Pengaruh Konsentrasi Dan Jumlah Pemakaian CLO2 Terhadap Brightness Pulp Pada D1 Stage Unit Bleaching PT.Toba Pulp Lestari,Tbk Porsea

PENGARUH KONSENTRASI DAN JUML AH PEMAKAIAN ClO 2
TERHADAP BRIGHTNESS PULP PADA D1 STAGE UNIT
BLEACHING PT.TOBA PULP LESTARI, TbkPORSEA

ABSTRAK

Proses bleaching di PT Toba Pulp Lestari,Tbk Porsea menggunakan ClO 2 sebagai zat
untuk menghilangkan atau memutihkan bahan pewarna yang tersisa pada pulp. Lignin
yang tersisa adalah zat yang paling dominan untuk menghasilkan warna pada pulp ,
Oleh karena itu harus dihilangkan . Semakin banyak jumlah pemakaian ClO 2 pada
proses bleaching , khususnya D1 stage maka brightness yang dihasilkan semakin
tinggi. Pemakaian Clo 2 pada pulp harus sesuai dengan jumlah lignin yang akan
dihilangkan pada pulp tersebut. Konsentrasi ClO 2 yang dikonsumsi tidak terlalu
tinggi sehingga tidak menimbulkan emisi lingkungan. Standar derajat keputihan pada
pulp di D1 stage adalah 88-90% ISO dan konsentrasi ClO 2 Pada D1 stage adalah 7-8
gram/liter.

Universitas Sumatera Utara

THE INFLUENCE OF CONCENTRATION AND CONSUMTION OF ClO 2
TO PULP BRIGHTNESS AT D1 STAGE AT D1 UNIT BLEACHING PT.

TOBA PULP LESTARI , Tbk PORSEA

ABSTRACT

Bleaching process in PT.Toba Pulp Lestari , Tbk Porsea uses ClO 2 as material
bleaching to disappearing or whitening color substance of pulp. Remained lignine is
very dominant substances to make coloring of the pulp , therefore it must be
eliminated. If much more ClO 2 uses at process, specifically at D1 stage, it will make
much more brightness too. The usage of ClO 2 at pulp process be equal to the amount
of lignine to be eliminated from the pulp . The concentration is not too higt , so it will
not show environment emition. Standart of quality of pulp brighness uses at D1 stage
is 88-90 % ISO and ClO 2 concentration at D1 stage is 7-8 gram/liter.

Universitas Sumatera Utara