TANTANGAN MENKEU 07032017.Final

(1)

TANTANGAN MANAJEMEN KEUANGAN

RUMAH SAKIT DI ERA JKN

Dr Kuntjoro Adi Purjanto Mkes Ketua Umum PERSI Jogjakarta, 07 Maret 2017


(2)

Dr Kuntjoro Adi Purjanto, Mkes S1 FK UNS Surakarta

S2 FK UGM Magister Manajemen RS Jabatan semula sd sekarang:

o Pimpinan Puskesmas di Kab Banjarnegara

o Direktur RSUD di Kab Banjarnegara & Kota Salatiga o Direktur Jangmed Kemkes

o Sekretaris Dirjen BUK Kemkes o Dosen

o Dewan Pembina KARS o Surveyor Akreditasi KARS o Asesor Konsultan Kesehatan o Ketua Umum PERSI

o Mantan Ketum ARSADA

o Dewan Penasehat PP ARSADA o Mantan Dewas RSUP Sardjito o Dewas RSUP Sanglah Denpasar o Dewas RSUD Moewardi Surakarta o Dewas RUNS

o Dewan Pengawas LAM-Ptkes o Anggota KWKDS

o Dll

Alamat Email: kuntjoro_ap@yahoo.co.id Telephone: 081 1 27 6858

BIODATA


(3)

12 Megatrends

in Global Health Care

1. Innovation & demand soar in emerging markets (China, India, Turkey, Brazil, etc.) 2. Personalized medicine and technological

advances

3. Aging populations and chronic diseases 4. Rising costs

5. Global pandemics (AIDS) 6. Environmental challenges 7. Evidence-based medicine 8. Non-MDs providing care

9. Payers influence over treatment

decisions

10. The growing role of philanthropy 11. Prevention is the next big business

opportunity

12. Medical tourism


(4)

WHO global strategy

on integrated people-centred health services: an overview


(5)

AKREDITASI

JKN

PerMenkes No. 99/2015 (Revisi Permenkes 71/2013): Pelayanan Kesehatan pada JKN

Tata kelola Rumah sakit yang baik

Tata kelola klinik yang baik

Kendali mutu dan kendali biaya

Pengukuran mutu:

Efektivitas, Efisiensi, Aksesibilitas, Pelayanan Fokus Pasien, Equitable

dan keamanan

FLEKSIBILITAS


(6)

KONSEP DASAR PELAYANAN

ATTITUDE

ATTENTION


(7)

COMPETENCE

KNOWLAGE

ATTITUDE


(8)

Kuntjoro-PERSI 8

A good

system

in the absence of

good

attitude

is a blind alley


(9)

RUMAH SAKIT SAKIT ?

 RS didirikan, pemilik dan pengelola berusaha agar RS mempunyai keunggulan dan kecocokan ( fit ) dengan lingkungan bisnisnya melalui rumusan dan strategi yang dipilih,

 Jika RS tidak memiliki kecocokan manajerial dengan lingkungan bisnisnya dan disaat yg sama tidak memiliki kemampuan melakukan penyesuaian yang diperlukan maka RS tersebut dapat dikatakan sedang menderita sakit,

 RS yang sedang menderita sakit, dalam jangka pendek tidak mampu mencapai

kinerja yang membanggakan dan dalam jangka panjang gagal mencapai

kinerja strategis,

 Dikatakan sakit jika RS mengalami deteriorasi adaptasi dengan lingkungan yang sampai membawa akibat rendahnya kinerja untuk jangka waktu tertentu yang berkelanjutan yang akhirnya kehilangan sumberdaya dan dana yg

dimiliki.


(10)

Kuntjoro-PERSI 10

THE 100-YEAR-OLD SAINT FRANCIS WILL BE KNOWN AS MIDHUDSON REGIONAL HOSPITAL OF WESTCHESTER MEDICAL CENTER


(11)

ARSISTEKTUR

MANAJEMEN KEUANGAN

PILOT/MANAGER

Ability to utilize, maintain, & improve the financial management system

Managerial

Skills

VEHICLE

Sistem pengukuran, sistem aktivitas, system organisasi, system remunerasi, system informasi

Management

System

ENABLER

Teknis dan manajemen

Teknologi informasi

Management

Tools

ATTITUDE

Customer value

Continuous improvement

Employee empowerment

Opportunity mindset

Management

Mindset


(12)

TANTANGAN

DALAM SKILLS


(13)

1. Conceptional skill

2. Humanity skill

3. Technical skill

4. Leadership and Enterpreuner skill

5. Manage time skill


(14)

TANTANGAN

DALAM SISTEM


(15)

Sistem informasi manajemen biaya

Sistem pengukuran

Sistem aktivitas

Sistem organisasi

Sistem remunerasi


(16)

TANTANGAN

DALAM TOOLS


(17)

Teknis dan Manajemen

 Teknis akuntansi keuangan sesuai standar akuntansi keuangan;

 Teknis akuntansi biaya dan manajemen untuk perencanaan pengendalian dan pengambilan keputusan;

 Teknis perhitungan unit cost dan kebijakan tarif;

 Teknis dan kebijakan remunerasi;

 Teknis dan manajemen logistik;

 Teknis dan kebijakan pengembangan produk layanan;


(18)

Teknologi informasi

 up date pengembangan;

 kesesuaian dengan kemampuan SDM sebagai

operator layanan dan operastor sistem informasi;

 Dilakukan audit IT secara periodik untuk menguji keandalannya;

 Mencakup informasi keuangan dan non keuangan.


