Aplikasi Presentasi Dosen Fakultas Teknologi Informasi Universitas Kristen Maranatha Menggunakan Mesin Absen Secara Online.

(1)

vii Universitas Kristen Maranatha

ABSTRAK

Presensi merupakan suatu sistem yang berfungsi untuk mendata tingkat kehadiran pegawai pada suatu instansi. Penggunaan sistem absen sangat berpengaruh sekali terhadap kinerja seorang pegawai. Oleh karena itu, implementasi sistem absen yang baik menjadi suatu kebutuhan yang sangat penting dalam suatu instansi, khususnya dengan jumlah pegawai yang begitu banyak.

Sejauh ini, untuk mewujudkan konsep yang telah ada, Fakultas Teknologi Informasi Universitas Kristen Maranatha merealisasikannya melalui sistem absensi. Namun sayang, sistem absensi yang diterapkan masih bersifat manual sehingga sering terjadi kehilangan data.

Namun dengan adanya laporan ini, diharapkan dapat membantu Fakultas Teknologi Informasi Universitas Kristen Maranatha dalam mengatur sistem absensi yang lebih baik. Laporan tugas akhir ini membahas tentang proses pembuatan Aplikasi Absen Dosen Fakultas Teknologi Informasi Universitas Kristen Maranatha Menggunkan Mesin Absen Secara Online. Dalam proses, penulis menggunakan teknologi scripting pada sisi server dan sistem manajemen database. Aplikasi ini telah diuji dan dapat berjalan sesuai dengan fungsi dan informasi yang dikehendaki.

Diharapkan kedepan, aplikasi ini dapat dikembangkan lagi secara lebih baik. Program aplikasi ini menggunakan bahasa pemrograman ASP.NET sebagai editor pemrograman.


(2)

viii Universitas Kristen Maranatha

ABSTRACT

Presence is a function for counting attendance employees in instance. Attendance absent system was influence with a employee. Because it, the implementation of good absent system become needed important in instance, especially with many employees.

This far, to realized the following concept, Information Technology Faculty of Kristen Maranatha University was realization with absent system. But it, was use manual system often lose data.

With this reports, will help Information Technology Faculty of Kristen Maranatha University in arrange absent system for better. This final duty reports the process of making Absent Dosen Application Information Technology Faculty of Kristen Maranatha University with absent machine in online system. In process, writer use a server side scripting technology and database management system. This application was tested and get run in function and information.

Expectation to the future, this application can developed with better. This application program use program language ASP.NET as editor writing programme.


(3)

ix Universitas Kristen Maranatha

DAFTAR ISI

LEMBAR PENGESAHAN………. i

PRAKATA……… iii

PERNYATAAN PUBLIKASI LAPORAN PENELITIAN………... v

PERNYATAAN ORISINALITAS LAPORAN PENELITIAN………. vi

ABSTRAK……… vii

ABSTRACT……… viii

DAFTAR ISI………... ix

DAFTAR TABEL…….……….…... xv

DAFTAR GAMBAR………..… xvii

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang……… 1

1.2 Perumusan Masalah……….. 2

1.3 Tujuan……… 2

1.4 Batasan Masalah………... 3

1.5 Sistematika Penulisan……… 3

BAB II DASAR TEORI 2.1 Pemrograman Berorientasi Objek……….… 4

2.1.1 Membuat Classes………..………… 5

2.1.1.1 Constructors………....………….……..… 6

2.1.1.2 Fields………..……….…… 6

2.1.1.3 Methods……….……….…… 7

2.1.1.4 Properties………..……….…… 7

2.2 Pemrograman ASP.NET………... 8


(4)

x Universitas Kristen Maranatha

2.2.2 Aturan penggunaan Array……….…...….. 9

2.2.3 Penggunaan Objek Response….………..….….. 9

2.2.4 Penggunaan Objek Request…..……….….…….. 10

2.2.5 Pemahaman ViewState dan PostBack…….…….………. 10

2.2.6 Pemahaman Validation Control………..…….….….. 11

2.2.7 Objek Session……….….……….. 11

2.2.8 Pemahaman ADO.NET ….……….….…… 12

2.3 Rekayasa Perangkat Lunak……….….…….. 12

2.3.1 Diagram Konteks ……….….……… 13

2.3.2 Data Flow Diagram (DFD)……….….. 13

2.3.3 Kamus Data……….…... 15

2.3.4 Entity Relationship Diagram (ERD)……….……….….. 15

2.4 Mesin Absensi……….…….….. 16

2.4.1 Mesin Handkey……….…... 17

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN 3.1 Analisis………. 19

3.1.1 Analisis Sistem yang Sedang Berjalan……….…… 20

3.1.2 Spesifikasi Kebutuhan Sistem dan Aplikasi……….…… 20

3.1.2.1 Analisis Program……….……….… 21 3.1.2.2 Analisa Kebutuhan Perangkat Keras dan Perangkat Lunak..22

3.1.2.3 Deskripsi Kebutuhan Fungsional………. 22

3.2 Perancangan... 26

3.2.1 Entity Relational Diagram (ERD)………. 26

3.2.1.1 EER (Enhanced Entity Relationship) Diagram ………. 26


(5)

