Staff Site Universitas Negeri Yogyakarta W.F. Ogburn

TOKOH PERUBAHAN
SOSIAL BUDAYA

W.F. OGBURN

Ogburn
mempermasalahkan
hakekat dari perubahanperubahan social dan
kebudayaan, dalam
bukunya yang berjudul
“Sosial Change” (1922)

Teorinya menekankan pada
kondisi teknologis dan
ekonomis. Kondisi-kondisi
tersebut dianggap sebagai
dasar dari organisasi social
dan nilai-nilai “Cultural Lag”
kaitannya dengan
kebudayaan material / non
material.


Aspek material lebih
cepat berkembang
daripada aspek non
material yang
menyebabkan
kesenjangan pada
perkembangan
masyarakat.

# Aspek material : teknologi
(penemuan-penemuan baru
mesin uap, dan sebagainya)
# Aspek non material :
lembaga-lembaga sosial,
nilai-nilai dan norma-norma
atau aturan-aturan yang
perlu dihayati olehmasyarakat

Contoh : kecelakaan lalu

lintas
Kecelakaan lalu lintas ini
merupakan masalah sosial.