Subsidi untuk Laptop Dosen.

Pikiran Rakyat
1
17

2
18

4

3
19

o Sabtu o Minggu

o Selasa o Rabu (J Kal1lis 8JlilJat

() Senin
--

S
20


o_____..___0._
Jan 8Peb
:) Mar

6
21

OApr

7

B

22

23

OMei


10

9
24

12

11
2S

C lun CJul

27

26

OAgs

G>


OSep

14

28

OOkt

1S
29

ONov

TEOI vUSUP /HUMAS

UNPAD

REKIOR Universitas Padjadjaran (Unpad), Prof. Dr. Ir. Ganjar Kwnia, DEA. (kanan) dan Country Manager PT Dell Indonesia Megawaty Khie, bertukar "memorandum of understanding" (MoU),
di Unpad Jln. Dipati Ukur Kota Bandung, Kamis (12/2). Kerja sama itu merupakan upaya Unpad
untuk lebih meningkatkan keikutsertaan staf dan pengajar dalam bidang teknologi informasi. *


Subsidi untuk Laptop Dosen
BANDUNG, (PR).Kendati fasilitas hotspot
dan jaringan internet sudah
banyak tersedia di kampus dengan kapasitas yang besar,
ternyata pengguna internet di
kampus masih minim.
"Berdasarkan catatan kami,
hanya 60 sampai 90 orang setiap harinya yang menilm1ati
internet
di lorong-Iorong
kampus. Ini masih tidak seimbang dengan bandwidth yang
kami sediakan yang saat ini
sudah mencapai 50 MBPS,"
kata Rektor Universitas Padjadjaran Ganjar Kurnia dalam
acara penandatanganan perjanjian kerja sarna antara Unpad dan Dell Indonesia di Ge-

-~--Klipin9

dung Rektorat Unpad, Jln. Dipati Ukur, Bandung, Kamis

(12/2).
Oleh karenanya, kata Ganjar, pihaknya mengajak semua
civitas academica
Unpad
menggunakan fasilitas internet secara besar-besaran. Yakni dengan menganggarkan dana Rp 3 miliar untuk program
subsidi pembelian laptop bagi
seluruh dosen Unpad yang saat ini jumlahnya mencapai
2.000 dosen.
"Kami memberikan subsidi
sebesar Rp 1,5 juta, untuk setiap orang dosen untuk pembelian laptop ini. Tapi kami tidak membagikan uangnya, silakan beli dulu laptop, selanjutnya uniyersitas akan memberikan subsidi," tuturnya.
Ganjar berharap dengan
program subsidi ini, terjadi
percepatan penggunaan IT di
kalangan dosen. Dengan begitu, terjadi peningkatan kualitas dalam pemberian bahan
ajar kuliah kepada para mahasiswa.
Tidak hanya itu, ke depan
dia sangat berharap dengan
adanya fasilitas yang didukung internet gratis di kampus, produktivitas menulis para dosen bisa ikut meningkat.

Humas


Unpad

Dengan begitu, bisa mengatasi salah satu permasalahan
Unpad yakni minimnya karya
tulis yang masuk situs web sehingga tulisan yang diunduh
untuk dijadikan referensi juga
masih minim.
"Ini masih menjadi masalah
kita, walaupun untuk tahun
ini peringkat webometrik Unpad meningkat menjadi 2.700
dari tahun sebelumnya berada
di urutan empat ribuan. Sebab
dalam pemeringkatan ini tulisan yang menjadi referensi
menjadi salah satu penilaian
utama," ungkapnya.
Ganjar menambahkan, untuk menunjang percepatan
penggunaan IT ini, Unpadjuga telah menyediakan faSilitas
perpustakaan berupa e-book
dan e-learning. Walaupun untuk fasilitas ini Unpad harus

menyediakan anggaran khusus yang jumlahnya tidak sedikit.
Sementara itu, Country Manager Dell Indonesia, Megawaty Khie mengatakan, laptop
murah yang disediakan bagi
kampus Unpad merupakan salah satu program pendidikan
Dell yang dilakukan di empat
negara yakni India, Cina, Brasil, dan Indonesia. (A-157)***

2009

16
30

ODes

31