HUBUNGAN KONSEP DIRI DAN METAKOGNITIF DENGAN PRESTASI BELAJAR ASKEB I MAHASISWA DIII KEBIDANAN AKBID UMMI KHASANAH BANTUL YOGYAKARTA.

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

HUBUNGAN KONSEP DIRI DAN METAKOGNITIF DENGAN PRESTASI BELAJAR
ASKEB I MAHASISWA DIII KEBIDANAN AKBID UMMI KHASANAH
BANTUL YOGYAKARTA

TESIS

Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Magister Kesehatan
Program Studi Magister Kedokteran Keluarga
Minat Utama Pendidikan Profesi Kesehatan

Oleh :
Nisa Ardhianingtyas
S541202095

PROGRAM PASCASARJANA
UNIVERSITAS SEBELAS MARET
SURAKARTA

2013
commit to user

i

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

HALAMAN PENGESAHAN PEMBIMBING
HUBUNGAN KONSEP DIRI DAN METAKOGNITIF DENGAN PRESTASI BELAJAR
ASKEB I MAHASISWA DIII KEBIDANAN AKBID UMMI KHASANAH
BANTUL YOGYAKARTA

TESIS

Oleh :
Nisa Ardhianingtyas
S541202095


Komisi
Pembimbing

Nama

Pembimbing I

Dr. Hari Wujoso,dr. Sp.F., MM
NIP: 19621022 199503 1 001

Pembimbing II

Dr. Nunuk Suryani, M.Pd
NIP. 19661108 199003 2 001

Tanda tangan

Tanggal

--------------------


..................2013

--------------------

.................. 2013

Telah dinyatakan memenuhi syarat
Pada tanggal …. ………. 2013
Ketua Program Studi Magister Kedokteran Keluarga
Program Pascasarjana UNS

Dr. Hari Wujoso,dr. Sp.F., MM
NIP: 19621022 199503 1 001
commit to user

ii

perpustakaan.uns.ac.id


digilib.uns.ac.id

HALAMAN PENGESAHAN PENGUJI
HUBUNGAN KONSEP DIRI DAN METAKOGNITIF DENGAN PRESTASI BELAJAR
ASKEB I MAHASISWA DIII KEBIDANAN AKBID UMMI KHASANAH
BANTUL YOGYAKARTA
TESIS
Oleh :
Nisa Ardhianingtyas
S541202095
Tim penguji
Jabatan
Ketua

Nama

TandaTangan

Tanggal


……………………

…..

……………………

…..

1. Dr. Hari Wujoso, dr., Sp.F., MM.
NIP. 19621022 199503 1 001

……………………..

…..

2. Dr. Nunuk Suryani, M.Pd
NIP. 19661108 199003 2 001

……………………..


…..

Ari Natalia Probandari, dr., MPH., Ph.D.
NIP. 19751221 200501 2 001

Sekretaris Prof. Bisma Murti, dr., MPH., M.Sc., Ph. D.
NIP. 19551021 199412 1 001
Anggota

Telah dipertahankan di depan penguji
Dinyatakan telah memenuhi syarat
Pada tanggal ……….. 2013
Direktur Program Pascasarjana

Ketua Program Studi Magister Kedokteran Keluarga

Universitas Sebelas Maret Surakarta

Program Pascasarjana UNS


Prof. Dr. Ir. Ahmad Yunus, MS.
NIP.19610717 198601 1 001

Dr. Hari Wujoso, dr., Sp.F., MM.
commit to user
NIP. 19621022 199503 1 001

iii

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

PERNYATAAN ORISINALITAS DAN PUBLIKASI ISI TESIS

Saya menyatakan dengan sebenarnya bahwa :
1. Tesis

yang


berjudul :

“HUBUNGAN

KONSEP

METAKOGNITIF DENGAN PRESTASI BELAJAR

DIRI

DAN

ASKEB I

MAHASISWA DIII KEBIDANAN AKBID UMMI KHASANAH
BANTUL YOGYAKARTA“ ini adalah karya penelitian saya sendiri dan bebas
plagiat, serta tidak terdapat karya ilrniah yang pernah diajukan oleh orang lain untuk
rnernperoleh gelar akademik serta tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah
ditulis atau diterbitkan oleh orang lain kecuali secara tertulis digunakan sebagai
acuan dalam naskah ini dan disebutkan dalam sumber acuan serta daftar pustaka.

Apabila di kemudian hari terbukti terdapat plagiat dalam karya ilmiah ini, maka saya
bersedia menerima sanksi sesuai ketentuan peraturan perundang-undangan
(Permendiknas No 17 , tahun 2010)
2. Publikasi sebagian atau keseluruhan isi Tesis pada jurnal atau forum ilmiah lain
harus seijin dan menyertakan tim pembimbing sebagai author dan PPs UNS sebagai
institusinya. Apabila dalam waktu sekurang-kurangnya satu semester (enam bulan
sejak pengesahan Tesis) saya tidak melakukan publikasi dari sebagian atau
keseluruhan Tesis ini, maka Prodi Kedokteran Keluarga PPs-UNS berhak
mempublikasikannya pada jurnal ilmiah yang diterbitkan oleh Prodi Kedokteran

Keluarga PPs-UNS. Apabila saya melakukan pelanggaran dari ketentuan publikasi
ini, maka say abersedia mendapatkan sanksi akademik yang berlaku.

