Pembuatan Aplikasi Pembelian Penjualan Berbasis Desktop pada Eagle Printing Bandung.

(1)

ABSTRAK

Dalam era globalisasi masa kini, rasanya tidak lengkap bila suatu usaha atau bisnis belum menerapkan sistem informasi. Eagle Printing adalah sebuah perusahaan yang bergerak di bidang percetakan yang menyediakan jasa

digital printing. Mulai dari pencetakan brosur, flyer, buku dan lain sebagainya.

Selama ini perusahaan ini hanya menggunakan cara manual dalam melakukan semua transaksi yang ada. Hal ini menyebabkan pekerjaan menjadi kurang efektif dan tidak efisien. Pemilik Eagle Printing mengatakan bahwa banyak sekali kerugian yang ditimbulkan jika adanya data transaksi yang hilang ataupun salah. Dengan adanya permasalahan tersebut toko “Eagle Printing” membutuhkan sistem terkomputerisasi dalam pengolahan data. Aplikasi yang dibangun menggunakan bahasa pemrograman java dengan menggunakan MySQL. Dalam pembuatan software ini penulis menggunakan Netbeans dan xampp sebagai aplikasi pembuat source code. Perangkat lunak yang dihasilkan dapat melakukan insert, update data member. Customer akan secara otomatis menjadi member saat akan melakukan transaksi, Insert stok barang, edit tarif jasa cetakan, calculating harga serta pengelolaan laporan yang meliputi laporan bulanan menurut tanggal yang diinginkan. Diharapkan program ini dapat meningkatkan profit dan meningkatkan kinerja produksi dari “Eagle Printing”. Sehingga dengan adanya program ini proses transaksi yang berlangsung di “Eagle Printing” akan berlangsung dengan baik dan terkomputerisasi.


(2)

ABSTRACT

In today's era of globalization, it wasn’t complete when a business or

businesses have not implemented information sistem. Eagle Printing is a store that specializes in printing digital printing that provides services ranging from printing brochures, flyers, books and many other things.During this "Eagle Printing" only use the manual way of doing all transactions. This causes the work to be less effective and inefficient. Owner of "Eagle Printing" saying that a lot of losses incurred if any data is missing or incorrect transaction. Given these problems stores "Eagle Printing" requires a computerized sistem in data processing. Applications built using the Java programming language using MySQL. In making this software authors use Netbeans and xampp as a maker of application source code. The resulting software can perform insert, update data member. Customers will automatically become members when making transactions in the "Eagle Printing", insert inventory, edit, calculating the price and the management report includes a monthly report. Hopefully can increase profits and improve production performance of "Eagle Printing". So with this program processes the transaction takes place in the "Eagle Printing" will last well and computerized.


(3)

DAFTAR ISI

LEMBAR PENGESAHAN ... i

PERNYATAAN ORISINALTIAS LAPORAN PENELITAN ... ii

PERNYATAAN PUBLIKASI LAPORAN PENELITIAN ... iii

PRAKATA ... iv

ABSTRAK ... vi

ABSTRACT ... vii

DAFTAR ISI ... viii

DAFTAR GAMBAR ... xii

DAFTAR TABEL ... xiv

DAFTAR NOTASI/ LAMBANG ... xvi

DAFTAR SINGKATAN ... xxi

DAFTAR ISTILAH ... xxii

BAB 1. PENDAHULUAN ... 1

1.1 Latar Belakang Masalah ... 1

1.2 Rumusan Masalah ... 3

1.3 Tujuan Pembahasan... 3

1.4 Ruang Lingkup Kajian... 4

1.5 Sumber Data ... 5

1.6 Sistematika Penyajian ... 5

BAB 2. KAJIAN TEORI ... 7

2.1 Proses Bisnis ... 7

2.2 Flowchart ... 7

2.3 ERD (Entity Relationship Diagram) ... 8

2.4 UML (Unified Modelling Language) ... 8

2.5 XAMPP ... 11

2.6 MySQL ... 11

2.7 Pengertian Sistem ... 12

2.8 Pengertian Informasi... 14


(4)

