ANALISIS RASIO UNTUK MENGUKUR KINERJA KEUANGAN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR ANALISIS RASIO UNTUK MENGUKUR KINERJA KEUANGAN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG GO PUBLIK DI BEJ.

ANALISIS RASIO UNTUK MENGUKUR KINERJA
KEUANGAN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR
YANG GO PUBLIK DI BEJ

SKRIPSI
Diajukan untuk Memenuhi Tugas dan Syarat-Syarat Guna Memperoleh
Gelar Sarjana Ekonomi Jurusan Manajemen
Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Surakarta

Disusun oleh :
NIKEN LINGGARWATI
B 100 070 061

FAKULTAS EKONOMI
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
2010

PENGESAHAN

Yang bertanda tangan di bawah ini telah membaca skripsi dengan judul:
ANALISIS RASIO UNTUK MENGUKUR KINERJA KEUANGAN PADA

PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG GO PUBLIK DI BEJ.

Yang disusun oleh:

NIKEN LINGGARWATI
B 100 070 061
Penandatangan berpendapat bahwa skripsi telah memenuhi syarat untuk diterima.

Surakarta,

Januari 2010

Pembimbing

(Dra. Mabruroh, MM)

Mengetahui
Dekan Fakultas Ekonomi

(DR. Triyono, MSi)


ii

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

FAKULTAS EKONOMI
Jl. A Yani Tromol Pos 1, Pabelan Kartasura 57102 Ph.: (0271) 717417 Eks.211 Surakarta

PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI
Saya yang bertanda tangan dibawah ini :

Nama

: Niken Linggarwati

NIRM

: 07.6.106.02016.50061

Jurusan


: Manajemen

Judul Skripsi

: Analisis Rasio Untuk Mengukur Kinerja Keuangan Pada
Perusahaan Manufaktur Yang Go Publik Di BEJ

Menyatakan dengan sebenarnya bahwa skripsi yang saya buat dan serahkan ini merupakan
hasil karya saya sendiri, kecuali kutipan-kutipan dan ringkasan-ringkasan yang semuanya
telah saya jelaskan sumbernya. Apabila dikemudian hari terbukti dan atau dapat dibuktikan
bahwa skripsi ini hasil jiplakan, maka saya bersedia menerima sanksi apapun dari Fakultas
Ekonomi dan atau gelar dan ijazah yang diberikan oleh Universitas Muhammadiyah Surakarta
batal saya terima.

Surakarta, …………………….
Yang membuat pernyataan

Niken Linggarwati


iii

PERSEMBAHAN

Skripsi ini kupersembahkan untuk:
* Ibu dan Bapak yang saya sayangi dan hormati
* Adik yang saya sayangi
* Seseorang yang menjadi penyemangat saya dan mengubah saya
menjadi mandiri
* Sahabat-sahabat saya yang terbaik
* Bangsa Indonesia yang saya banggakan

iv

MOTTO

Islam mengajarkan kita untuk sabar dan ikhlas
Selalu berusaha melakukan yang terbaik, bersyukur dan
berserah diri pada Allah SWT
Kasih sayang, kejujuran dan ketulusan yang terpenting dalam

hidup ini

v

KATA PENGANTAR

Assalamualaikum Wr. Wb.
Dengan mengucapkan puji syukur kepada Allah SWT yang senantiasa
melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan
penyusunan skripsi ini sebagai salah satu syarat untuk mencapai gelar sarjana
Ekonomi

Jurusan

Ekonomi

Manajemen

Fakultas


Ekonomi

Universitas

Muhammadiyah Surakarta.
Dalam menyelesaikan skripsi ini penulis mendapatkan bimbingan,
petunujuk dan dorongan yang sangat berharga bagi penulis dari berbagai pihak
baik secara langsung maupun tidak hingga terselesaikannya skripsi ini. Untuk itu
dalam kesempatan ini penulis menghaturkan ucapan terima kasih kepada :
1. Bapak Dr. Triyono, MM. selaku Dekan Fakultas Ekonomi Universitas
Muhammadiyah Surakarta.
2. Bapak Drs. Agus Muqorobin, MM. selaku Ketua Jurusan Fakultas Ekonomi
Manajemen.
3. Ibu Dra. Mabruroh, MM. selaku Pembimbing Utama yang sudah berkenan
membimbing

serta

memberikan


petunjuk

kepada

penulis

samapai

terselesainya skripsi ini.
4. Bapak Drs. M. Farid Wajdi, MM. selaku Pembimbing Akademik yang telah
memberi bimbingan dan arahan selama studi.
5. Seluruh staf pengajar Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah
Surakarta yang telah memberikan pengetahuan yang tak terhingga.

