Pengaruh Pt Riau Sakti United Plantations Terhadap Perkembangan Wilayah Pulau Burung, Kabupaten Indragiri Hilir-Riau (1985-2001)

PENGARUH PT RIAU SAKTI UNITED PLANTATIONS TERHADAP
PERKEMBANGAN WILAYAH PULAU BURUNG, KABUPATEN INDRAGIRI HILIRRIAU (1985-2001)
SKRIPSI SARJANA
DIKERJAKAN
O
L
E
H
TULUS BATAHAN PHILIP JEFERSEN
090706037

Drs. Samsul Tarigan
NIP 1958110419866011002

DEPARTEMEN SEJARAH
FAKULTAS ILMU BUDAYA
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2014

1


Universitas Sumatera Utara

Lembar Persetujuan Ujian Skripsi
PENGARUH PT RIAU SAKTI UNITED PLANTATIONS TERHADAP
PERKEMBANGAN WILAYAH PULAU BURUNG, KABUPATEN INDRAGIRI HILIRRIAU (1985-2001)

Yang diajukan oleh
Nama : Tulus Batahan Philip Jefersen
Nim

: 090706037

Telah disetujui untuk diujikan dalam ujian skripsi oleh:
Pembimbing,

tanggal……………………….

Drs. Samsul Tarigan
NIP 1958110419866011002


tanggal……………………….

Ketua Departemen Sejarah

Drs. Edi Sumarno. M. Hum
NIP 196409221989031001

DEPARTEMEN SEJARAH
FAKULTAS ILMU BUDAYA
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
2014

2

Universitas Sumatera Utara

Lembar Pengesahan Pembimbing Skripsi
PENGARUH PT RIAU SAKTI UNITED PLANTATIONS TERHADAP
PERKEMBANGAN WILAYAH PULAU BURUNG, KABUPATEN INDRAGIRI HILIRRIAU (1985-2001)

SKRIPSI SARJANA
DIKERJAKAN
O
L
E
H
TULUS BATAHAN PHILIP JEFERSEN
090706037
Pembimbing

Drs. Samsul Tarigan
NIP 1958110419866011002
Skripsi ini diajukan kepada panitia ujian Fakultas Ilmu Budaya USU Medan,
untuk melengkapi salah satu syarat ujian Sarjana Fakultas Ilmu Budaya
dalam bidang Ilmu Sejarah

DEPARTEMEN SEJARAH
FAKULTAS ILMU SEJARAH
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN

2014

3

Universitas Sumatera Utara

Lembar Persetujuan Ketua Jurusan
DISETUJUI OLEH

FAKULTAS ILMU BUDAYA
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN

DEPARTEMEN SEJARAH
Ketua Departemen,

Drs. Edi Sumarno. M. Hum
NIP 196409221989031001

Medan, Maret 2014


4

Universitas Sumatera Utara

Lembar pengesahan skripsi oleh Dekan dan Panitia Ujian

PENGESAHAN

Diterima oleh:
Panitia ujian Fakultas Ilmu Budaya Universitas Sumatera Utara
untuk melengkapi salah satu syarat ujian sarjana Fakultas Ilmu Budaya
dalam Ilmu Sejarah pada Fakultas Ilmu Budaya USU Medan

Pada

:

Tanggal


:

Hari

:

Fakultas Ilmu Budaya USU
Dekan,

Dr. Syahron Lubis. M.A.
NIP 195110131976031001

Panitia Ujian:
No.

Nama
1.
2.
3.
4.

5.

Tanda Tangan

………………………………………….
………………………………………….
………………………………………….
………………………………………….
………………………………………….

(……………………………….)
(……………………………….)
(……………………………….)
(……………………………….)
(……………………………….)

5

Universitas Sumatera Utara


KATA PENGANTAR
Puji dan syukur penulis ucapkan kepada Tuhan Yang Maha Esa yang telah memberikan
rahmat serta karunia-Nya kepada kita. Hingga saat ini penulis masih diberi kesehatan, sehingga
penulis dapat menyelesaikan skripsi ini sebagai salah satu sayarat untuk menyelesaikan studi
pada Departemen Sejarah Fakultas Ilmu Budaya Univesitas Sumatera Utara.
Skripsi ini berjudul, PENGARUH PT RIAU SAKTI UNITED PLANTATIONS
TERHADAP

PERKEMBANGAN

WILAYAH

PULAU

BURUNG,

KABUPATEN

INDRAGIRI HILIR-RIAU (1985-2001). Adapun tujuan dari penulisan skripsi ini selain sebagai
salah satu syarat untuk menyelesaikan studi di Departemen Sejarah Fakultas Ilmu Budaya

Universitas Sumatera Utara, juga untuk menjelaskan bagaimana sejarah terbentuknya PT Riau
Sakti United Plantations di Pulau Burung dengan bahasa yang sederhana dan mudah dipahami.
Penulis menyadari skripsi ini belum sempurna, oleh karena itu dengan rendah hati penulis
mengharapkan kritik dan saran yang membangun dari pembaca untuk penyempurnaan tulisan ini.
Semoga skripsi ini bermanfaat bagi kita semua, terkhusus bagi penulis sendiri.
Medan, Maret 2014
Penulis,