2.10 Pengertian Aplikasi ... 15

2.11 JDK ... 16

2.12 Object Oriented Programming ... 16

2.12.1 Objek... 16

2.12.2 Kelas ... 17

2.12.3 Method ... 17

2.12.4 Konstruktor ... 17

2.12.5 De-konstruktor ... 17

2.12.6 Karakteristik / properties ... 17

2.12.7 Variabel ... 17

2.12.8 Data ... 18

2.12.9 Hak akses (access attribute) ... 18

2.13 PHPMyAdmin ... 18

BAB 3. ANALISIS DAN RANCANGAN SISTEM ... 19

3.1 Proses Bisnis ... 19

3.2 Flowchart ... 20

3.3 Entity Relationship Diagram (ERD)... 22

3.3.1 ERD ... 22

3.3.2 Spesifikasi Entitas ... 22

3.4 Use Case Diagram ... 26

3.5 Activity Diagram ... 27

3.5.1 Activity Login ... 27

3.5.2 Insert Data Member ... 28


(5)

3.5.12 Edit Data Order ... 37

3.5.13 Edit Data Stok ... 38

3.5.14 Edit Data Jasa ... 39

3.5.15 Delete Data Order ... 40

3.5.16 View Data Pembelian ... 41

3.5.17 View Data Stok ... 42

3.5.18 View Data Laporan ... 43

3.5.19 Print Data Laporan ... 44

3.6 UI Design ... 45

3.6.1 Form Login ... 45

3.6.2 UI Home ... 47

3.6.3 UI Lihat Pembelian ... 48

3.6.4 UI Data Member ... 49

3.6.5 UI Data Supplier ... 50

3.6.6 UI Data Pegawai ... 51

3.6.7 UI Buat Order ... 52

3.6.8 UI Data Barang... 53

3.6.9 UI Data Jasa ... 54

3.6.10 UI List Order ... 55

3.6.11 UI Pembelian ... 56

3.6.12 UI Laporan Pembelian ... 57

3.6.13 UI Laporan Penjualan ... 58

BAB 4. HASIL PENELITIAN ... 60

4.1 Perancangan Aplikasi ... 60

4.2 Rencana Implementasi ... 60

4.2.1 Spesifikasi Perangkat Keras ... 60

4.2.2 Spesifikasi Perangkat Lunak ... 60

4.2.3 Karakteristik Pengguna ... 61

4.2.4 Pengguna ... 61

4.2.5 Cara Pengoperasian Aplikasi ... 61


(6)

5.1.1 Testcase Form Login ... 76

5.1.2 Testcase add Data Member ... 77

5.1.3 Testcase Edit Data Member ... 77

5.1.4 Testcase add Data Supplier ... 78

5.1.5 Testcase edit Data Supplier ... 79

5.1.6 Testcase add Data Pegawai ... 80

5.1.7 Testcase edit Data Pegawai ... 81

5.1.8 Testcase add Jasa ... 82

5.1.9 Testcase edit Jasa ... 82

5.1.10 Testcase add Stok Barang ... 83

5.1.11 Testcase edit Stok Barang ... 83

5.1.12 Testcase add Buat Order ... 84

5.1.13 Testcase edit Buat Order ... 85

5.1.14 Testcase delete Buat Order ... 85

5.1.15 Testcase add Pembelian ... 86

5.1.16 Testcase edit Pembelian ... 86

5.1.17 Testcase delete Pembelian ... 87

BAB 6. KESIMPULAN DAN SARAN ... 88

6.1 Kesimpulan ... 88

6.2 Saran ... 88


(7)