vi

6. Semua teman kampus, khususnya anak-anak manajemen kelas c angkatan
2007, jangan lupa reuni.
7. Semua orang yang pernah menjadi bagian terpenting dalam hidupku.
Penulis menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari kata sempurna, tetapi

penulis berharap skripsi in dapat bermanfaat bagi semua pihak. Apabila ada
kekeliruan dalam penulisan skripsi ini semoga menjadi pemicu bagi penulis dan
peneliti selanjutnya untuk lebih baik dimasa mendatang.
Wassalamu’alaikum Wr. Wb.

Surakarta,

2010

Penulis

vii

ABSTRAK
ANALISIS RASIO UNTUK MENGUKUR KINERJA KEUANGAN PADA
PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG GO PUBLIK DI BEJ.
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui perusahaan dalam
memenuhi kewajibannya yang segera harus dibayar. Untuk mengetahui
kemampuan perusahaan dalam menghasilkan laba dari pengelolaan modal. Dan
serta untuk mengetahui tingkat efisiensi keuangan pada perusahaan makanan dan

minuman yang go publik di BEJ periode tahun 2006-2008.
Alat analisis yang digunakan adalah Rasio Leverage, Likuiditas,
Profitabilitas dan Aktivitas. Untuk menganalisinya mengambil neraca dan laporan
rugi laba selama periode tahun 2006-2008.
Hasil dari analisis rasio Rasio Leverage sebagian besar perusahaan dengan
modal yang dimiliki mampu memenuhi hutang dan adanya aktiva yang didanai
perusahaan. Dengan laba operasi yang dimiliki mampu membayar bunga hutang.
Rasio likuiditas sebagian besar perusahaan mampu membayar utang yang harus
segera dibayar dengan aktiva lancar lebih likuid karena adanya rasio yang aman
yaitu lebih dari 1. Rasio profitabilitas sebagian besar perusahaan mampu
menghasilkan laba operasi yang lebih besar dari tahun ke tahun. Selain itu aktiva
lebih cepat berputar dalam meraih laba serta adanya kemampuan modal yang
diinvestasikan dalam keseluruhan aktiva untuk menghasilkan laba. Rasio
Aktivitas sebagian besar perusahaan dapat melakukan penagihan piutang
dilakukan dengan cepat, kegiatan penjualan cepat, kemampuan aktiva tetap
menciptakan penjualan.
Kata kunci : Rasio Leverage, Likuiditas, Profitabilitas dan Aktivitas.

viii


DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL.........................................................................................

i

HALAMAN PENGESAHAN ...........................................................................

ii

HALAMAN PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI .....................................

iii

HALAMAN PERSEMBAHAN........................................................................

iv

HALAMAN MOTTO .......................................................................................


v

KATA PENGANTAR ......................................................................................

vi

ABSTRAK ........................................................................................................ viii
DAFTAR ISI .....................................................................................................

ix

DAFTAR TABEL .............................................................................................

xii

DAFTAR GAMBAR ....................................................................................... xiii
DAFTAR LAMPIRAN .................................................................................... xiv
BAB I

BAB II

PENDAHULUAN
A. Latar Belakang ............................................................................

1

B. Perumusan Masalah ....................................................................

2

C. Tujuan Penelitian ........................................................................

2

D. Manfaat Penelitian ......................................................................

3

TINJAUAN PUSTAKA
A. Manajemen Keuangan .................................................................

5

1. Pengertian Manajemen Keuangan...........................................

5

2. Fungsi Manajemen Keuangan .................................................

5

B. Laporan Keuangan .....................................................................

6

1. Pengertian................................................................................

6

ix

2. Jenis Laporan Keuangan .........................................................

7

3. Analisis Laporan Keuangan ....................................................

8

4. Teknik dalam Analisis Laporan Keuangan .............................

10

C. Efisiensi .......................................................................................

18

BAB III METODA PENELITIAN
A. Kerangka Pemikiran ...................................................................