Tulus Batahan Philip Jefersen

6

Universitas Sumatera Utara

UCAPAN TERIMA KASIH

Puji dan syukur penulis ucapkan kepada Tuhan Yesus Kristus yang selalu memberikan
kesehatan, kesempatan, kekuatan, dan kasih sayang sehingga penulis dapat menyelesaikan
skripsi ini.
Dalam kesempatan ini penulis menyampaikan ucapan terima kasih atas bantuan tenaga,

pikiran, serta bimbingan serta nasehat kepada penulis dalam menyelesaikan skripsi ini, kepada
yang penulis hormati dan sayangi:


Kepada kedua orang tua yang ku sayangi, Papa St. J. Silitonga dan Mama S. Simorangkir
yang telah membesarkan, mendidik, dan selalu memberikan kasih sayang dan nasehat
kepada penulis.



Adik-adikku tercinta Irene Lavenia Silitonga dan Charles Adelberth Silitonga, yang
selalu memberikan semangat kepada penulis. Semoga kalian menjadi anak yang berbakti.



Kepada semua keluarga besar Op. Tulus Silitonga, yang telah memberikan semangat dan
motivasi kepada penulis dalam menjalani masa studi sampai kepada menyelesaikan studi
yang dijalani penulis.




Bapak Drs. Samsul Tarigan, selaku dosen pembimbing penulis yang telah memberikan
banyak motivasi dan nasehat kepada penulis selama penulisan skripsi ini.



Bapak Dr. Syahron Lubis, M.A. Selaku Dekan Fakultas Ilmu Budaya Universitas
Sumatera Utara, beserta Pembantu Dekan I Dr. M. Husnan Lubis, M.A, Pembantu Dekan
II Drs. Samsul Tarigan, dan Pembantu Dekan III Drs. Yuddi Adrian Muliadi, M.A.,

7

Universitas Sumatera Utara

berkat bantuan segala fasilitas yang tersedia yang penulis peroleh di Fakultas Ilmu
Budaya sehingga penulis dapat menyelesaikan studi.


Bapak Drs. Edi Sumarno, M.Hum. sebagai Ketua Departemen Sejarah Fakultas Ilmu
Budaya Universitas Sumatera Utara yang telah memberikan banyak nasehat serta
motivasi kepada penulis selama penulis menuntut ilmu di Departemen Sejarah, juga
kepada Ibu Dra. Nurhabsyah, M.Si sebagai Sekretaris Departemen Sejarah Fakultas Ilmu
Budaya Universitas Sumatera Utara.



Para Dosen Penguji, Drs. Edi Sumarno, M.Hum, Dra. Nurhabsyah, M.Si, Dra. Lila Pelita
Hati, M.Si, Dra. Haswita, M.SP., dan Drs. Samsul Tarigan.



Terima kasih banyak penulis ucapkan kepada seluruh bapak/ibu dosen penulis terkhusus
di Departemen Sejarah, semoga ilmu yang diberikan dapat diamalkan dalam kehidupan
bermasyarakat, juga kepada Bang Amperawira selaku Tata Usaha Departemen Sejarah
atas bantuannya kepada penulis dalam mengurus hal-hal administrasi.



Bapak Ir. Irfan Haryanto sebagai informan penulis dalam mengumpulkan sumber-sumber
untuk menyelesaikan skripsi ini dan beberapa informan lainnya yang tidak dapat penulis
sebutkan namanya satu per satu.



Seluruh teman-teman seperjuangan di keluarga besar Mahasiswa Sejarah USU terkhusus
untuk stambuk 2009 (Saddam Pulungan, Apul Ginting, Noel Sitompul, Hunter, Roni,
Tata Ginting, Muklis, Fani, Rona, Poly, Dedi, Lala, Gian, dan teman-teman stambuk ’09
lainnya yang tak dapat penulis sebutkan satu per satu).



Seluruh teman-teman TIMNAS (Bang Iwan, Bang Sozi, Bang Doddy, Jabal, Bobbie,
David, Leo, Rian, Jacob, Roy, Harapan, Tommy, Niel, Joshua, Fenrico, Riza, Napol,
Jove, Doi, Vickry, dan beberapa yang tak dapat penulis sebutkan), terimakasih buat hari-

8

Universitas Sumatera Utara

hari yang sudah kita lalui. Semoga dikemudian hari TIMNAS akan menjadi lebih baik
lagi.


Juga penulis ucapkan terima kasih untuk Renita D. Simanjuntak yang selalu memberikan
semangat kepada penulis dalam menyelesaikan skripsi ini.



