Pelatihan dan metode evaluasi pelatihan (2)

Sistem pemerintahan amerika serikat
Pemerintahan Amerika Serikat memiliki tiga cabang yaitu legislative, eksekutif, dan yudikatif.
a. Legislatif
cabang legislative dari pemerintahan amerika serikat ini adalah kongres. Kongres memiliki dua kamar,
yaitu Dewan Perwakilan Rakyat dan Senat. Tiap kamar kongres memiliki kekuasaan eksklusif khusus.
Senat harus memberikan nasihat dan persetujuan terhadap kepresidenan, dan DPR harus mengajukan
rancangan undang-undang untuk tujuan menaikkan pajak.
b. eksekutif
kekuasaan eksekutif di dalam pemerintahan amerika serikat melekat pada seorang presiden. Presiden
adalah kepala Negara dan sekaligus kepala pemerintahan. Presiden harus memperhatikan bahwa hukum
harus dijalankan dengan sebaik-baiknya, dan menjaga, melindungi serta mempertahankan konstitusi.
c. yudikatif
mahkamah agung adalah pengadilan tertinggi di dalam system peradilan amerika serikat. Keadilan
ditegakkan melalui Badan Yudikatif yaitu Mahkamah Agung itu sendiri, yang bebas dari pengaruh kedua
badan lainnya (Legislatif dan Eksekutif) serta menjamin hak-hak kebebasan/kemerdekaan individu dan
menjamin tegaknya hukum. Hakim di badan yudikatif bisa diganti keanggotaannya.