HUBUNGAN ANTARA KELOMPOK TEMAN SEBAYA, IKLAN ROKOK DENGAN PERILAKU MEROKOK PADA REMAJA (KELAS 10) DI SMK YPT 1 PURBALINGGA

  

HUBUNGAN ANTARA KELOMPOK TEMAN SEBAYA, IKLAN ROKOK

DENGAN PERILAKU MEROKOK PADA REMAJA (KELAS 10) DI SMK

YPT 1 PURBALINGGA

  

Diajukan untuk Memenuhi Sebagai Syarat

Mencapai Derajat Sarjana S-1

  OLEH:

EKA PURWATININGSIH

  1111020054

  

PROGRAM STUDI KEPERAWATAN S1

FAKULTAS ILMU KESEHATAN

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO

2015

  HALAMAN PERSETUJUAN HUBUNGAN ANTARA KELOMPOK TEMAN SEBAYA, IKLAN ROKOK DENGAN PERILAKU MEROKOK PADA REMAJA (KELAS 10) DI SMK YPT 1 PURBALINGGA EKA PURWATININGSIH 1111020054 Diperiksadandisetujui :

Pembimbing I Pembimbing II

Ns. DiyahYulistika H, S.Kep.,M. Kep Esti Dwi Widayanti, S.Kep, Ns. M.Kep

NIK. 2160201 NIP. 197202291998032002

  HALAMAN PENGESAHAN HUBUNGAN ANTARA KELOMPOK TEMAN SEBAYA, IKLAN ROKOK DENGAN PERILAKU MEROKOK PADA REMAJA (KELAS 10) DI SMK YPT 1 PURBALINGGA EKA PURWATININGSIH 1111020054

  Telahdipertahankan di depanPanitiaUjianSkripsi Padaharisabtutanggal 1 Agustus 2015

  SUSUNAN PANITIA UJIAN Ketua Sekertaris

Ns. DiyahYulistika H, S.Kep.,M. Kep Esti Dwi Widoyanti, S.Kp, Ns, M.kep

NIK. 2160201 NIP. 197202291998032002

  

Penguji I Penguji II

Supriyadi, SKM. , M.KM Ns. Etlidawati, S .Kep.,M.Kep

NIK.2160143 NIK.2160581

Mengetahui,

  DekanFakultasIlmuKesehatan UniversitasMuhammadiyahPurwokerto Ns. JebulSuroso, S.Kp.,M.Kep NIP.197703052005011001

SURAT PERNYATAAN

  Yang bertanda tangan di bawah ini, saya: Nama : Eka purwatiningsih Nim :1111020054 Program Studi :Keperawatan s1 Fakultas/Universitas : Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Purwokerto

  Menyatakan dengan sebenar-benarnya bahwa skripsi ini adalah hasil karya saya dan bukan hasil penjiplakan hasil karya orang lain.

  Demikian pernyataan ini, dan apa bila kelak di kemudian hari terbukti ada unsure penjiplakan, maka saya bersedia mempertanggungjawabkan sesuai dengan ketentuan yang berlaku.

  Purwokerto, Yang menyatakan,

  EKA PURWATININGSIH NIM.1111020054

HALAMAN PERSEMBAHAN

  Bismillahirrahmanirrahim

“Dia memberikan hikmah (ilmu yang berguna) kepada siapa yang dikehendaki-Nya.

Barang siapa yang mendapat hikmah itu sesungguhnya ia telah mendapat kebajikan yang

banyak.

  Dan tiadalah yang menerima peringatan melainkan orang- orang yang berakal”

(Q.S. Al-Baqarah: 269)

Alhamdulillahirabbil’alamin. . .

  Akhirnya saya sampai ke titik ini, Sepercik keberhasilan yang Engkau hadiahkan padaku Ya Allah Sebuah perjalanan dan perjuangan telah ku tempuh dengan izin-Mu. Ya Allah walau

kadang tersandung, terjatuh, dan penuh rintangan semoga hari-hari cerah membentang

didepanku bersama Rahmat dan Ridha-Mu Ya Allah.

