Penentuan Kadar Total Aktif Alkali Didalam White Liquor Pada Proses Recausticizing Di PT.Toba Pulp Lestari,Tbk

iv

PENENTUAN KADAR TOTAL AKTIF ALKALI DI DALAM WHITE
LIQOUR PADA PROSES RECAUSTICIZING
DI PT. TOBA PULP LESTARI,Tbk
ABSTRAK

White liquor adalah liquor yang diperoleh dari reaksi green liquor dengan CaO
(kapur), melalui proses recaustisizing yang terjadi pada caustisizer. White liquor
inilah yang akan digunakan sebagai bahan utama pemasak kayu pada unit
digester. Sebelum white liquor digunakan, perlu untuk mengontrol kualitas white
liquor tersebut. Parameter yang dianalisa dalam white liquor adalah Total Aktif
Alkali (TAA). Target Total Aktif Alkali harus mencapai 106 g/l, jika white liquor
telah memenuhi target yang telah ditentukan maka white liquor tersebut dapat
digunakan untuk proses produksi.

Universitas Sumatera Utara

v

THE DETERMINATION OF TOTAL ACTIVE AKAL

CONCENTRATION IN WHITE LIQUOR OF THE RECAUSTISIZING
PROCESS IN
PT. TOBA PULP LESTARI,Tbk
ABSTRACT

White liquor is liquor which is get from reaction of green liquor with CaO (burn
lime), by recaustisizing process in caustisizer. The white liquor will use as wood
cooking in digester unit. Before white liquor used, require to control the quality of
white liquor. Parameter which analysis in white is Total Active Alkali (TAA).
Total goals of Active Alkali wanted is 106 g/l, if white liquor has met the set
targets the white liquor can be used for the production process.

Universitas Sumatera Utara