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Usecase diagram ... 10

Gambar 2.2 Acitvity diagram ... 11

Gambar 2.3 Dasar Sistem ... 13

Gambar 3.1 Flowchart ... 22

Gambar 3.2 Entity Relationship Diagram ... 22

Gambar 3.3 Usecase Diagram... 26

Gambar 3.4 Activity Login ... 27

Gambar 3.5 ActivityInsert Data Member ... 28

Gambar 3.6 ActivityInsert Data Pegawai ... 29

Gambar 3.7 ActivityInsert Data Supplier ... 30

Gambar 3.8 ActivityInsert Data Pembelian ... 31

Gambar 3.9 ActivityInsert Data Order ... 32

Gambar 3.10 ActivityInsert Data Stok ... 33

Gambar 3.11 ActivityInsert Data Jasa ... 34

Gambar 3.12 Activity Edit Data Member ... 35

Gambar 3.13 Activity Edit Data Pegawai ... 36

Gambar 3.14 Activity Edit Data Supplier ... 37

Gambar 3.15 Activity Edit Data Order ... 38

Gambar 3.16 Activity Edit Data Stock ... 39

Gambar 3.17 Activity Edit Data Jasa ... 40

Gambar 3.18 Activity Delete Data Order ... 41

Gambar 3.19 Acitivty View Data Pembelian ... 42

Gambar 3.20 Activity View Data Stok ... 43

Gambar 3.21 Activity View Data Laporan ... 44

Gambar 3.22 Activity Print Data Laporan ... 45

Gambar 3.23 UID Login ... 46

Gambar 3.24 UI home ... 47

Gambar 3.25 UI Lihat Pembelian ... 48

Gambar 3.26 UI Data Member ... 49


(8)

Gambar 3.28 UI data pegawai ... 51

Gambar 3.29 UI Buat Order ... 52

Gambar 3.30 UI data barang ... 53

Gambar 3.31 UI data jasa ... 54

Gambar 3.32 Ui List Order ... 55

Gambar 3.33 UI Pembelian ... 56

Gambar 3.34 UI Laporan Pembelian ... 57

Gambar 3.35 UI Laporan Penjualan ... 58

Gambar 4.1 Login ... 61

Gambar 4.2 Home login sebagai admin ... 63

Gambar 4.3 home login sebagai pegawai ... 64

Gambar 4.4 Data Member ... 65

Gambar 4.5 Data Supplier ... 66

Gambar 4.6 Data Pegawai ... 67

Gambar 4.7 Data Jasa ... 68

Gambar 4.8 data stok Barang ... 69

Gambar 4.9 Laporan Pembelian ... 70

Gambar 4.10 data order ... 71

Gambar 4.11 lihat order ... 72

Gambar 4.12 Pembelian barang ... 73

Gambar 4.13 Laporan Pembelian ... 74


(9)

DAFTAR TABEL

Table 1.1 Ruang Lingkup ... 4

Table 3.1 Spesifikasi Entitas ... 22

Table 3.2 Penjelasan tombol menu Login ... 46

Table 3.3 Penjelasan tombol menu lihat pembelian ... 48

Table 3.4 Penjelasan tombol menu data member... 49

Table 3.5 Penjelasan tombol menu data supplier ... 50

Table 3.6 Penjelasan tombol menu data pegawai ... 51

Table 3.7 Penjelasan tombol dari buat order ... 52

Table 3.8 Penjelasan tombol ui data stok ... 54

Table 3.9 Penjelasan tombol menu data jasa ... 55

Table 3.10 Penjelasan tombol menu data list order ... 56

Table 3.11 Penjelasan tombol ui pembelian ... 56

Table 3.12 Penjelasan tombol menu laporan pembelian ... 58

Table 3.13 Penjelasan tombol menu laporan penjualan ... 58

Table 5.1 tabel testing form login ... 76

Table 5.2 tabel testing add member ... 77

Table 5.3 Tabel Testing Edit Member ... 77

Table 5.4 Tabel Testing Add Supplier ... 78

Table 5.5 Tabel Testing Edit Supplier ... 79

Table 5.6 Tabel Testing Add Pegawai ... 80

Table 5.7 Tabel Testing Edit Pegawai ... 81

Table 5.8 Tabel Testing Add Jasa ... 82

Table 5.9 Tabel Testing Edit Jasa ... 82

Table 5.10 Tabel Testing Add Stok Barang ... 83

Table 5.11 Tabel Testing Edit Stok Barang ... 83

Table 5.12 Tabel Testing add buat order ... 84

Table 5.13 Tabel Testing edit buat order ... 85

Table 5.14 Tabel Testing Delete buat order ... 85


(10)

Table 5.16 Tabel Testing edit pembelian ... 86 Table 5.17 Tabel Testing delete pembelian ... 87


(11)

DAFTAR NOTASI/ LAMBANG

Jenis Simbol Nama Arti

Flowchart Symbol garis

alir Menunjukan arus proses Simbol Terminator Simbol untuk permulaan (start) atau akhir (stop).