xi Universitas Kristen Maranatha

3.2.2 Kamus Data Tabel……….. 28

3.2.3 Use case……….………. 34

3.2.4 Diagram Activity………. ……. 37

3.2.4.1 Generate Picture Tambah Data Pegawai………. 37

3.2.4.2 Generate Picture Ubah Data Pegawai……… 38

3.2.4.3 Generate Picture Hapus Data Pegawai……….. 38

3.2.4.4 Generate Picture Pencarian Data Pegawai……… 39

3.2.4.5 Generate Picture Tambah Data Status Absen………. . 39

3.2.4.6 Generate Picture Ubah Data Status Absen……….... 40

3.2.4.7 Generate Picture Hapus Data Status Absen……….. 40

3.2.4.8 Generate Picture Tambah Data Alasan……… 41

3.2.4.9 Generate Picture Ubah Data Alasan………. 41

3.2.4.10 Generate Picture Hapus Data Alasan……… 42

3.2.4.11 Generate Picture Pencarian Data Alasan………. 42

3.2.4.12 Generate Picture Laporan Seluruh Pegawai……… 43

3.2.4.13 Generate Picture Laporan Detail Pegawai……… 43

3.2.4.14 Generate Picture Laporan Ijin Pegawai………. 44

3.2.4.15 Generate Picture Ganti Password……….. 44

3.2.4.16 Generate Picture Login……… 45

3.2.4.16 Generate Picture Logout………. 45

3.2.4.17 Generate Picture Tambah Data Account User……… 46

3.2.4.18 Generate Picture Ubah Data Account User………. 46


(6)

xii Universitas Kristen Maranatha

3.2.4.18 Generate Picture Reset Data Account User……… 47

3.2.4.19 Generate Picture Pencarian Aktivitas Pemakai………….. 48

3.2.4.20 Generate Picture Ubah Jadwal Penarikan……….. 48

3.2.4.21 Generate Picture Pencarian Aktivitas Terhadap Mesin…. 49 3.2.5 Perancangan Interface………... 50

3.2.5.1 User Interface Login……….. 50

3.2.5.2 User Interface Menu………. 50

3.2.5.2 User Interface Form Pegawai………. 51

3.2.5.3 User Interface Form Status Absen………. 52

3.2.5.4 User Interface Form Alasan……… 53

3.2.5.5 User Interface Laporan Kehadiran Bulanan………. 54

3.2.5.5.1 User Interface Laporan Kehadiran Semua Pegawai... 54

3.2.5.5.2 User Interface Laporan Kehadiran Detail Pegawai…. 54

3.2.5.5.3 User Interface Laporan Ijin Bulanan……….. 55

3.2.5.6 User Interface Form Password……… 55

3.2.5.7 User Interface Form Account User………. 56

3.2.5.8 User Interface Form Aktivitas Pemakai……….. 57

3.2.5.9 User Interface Form Jadwal Penarikan Mesin……… 58

BAB IV HASIL TERCAPAI 4.1 Batasan Implementasi……….. 59

4.1.1 Spesifikasi Sistem Untuk Implementasi……… 60

4.2 Tampilan Antarmuka……….. 60

4.2.1 Tampilan Halaman Login……… 61


(7)