Shalawat dan salam selalu kucurahkan kepada Rasulullah SAW dan para sahabat yang

mulia

  Semoga sebuah karya mungil ini menjadi amal sholeha bagiku dan menjadi kebanggan bagi keluargaku

Ku persembahkan karya mungil ini. . .

Untuk bidadari surgaku yang tanpamu aku bukanlah siapa-siapa di dunia fana ini

Mamahku tersayang (MISTATI)

  Serta orang yang menginjeksikan segala idealisme, prinsip, edukasi dan kasih sayang

dengan wajah datar menyimpan kegelisahan ataukah perjuangan yang tidak pernah ku

ketahui, namun tenang temaram dengan penuh kesabaran dan pengertian luar biasa Ayahandaku tercinta (UMAR SUPANTO) yang telah memberikan segalanya untuku

  Kepada adiku (HARDIAN DWI PWLUPI) terima kasih telah membantu sedikit

tenaganya untik karya mungil ini

Kepada teman-teman seperjuangan khususnya FIKES angkatan 2011 yang tak bisa

kusebutkan satu persatu terima kasih yang tiada tara ku ucapkan Kepada Sahabat setiaku

  

(Mutiara, ika, findri, lita, nia, irma) terima kasih atas supportnya baik itu moril & material

Terakhir, untuk seseorang yang masih dalam misteri yang dijanjikan Ilahi yang siapapun itu, terima kasih telah menjadi baik dan bertahan disana. Akhir kata, semoga skripsi ini membawa kebermanfaatan. Jika hidup bisa kuceritakan di atas kertas, entah kenapa banyak yang dibutuhkan hanya untuk kuucapkan terima kasih..

  v

  

HUBUNGAN ANTARA KELOMPOK TEMAN SEBAYA, IKLAN ROKOK DENGAN

PERILAKU MEROKOK PADA REMAJA (KELAS 10) DI SMK YPT 1 PURBALINGGA

1) 2) 3) Eka purwatiningsih , DiyahYulistika H , EstiDwiWidoyanti

ABSTRAK

LatarBelakang: Perilaku merokok adalah perilaku yang telah umum di jumpai. Data WHO tahun

  2008 menyebutkan bahwa 63% pria adalah perokok dan 4,5% wanita adalah perokok. Sedangkan statistic dari remaja Indonesia yaitu 24,1% remaja laki-laki adalah perokok dan 4,0% remaja wanita adalah perokok. Faktor-faktor yang mempengaruh iperilaku merokok antara lain teman sebaya dan iklan rokok.

  Tujuan: Penelitian ini bertujuan mengetahui hubungan antara kelompok teman sebaya, iklan rokok dengan perilaku merokok pada remaja (kelas 10) di SMK YPT 1 Purbalingga. Metode: Penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif dengan pendekatan cross

sectional. Pengambilan sampel menggunakan teknik purposive sampling dengan jumlah sampel 73

responden yang memenuhi criteria inklusi dan eksklusi. Pengumpulan data menggunakan kuesioner dan analisa data menggunakan uji chi square dengan tingkat kepercayaan 95%.

  Hasilpenelitian: Dari hasil uji chi square mengenai kelompok teman sebaya menunjukan hasil p value = 0,005 dan iklan rokok menunjukan hasil p value = 0,003. Kesimpulan: ada hubungan yang signifikan antara kelompok teman sebaya, iklan rokok dengan perilaku merokok pada remaja (kelas 10) di SMK YPT 1 Purbalingga. 1 Kata Kunci: kelompok teman sebaya, iklan rokok, perilakumerokok 2 Mahasiswa Program Studi Keperawatan S1 Universitas Muhammadiyah Purwokerto 3 Dosen Pembimbing I Program Studi Keperawatan S1 Universitas Muhammadiyah Purwokerto Dosen Pembimbing II Program Studi Keperawatan Poltekes Kemenkes Semarang

  vi

  