20

1. Laporan Keuangan ..................................................................

20

2. Laporan L/R ............................................................................

21

3. Neraca .....................................................................................

21

4. Analisis Laporan Keuangan ....................................................

21

5. Efisiensi ...................................................................................

25

B. Hipotesis .....................................................................................

26

C. Metodologi Penelitian ................................................................

27

1. Obyek Penelitian .....................................................................

27

2. Jenis Data dan Sumber Data ...................................................

27

3. Populasi dan Teknik Pengambilan Sampel .............................

28

4. Metode Pengumpulan Data .....................................................

29

5. Metode Analisis Data ..............................................................

29

6. Alat yang Digunakan Sebagai Pengukur Efisiensi..................

34

BAB IV PEMBAHASAN
A. Analisis Data dan Pembahasan ..................................................

40

1. Analisis Rasio Keuangan ........................................................

40

2. Pembahasan ............................................................................

47

x

BAB V PENUTUP
A. Simpulan ..................................................................................... 109
B. Saran............................................................................................ 110
DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN

xi

DAFTAR TABEL

Tabel 4.1

Rasio Hutang ...............................................................................

40

Tabel 4.2

Debt to Equity Ratio ....................................................................

41

Tabel 4.3

Times Interest Earned .................................................................

41

Tabel 4.4

Modal Kerja Netto dengan Total Aktiva .....................................

42

Tabel 4.5

Current Ratio ..............................................................................

42

Tabel 4.6

Quick Ratio..................................................................................

43

Tabel 4.7

Profit Margin ..............................................................................

43

Tabel 4.8

ROA .............................................................................................

44

Tabel 4.9

ROI ..............................................................................................

44

Tabel 4.10

Rata-rata Umur Piutang...............................................................

45

Tabel 4.11

Perputaran Persediaan .................................................................

45

Tabel 4.12

Perputaran Aktiva Tetap .............................................................

46

Tabel 4.13

Perputaran Total Aktiva ..............................................................

46

xii

DAFTAR GAMBAR

Gambar 3.1 Kerangka Pemikiran ...................................................................

xiii

20

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1

Neraca

Lampiran 2

Laporan L/R

xiv

Dokumen yang terkait

Analisis Penilaian Kinerja Keuangan Perusahaan Ditinjau dari Rasio Profitabilitas Pada PT. Indonesia Asahan Aluminium (INALUM)

23 163 86

Analisis Rasio Laporan Keuangan Publik Untuk Mengukur Kinerja Pemerintah Daerah

0 39 50

ANALISIS RASIO UNTUK MENGUKUR KINERJA KEUANGAN PADA PERUSAHAAN ROKOK Analisis Rasio Untuk Mengukur Kinerja Keuangan Pada Perusahaan Rokok (Studi Pada Perusahaan Yang Terdaftar Di Bei Periode 2010-2013).

0 3 16

ANALISIS RASIO UNTUK MENGUKUR KINERJA KEUANGAN PADA PERUSAHAAN ROKOK Analisis Rasio Untuk Mengukur Kinerja Keuangan Pada Perusahaan Rokok (Studi Pada Perusahaan Yang Terdaftar Di Bei Periode 2010-2013).

1 5 15

ANALISIS RASIO KEUANGAN UNTUK MENILAI KINERJA KEUANGAN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG GO PUBLIC Analisis Rasio Keuangan Untuk Menilai Kinerja Keuangan Pada Perusahaan Manufaktur Yang Go Public Di BEI (Studi Pada Sektor Industri Food And Baverages Di Bu

0 3 12

ANALISIS RASIO KEUANGAN UNTUK MENILAI KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG GO PUBLIC DI BEI Analisis Rasio Keuangan Untuk Menilai Kinerja Keuangan Pada Perusahaan Manufaktur Yang Go Public Di BEI (Studi Pada Sektor Industri Food And Baverages Di B

0 2 16

PENDAHULUAN ANALISIS RASIO UNTUK MENGUKUR KINERJA KEUANGAN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG GO PUBLIK DI BEJ.

0 1 4

ANALISIS RASIO KEUANGAN UNTUK MENGUKUR KINERJA KEUANGAN BANK PADA PT BPR Analisis Rasio Keuangan Untuk Mengukur Kinerja Keuangan Bank Pada PT BPR Puri Dharma Ponorogo.

0 1 12

ANALISIS LAPORAN KEUANGAN UNTUK MENGUKUR KINERJA KEUANGAN PADA PERUSAHAAN Analisis laporan keuangan untuk mengukur kinerja keuangan pada Perusahaan Textile kusumatex Yogyakarta.

0 3 13

ANALISIS RASIO KEUANGAN UNTUK MENGUKUR TINGKAT KESEHATAN KEUANGAN PERUSAHAAN

0 2 164