xiii Universitas Kristen Maranatha

4.2.2.1 Tampilan Halaman Pegawai – Tambah Data………….. 63

4.2.2.2 Tampilan Halaman Pegawai – Ubah Data……….. 64

4.2.2.3 Tampilan Halaman Pegawai – Hapus Data………. 65

4.2.2.4 Tampilan Halaman Pegawai – Pencarian Pegawai…… 65

4.2.3 Tampilan Halaman Status Absen……… 67

4.2.3.1 Tampilan Halaman Status Absen – Tambah Data……… 68

4.2.3.2 Tampilan Halaman Status Absen – Ubah Data………… 69

4.2.3.3 Tampilan Halaman Status Absen – Hapus Data………. 70

4.2.4 Tampilan Halaman Alasan……….. 70

4.2.4.1 Tampilan Halaman Alasan – Tambah Data……….. 71

4.2.4.2 Tampilan Halaman Alasan – Ubah Data………... 72

4.2.4.3 Tampilan Halaman Alasan – Hapus Data………. 73

4.2.5 Tampilan Halaman Form Pengisian – Seluruh Pegawai….. 73

4.2.5.1 Tampilan Halaman Laporan – Seluruh Pegawai……… 74

4.2.6 Tampilan Halaman Form Pengisian – Detail Pegawai…….. 75

4.2.6.1 Tampilan Halaman Laporan – Detail Pegawai………… 76

4.2.7 Tampilan Halaman Form Pengisian – Ijin Pegawai………… 78

4.2.7.1 Tampilan Halaman Laporan – Ijin Pegawai………. 79

4.2.8 Tampilan Halaman Password……… 80

4.2.9 Tampilan Halaman Account User………. 81

4.2.10 Tampilan Halaman Aktivitas Pemakai………. 82

4.2.11 Tampilan Halaman Jadwal Penarikan Mesin………. 83

BAB V EVALUASI 5.1 Evaluasi………... 84

5.2 Pengujian Sistem……….. 84

5.2.1 Pengujian Use Case kelola pegawai………. 86

5.2.2 Pengujian Use Case kelola status absen………... 87

5.2.3 Pengujian Use Case kelola alasan……….. 89

5.2.4 Pengujian Use Case laporan seluruh pegawai……… 91


(8)

xiv Universitas Kristen Maranatha

5.2.6 Pengujian Use Case laporan ijin pegawai……….. 92

5.2.7 Pengujian Use Case ganti password……… 92

5.2.8 Pengujian Use Case login………. 93

5.2.9 Pengujian Use Case logout………. 94

5.2.10 Pengujian Use Case kelola account user………. 94

5.2.11 Pengujian Use Case kelola aktivitas pemakai………. 96

5.2.12 Pengujian Use Case kelola jadwal penarikan………. 97

BAB VI PENUTUP 6.1 Kesimpulan……….. 99

6.2 Saran……….100 DAFTAR PUSTAKA


(9)

xv Universitas Kristen Maranatha

DAFTAR TABEL

Tabel II.1 Simbol-Simbol DFD……… 14

Tabel III.1 Kebutuhan Fungsional……….…… 22

Tabel III.2 Spesifikasi Kebutuhan Fungsional……….…... 24

Tabel III.3 taKaryawan.DataReal……….…... 28

Tabel III.4 taAlasan.DataReal……….………… 29

Tabel III.5 taStatus_Absen.DataReal………... 29

Tabel III.6 taUser.DataReal……….………… 30

Tabel III.7 taUSER_LEVEL.DataReal……….……….. 30

Tabel III.8 taLOG_USER.DataReal……….……….. 31

Tabel III.9 taAbsen.DataReal……….………… 31

Tabel III.10 taDataMurni.DataReal……….………….. 32

Tabel III.11 taAKTIVITAS.DataReal……….……... 33

Tabel III.12 taJENIS_KELAMIN.DataReal………. 33

Tabel III.13 taJadwalPenarikan.RekabioImageMesin……….…. 33

Tabel III.14 informasi penamaan modul Use Case……….………….. 36

Tabel V.1 Deskripsi Pengujian……….……….. 84

Tabel V.2 Uji Use Case kelola pegawai……… 86

Tabel V.3 Uji Use Case kelola status absen……… 87

Tabel V.4 Uji Use Case kelola alasan……….. 89

Tabel V.5 Uji Use Case laporan seluruh pegawai………. 91

Tabel V.6 Uji Use Case laporan detail pegawai………. 91

Tabel V.7 Uji Use Case laporan ijin pegawai……….. 92

Tabel V.8 Uji Use Case ganti password………92

Tabel V.9 Uji Use Case login………. 93


(10)

xvi Universitas Kristen Maranatha Tabel V.11 Uji Use Case kelola account user………. 94 Tabel V.12 Uji Use Case kelola aktivitas pemakai……….…. 96 Tabel V.13 Uji Use Case kelola jadwal penarikan……….. 97