THE CORRELATION AMONG PEER GROUPS, CIGARRETTE ADVERTISEMENT,

AND SMOKING HABIT FOR TEENAGERS (GRADE X) OF SMK YPT 1

PURBALINGGA

  1) 2) 3) Eka purwatiningsih , DiyahYulistika H , EstiDwiWidoyanti

ABSTRACT

The background of study: Smoking habit is the common habit recently. Based on WHO in 2008, it is stated that 63% males are active smokers and 4,5% females are active smokers. Meanwhile, the statistic of Indonesia teenagers (24,1%) of male teenagers are active smokers, 4,0% of female teenagers are active smokers. The factors that affected smoking habit were peer groups and cigarrette advertisement.

  The objective: The research was aimed at knowing the coorelation among peer groups, smoke advertisement, and smoking habit for teenagers (grade X) of SMK YPT 1 Purbalingga. The metohod: The quantitative research method was used in this research using cross sectional

approach. The samples were taken by using purposive sampling technique. The number of

samples was 73 resondets who fulfilled the inclusion and exclusion criteria. The data were

collected by using questionnaires and was analyzed by using chi square test with the level

confidence 95%.

  The result: From the test, dealing with the peer groups, p value = 0,005 and smoking advertisement, p value = 0,003. The conclusion: There was significant correlation among peer groups, smoke advertisement, and smoking habit for teenagers (grade X) of SMK YPT 1 Purbalingga. 1 Key words: peer grous, cigarrette advertisement, smoking habit. 2 The students of Nursing rogram Study of Muhammadiyah University of Purwokerto 3 The first suervisor of Nursing Program Study of Muhammadiyah University of Purwokerto The second supervisor of Nursing Program Study of oltekes Kemenkes Semarang

  vii

KATA PENGANTAR

  Puji syukur selalu penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa, karena berkat rakhmat dan karunia-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi dengan judul “Hubungan Antara KelompokTeman Sebaya, Iklan Rokok Dengan Perilaku Merokok Pada Remaja (kelas 10) Di Smk Ypt 1 Purbalingga. Dalam penyusunan skripsi ini penulis menyadari banyak membutuhkan bantuan dan saran dari berbagai pihak. Oleh karena itu penulis berkenan untuk mengucapkan rasa hormat dan terimakasih kepada Ns. DiyahYulistika H, M.Kep dan Esti Dwi Widayanti, S.Kep , Ns , M.Kep yang telah membimbing dan mengarahkan penulis dalam menulis skripsi ini. Ucapan terimakasih juga penulis ucapkan kepada :

  1. Dr. Samsuhadi Irsyad, SH., MH., selaku Rektor Universitas Muhammadiyah Purwokerto

  2. Ns. Jebul Suroso. S,Kp., M.Kep. Dekan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Purwokerto.

  3. Ns. Umi Solikhah. S.Pd.M.Kep.selaku wakil dekan I Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Purwokerto.

  4. Sodikin, M.Kes selaku wakil dekan II Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Purwokerto.

  5. Kris Linggardini, S.Kp. M.Kep selaku kaprodi keperawatan S1.

  6. Bapak dan Ibu GURU smk ypt 1 purbalingga viii

  7. Staf pengajar Progam Studi Keperawatan S1 dan Perpustakaan Kampus II dan Perpustakaan Kampus I yang telah menyediakan buku-buku literature, demi kelancaran dalam pembuatan skripsi ini.

  8. Seluruh staf karyawan FIKES Universitas Muhammadiyah Purwokerto.

  9. Ayahanda (Umar supanto) dan Ibunda (Mistati) yang tak henti-hentinya memberikan dukungan moril dan belai kasih sayang seiring doa yang selalu dipanjatkan kepada Allah SWT demi kelancaran penulis selama belajar di Fakultas Ilmu Kesehatan Keperawatan SI UMP.