Simbol konektor Simbol untuk penyambungan proses dalam lembar yang sama Simbol konektor Simbol untuk penyambungan proses pada lembar yang berbeda. Simbol proses Menunjukan kegiatan proses dari operasi program komputer Simbol kegiatan manual Simbol yang menunjukkan pengolahan yang tidak dilakukan oleh komputer.


(12)

simbol decision

Simbol pemilihan proses berdasarkan kondisi yang ada.

Simbol input output

Simbol yang menyatakan proses input dan

output tanpa tergantung dengan jenis peralatannya. Simbol input manual Simbol untuk input data manual

keyboard Simbol display Menunjukan output Simbol diskette Menunjukan input/output menggunakan diskette Simbol drum magnetik Menunjukan input/output menggunakan


(13)

Symbol dokumen

Menunjukan dokumen input dan output baik proses manual atau komputer ERD entitas Obyek yang dapat dibedakan dengan yang lain

dalam dunia nyata. Entitas lemah Entitas yang keberadaannya sangat bergantung dengan entitas lain. relasi Belah ketupat

mewakili relasi Atribut Mewakili atribut

Primary key atribut Atribut yang digunakan untuk menentukan suatu entitas secara unik. Atribut Multivalue Memiliki sekelompok nilai untuk setiap entitas. Atribut Derivatif Atribut yang dihasilkan dari


(14)

atribut yang lain.

Usecase Sistem Batasan sebuah

sistem

Use case

Fungsi sistem

aktor User dari sistem

<<include>> Relasi include

setiap kali

scenario use

case A

dilakukan

maka scenario

dari usecase

<<extend>> Relasi extend

B bisa dijalankan dengan atau

tanpa scenario A.


(15)

aktivitas Aktivitas yang dilakukan sistem

percabangan

Asosiasi percabangan jika

ada pilihan aktivitas lebih dari


(16)

DAFTAR SINGKATAN

ERD Entity Relationship Diagram

UML Unified Modeling Language

HVS Houtvrij Schrijfpapier GUI Graphical User interface CRUD Create Read Update Delete OOP Object Oriented Programing


(17)

DAFTAR ISTILAH

Flowchart Diagram alir

Usecase Diagram Grafis dari seluruh tahapan alur kerja

DigitalPrint Proses pencetakan sebuah gambar kedalam

sebuah media cetak yang bisa dinikmati atau dilihat oleh masyarakat luas


(18)

BAB 1. PENDAHULUAN

BAB 1 berisikan latar belakang masalah, rumusan masalah, tujuan penelitian, ruang lingkup kajian, dan sistematika penulisan.

1.1 Latar Belakang Masalah

Perkembangan teknologi akhir-akhir ini sangat pesat, terutama dalam bidang komputer. Kecanggihan teknologi saat ini dapat mensimulasikan perangkat-perangkat diluar komputer, dan disimulasikan kedalam komputer dalam bentuk virtual.

Digital Printing adalah sebuah proses cetak dari sebuah gambar digital

secara langsung ke berbagai macam media. Proses ini umumnya terjadi pada proses cetak professional ketika sebuah file kecil dari computer atau sumber lain dicetak menggunakan printer laser atau inkjet bervolume besar. Produk yang dihasilkan adalah kartu nama, poster, flyer, buku, cetak warna,

photobook, karton dan sebagainya. Digital printing ini memiliki keterbatasan

cetak yang memiliki ukuran maksimal A3+ atau 32×48 cm. Jenis digital

printing ini sangat cocok untuk melayani olah dokumen yang dibutuhkan

perusahaan dan mahasiswa seperti pembuatan buku laporan, buku textbook dan sebagainya.

Eagle Printing adalah sebuah perusahaan cetak digital yang mampu mencetak berbagai jenis pencetakan. Mulai dari produksi pencetakan


(19)

2

sedang melakukan komputerisasi didalam perusahaan untuk mengikuti perkembangan jaman agar tidak ketinggalan dengan perusahaan sejenis. Komputerisasi dilakukan dalam beberapa bidang, seperti bidang pemesanan, produksi dan arus kas perusahaan.

