakultas Teknologi Informasi Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga.
2)

Dokumen yang terkait

Sistem Informasi Angkutan Kota di Kabupaten dan Kota Bogor dengan Google Maps

0 2 35

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan Sistem Informasi Sekolah Menggunakan Vaadin dengan Pemanfaatan Google Maps di Kota Semarang

0 0 7

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Aplikasi Pencarian Lokasi Kos di Salatiga Menggunakan Google Maps API pada Platform Android

0 0 1

T1 Abstract Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan Sistem Informasi dan Reservasi Menggunakan Teknologi Google Maps API: Studi Kasus Yayasan Bina Darma Salatiga

0 0 1

Bab 2 Tinjauan Pustaka - Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan Sistem Informasi Pemetaan Lokasi SPBU di Kota Semarang Berbasis Web Menggunakan Google Maps API

0 0 10

Bab 3 Metode dan Perancangan Sistem - Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan Sistem Informasi Pemetaan Lokasi SPBU di Kota Semarang Berbasis Web Menggunakan Google Maps API

0 1 25

Bab 4 Hasil Penelitian dan Pembahasan - Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan Sistem Informasi Pemetaan Lokasi SPBU di Kota Semarang Berbasis Web Menggunakan Google Maps API

0 0 16

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan Sistem Informasi Pemetaan Lokasi SPBU di Kota Semarang Berbasis Web Menggunakan Google Maps API

0 0 19

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Aplikasi Informasi Rumah Sakit Kota Salatiga Berbasis Android dengan Memanfaatkan Google Maps API

0 0 20

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Aplikasi Informasi Kuliner Kabupaten Semarang Berbasis Android dengan Memanfaatkan Google Maps API

0 0 21