28 SOP Penerbitan karis karsu (1)

KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA
DIREKTORAT JENDERAL BEA DAN CUKAI
KPPBC TIPE MADYA PABEAN
STANDAR PROSEDUR OPERASI
PERMOHONAN PENERBITAN KANTU ISTRI/SUAMI (KARIS/KARSU)

NO.

AKTIVITAS

1

Pemohon
mengajukan
permohonan
penerbitan kartu Isteri/ Suami (Karis/Karsu)
dengan melampirkan dokumen pendukung
yang berupa Laporan Perkawinan, Daftar
Keluarga, Surat Nikah/ Akta Pernikahan, dan
pas foto warna hitam putih ukuran 3 x 4 dalam
rangkap 3 (tiga)


PEMOHON

KEPALA BADAN
KEPEGAWAIAN
NEGARA

KEPALA BIRO SDM
DEPKEU

KEPALA KANTOR

KASUBBAG UMUM

KAUR TATA USAHA
DAN KEPEGAWAIAN

PELAKSANA PADA
URUSAN TATA USAHA
DAN KEPEGAWAIAN


START

MENGAJUKAN
PERMOHON
AN

BERKAS
PERMOHONAN

2

3

4

Kepala Subbagian Umum menerima berkas
permohonan kemudian mendisposisikannya
kepada Kaur Tata Usaha dan Kepegawaian


MENERIMA DAN
MENDISPO-SISI

Kaur Tata Usaha dan Kepegawaian menerima
berkas
permohonan
kemudian
mendisposisikannya kepada pelaksana

Pelaksana
memeriksa
persyaratan
administrasi pegawai ybs dengan ketentuan :
a. Diteruskan untuk diproses apabila lengkap
dan sesuai
b. Dikembalikan kepada pemohon apabila
Tidak lengkap dan/atau tidak sesuai

MENERIMA DAN
MENDISPO-SISI


MEMERIKSA
SYARAT
ADMINIS-TRASI

BERKAS
PERMOHONAN

N

SESUAI
?

Y
5

Pemohon dapat mengajukan permohonan lagi
setelah melengkapi persyaratan yang belum
lengkap / tidak sesuai


MELENGKAPI
PERSYARA-TAN

BERKAS
PERMOHONAN

6

Pelaksana
membuatkan
konsep
surat
pengantar permohonan penerbitan Karis/Karsu
sesuai
golongannya
dan
kemudian
disampaikan secara berjenjang kepada Kepala
kantor untuk ditandatangani


MENELITI DAN
MEMARAF

MENELITI DAN
MEMARAF

MEMBUAT
KONSEP SURAT
PENGANTAR

MENELITI DAN
MEMARAF

SURAT PENGANTAR

7

SURAT PENGANTAR

Pelaksana mengirimkan SP permohonan

penerbitan
Karis/Karsu
beserta
berkas
dokumen dengan ketentuan :
a. Untuk gol III dan IV dikirim kepada Ka. BKN
melalui Ka. Biro SDM Depkeu
b. Untuk gol I dan gol II dikirim langsung
kepada Ka. BKN.

MENGIRIM
BERKAS
PERMOHON-AN

N

GOL
>II ?

Y

8

Kepala Biro SDM Depkeu mengirim berkas
permohonan ke Kepala Badan Kepegawaian
Negara.

MENERIMA DAN
MENERUS-KAN

BERKAS
PERMOHONAN

9

Kepala Badan Kepegawaian Negara menerima
berkas
permohonan
dan
memutuskan
menyetujui atau menolak permohonan. Bila

disetujui, Kepala BKN menerbitkan karis /
karsu dan dikirim ke Biro SDM Depkeu.

MENERIMA DAN
MEMUTUS-KAN

KARIS/ KARSU

10

Kepala Biro SDM Depkeu menerima karis/
karsu dari Kepala Badan Kepegawaian
Negara, kemudian Karis/karsu yang sudah jadi
dikirim oleh biro SDM Depkeu kepada Kepala
Subbagian Umum melalui Kepala Kantor

MENERUS-KAN

KARIS/ KARSU


11

Kepala Kantor menerimaKaris/karsu dan
kemudian
secara
berjenjang
menyampaikannya kepada pegawai yang
bersangkutan

MENERIMA DAN
MENDISPO-SISI

MENERIMA DAN
MENDISPO-SISI

MENERIMA DAN
MENDISPO-SISI

MENGADMINIST
RASIKAN SK

MENKEU

KARIS/ KARSU

NO.

12

AKTIVITAS

PEMOHON

Pemohon menerima karis / karsu
KARIS/ KARSU

END

Mengetahui:
Sekretaris Direktorat Jenderal
-ttdKamil Sjoeib
NIP 060044480

KEPALA BADAN
KEPEGAWAIAN
NEGARA

KEPALA BIRO SDM
DEPKEU

KEPALA KANTOR

KASUBBAG UMUM

KAUR TATA USAHA
DAN KEPEGAWAIAN

PELAKSANA PADA
URUSAN TATA USAHA
DAN KEPEGAWAIAN

NOMOR
TANGGAL
REVISI
TANGGAL

: 023/SOP-BC/KPP MP/2009
: 20 November 2009