PENGUMUMAN LELANG REHAB JALAN

PEMERINTAH KABUPATEN SANGGAU

DINAS PEKERJAAN UMUM
PANITIA PENGADAAN BARANG/JASA
Jalan R.E Martadinata No. 16 Telepon. (0564)-21171

SANGGAU-78516

PENGUMUMAN
PELELANGAN UMUM / PEMILIHAN LANGSUNG
DENGAN PASCAKUALIFIKASI
NOMOR. : 602.1 / 15 / PPBJ – PJJ / DPU /2012
Kelompok Kerja
:
Rehabilitasi / Pemeliharaan Jalan dan Jembatan.
Pada Unit Layanan Pengadaan (ULP)
:
Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Sanggau.
Akan melaksanakan Pelelangan Umum / Pemilihan Langsung dengan PASCA KUALIFIKASI untuk paket
PEKERJAAN KONSTRUKSI sebagai berikut :
1 Paket Pekerjaan :

: Rehabilitasi / Pemeliharaan Jalan dan Jembatan.
a Program
: Rehabilitasi / Pemeliharaan Jalan Kabupaten.
b Pekerjaan.
: APBD Kabupaten Sanggau
c Sumber Pendanaan
: 2012
d Tahun Anggaran
e Lokasi Pekerjaan
Lokasi Pekerjaan
HPS
No
Ket
Pemilhan Langsung :
Gred-2
Rp
148.801.000,00
1 Jalan Km.10 BHD - Simp.Sei Dekan Buayan.
2 Jalan Seringkong - Tunggal Bhakti.
Gred-2

Rp
147.586.000,00
3 Jalan Sosok - Mandong (penimbunan).
Gred-2
Rp
148.541.000,00
Gred-2
4 Jalan Poros Ds.Suka Mulya.
Rp
197.273.000,00
5 Jalan Layak Omang - SP.3 Mukok.
Gred-2
Rp
198.340.000,00
Gred-2
6 Jalan Tatang S - Lintang.
Rp
197.189.000,00
Pelelangan Umum :
7 Jalan Sungai Kunyit - Nanga Biang.

Gred-2
Rp
296.668.000,00
8 Jalan Sutera
Gred-2
Rp
295.636.000,00
9 Jalan Malan SP.3/ 6.
Gred-2
Rp
296.600.000,00
10 Jalan Sebungkuh - Semayang.
Gred-2
Rp
344.756.000,00
11 Jalan Semuntai - Kedukul
Gred-2
Rp
393.636.000,00
Gred-2

12 Jalan Berancet (sei Mawang - Empaong).
Rp
393.806.000,00
13 Jalan Dalam Kota Sanggau.
Gred-3
Rp
1.292.890.000,00
14 Jalan Balai Sebut- Kedukul (Segmen Uru-SP.4)
Gred-3
Rp
1.491.973.000,00
2 Persyaratan Peserta
a. Memenuhi ketentuan sebagaimana pasal 19 Perpres No. 54 tahun 2010 tentang Pengadaan Barang / Jasa
b. Memiliki :
Usaha Kecil
1 Sertifikat Badan Usaha (SBU) dengan kualifikasi :
Dengan klasifikasi bidang usaha sebagai berikut :
Bidang
:
22000 - Sipil

Sub Bidang
:
22001 - Jalan Raya, Jalan Lingkungan, termasuk perawatannya
2 Surat Izin Jasa Konstrukri (SIUJK)
3 AKte Pendirian Perusahaan dan Akte Perubahan terakhir ( bila ada)
3 Pelaksanaan Pengadaan
Tempat dan Alamat
:
Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Sanggau
Jalan R.E.Martadinata No. 16 Telp. 0564 - 21171 Sanggau.
Website
:
4 Jadwal Pelaksanaan Pengadaan
Kegiatan
Hari / Tanggal
Waktu
No
Pendaftaran & Pengambilan
a
15-06–2012 s/d 25–06–2012

08.30 s/d 12.00 wib
Dokumen Pengadaan.
21-06–2012
09.00 s/d selesai
b Pemberian Penjelasan
26-06–2012
08.00 s/d 09.00 wib
c Pemasukan Dokumen Penawaran
26-06–2012
09.15 s/d selesai
d Pembukaan Dokumen Penawaran
Disesuaikan
PM
e Evaluasi Penawaran
Disesuaikan
PM
f Pengumunan Pemenang
Menyesuaikan
5 (lima) hari Kerja
g Masa Sanggah

Menyesuaikan
PM
h Penerbitan SPPBJ
5 Pendaftaran dan Pengambilan Dokumen dapat diwakilkan dengan membawa SURAT TUGAS dari Direktur
6 Seorang dilarang mewakili lebih dari 1 (satu) perusahaan dalam mendaftar dan mengambil dokumen pengadaan.
7 Dokumen Pengadaan dapat diambil dalam bentuk CD.
Demikian disampaikan untuk menjadi perhatian.
Sanggau, 15 Juni 2012
Pokja Unit Layanan Pengadaan \
Panitia Pengadaan Barang / Jasa
Ketua

Ir. RODIE S. SANEN. M.Si
Nip. 19620115.199203.1.004