(19)

TANTANGAN

DALAM MINDSET


(20)

Customer value

Keberadaan manajer keuangan harus dapat

memberikan nilai tambah bagi customer, misalnya

dalam efisiensi biaya layanan dan sistem pembayaran yang praktis.

Continuous improvement

Manajer keuangan harus selalu meningkatkan

kemampuan dan pengembangan kompetensi secara berkelanjutan dengan mengikuti pendidikan

profesional berkelanjutan.

Employee empowerment

Manajer keuangan harus dapat memberdayakan dan memotivasi bawahannya.


(21)

Opportunity mindset

Manajer keuangan adalah jabatan yang kaya

informasi dalam suatu organisasi termasuk

rumah sakit. Berdasarkan informasi yang

diperlolehnya, dapat diperoleh informasi ada

tidaknya peluang-peluang yang bermanfaat bagi

rumah sakit, misalnya:

informasi demand jasa kesehatan

berdasarkan trend klaim tagihan;

informasi gap tarif dan unit cost;

Informasi pemborosan biaya;

Informsi produktivitas unit kerja;


(22)

PENTINGNYA SERTIFIKASI UNTUK

MENGATASI TANTANGAN


(23)

Tarif

INA CBG’s

Sistem tarif paket memerlukan manajemen biaya yang baik agar terjaga kesimbangan antara mutu pelayanan dan efisiensi.

Persaingan RS

Rumah sakit tidak hanya bersaing dalam produk inti, yaitu layanan medis. Melainkan juga layanan non

medis dengan bantuan teknologi informasi yang

dapat mengatur sistem antrian dan sistem pelayanan dengan biaya yang efisien.


(24)

Persaingan Manajer Keuangan

Masih banyak dijumpai kompensi manajer

keuangan yang sub standard yang berdampak

bagi RS dan SDM yang bersangkutan.

Pendidikan Profesional Berkelanjutan

Pemegang sertifikat Manajer Keuangan

kedepan membentuk asosiasi yang

mempunyai aturan etika dan standar


(25)

DAYA SAING RUMAH

SAKIT

How effectively the hospital meets the wants and needs of customers relative to others that offer similar

goods or services.

Seberapa efektif suatu RS memenuhi keinginan dan

kebutuhan pelanggan dibandingkan dengan RS lain yang menawarkan pelayanan

yang sama

25 Kuntjoro-PERSI


(1)

Customer value

Keberadaan manajer keuangan harus dapat

memberikan nilai tambah bagi customer, misalnya

dalam efisiensi biaya layanan dan sistem pembayaran yang praktis.

Continuous improvement

Manajer keuangan harus selalu meningkatkan

kemampuan dan pengembangan kompetensi secara berkelanjutan dengan mengikuti pendidikan

profesional berkelanjutan.

Employee empowerment

Manajer keuangan harus dapat memberdayakan dan memotivasi bawahannya.


(2)

Opportunity mindset

Manajer keuangan adalah jabatan yang kaya

informasi dalam suatu organisasi termasuk

rumah sakit. Berdasarkan informasi yang

diperlolehnya, dapat diperoleh informasi ada

tidaknya peluang-peluang yang bermanfaat bagi

rumah sakit, misalnya:

informasi demand jasa kesehatan

berdasarkan trend klaim tagihan;

informasi gap tarif dan unit cost;

Informasi pemborosan biaya;

Informsi produktivitas unit kerja;


(3)

PENTINGNYA SERTIFIKASI UNTUK

MENGATASI TANTANGAN


(4)

Tarif

INA CBG’s

Sistem tarif paket memerlukan manajemen biaya yang baik agar terjaga kesimbangan antara mutu pelayanan dan efisiensi.

Persaingan RS

Rumah sakit tidak hanya bersaing dalam produk inti, yaitu layanan medis. Melainkan juga layanan non

medis dengan bantuan teknologi informasi yang

dapat mengatur sistem antrian dan sistem pelayanan dengan biaya yang efisien.


(5)

Persaingan Manajer Keuangan

Masih banyak dijumpai kompensi manajer

keuangan yang sub standard yang berdampak

bagi RS dan SDM yang bersangkutan.

Pendidikan Profesional Berkelanjutan

Pemegang sertifikat Manajer Keuangan

kedepan membentuk asosiasi yang

mempunyai aturan etika dan standar


(6)

DAYA SAING RUMAH

SAKIT

How effectively the hospital meets the wants and needs of customers relative to others that offer similar

goods or services.

Seberapa efektif suatu RS memenuhi keinginan dan

kebutuhan pelanggan dibandingkan dengan RS lain yang menawarkan pelayanan

yang sama

25 Kuntjoro-PERSI