  10. Teman-teman angkatan 2011 terimakasih atas dukungan, kebaikan, kesabaran selama berteman, dan semoga persahabatan kita tetap terjaga hingga takdir menggariskan akhir sebuah kehidupan.

  11. Serta semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu persatu yang telah banyak membantu penulis dalam menyelesaikan skripsi ini. Semoga segala kebaikan yang diberikan mendapat balasan dan diridhoi Allah SWT.

  Penulis menyadari bahwa skripsi ini jauh dari sempurna karena memiliki keterbatasan waktu dan pengetahuan yang dimiliki penulis. Oleh karena itu segala kritik saran yang membangun sangat diharapkan dan semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi semua orang.

  Purwokerto, 1Agustus 2015 Penulis

  Ekapurwatiningsih ix

  

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ...................................................................................... i

HALAMAN PERSETUJUAN ...................................................................... ii

HALAMAN PENGESAHAN ........................................................................ iii

HALAMAN PERNYATAAN KEASLIAN .................................................. iv

HALAMAN PERSEMBAHAN ....................................................................

  v

  

ABSTRAK ...................................................................................................... vi

KATA PENGANTAR .................................................................................... viii

DAFTAR ISI ................................................................................................... x

DAFTAR TABEL .......................................................................................... xii

DAFTAR BAGAN ......................................................................................... xiii

DAFTAR LAMPIRAN .................................................................................. xiv

BAB I PENDAHULUAN ...............................................................................

  1 A. Latar Belakang ....................................................................................

  1 B. Rumusan Masalah ................................................................................

  7 C. Tujuan Penelitan...................................................................................

  7 D. Manfaat Penelitian ...............................................................................

  8 E. Penelitian Terkait .................................................................................

  9 BAB II TINJAUAN PUSTAKA ...................................................................

  12 A.

   Perilaku merokok ............................................................................... 13 1. Pengertian Perilaku merokok .........................................................

  13 2. Tipe perilaku merokok ..................................................................

  13 3. Pola perilaku merokok ..................................................................

  17 4. Penyebab perilaku merokok ..........................................................

  18 5. Tahap perilaku merokok ...............................................................

  19 6. Faktor-faktor yang mempengaruhi perilaku merokok ..................

  20

  7. Motif perilaku merokok ................................................................ 22 x

  8. Aspek-aspek dalam perilaku merokok ..........................................

  23 B.

   Iklan rokok ......................................................................................... 26 1. PengertianIklan Rokok ...................................................................

  26 2. Fungsi iklan ....................................................................................

  28 C.

   Remaja ................................................................................................ 31 1. PengertianRemaja ..........................................................................

  31 2. Karakteristik remaja ......................................................................

  32 3. Ciri-ciri remaja ..............................................................................

  34 D.

   Teman sebaya ..................................................................................... 35 1. Pengertian teman sebaya ...............................................................

  35 2. Bentuk-bentuk kelompok teman sebaya .......................................

  36 3. Fungsi teman sebaya .....................................................................

  38 4. Peran teman sebaya .......................................................................

  39 E.

   KerangkaTeori ................................................................................... 40 F. KerangkaKonsep ................................................................................ 40 G.

   Hipotesis .............................................................................................. 40 BAB III METODE PENELITIAN ..............................................................

  41 A. Metode Penelitian.................................................................................

  41 B. Populasi dan Sampel ............................................................................

  41 C. Waktu dan Tempat penelitian ..............................................................

  41 D. Variabel Penelitian ...............................................................................

  44 E. Definisi Operasional.............................................................................

  44 F. Instrument Penelitian ...........................................................................

  45 G. Validitas dan Reabilitas Kuesioner ......................................................

  48 H. Teknik pengumpulan data ................................................................... 50 I. Prosedur penelitian ...............................................................................