Pemilik Eagle Printing ini mengemukakan bahwa minimalnya sumber daya teknologi yang dimiliki oleh Eagle Printing ini menjadi sebuah hambatan untuk berkembang. Tidak adanya teknologi sistem informasi yang digunakan dalam penjualan dan pembelian menjadi salah satu faktor permasalahan dalam perusahaan ini. Pecatatan pembelian semuanya masih manual atau tulis tangan, sehingga memungkinkan adanya kesalahan dalam pencatatan data. Pencatatan order dan penjualan juga masih dilakukan manual atau ditulis menggunakan tangan. Pegawai yang bekerja kurang tangkas dan cepat dalam melakukan pekerjaanya, terutama dalam penghitungan harga cetakan karena semuanya dihitung manual dan memerlukan waktu yang sangat lama untuk mendapatkan harga cetakan. Perhitungan biaya untuk biaya cetak sangat tergantung pada jumlah kertas yang akan dicetak, pemotongan, serta bagian penyelesaian atau finishing cetakan. Karena waktu yang dibutuhkan sangatlah lama, sehingga banyak customer yang pergi karena menunggu terlalu lama untuk dilayani. Masalah kedua yang dihadapi adalah tentang nota penjualan ke customer. Nota penjualan masih menggunakan buku nota berbentuk kertas dua rangkap, satu untuk customer dan satu lagi untuk arsip perusahaan.

Karena terbuat dari kertas dan berukuran cukup kecil, sehingga nota rentan sekali hilang ataupun rusak karena terkena air. Banyaknya nota penjualan yang hilang inilah yang menyebabkan kerugian bagi Eagle Printing. Jika nota penjualan hilang, pemilik tidak dapat mengetahui berapa banyak transaksi yang telah terjadi dan seringkali keuntungan menurun karena uang yang tidak diketahui dimakan oleh pegawainya. Stok barang tidak ada pencatatan secara jelas sehingga perusahaan tidak dapat mengetahui barang mana yang harus dibeli, yang masih banyak dan akan habis. Masalah ketiga yang dihadapi adalah pencatatan transaksi bulanan.


(20)

3

kesulitan sehingga menimbukan kesalahan dalam penghitungan keuntungan perusahaan, serta membutuhkan waktu yang sangat lama. Tidak adanya pengawasan terhadap pembukuan pun menyebabkan kerugian besar bagi perusahaan karena ditemukannya beberapa accounting yang merubah jumlah transaksi yang ada sehingga perusahaan dirugikan karena uang masuk ke kantong accounting tersebut.

Setelah mengetahui masalah yang di hadapi Eagle Printing, perlu adanya sistem informasi yang dapat mengatasi masalah pada saat ini. Sistem tersebut dapat membantu dalam pembelian barang, pengolahan data stok, perhitungan harga cetakan serta perekapan transaksi penjualan pada Eagle Printing. Diharapkan dengan adanya pembuatan sistem berbasis desktop ini dapat mengelola data dengan lebih cepat, aman dan membantu Eagle Printing untuk mendapatkan keuntungan yang lebih dengan efisiensi waktu dari program ini.

1.2 Rumusan Masalah

Adapun rumusan masalah yang didapat berdasarkan latar belakang masalah yang ada sebagai berikut:

1. Bagaimana membuat aplikasi yang dapat menghitung harga cetakan? 2. Bagaimana membuat aplikasi yang dapat mengolah data member? 3. Bagaimana membuat aplikasi yang dapat mengolah stok?

4. Bagaimana membuat aplikasi yang dapat membuat laporan penjualan dan pembelian?


(21)

4

barang.

4. Membuat aplikasi yang dapat membuat membuat laporan penjualan dan pembelian dengan metode I report.

5. Membuat aplikasi yang dapat mengolah data penjualan

1.4 Ruang Lingkup Kajian

Ruang lingkup kajian pada penelitian ini adalah : Table 1.1 Ruang Lingkup

Komputer Spesifikasi

a. Hardware Processor min Pentium IV

 Memory DDR2 1Gb.

Harddisk 80 Gb.

