Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perbedaan Smartphone Addiction antara Mahasiswa Laki-Laki dan Perempuan di Fakultas Psikologi Universitas Kristen Satya Wacana

Abstrak
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbedaan smartphone addiction antara
mahasiswa laki-laki dan perempuan di Fakultas Psikologi Universitas Kristen Satya
Wacana. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif. Subjek penelitian berjumlah
200 mahasiswa yang dibagi menjadi dua kelompok yaitu 100 mahasiswa laki-laki dan
100 mahasiswa perempuan. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah
insidental sample. Data penelitian diambil menggunakan skala MPAI untuk mengukur
smartphone addiction, terdiri dari 17 item dan 16 item yang dinyatakan lolos seleksi
daya diskriminasi item dengan koefisien alpha cronbachnya 0,878. Berdasarkan uji
perbedaan menggunakan teknik uji beda uji t diperoleh nilai t = -2,430 (p

Dokumen yang terkait

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perbedaan Motivasi Membeli Produk Fashion Secara Online pada Laki-Laki dan Perempuan di Universitas Kristen Satya Wacana

0 0 2

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Hubungan Motivasi Berprestasi dengan Pemalasan Sosial pada Mahasiswa Fakultas Psikologi Universitas Kristen Satya Wacana

0 0 2

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Pengaruh antara Self- Regulation terhadap Prestasi Belajar pada Mahasiswa Fakultas Psikologi Universitas Kristen Satya Wacana

0 0 2

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Pengaruh antara Self- Regulation terhadap Prestasi Belajar pada Mahasiswa Fakultas Psikologi Universitas Kristen Satya Wacana

0 0 9

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perbedaan Kepuasan Hidup pada Laki-Laki dan Perempuan Usia Dewasa Madya

0 0 2

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perbedaan Kelelahan Kerja (Burnout) Antara Perawat Laki-Laki dan Perawat Perempuan di RSUD Kota Soe

0 0 2

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Gambaran Perkembangan Mahasiswa Fakultas Psikologi Universitas Kristen Satya Wacana

0 0 2

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Hubungan Kohesivitas dengan Kemalasan Sosial pada Mahasiswa Fakultas Psikologi Universitas Kristen Satya Wacana

0 2 2

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Hubungan antara Kesepian dengan Selfie-Liking pada Mahasiswa Fakultas Psikologi Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga

1 6 2

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perbedaan Motivasi dalam Mengerjakan Skripsi di Antara Mahasiswa Laki-Laki dan Perempuan di Fakultas Psikologi UKSW

0 0 2