Dan kepada semua oknum yang terlibat dalam membantu penulis menyelesaikan skripsi
dan studi penulis selama menuntut ilmu di Departemen Sejarah Fakultas Ilmu Budaya
Universitas Sumatera Utara..
Dengan penuh rasa suka cita penulis mengucap syukur kepada Tuhan Yang Maha Kuasa

agar selalu diberikan kesehatan dan berkat dalam melakukan tiap kegiatan maupun aktivitas
sehari-hari. Sekali lagi penulis ucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah memberikan
semangat maupun arahan kepada penulis dalam menyelesaikan skripsi ini.
Akhir kata, skripsi ini tidak luput dari kekurangan maupun kesalahan, karena itu penulis
mengharapkan kritik dan saran yang membangun demi kesempurnaan skripsi ini.

Medan, Maret 2014
Penulis

Tulus Batahan Philip Jefersen

9

Universitas Sumatera Utara

ABSTRAK
Masyarakat Indonesia sudah sejak lama dikenal sebagai masyarakat agraris. Hal ini
didorong oleh kekayaan sumber daya alam yang dimiliki oleh Indonesia. Salah satu bentuk dari
kegiatan agraris yang kita kenal adalah perkebunan. Perkebunan merupakan salah satu mata
pencaharian penting yang mampu menopang perekonomian sebagian besar masyarakat
Indonesia, termasuk yang dilakukan oleh PT Riau Sakti United Plantations di Kecamatan Pulau
Burung yang telah berubah menjadi tonggak kehidupan sebagian besar masyarakat di
Kecamatan Pulau Burung.
Skripsi ini bersifat deskriptif naratif dimana penulis mencoba menjelaskan dan
mengungkapkan serta menceritakan secara ringkas dengan bahasa yang mudah dipahami
mengenai PENGARUH PT RIAU SAKTI UNITED PLANTATIONS TERHADAP
PERKEMBANGAN WILAYAH PULAU BURUNG, KABUPATEN INDRAGIRI HILIR-RIAU
(1985-2001). Dalam penulisan ini, penulis menggunakan beberapa metode penelitian, yaitu
heuristik (pengumpulan sumber/data), verifikasi (kritik sumber), interpretasi (analisis sumber),
dan historiografi (tahapan penulisan).

10

Universitas Sumatera Utara

KATA PENGANTAR
UCAPAN TERIMAKASIH
DAFTAR ISI
ABSTRAK
BAB I PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang Masalah ……...………………………………………………….1
1.2 Rumusan Masalah ……………..………………………………………………....8
1.3 Tujan dan Manfaat Penelitian ...…………………………………………………9
1.4 Tinjauan Pustaka …………………………………………………………………10
1.5 Metode Penelitian ………………………………………………………………...12
BAB II GAMBARAN UMUM WILAYAH PULAU BURUNG
2.1 Letak Geografis Pulau Burung ………………………………………………….15
2.2 Pulau Burung Sampai 1985 ……………………………………………………...17
2.3 Keadaan Penduduk ………………………………………………………………19
2.4 Mata Pencaharian Penduduk ……………………………………………………20
BAB III PEMBUKAAN PERKEBUNAN PT RIAU SAKTI UNITED PLANTATIONS
1985
3.1 Latar Belakang Pendirian Perkebunan PT Riau Sakti United Plantations ...25

11

Universitas Sumatera Utara

3.2 Profil Perusahaan PT Riau Sakti United Plantations …….…………………..28
3.2.1 Kebijakan Sosial Lingkungan ……...……………….……………….....29
3.2.2 Pemberdayaan Masyarakat Setempat …….………………………….30
3.2.3 Kebijakan Mutu …….………………………………………………….31
3.2.4 Pengolahan Limbah B3 (Bahan Berbahaya dan Beracun) ………….32
3.3 Penyediaan Lahan ……………………………………………………………...35
3.4 Struktur Organisasi Perusahaan …...................................................................39
3.5 Sistem Upah Karyawan …………..…………………………………………….42
3.6 Pengelolaan Hasil Produksi…………………….……………………………….46
BAB IV PERKEMBANGAN PT RIAU SAKTI UNITED PLANTATIONS
4.1 Pembibitan Kelapa Hibrida ……………………………………………………50
4.2 Penanaman Bibit Kelapa Hibrida ……………….………………………….....52
4.3 Industri ……………………...…………………………………………………..57
4.4 Tenaga Kerja ……………………………………………………………………59
BAB V PENGARUH PERKEBUNAN KELAPA DI WILAYAH PULAU BURUNG
SAMPAI DENGAN TAHUN 2001
5.1 Bidang Ekonomi Penduduk ………………………………………………….63
5.2 Bidang Demografi …………………………………………………………….64
12

Universitas Sumatera Utara

5.3 Bidang Kesehatan …………………………………………………………….66
5.4 Bidang Pendidikan ……………………………………………………………67
5.5 Bidang Transportasi ………………………………………………………….68
BAB VI KESIMPULAN ……………………………………………………………………70

DAFTAR PUSTAKA
DAFTAR INFORMAN
LAMPIRAN

13

Universitas Sumatera Utara