 Intel® GMA 950 Graphics  Monitor

Keyboard dan Mouse

b. Software Database : MySQL

Development Tools : NetBeans IDE 8

Operating Sistem : Windows XP / 7

Software Architecture : Desktop

Programming Method : Object Oriented

Table 1.1 berisikan ruang lingkup penelitian yang menjelaskan kebutuhan

hardware maupun software.

Hak akses dibagi menjadi 2 : a. Owner

Pemilik yang dapat melihat, mengedit dan menghapus terhadap seluru htransaksi yang ada,merubah harga cetakan, harga kertas dan jasa. b. User


(22)

5

order tersebut ke dalam database.

1.5 Sumber Data

Data-data yang digunakan dalam penyusunan laporan ini adalah: a. Data primer

Data primer merupakan data yang diperoleh melalui proses wawancara dengan pemilik perusahaan.

b. Data sekunder

Data sekunder merupakan data yang diperoleh melalui wawancara terhadap pegawai dan staf, serta studi literature, internet, dan sumber-sumber lainnya untuk mendukung kekuatan dan kebenaran data primer.

1.6 Sistematika Penyajian

Sistematika penyajian dalam penelitian ini adalah sebagai berikut : BAB I PENDAHULUAN

Bab ini berisi latar belakang masalah, perumusan masalah, tujuan, batasan masalah, dan sistematika penulisan yang dilakukan.

BAB II KAJIAN TEORI

Bab ini berisi teori-teori, prinsip-prinsip, aturan-aturan, yang berhubungan dengan permasalahan yang ada, sehingga dapat membantu penulis dalam memecahkan masalah yang dihadapi.


(23)

6

BAB V PEMBAHASAN DAN UJI COBA HASIL PENELITIAN

Bab ini berisi mengenai tahapan evaluasi atas hasil yang telah dicapai penulis dalam melakukan penelitian, dengan adanya tahapan evaluasi ini akan diketahui mengenai kelebihan maupun kekurangan penulis dalam melakukan penelitian, sehingga dapat memberikan masukan bagi penulis dalam melakukan penelitian selanjutnya.

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

Bab ini berisi kesimpulan dari hasil pengolahan dan hasil analisis yang telah dilakukan dan saran – saran yang diberikan penulis kepada masyarakat sehubungan dengan penelitian yang dilakukan.


(24)

BAB 6. KESIMPULAN DAN SARAN

Bab ini berisikan berisikan kesimpulan yang didapat oleh penulis dalam pembuatan tugas akhir dan saran untuk pihak pengguna aplikasi.

6.1 Kesimpulan

Pada bagian-bagian laporan sebelumnya telah dijelaskan seluruh hasiol analisis dan pembuatan aplikasi perhitungan harga cetakan, penjualan, mengolah data member, mengolah data stok pembelian, dan laporan bulanan. Berdasarkan hasil yang didapatkan maka dapat ditarik beberapa kesimpulan terhadap pembahasan yang dilakukan yaitu :

1. Aplikasi yang dibangun memiliki fungsi untuk mengolah data member. 2. Aplikasi yang dibangun dapat mengolah data stok dan pembelian. 3. Aplikasi yang dibangun dapat mengolah data penjualan barang.

4. Aplikasi yang dibangun dapat membuat laporan bulanan baik pembelian maupun penjualan.

5. Aplikasi yang dibangun dapat mempermudah pekerjaan di Eagle Printing bandung.

6.2 Saran

Aplikasi penjualan pembelian pada Eagle Printing ini telah dapat berjalan dengan baik, namun untuk dapat lebih mendukung usaha yang lebih


(25)

DAFTAR PUSTAKA

[1] J. M. Hartono, Analisis dan Desain Sistem Informasi, Yogyakarta, Central Java: Andi, 2000.

[2] G. Adam, academia.edu, 2015. [Online]. Available: https://www.academia.edu/10065775/Analisis_Proses_Bisnis. [Accessed 23 March 2015].

[3] jogiyanto, january 2015. [Online]. Available:

http://www.academia.edu/6802251/Tentang_ANALISIS

_DAN_PERANCANGAN_SISTEM_INFORMASI_PENJUALAN .

[Accessed 23 march 2015].

[4] k. devimichy, 20 jan 2014. [Online]. Available: https://www.academia.edu/10187111/ERD_Entity_Relationship_Diagram. [Accessed 23 march 2015].