(11)

xvii Universitas Kristen Maranatha

DAFTAR GAMBAR

Gambar II.1 One to One Relationship……….………. 15

Gambar II.2 One to Many Relationship……….……... 16

Gambar II.3 Many to Many Relationship………..……… 16

Gambar II.4 Aliran Instalasi Aplikasi……….………... 17

Gambar II.5 Handkey………. 18

Gambar III.1 Sistem Perancangan Aplikasi Absen Dosen………. 25

Gambar III.2 EER DataReal………. 26

Gambar III.3 ERD DataReal……… 27

Gambar III.4 EER RekabioImageMesin………. 28

Gambar III.5 Use Case Diagram………. 35

Gambar III.6 Aktivity Diagram Tambah Data Pegawai……… 37

Gambar III.7 Aktivity Diagram Ubah Data Pegawai……… 38

Gambar III.8 Aktivity Diagram Hapus Data Pegawai……….. 38

Gambar III.9 Aktivity Diagram Pencarian Data Pegawai……… 39

Gambar III.10 Aktivity Diagram Tambah Data Status Absen………. 39

Gambar III.11 Aktivity Diagram Ubah Data Status Absen……….. 40

Gambar III.12 Aktivity Diagram Hapus Data Status Absen……… 40

Gambar III.13 Aktivity Diagram Tambah Data Alasan……… 41

Gambar III.14 Aktivity Diagram Ubah Data Alasan………. 41

Gambar III.15 Aktivity Diagram Hapus Data Alasan……… 42

Gambar III.16 Aktivity Diagram Pencarian Data Alasan………. 42

Gambar III.17 Aktivity Diagram Laporan Seluruh Pegawai……… 43

Gambar III.18 Aktivity Diagram Laporan Detail Pegawai……… 43

Gambar III.19 Aktivity Diagram Laporan Ijin Pegawai………. 44

Gambar III.20 Aktivity Diagram Ganti Password……….. 44

Gambar III.21 Aktivity Diagram Login………. 45

Gambar III.22 Aktivity Diagram Logout……….. 45

Gambar III.23 Aktivity Diagram Tambah Data Account User………. 46


(12)

xviii Universitas Kristen Maranatha

Gambar III.25 Aktivity Diagram Hapus Data Account User……… 47

Gambar III.26 Aktivity Diagram Reset Data Account User………. 47

Gambar III.27 Aktivity Diagram Pencarian Aktivitas Pemakai………... 48 Gambar III.28 Aktivity Diagram Ubah Jadwal Penarikan……… 48

Gambar III.29 Aktivity Diagram Pencarian Aktivitas Terhadap Mesin……….. 49

Gambar III.30 Login……….. 50

Gambar III.31 Menu……….. 50

Gambar III.32 Form Pegawai……….. 51

Gambar III.33 Form Status Absen……….. 52

Gambar III.34 Form Alasan………. 53

Gambar III.35 Laporan Kehadiran Bulanan Semua Pegawai……….. 54

Gambar III.36 Laporan Kehadiran Bulanan Perorang……… 54

Gambar III.37 Laporan Alasan Bulanan……… 55

Gambar III.38 Form Password………. 55

Gambar III.39 Form Account User……….. 56

Gambar III.40 Form Aktivitas Pemakai……….….. 57

Gambar III.41 Form Jadwal Penarikan Mesin……….. 58

Gambar IV.1 Tampilan Login……….. 61

Gambar IV.2 Tampilan Menu User……… 61

Gambar IV.3 Tampilan Menu Administrator………. 61

Gambar IV.4 Tampilan Pegawai……… 62

Gambar IV.5 Tampilan Halaman Pegawai – Tambah Data……….. 63

Gambar IV.6 Tampilan Halaman Pegawai – Ubah Data……….. 64

Gambar IV.7 Tampilan Halaman Pegawai – Hapus Data……… 65

Gambar IV.8 Tampilan Halaman Pegawai – Pencarian Pegawai……….. 65

Gambar IV.9 Tampilan LookUp………. 66

Gambar IV.10 Tampilan Status Absen………. 67

Gambar IV.11 Tampilan Halaman Status Absen – Tambah Data……… 68

Gambar IV.12 Tampilan Status Absen – Ubah Data……….. 69

Gambar IV.13 Halaman Status Absen – Hapus Data……… 70

Gambar IV.14 Halaman Alasan………. 70

Gambar IV.15 Halaman Alasan – Tambah Data………. 71

Gambar IV.16 Tampilan Halaman Alasan – Ubah Data……… 72


(13)

xix Universitas Kristen Maranatha

Gambar IV.18 Tampilan Halaman Alasan – Hapus Data……….. 73

Gambar IV.19 Tampilan Halaman Form Pengisian – Seluruh Pegawai………… 73

Gambar IV.20 Halaman Laporan – Seluruh Pegawai……….. 74

Gambar IV.21 Tool’s Bantuan Laporan……….. 74

Gambar IV.22 Tampilan Halaman Form Pengisian – Detail Pegawai (Hak Akses Administrator)………... 75

Gambar IV.23 Tampilan Halaman Form Pengisian – Detail Pegawai (Hak Akses User)………... 75

