Besaran dan Pengukuran kelompok pptx

BESARAN DAN
PENGUKURAN
Kelompok 1
Dina Tysarina
Dewi Roseyanti
Ainun Mardiah
Masliyani
Maya Ariska
Nurina Sofiawati
Abdul Hadi
Risna Eliyani

NIM : A1E313273
NIM : A1E313276
NIM : A1E313310
NIM : A1E313323
NIM : A1E313331
NIM : A1E313346
NIM : A1E313352
NIM : A1E313366


TUJUAN PRAKTIKUM
1. Melakukan pengukuran panjang
secara benar.
2. Menuliskan hasil pengukuran
panjang dengan benar (besar dan
satuannya).
3. Melakukan pengukuran suhu secara
benar.
4. Menuliskan pengukuran suhu
secara teratur.
5. Melakukan pengukuran massa
(menimbang) secara benar.
6. Menentukan massa jenis dan zat
cair.

LANDASAN TEORI
Pengukuran merupakan kegiatan membandingkan suatu besaran yang
diukur dengan alat ukur yang digunakan sebagai satuan. Dalam sistem
matrik dikenal 3 besaran pokok, yauitu: Panjang dengan satuan meter (m),
massa dengan satuan kilogram (kg), dan waktu dengan satuan detik atau

sekon (s).
Mengukur suatu besaran berarti membandingkan besaran tersebut
dengan suatu besaran standar yang sering disebut alat ukur. Pengukuran
panjang dilakukan dengan menggunakan alat ukur panjang seperti : mistar,
meteran, jangka sorong dan mikrometer sekrup. Pengukuran massa
digunakan alat ukur massa antara lain dengan neraca lengan. Untuk
pengukuran suhu digunakan alat ukur suhu, antara lain thermometer.
Sedangkan untuk pengukuran massa digunakan alat ukur massa antara
lain dengan neraca atau timbangan

KEGIATAN
PRAKTIKUM
• Pengukuran Panjang
• Pengukuran Suhu
• Pengukuran Massa dan Massa
Jenis

Pengukuran Panjang



a)Alat dan
bahan :
Pengaris

a)Prosedur Kerja :

Meteran
Buku

5)Mengukur panjang meja dengan menggunakan penggaris

Uang Koin
Meja
Papan tulis

1)Mengukur panjang buku dengan menggunakan penggaris
2)Mengukur panjang buku dengan menggunakan meteran
3)Mengukur diameter uang koin dengan menggunakan penggaris
4)Mengukur diameter uang koin dengan menggunakan meteran
6)Mengukur panjang meja dengan menggunakan meteran

7)Mengukur lebar meja dengan menggunakan penggaris
8)Mengukur lebar meja dengan menggunakan meteran
9)Mengukur panjang papan tulis dengan menggunakan penggaris
10)
Mengukur panjang papan tulis dengan menggunakan meteran
11)
Mengukur lebar papan tulis dengan menggunakan penggaris
12)
Mengukur lebar papan tulis dengan menggunakan penggaris
13)
Masukan hasil pengukuran pada tabel hasil pengamatan

DATA DAN HASIL PENGAMATAN
TABEL HASIL PENGUKURAN PANJANG

Analisa
Hasil pengukuran dengan menggunakan penggaris maupun meteran
menunjukan hasil yang kurang lebih sama, karena keduanya samasama memuat satuan centimeter (cm). Akan tetapi, pemilihan
penggunaan alat ukur akan lebih baik apabila disesuaikan dengan
ukuran objek/benda yang akan diukur. Misalnya, untuk mengukur

benda-benda yang lebih kecil, akan lebih mudah dan efisien apabila
menggunakan alat ukur penggaris. Dan sebaliknya, apabila objek
yang akan diukur berukuran lebih panjang, maka lebih baik
menggunakan meteran.

Pengukuran Suhu


a) Alat dan bahan :
 Termometer
 Air dingin (dari
kran)
 Air panas

a) Prosedur Kerja :

 Sample suhu
badan (2 orang)

3)



1) Mengukur suhu tubuh sample (orang)
pertama
2) Mengukur suhu tubuh sample (orang)
kedua
Mengukur suhu bahan-bahan berikut ini :
Air panas

 Air dingin (pada suhu kamar)
1) Masukan hasil pengukuran ke dalam tabel
hasil pengamatan

Data dan hasil pengamatan
Tabel hasil pengamatan pengukuran suhu


No

Objek yang diukur


Hasil Pengukuran

1

Suhu tubuh orang pertama

o

2

Suhu tubuh orang kedua

o

3

Air Panas

o


4

Air dingin (suhu kamar)

o

C
C
C
C

Pengukuran Massa dan Massa Jenis
a)








Alat dan bahan
Timbangan
Gelas/botol ukur
Gula
Garam
Tissue gulung
Air



a) Prosedur Kerja
1) Letakan timbangan
2) Timbang massa botol ukur sebelum digunakan
3) Masukan 200 ml air kedalam botol
4) Tambahkan 2 sdm garam ke dalam botol tersebut
5) Masukan 200 ml air ke dalam botol
6) Tambahkan 2 sdm gula ke dalam botol tersebut
7) Lakukan pengukuran terhadap 1 butir telur
8) Lakukan pengukuran terhadap gulungan tissue

9) Basahi gulungan tissue dengan air, ukur kembali
10) Masukan hasil pengukuran ke dalam tabel hasil
pengamatan

Data dan hasil pengamatan
Tabel hasil pengamatan pengukuran suhu



Analisis
• Massa air akan bertambah sesuai dengan
massa zat/benda yang dimasukan kedalamnya
• Kita bisa mengetahui berapa massa suatu
zat/benda yang dimasukan ke dalam air,
dengan cara mengurangkan antara massa akhir
air dengan massa sebelum air dicampurkan
dengan zat/benda tersebut
• Timbangan yang memiliki skala kilogram, tidak
akan memunculkan hasil pengukuran yang
akurat apabila benda yang diukur termasuk ke

dalam golongan benda-benda ringan