[5] y. wanjaya, june 2014. [Online]. Available:

http://www.pusatdesainweb.com/2014/06/29/pengetian-dan-kegunaan-xampp/ . [Accessed 23 march 2015].

[6] A. Sofwan, 2006. [Online]. Available:

https://www.academia.edu/6216622/Belajar_Mysql_dengan_Phpmyadmin. [Accessed 23 march 2015].

[7] Nugroho.Ad, Rekayasa Perangkat Lunak Menggunakan UML & Java, yogyakarta: Andy Offset, 2009.

[8] A. Kadir, Tuntunan Praktis Belajar Database Menggunakan MySQL,, Yogyakarta: C.V Andy Offset, 2008.

[9] R. Dyer, MySQL in a nutshell, CA, USA: O'Reilly Media, 2008.

[10] B. Hariyanto, Esensi-esensi Bahasa Pemrograman Java, Bandung: Informatika, 2005.


(26)

90

[12] J. Hartono, Analisis & Desain Sistem Informasi : Pendekatan Terstruktur Teori dan Praktek Aplikasi Bisnis, Yogyakarta: Andi Offset, 2006.

[13] D. J. M. A. S. Lowe, Murach’s Beginning Java 2 JDK 5, Fresno, CA: Mike Murach & Associates. Inc, 2005.

[14] B. Hariyanto, Rekayasa Sistem Berorientasi Objek, Bandung: informatika, 2004.


(1)

4

barang.

4. Membuat aplikasi yang dapat membuat membuat laporan penjualan dan pembelian dengan metode I report.

5. Membuat aplikasi yang dapat mengolah data penjualan

1.4 Ruang Lingkup Kajian

Ruang lingkup kajian pada penelitian ini adalah :

Table 1.1 Ruang Lingkup

Komputer Spesifikasi

a. Hardware Processor min Pentium IV

 Memory DDR2 1Gb.

Harddisk 80 Gb.

 Intel® GMA 950 Graphics

 Monitor

Keyboard dan Mouse b. Software Database : MySQL

Development Tools : NetBeans IDE 8

Operating Sistem : Windows XP / 7

Software Architecture : Desktop

Programming Method : Object Oriented

Table 1.1 berisikan ruang lingkup penelitian yang menjelaskan kebutuhan hardware maupun software.

Hak akses dibagi menjadi 2 : a. Owner

Pemilik yang dapat melihat, mengedit dan menghapus terhadap seluru htransaksi yang ada,merubah harga cetakan, harga kertas dan jasa. b. User


(2)

5

Universitas Kristen Maranatha order tersebut ke dalam database.

1.5 Sumber Data

Data-data yang digunakan dalam penyusunan laporan ini adalah: a. Data primer

Data primer merupakan data yang diperoleh melalui proses wawancara dengan pemilik perusahaan.

b. Data sekunder

Data sekunder merupakan data yang diperoleh melalui wawancara terhadap pegawai dan staf, serta studi literature, internet, dan sumber-sumber lainnya untuk mendukung kekuatan dan kebenaran data primer.

1.6 Sistematika Penyajian

Sistematika penyajian dalam penelitian ini adalah sebagai berikut : BAB I PENDAHULUAN

Bab ini berisi latar belakang masalah, perumusan masalah, tujuan, batasan masalah, dan sistematika penulisan yang dilakukan.

BAB II KAJIAN TEORI

Bab ini berisi teori-teori, prinsip-prinsip, aturan-aturan, yang berhubungan dengan permasalahan yang ada, sehingga dapat membantu penulis dalam memecahkan masalah yang dihadapi.

BAB III ANALISIS DAN RANCANGAN SISTEM

Bab ini berisi tentang proses bisnis, flowchart, dan rancangan desain program.

BAB IV HASIL PENELITIAN

Bab ini berisi mengenai hasil dalam perancangan aplikasi yang telah dilakukan.


(3)

6

BAB V PEMBAHASAN DAN UJI COBA HASIL PENELITIAN

Bab ini berisi mengenai tahapan evaluasi atas hasil yang telah dicapai penulis dalam melakukan penelitian, dengan adanya tahapan evaluasi ini akan diketahui mengenai kelebihan maupun kekurangan penulis dalam melakukan penelitian, sehingga dapat memberikan masukan bagi penulis dalam melakukan penelitian selanjutnya.