Gambar IV.24 Tampilan Laporan – Detail Pegawai ( Halaman 1 )………. 76

Gambar IV.25 Tampilan Laporan – Detail Pegawai ( Halaman 2 )………. 77

Gambar IV.26 Tampilan Halaman Form Pengisian – Ijin Pegawai……… 78

Gambar IV.27 Tampilan Halaman Laporan – Ijin Pegawai………. 79

Gambar IV.28 Tampilan Halaman Password………. 80

Gambar IV.29 Tampilan Halaman Account User……….. 81

Gambar IV.30 Reset Password……… 81

Gambar IV.31 Tampilan Halaman Aktivitas Pemakai……… 82


(14)

1 Universitas Kristen Maranatha

BAB I PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Dalam suatu organisasi, baik perusahaan, instansi, maupun lembaga pendidikan. Faktor sumber daya manusia merupakan modal penting, baik pada masa sekarang maupun di masa yang akan datang. Kesuksesan suatu perusahaan tidak hanya ditentukan oleh kualitas sumber daya manusianya saja, tetapi juga oleh tingkat kedisiplinan mereka. Salah satu cara untuk mengukur dan meningkatkan kedisiplinan tersebut yaitu dengan adanya suatu sistem monitoring tingkat kehadiran pegawai, karena tingkat kehadiran adalah salah satu faktor yang menentukan tingkat produktifitas organisasi.

Universitas Kristen Maranatha merupakan salah satu universitas terbesar dan terbaik di kota bandung memiliki jumlah dosen yang cukup banyak. Untuk menilai kinerja dan tingkat kedisiplinan dosen maka kebutuhan akan diterapkannya otomatisasi sistem kehadiran tidak terelakan lagi.

Upaya untuk meningkatkan kedisiplinan kehadiran di lingkungan Universitas Kristen Maranatha ialah dengan adanya suatu program aplikasi yang mendukung bagian Sumber Daya Manusia (SDM) sebagai penilai kinerja Dosen. Sistem kehadiran yang dibutuhkan ialah sistem yang terotomatisasi, sehingga akses dan penelusuran informasi menjadi lebih cepat, efisien, mudah, dan tersentralisasi. Ditunjang dengan menggunakan alat presensi yang handal seperti Finger Print / Hand Print / Hand Key / Smart Card sehingga membuat laporan-laporan kehadiran yang dihasilkan harus bersifat real-time dan up-to date sehingga tingkat keakuratannya dapat dipertanggung jawabkan.

Dengan adanya Aplikasi Absen Dosen Fakultas Teknologi Informasi Universitas Kristen Maranatha menggunakan Mesin Absen secara Online merupakan kebutuhan untuk mengatasi masalah-masalah yang timbul dalam proses monitoring kehadiran dosen, khususnya dalam pengolahan waktu kehadiran dan penyusunan laporan statistik dosen. Dengan akurasi yang baik dalam pencatatan


(15)

2

Universitas Kristen Maranatha kehadiran dosen akan membuat semakin handalnya sistem presensi atau sistem pemantauan kehadiran di Universitas Kristen Maranatha.

1.2 Perumusan Masalah

Berdasarkan uraian di atas, penulis mengidentifikasi hal yang berhubungan dengan masalah pengolahan data transaksi dosen yang ditimbulkan oleh sistem manual, diantaranya sebagai berikut :

1) Bagaimana merancang dan membangun sebuah aplikasi kedosenan yang memberikan kemudahan dalam pemakaiannya bahkan oleh pengguna yang awam terhadap komputer sekalipun?

2) Bagaimana mengimplementasikan aplikasi terhadap mesin presensi?

3) Bagaimana menghasilkan laporan tentang kehadiran dosen secara cepat dan akurat?

1.3 Tujuan

Tujuan dari perancangan aplikasi ini adalah :

Mengimplementasikan aplikasi kedosenan ini sebagai alat transaksi dalam sistem monitoring dosen atau presensi yang mengutamakan kemudahan dalam penggunaanya.

1.4 Batasan Masalah

Pada penulisan dan pengembangan perangkat lunak digunakan beberapa asumsi dengan tujuan agar perancangan dan pembahasan menjadi lebih terarah. Adapun asumsi-asumsi tersebut, antara lain :

1) Bahasa pemrograman yang digunakan dalam pengembangan aplikasi ini menggunakan bahasa pemrograman VB.NET dengan Editor pemrograman Microsoft Visual Studio 2005 dan editor database dengan menggunakan SQL Server Management Studio 2005.

2) Pengimplementasian aplikasi monitoring dosen ini akan diarahkan kepada setiap dosen di Fakultas Teknologi Informasi Universitas Kristen Maranatha.


