03. BA Anwijz Pupuk DAK Bid Hut 2012

PEMERINTAH KABUPATEN PURWAKARTA
PUSAT LAYANAN PENGADAAN BARANG/JASA
Jalan LRE Martadinata Gg Rusa I Purwakarta 41111
Telp (0264) 8223462 Fax (0264) 200037
http://www.purwakartakab.go.id

BERITA ACARA
PENJELASAN PEKERJAAN/AANWIJZING DOKUMEN PENGADAAN
Nomor : 03/PLP-XV/Pupuk-Disperhutbun/2012

NAMA PAKET
LINGKUP PEKERJAAN
HPS

: Pengadaan Pupuk dan Obat-Obatan
: Pengadaan Pupuk dan Obat-Obatan
: Rp. 204.000.000,-

Pada hari ini Senin tanggal Lima Belas bulan Oktober tahun Dua Ribu Dua Belas,
selaku Pokja Tahap XV PLP Kabupaten Purwakarta berdasarkan Surat Perintah Ketua
Pusat Layanan Pengadaan Barang/Jasa Kabupaten Purwakarta Nomor

824.3/101/X/PLPBJ tanggal 3 Oktober 2012, telah melakukan rapat penjelasan
Dokumen Pengadaan secara daring (online) untuk :
Kode Lelang

16567014

Nama Lelang

Pengadaan Pupuk dan Obat-Obatan

Satuan Kerja

Dinas Pertanian, Kehutanan & Perkebunan Kabupaten Purwakarta

Penjelasan
pekerjaan
tersebut
di
atas
dilaksanakan

melalui
http://www.lpse.jabarprov.go.id, dengan transkrip sebagaimana terlampir.

portal

Demikian Berita Acara ini dibuat sebagai bahan lebih lanjut.

POKJA TAHAP XV
PUSAT LAYANAN PENGADAAN (PLP)
KABUPATEN PURWAKARTA

LAMPIRAN BERITA ACARA PENJELASAN PEKERJAAN/AANWIJZING DOKUMEN PENGADAAN
Nomor : 03/PLP-XV/Pupuk-Disperhutbun/2012
Tanggal : 15 Oktober 2012

TRANSKRIP TANYA-JAWAB
DOKUMEN

BAB


PERTANYAAN

PENGIRIM

JAWABAN

1

2

3

4

5

BAB V.
Substansi
Pengadaan


Jaminan Penawaran asli apakah harus dikirim lewat
pos/jasa pengiriman atau cukup discan dan diupload
saja (yg asli diperlihatkan pada waktu pembuktian
kualifikasi), trm ksh

345497014

Jaminan penawaran cukup discan dan diupload tidak perlu di
kirimkan

Pada point 1.f. Surat pernyataan garansi dari
perusahaan pendukung, yg dimaksud surat
pernyataan garansi untuk barang yg mana ? Karena
barang yg dilelangkan adalah barang habis pakai,
menurut hemat saya tdk perlu pernyataan garansi,
kecuali untuk barang2 elektronik, komputer, mesin, dll,
trm ksh

345497014


Jaminan purna jual tidak perlu sementara untuk tenaga teknis
diperlukan

BAB V.
Substansi
Pengadaan

Daftra Kuantitas Barang dan Harga, apakah sesuai dg
format seperti pd BAB V, atau sesuai format pd BAB
XI, trm ksh

345497014

Bisa dipakai format yang di bab V atau format lainnya karena
tidak baku dapat bentuk lainnya yang sekirnya dapat mudah
dimengerti

BAB. III

Pd Bab III Point 28.12. Evaluasi Teknis, huruf b.2)

d)jaminan purnajual; e) tenaga teknis; apakah hrs ada
? Menurut hemat saya poin-point ini tdk perlu, karena
barang yg dilelangkan merupakan barang habis pakai
dan pihak penyedia hanya berkewajiban mengadakan
dan mengirimkan barang, tidak perlu penanganan
teknis khusus, oleh karena itu tenaga teknis tdk
diperlukan, trm ksh.

345497014

Jaminan purna jual tidak perlu sementara untuk tenaga teknis
diperlukan

BAB VI

Laporan pajak bulanan 3 bln terakhir, bulan apa saja ?
trm ksh

345497014


Telah tercantum dalam persyaratan kualifikasi dan klasifikasi
yaitu bulan Juni, Juli dan Agustus 2012

345497014

Untuk tenaga teknis tidak diperlukan cukup dengan Brosur yang
ditandatangani dan distempel oleh pimpinan perusahaan
pendukung/ distributor atau dengan menyertakan gambar teknis
yang ditandatangani dan distempel oleh pimpinan perusahaan
pendukung/distributor pada setiap lembar gambar teknis

Kalau tenaga teknis tetap diperlukan, kualifikasi
tenaga teknisnya seperti apa ? trm ksh

POKJA TAHAP XV
PUSAT LAYANAN PENGADAAN (PLP)
KABUPATEN PURWAKARTA