  50 J. Analisis Data .......................................................................................

  53 K. Etika Penelitian ....................................................................................

  54 BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN A. HasilPenelitian ...................................................................................

  56 xi

  B. Pembahasan........................................................................................

  59 C. Keterbatasan Pelitian .........................................................................

  66 BAB V SIMPULAN DAN SARAN ...............................................................

  A. Kesimpulan ........................................................................................

  68 B. Saran ..................................................................................................

  69 xii

  

DAFTAR TABEL

Tabel 3.1 Definisi perasional ...........................................................................

  44 Tabel 3.2 Kisi-kisi Kuesioner ..........................................................................

  47 xiii

  

DAFTAR BAGAN

Gambar 2.1 Kerangka teori ..............................................................................

  40 Gambar 2.2 Kerangka konsep ..........................................................................

  40 xiv

Dokumen yang terkait

HUBUNGAN ANTARA SELF ESTEEM TENTANG PENGGUNAAN ROKOK DENGAN INTENSI MEROKOK PADA REMAJA SMK KARTIKA-IV LAWANG

1 19 28

HUBUNGAN ANTARA DUKUNGAN ORANG TUA, TEMAN SEBAYA DAN IKLAN ROKOK DENGAN PERILAKU MEROKOK PADA SISWA LAKI-LAKI MADRASAH ALIYAH NEGERI 2 BOYOLALI

0 0 11

HUBUNGAN ANTARA POLA ASUH ORANG TUA DENGAN PERILAKU SEKSUAL PRANIKAH PADA REMAJA DI SMK BATIK 1 SURAKARTA

0 0 9

HUBUNGAN INTERAKSI TEMAN SEBAYA DENGAN PERILAKU SEKS PRA NIKAH PADA REMAJA DI SMK NEGERI 1 BAWEN KAB. SEMARANG

0 0 17

SKRIPSI HUBUNGAN ANTARA KONFORMITAS DENGAN INTENSI MEROKOK PADA REMAJA DI SMK PGRI 4 SURABAYA

0 0 21

PERILAKU MEROKOK REMAJA PASCA PAPARAN SLOGAN DAN GAMBAR PERINGATAN BAHAYA MEROKOK PADA MEDIA IKLAN DAN BUNGKUS ROKOK

0 1 16

PENGARUH TEMAN SEBAYA TERHADAP PERILAKU MEROKOK REMAJA DI SMK NEGERI 2 YOGYAKARTA NASKAH PUBLIKASI - PENGARUH TEMAN SEBAYA TERHADAP PERILAKU MEROKOK PADA REMAJA DI SMK NEGERI 2 YOGYAKARTA - DIGILIB UNISAYOGYA

0 0 19

1 HUBUNGAN PERILAKU TEMAN SEBAYA PERILAKU ORANG TUA DAN PAPARAN IKLAN TENTANG MEROKOK DENGAN PERILAKU MEROKOK PADA REMAJA DI DUSUN PIRING KECAMATAN SANDEN BANTUL YOGYAKARTA NASKAH PUBLIKASI - Hubungan Perilaku Teman Sebaya Perilaku Orang Tua Dan Paparan I

0 0 13

LEMBAR PERSETUJUAN HUBUNGAN ANTARA PAPARAN IKLAN ROKOK, TEMAN SEBAYA, TINGKAT PENDIDIKAN ORANGTUA, PENDAPATAN ORANGTUA DAN KETERSEDIAAN UANG SAKU TERHADAP PERILAKU MEROKOK REMAJA DI KECAMATAN COLOMADU KABUPATEN KARANGANYAR TESIS

0 0 13

HUBUNGAN SPIRITUALITAS REMAJA DENGAN PERILAKU KENAKALAN REMAJA DI SMK (X) PURBALINGGA - repository perpustakaan

0 0 17