(16)

3

Universitas Kristen Maranatha

1.5 Sistematika Penulisan

Dengan adanya sistem penulisan laporan ini, maka diharapkan akan menghasilkan suatu laporan yang lebih terarah dan tidak menyimpang jauh dari permasalahan yang digariskan berdasarkan batasan masalah.

Bentuk penulisan laporan ini yaitu membagi permasalahan menjadi bahasan dalam 6 (enam) BAB yang terdiri dari :

BAB I : PENDAHULUAN ; Bab ini terdiri dari beberapa pokok bahasan yaitu Latar Belakang, Perumusan Masalah, Tujuan, Batasan Masalah, dan Sistematika Penulisan.

BAB II : LANDASAN TEORI ; Bab ini menjelaskan teori-teori yang relevan dengan masalah-masalah yang diteliti, yaitu: konsep OOP (Objek Oriented Programming), konsep bahasa pemrograman ASP.NET, konsep rekayasa perangkat lunak, dan informasi mesin presensi.

BAB III : ANALISIS DAN PERANCANGAN ; Bab ini berisi mengenai analisis masalah dalam pembuatan Aplikasi Absen Dosen, serta perancangannya dengan database SQL SERVER 2005, struktur pemrograman, dan struktur tabel.

BAB IV : HASIL TERCAPAI; Bab ini menguraikan tentang batasan implementasi, dengan menggunakan ASP.NET dan database SQL SERVER 2005, serta menampilkan hasil dari sistem aplikasi yang dibuat.

BAB V : EVALUASI; Bab ini menguraikan tentang pengujian Aplikasi Absen Dosen dengan menggunakan metode Balckbox Testing.

BAB VI : PENUTUP ; Bab ini berisi kesimpulan dari laporan tugas akhir dan saran atas perbaikan dan pengembangan sistem yang diberikan sebagai bahan pertimbangan di waktu yang akan datang.


(17)

4


(18)

109 Universitas Kristen Maranatha

BAB VI PENUTUP

6.1 Kesimpulan

Setelah merancang dan membuat Aplikasi Absen Dosen berbasis web dalam rangka menyelesaikan tugas akhir ini, penulis menarik kesimpulan :

1. Aplikasi Absen Dosen berbasis web ini merupakan media yang cepat, tepat, dan akurat dalam mengatur Sistem Kehadiran Dosen Fakultas Informasi Teknologi di Universitas Kristen Maranatha. Dibandingkan dengan sistem yang terdahulu, yang masih menggunakan pengarsipan manual.

2. Dengan adanya pengarsipan data absen berupa laporan, data yang dihasilkan akan lebih terperinci dan lebih nyata dibantu dengan sistem yang terkomputerisasi dengan baik. Dengan hasil laporan yang lengkap berdasarkan waktu yang ditentukan.

3. Aplikasi ini juga menyediakan sistem yang lebih aman dan mudah untuk diimplementasikan, dibandingkan dengan sistem terdahulu yang masih menggunakan pengarsipan manual.

6.2 Saran

Dari hasil proses pembuatan Aplikasi Absen Dosen berbasis web ini, masih memiliki beberapa kekurangan. Karena itu ada beberapa saran yang diberikan dalam rangka upaya perbaikan di masa yang akan datang. Saran-saran tersebut adalah :

1. Peningkatan fasilitas di Aplikasi Absen Dosen ini mutlak sangat diperlukan untuk bisa membuat Sistem Kehadiran Pegawai yang lebih baik. Seperti, menambahkan beberapa laporan, pengaturan jam lembur, dan lain-lain. 2. Diharapkan, Aplikasi Absen Dosen ini dapat dipergunakan tidak hanya di

Fakultas Informasi Teknologi, melainkan di fakultas-fakultas lainnya juga. Sehingga terciptanya sebuah sistem yang terkomputerisasi dalam mengatur Sistem Kehadiran Pegawai di Universitas Kristen Maranatha.


(19)

DAFTAR PUSTAKA

Ang, Olivia. 2004. Rahasia Mahir Menguasai ASP.NET. Jakarta : PT Elex Media Computindo

Esposito, Dino. 2007. Intorducing Microsoft ASP.NET Ajax. Washington : Microsoft Press

Sanford, Jacob J. 2007. Professional ASP.NET 2.0 Design CSS,Themes, and Master Page. Washington : Wiley Publishing Inc.