Surakarta, ……………..……….
Mahasiswa,

Nisa Ardhianingtyas
commit to user

iv


S541202095

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Wr. Wb
Alhamdulillahirabil’alamin, dengan memanjatkan puji syukur kehadirat
Allah SWT, atas segala rahmat dan hidayah-Nya, sehingga penulis dapat
menyusun dan menyelesaikan tesis dengan judul “Hubungan Konsep Diri Dan
Metakognitif Dengan Prestasi Belajar Askeb I Mahasiswa DIII Kebidanan Akbid
Ummi Khasanah Bantul Yogyakarta”.
Penyusunan tesis ini banyak mendapat dukungan dan bantuan dari
berbagai pihak baik berupa saran, motivasi maupun bimbingan, oleh karena itu
perkenankan saya sebagai penulis mengucapkan terima kasih kepada:
1. Prof. Dr. Ravik Karsidi, Drs., M.S, selaku Rektor Universitas Sebelas Maret
Surakarta yang telah memberikan kesempatan kepada penulis untuk

mengikuti program Magister Kesehatan di Program Pascasarjana Universitas
Sebelas Maret Surakarta.
2. Prof. Dr. Ahmad Yunus, Ir., M.S, selaku Direktur Program Pascasarjana
Universitas Sebelas Maret Surakarta yang telah memberikan ijin untuk
melaksanakan penelitian ini.
3. Dr. dr. Hari Wujoso, SpF, M.M, selaku Ketua Program Studi Magister
Kedokteran Keluarga, Program Pascasarjana Universitas Sebelas Maret
Surakarta dan selaku pembimbing utama yang telah banyak memberikan
perhatian, semangat, bimbingan, arahan, dan nasihat kepada peneliti.
commit to user

v

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

4. Dr. Nunuk Suryani, M.Pd, selaku Ketua Minat Pendidikan Profesi Kesehatan,
Program Studi Magister Kedokteran Keluarga, Program Pascasarjana
Universitas Sebelas Maret Surakarta dan selaku pembimbing pendamping
yang telah memberikan petunjuk, perhatian, bimbingan, dorongan serta saransaran yang sangat berguna selama penyusunan tesis ini.
5. Ari Sulistyawati, S.Si.T., M.Kes, selaku Direktur Akademi Kebidanan Ummi
Khasanah, yang telah memberikan ijin penelitian di Akademi Kebidanan
Ummi Khasanah, Bantul, Yogyakarta.
6. Tuti Rohani, S.Si.T., M.Kes, selaku Ketua LP2M di Akademi Kebidanan
Ummi Khasanah, yang telah membantu saya dalam melakukan penelitian dari
awal sampai akhir penelitian.
7. Mahasiswa DIII Kebidanan Semester II Akbid Ummi Khasanah Bantul
Yogyakarta yang bersedia menjadi responden.
8. Seluruh keluarga yang telah memberikan doa dan kasih sayang.
9. Teman-teman seperjuangan, sukses selalu!
10. Semua pihak yang tidak dapat kami sebutkan satu.
Penulis sangat menyadari tesis ini masih jauh dari sempurna, karena itulah
kritik dan saran yang membangun sangat dibutuhkan penulis agar menjadi lebih
baik. Mudah-mudahan tesis ini bermanfaat bagi penulis dan pembaca. Amin Ya
Robbal ‘Alamin.
Wassalamu’alaikum Wr. Wb.
Surakarta, Agustus 2013
commit to user
Penulis
vi

perpustakaan.uns.ac.id

digilib.uns.ac.id

ABSTRAK

Nisa Ardhianingtyas. NIM : S541202095. 2013. Hubungan Konsep Diri Dan
Metakognitif Dengan Prestasi Belajar Askeb I Mahasiswa DIII Kebidanan
Akbid Ummi Khasanah Bantul Yogyakarta. TESIS. Pembimbing I : Dr. dr.
Hari Wujoso, Sp.F, M.M, Pembimbing II : Dr. Nunuk Suryani, M.Pd. Program
Studi Kedokteran Keluarga, Program Pascasarjana, Universitas Sebelas Maret
Surakarta.
Manusia sebagai organisme yang memiliki dorongan untuk berkembang.
Perkembangan tersebut membantu pembentukan pandangan dan perasaaan
terhadap kemampuan dalam mencapai keberhasilan pembelajaran. Penelitian ini
bertujuan : 1) Mengetahui hubungan konsep diri dengan prestasi belajar, 2)
Mengetahui hubungan metakognitif dengan prestasi belajar, 3) Mengetahui
hubungan konsep diri dan metakognitif dengan prestasi belajar.
Jenis penelitian adalah observasional analitik dengan pendekatan cross
sectional. Populasi penelitian adalah adalah mahasiswa DIII Kebidanan Akbid
Ummi Khasanah Bantul Yogyakarta dan sampel penelitian adalah mahasiswa
semester II. Teknik pengumpulan data dengan kuesioner dan nilai UTS mata
kuliah Askeb I. Analisa data menggunakan Kendall Tau dan Regresi Logistik
Ordinal.
Ada hubungan signifikan konsep diri dengan prestasi belajar, diperoleh
nilai sig. (2 tailed)