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

Bab ini berisi kesimpulan dari hasil pengolahan dan hasil analisis yang telah dilakukan dan saran – saran yang diberikan penulis kepada masyarakat sehubungan dengan penelitian yang dilakukan.


(4)

88

Universitas Kristen Maranatha

BAB 6. KESIMPULAN DAN SARAN

Bab ini berisikan berisikan kesimpulan yang didapat oleh penulis dalam pembuatan tugas akhir dan saran untuk pihak pengguna aplikasi.

6.1 Kesimpulan

Pada bagian-bagian laporan sebelumnya telah dijelaskan seluruh hasiol analisis dan pembuatan aplikasi perhitungan harga cetakan, penjualan, mengolah data member, mengolah data stok pembelian, dan laporan bulanan. Berdasarkan hasil yang didapatkan maka dapat ditarik beberapa kesimpulan terhadap pembahasan yang dilakukan yaitu :

1. Aplikasi yang dibangun memiliki fungsi untuk mengolah data member. 2. Aplikasi yang dibangun dapat mengolah data stok dan pembelian. 3. Aplikasi yang dibangun dapat mengolah data penjualan barang.

4. Aplikasi yang dibangun dapat membuat laporan bulanan baik pembelian maupun penjualan.

5. Aplikasi yang dibangun dapat mempermudah pekerjaan di Eagle Printing bandung.

6.2 Saran

Aplikasi penjualan pembelian pada Eagle Printing ini telah dapat berjalan dengan baik, namun untuk dapat lebih mendukung usaha yang lebih maksimal maka penulis memberikan beberapa saran :

1. Tampilan user interface aplikasi dibuat lebih menarik dan dikembangkan agar lebih nyaman untuk digunakan.

2. Form ireport untuk laporan sebaiknya dikembangkan agar laporan yang dicetak lebih rinci dan lengkap.


(5)

DAFTAR PUSTAKA

[1] J. M. Hartono, Analisis dan Desain Sistem Informasi, Yogyakarta, Central Java: Andi, 2000.

[2] G. Adam, academia.edu, 2015. [Online]. Available: https://www.academia.edu/10065775/Analisis_Proses_Bisnis. [Accessed 23 March 2015].

[3] jogiyanto, january 2015. [Online]. Available: http://www.academia.edu/6802251/Tentang_ANALISIS

_DAN_PERANCANGAN_SISTEM_INFORMASI_PENJUALAN .

[Accessed 23 march 2015].

[4] k. devimichy, 20 jan 2014. [Online]. Available: https://www.academia.edu/10187111/ERD_Entity_Relationship_Diagram. [Accessed 23 march 2015].

[5] y. wanjaya, june 2014. [Online]. Available: http://www.pusatdesainweb.com/2014/06/29/pengetian-dan-kegunaan-xampp/ . [Accessed 23 march 2015].

[6] A. Sofwan, 2006. [Online]. Available:

https://www.academia.edu/6216622/Belajar_Mysql_dengan_Phpmyadmin. [Accessed 23 march 2015].

[7] Nugroho.Ad, Rekayasa Perangkat Lunak Menggunakan UML & Java, yogyakarta: Andy Offset, 2009.

[8] A. Kadir, Tuntunan Praktis Belajar Database Menggunakan MySQL,, Yogyakarta: C.V Andy Offset, 2008.

[9] R. Dyer, MySQL in a nutshell, CA, USA: O'Reilly Media, 2008.

[10] B. Hariyanto, Esensi-esensi Bahasa Pemrograman Java, Bandung: Informatika, 2005.


(6)

90

[12] J. Hartono, Analisis & Desain Sistem Informasi : Pendekatan Terstruktur Teori dan Praktek Aplikasi Bisnis, Yogyakarta: Andi Offset, 2006.

[13] D. J. M. A. S. Lowe, Murach’s Beginning Java 2 JDK 5, Fresno, CA: Mike Murach & Associates. Inc, 2005.

[14] B. Hariyanto, Rekayasa Sistem Berorientasi Objek, Bandung: informatika, 2004.