Sunderi, Dejan. 2006. Microsoft SQL Server 2005 Stored Procedure Programming in T-SQL & .NET, Third Edition. Osborne : McGraw-Hill

Wrox;Adding Dynamic The Masterpage ;http://p2p.wrox.com/Forums/BugBase/Adding-dynamic-themasterpage.aspx

The Scripts; Master Page; http://www.thescripts.com/forum/forum16 Microsoft;Source and Example ASP.NET;http://www.ASP.net/

Rekabio;Develop Biometric Machine for Attendance Management System in Indonesia – Information Handkey;http://www.Rekabio.com/

Ingersollrand;Example Handkey Production, based in United State – have joint market in Singapore and Indonesia;http://www.security.ingersollrand.com/


(1)

BAB I PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Dalam suatu organisasi, baik perusahaan, instansi, maupun lembaga pendidikan. Faktor sumber daya manusia merupakan modal penting, baik pada masa sekarang maupun di masa yang akan datang. Kesuksesan suatu perusahaan tidak hanya ditentukan oleh kualitas sumber daya manusianya saja, tetapi juga oleh tingkat kedisiplinan mereka. Salah satu cara untuk mengukur dan meningkatkan kedisiplinan tersebut yaitu dengan adanya suatu sistem monitoring tingkat kehadiran pegawai, karena tingkat kehadiran adalah salah satu faktor yang menentukan tingkat produktifitas organisasi.

Universitas Kristen Maranatha merupakan salah satu universitas terbesar dan terbaik di kota bandung memiliki jumlah dosen yang cukup banyak. Untuk menilai kinerja dan tingkat kedisiplinan dosen maka kebutuhan akan diterapkannya otomatisasi sistem kehadiran tidak terelakan lagi.

Upaya untuk meningkatkan kedisiplinan kehadiran di lingkungan Universitas Kristen Maranatha ialah dengan adanya suatu program aplikasi yang mendukung bagian Sumber Daya Manusia (SDM) sebagai penilai kinerja Dosen. Sistem kehadiran yang dibutuhkan ialah sistem yang terotomatisasi, sehingga akses dan penelusuran informasi menjadi lebih cepat, efisien, mudah, dan tersentralisasi. Ditunjang dengan menggunakan alat presensi yang handal seperti Finger Print / Hand Print / Hand Key / Smart Card sehingga membuat laporan-laporan kehadiran yang dihasilkan harus bersifat real-time dan up-to date sehingga tingkat keakuratannya dapat dipertanggung jawabkan.

Dengan adanya Aplikasi Absen Dosen Fakultas Teknologi Informasi Universitas Kristen Maranatha menggunakan Mesin Absen secara Online

merupakan kebutuhan untuk mengatasi masalah-masalah yang timbul dalam proses monitoring kehadiran dosen, khususnya dalam pengolahan waktu kehadiran dan


(2)

2 kehadiran dosen akan membuat semakin handalnya sistem presensi atau sistem pemantauan kehadiran di Universitas Kristen Maranatha.

1.2 Perumusan Masalah

Berdasarkan uraian di atas, penulis mengidentifikasi hal yang berhubungan dengan masalah pengolahan data transaksi dosen yang ditimbulkan oleh sistem manual, diantaranya sebagai berikut :

1) Bagaimana merancang dan membangun sebuah aplikasi kedosenan yang memberikan kemudahan dalam pemakaiannya bahkan oleh pengguna yang awam terhadap komputer sekalipun?

2) Bagaimana mengimplementasikan aplikasi terhadap mesin presensi?

3) Bagaimana menghasilkan laporan tentang kehadiran dosen secara cepat dan akurat?

1.3 Tujuan

Tujuan dari perancangan aplikasi ini adalah :

Mengimplementasikan aplikasi kedosenan ini sebagai alat transaksi dalam sistem monitoring dosen atau presensi yang mengutamakan kemudahan dalam penggunaanya.

1.4 Batasan Masalah

Pada penulisan dan pengembangan perangkat lunak digunakan beberapa asumsi dengan tujuan agar perancangan dan pembahasan menjadi lebih terarah. Adapun asumsi-asumsi tersebut, antara lain :

1) Bahasa pemrograman yang digunakan dalam pengembangan aplikasi ini menggunakan bahasa pemrograman VB.NET dengan Editor pemrograman Microsoft Visual Studio 2005 dan editor database dengan menggunakan SQL Server Management Studio 2005.

2) Pengimplementasian aplikasi monitoring dosen ini akan diarahkan kepada setiap dosen di Fakultas Teknologi Informasi Universitas Kristen Maranatha.


(3)

1.5 Sistematika Penulisan

Dengan adanya sistem penulisan laporan ini, maka diharapkan akan menghasilkan suatu laporan yang lebih terarah dan tidak menyimpang jauh dari permasalahan yang digariskan berdasarkan batasan masalah.

