BAB V MEDIA PEMBELAJARAN

SUMBER BELAJAR PENUNJANG PLPG
2016
MATA PELAJARAN GURU KELAS TK
BAB V
PEMANFAATAN DAN PEMILIHAN MEDIA
TIM INSTRUKTUR PAUD

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
DIREKTORAT JENDERAL GURU DAN TENAGA
KEPENDIDIKAN 2016

PEMANFAATAN & PEMILIHAN MEDIA
A. KOMPETENSI INTI

Mengembangkan keprofesionalan
secara berkelanjutan dengan
melakukan tindakan
reflektif.
B. KOMPETENSI DASAR
Mengikuti kemajuan zaman dengan
belajar dari berbagai sumber


C. Materi Ajar

1. DEFENISI MEDIA
PEMBELAJARAN
Media
pembelajara
n
(Sarana
(komunikasi)

Media
pembelajara
n (Yusuf
hadi
Miarso ,
2004, h.
458-460)

DARI

PENYAMPAI
PESAN

PENERIMA
PESAN

segala sesuatu yang
digunakan untuk
menyalurkan pesan, serta
dapat merangsang pikiran,
perasaan, perhatian, dan
kemauan si belajar
sehingga dapat mendorong
terjadinya proses belajar
yang di sengaja, bertujuan

Contoh Alur Kedudukan Media

Guru
Seni

SISWA

Guru
Matematika

materi
nada

materi
bangun
ruang

media
piano

media
model bangun
ruang

SISWA


2. Kegunaan Media Pembelajaran
(Yusufhadi Miarso, 2004, h. 458-460)













Memberikan rangsangan otak
Mengatasi keterbatasan pengalaman yang dimiliki
oleh siswa.
Melampaui batas ruang kelas.

Memungkinkan adanya interaksi langsung antara
siswa dan lingkungannya.
Menghasilkan keseragaman pengamatan
Membangkitkan keinginan dan minat baru.
Membangkitkan motivasi dan merangsang untuk
belajar
Memberikan pengalaman yang menyeluruh dari
sesuatu yang konkrit maupun abstrak.
Memberikan kesempatan kepada siswa untuk belajar
mandiri, pada tempat dan waktu serta kecepatan
yang ditentukan sendiri.
Meningkatkan kemampuan keterbatasan baru.
Meningkatkan efek sosialisasi (kesadaran) akan

3. Pemilihan Media
Tabel Pemilihan
Belajar (Allen)
Tujuan Belajar

Media


Menurut

Tujuan

Info
Faktua
l

Pengen
alan
Visual

Prinsip
Konsep

prosed
ur

ketera

mpilan

sikap

Visual diam

Sedang

tinggi

Sedang

sedang

rendah

rendah

film


Sedang

tinggi

tinggi

tinggi

sedang

sedang

televisi

Sedang

Sedang

tinggi


Sedang

Sedang

Sedang

Objek 3 D

rendah

tinggi

rendah

rendah

rendah

rendah


Rekaman audio

Sedang

rendah

rendah

rendah

rendah

Sedang

Pelajaran
terprogram

Sedang

Sedang


Sedang

rendah

rendah

Sedang

demontrasi

rendah

Sedang

Sedang

Sedang

Sedang

Sedang

Buku teks cetak

sedang

rendah

rendah

rendah

rendah

Sedang

Sajian lisan

sedang

rendah

Sedang

rendah

rendah

sedang

4. Kriteria dalam Memilih Media








Sesuai dengan tujuan
pembelajaran
Tepat untuk mendukung materi
pemb
Praktis, luwes dan tahan lama
Guru terampil menggunakannya
Jumlah peserta didik
Mutu teknis media pembelajaran
seperti ketersediaan energi
listrik, cahaya di dalam ruangan.

Pemilihan Media Berbasis Teknologi
Komputer (Bates, 1995)
a. Akses
Mempertanyakan sejauh mana peserta didik
memiliki akses terhadap media yang akan
digunakan
b. Biaya
Pertimbangan seberapa mahal/murah media
yang
dipilih untuk digunakan oleh sekolah dan
peserta
didik
c. Pertimbangan Pedagogis
Pertimbangan yang berkenaan dengan tujuan
pembelajaran serta karakteristik materi keilmuan
yang akan disampaikan dan dipelajari peserta
didik.

Lanjutan...

d. Pertimbangan Interaktivitas
Mempertanyakan sejauh mana media yang dipilih
dapat memfasilitasi interaksi yang diperlukan dan
mempermudah peserta
didik
dalam memahami
pembelajaran?

Pertimbangan mengenai organisasi

e.

Pertimbangan manajerial meliputi
pengelolaan media
dalam proses pembelajaran, dan pasca proses
pembelajaran
f.

Kebaruan (Novelty)

Berkenaan dengan tingkat kebaruan suatu media
sehingga menimbulkan antusiasme
g.

Kecepatan

Pertimbangan tentang kecepatan suatu media berkenaan
dengan kemampuan suatu media menyampaikan
informasi secara cepat dan tepat (timeliness) kepada didik.

Ragam media (Cecep Kustandi, 2010)


Media Cetak
Misalnya Kliping, koran, poster, buku-buku, peta,
foto, dll



Media Audio Visual
Misalnya kaset, film, slide, radio, video interaktif,
tayanga TV, dll

Media Praktek (Demonstrasi)
Misalnya flora dan fauna asli, labolatorium dan
perlatannya,pasar, dll


Media Lainnya
Misalnya game atau perangkat permainan, kit
sains, kit seni, dll


Pemanfaatan Media
Pembelajaran
Defenisi pemanfaatan :


Heinich (1983) : satu tugas
pembelajaran (guru) dalam
membantu siswa belajar.



Seels dan Richey (2002, 8 h. 50) :
aktivitas menggunakan proses dan
sumber untuk belajar.

Dua Pola Memanfaatkan
Media (Sadiman dkk 1993,
h.189-190) :

1. Pemanfaatan media dalam situasi
kelas, yaitu pemanfaatan media
dalam pembelajaran di kelas
2. Pemanfaatan media di luar kelas :
a) Pemanfaatan secara bebas, ialah
media digunakan sesuai kebutuhan
masing- masing, digunakan secara
perorangan.

b) Pemanfaatan secara terkontrol,
ialah media digunakan
sesuai
kebutuhan kelompok.

LANGKAH PENGGUNAAN MEDIA
1. Persiapan sebelum menggunakan media
Mempelajari petunjuk penggunaan,
mempersiapkan peralatan, menetapkan tujuan.
2. Kegiatan selama menggunakan media
Kegiatan disesuaikan dengan kebutuhan dan
jenis media yang digunakan.
3. Kegiatan tindak lanjut
Mengetahui apakah tujuan
memantapkan pemahaman
yang disampaikan.

telah tercapai dan
terhadap materi

Prosedur Pemanfaatan Media
1.
a.
b.
c.

Tahap persiapan
Kepala sekolah menentukan tujuan
penggunaan media pembelajaran,
Kepala sekolah menyiapkan penggandaan
media power point yang telah disusun
Kepala sekolah memeriksa, ruangan, alat, listrik
sebelum pelaksanaan pelatihan.

2. Tahap pelaksanaan
a.Kepala sekolah menyajikan sesuai
dengan metode dan waktu tersedia
b.Kepala sekolah meminta peran
peserta pelatihan untuk berpartisipasi
3. Tindak lanjut
c.Guru sebagai peserta pelatihan
diminta mempraktekkan.
d.Kepala sekolah memberikan umpan
balik.