Bentuk penulisan laporan ini yaitu membagi permasalahan menjadi bahasan dalam 6 (enam) BAB yang terdiri dari :

BAB I : PENDAHULUAN ; Bab ini terdiri dari beberapa pokok bahasan yaitu Latar Belakang, Perumusan Masalah, Tujuan, Batasan Masalah, dan Sistematika Penulisan.

BAB II : LANDASAN TEORI ; Bab ini menjelaskan teori-teori yang relevan dengan masalah-masalah yang diteliti, yaitu: konsep OOP (Objek Oriented Programming), konsep bahasa pemrograman ASP.NET, konsep rekayasa perangkat lunak, dan informasi mesin presensi.

BAB III : ANALISIS DAN PERANCANGAN ; Bab ini berisi mengenai analisis masalah dalam pembuatan Aplikasi Absen Dosen, serta perancangannya dengan database SQL SERVER 2005, struktur pemrograman, dan struktur tabel.

BAB IV : HASIL TERCAPAI; Bab ini menguraikan tentang batasan implementasi, dengan menggunakan ASP.NET dan database SQL SERVER 2005, serta menampilkan hasil dari sistem aplikasi yang dibuat.

BAB V : EVALUASI; Bab ini menguraikan tentang pengujian Aplikasi Absen Dosen dengan menggunakan metode Balckbox Testing.

BAB VI : PENUTUP ; Bab ini berisi kesimpulan dari laporan tugas akhir dan saran atas perbaikan dan pengembangan sistem yang diberikan sebagai bahan pertimbangan di waktu yang akan datang.


(4)

(5)

BAB VI PENUTUP

6.1 Kesimpulan

Setelah merancang dan membuat Aplikasi Absen Dosen berbasis web dalam rangka menyelesaikan tugas akhir ini, penulis menarik kesimpulan :

1. Aplikasi Absen Dosen berbasis web ini merupakan media yang cepat, tepat, dan akurat dalam mengatur Sistem Kehadiran Dosen Fakultas Informasi Teknologi di Universitas Kristen Maranatha. Dibandingkan dengan sistem yang terdahulu, yang masih menggunakan pengarsipan manual.

2. Dengan adanya pengarsipan data absen berupa laporan, data yang dihasilkan akan lebih terperinci dan lebih nyata dibantu dengan sistem yang terkomputerisasi dengan baik. Dengan hasil laporan yang lengkap berdasarkan waktu yang ditentukan.

3. Aplikasi ini juga menyediakan sistem yang lebih aman dan mudah untuk diimplementasikan, dibandingkan dengan sistem terdahulu yang masih menggunakan pengarsipan manual.

6.2 Saran

Dari hasil proses pembuatan Aplikasi Absen Dosen berbasis web ini, masih memiliki beberapa kekurangan. Karena itu ada beberapa saran yang diberikan dalam rangka upaya perbaikan di masa yang akan datang. Saran-saran tersebut adalah :

1. Peningkatan fasilitas di Aplikasi Absen Dosen ini mutlak sangat diperlukan untuk bisa membuat Sistem Kehadiran Pegawai yang lebih baik. Seperti, menambahkan beberapa laporan, pengaturan jam lembur, dan lain-lain. 2. Diharapkan, Aplikasi Absen Dosen ini dapat dipergunakan tidak hanya di

Fakultas Informasi Teknologi, melainkan di fakultas-fakultas lainnya juga. Sehingga terciptanya sebuah sistem yang terkomputerisasi dalam mengatur Sistem Kehadiran Pegawai di Universitas Kristen Maranatha.


(6)

DAFTAR PUSTAKA

Ang, Olivia. 2004. Rahasia Mahir Menguasai ASP.NET. Jakarta : PT Elex Media Computindo

Esposito, Dino. 2007. Intorducing Microsoft ASP.NET Ajax. Washington : Microsoft Press

Sanford, Jacob J. 2007. Professional ASP.NET 2.0 Design CSS,Themes, and Master Page. Washington : Wiley Publishing Inc.

Sunderi, Dejan. 2006. Microsoft SQL Server 2005 Stored Procedure Programming in T-SQL & .NET, Third Edition. Osborne : McGraw-Hill

Wrox;Adding Dynamic The Masterpage ;http://p2p.wrox.com/Forums/BugBase/Adding-dynamic-themasterpage.aspx

The Scripts; Master Page; http://www.thescripts.com/forum/forum16 Microsoft;Source and Example ASP.NET;http://www.ASP.net/

Rekabio;Develop Biometric Machine for Attendance Management System in Indonesia – Information Handkey;http://www.Rekabio.com/

Ingersollrand;Example Handkey Production, based in United State – have joint market in Singapore and Indonesia;http://www.security.ingersollrand.com/