PENGARUH LIKUIDITAS, KEPEMILIKAN MANAJERIAL, KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL, DAN PROFITABILITAS TERHADAP LUAS PENGUNGKAPAN SUKARELA SKRIPSI

  

PENGARUH LIKUIDITAS, KEPEMILIKAN MANAJERIAL,

KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL, DAN PROFITABILITAS

TERHADAP LUAS PENGUNGKAPAN SUKARELA

SKRIPSI

  Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Penyelesaian Program Pendidikan Sarjana

  Jurusan Akuntansi Oleh :

  

ASMITHA FEOSELLA FEBRIANTI PUTRI

NIM :2012310328

SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI PERBANAS

S U R A B A Y A

  

2018

  

PENGARUH LIKUIDITAS, KEPEMILIKAN MANAJERIAL,

KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL, DAN PROFITABILITAS

TERHADAP LUAS PENGUNGKAPAN SUKARELA

SKRIPSI

  Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Penyelesaian Program Pendidikan Sarjana

  Jurusan Akuntansi Oleh :

  

ASMITHA FEOSELLA FEBRIANTI PUTRI

NIM :2012310328

SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI PERBANAS

S U R A B A Y A

  

2018

  

MOTTO

Kegagalan adalah kesempatan untuk memulai kembali

Belajar dari kegagalan adalah hal bijak

  

Maka gapailah mimpimu menjadi lebih baik

Dan tetap menjadi dirimu sendiri

“S E M A N G A T”

  

SPECIAL THANKS TO :

Allah S.W.T dan Nabi Muhammad S.A.W

Terima kasih atas Rahmat, Ridho serta Hidayah-Nya sehingga saya bisa

menyelesaikan skripsi ini denga baik dan lancar

Papa dan Mama

  Papaku “Djoko Sumariyono” dan Mamaku “Nunuk Anggoro

Pamularsih” tercinta yang telah mendidik dan membesarkan dengan

penuh kasih sayang yang tulus serta senantiasa mendoakan

keberhasilanku

Bude Karyati

  

Bude yang tinggal serumah denganku, yang selalu ngingatkan aku

apabila aku lagi malas mengerjakan skripsi. Terimakasih atas

perhatiannya sampai saat ini dan semoga sehat selalu

Imam Syafi’i

  

Terimakasih sudah menemaniku mengerjakan skripsi hingga selesai,

yang mau direpoti dan yang rela riwa-riwi ke kampus buat minta tanda

tangan

Chusnul Khotimah dan Bertha Andriella

  

Sahabat di kampus sekaligus saudara yang mau direpotin dalam

pengerjaan skripsiku, yang selalu membimbing aku menuju jalan yang

benar (hehe). Terimkasih selama ini sudah mau direpotin dan

membuat waktu kalian berkurang sama pacarnya karena aku

  

Devia YP dan Alysia P

Sahabat di masa SMA hingga sekarang, kami bertiga kuliah dengan

jurusan yang sama tetapi berbeda kampus. Dengan memiliki karakter

yang berbeda-beda pula. Terimakasih atas dukungannya selama ini.

  

Kalian is the best

Nikma, Della, Alfa, dan Angga Teman pejuang skripsi “Bimbingan Ibu Nur Suci” yang selalu

  

mendukung dan menghibur satu sama lain sehingga membuat

penulisan skripsi jadi tidak membosankan

Teman-teman Angkatan 2012

Terimakasih sudah menjadi teman di masa kuliah hingga lulus kuliah

sehingga kuliah tidak menjadi bosan

Ukm Bola Voli

  

Terimakasih kakak dan adik yang selalu menghibur dikala lagi suntuk

mengerjakan skripsi dan terimaksih atas dukungannya

  

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Wr. Wb

  Puji syukur penulis panjatkan ke hadirat Allah SWT yang telah menganugerahkan rahmat dan karunia-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan penyusunan skripsi yang berjudul “Pengaruh Likuiditas, Kepemilikan

  

Manajerial, Kepemilikan Institusional, dan Profitabilitas terhadap Luas

Pengungkapan Sukarela”. Penulisan skripsi ini bertujuan untuk memenuhi salah

  satu syarat penyelesaian Program Pendidikan Strata Satu Jurusan Akuntansi Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Perbanas Surabaya.

  Penulis menyadari bahwa dalam penyusunan penulisan skripsi ini tidak terlepas dari bantuan, bimbingan, dan arahan dari berbagai pihak. Oleh karena itu, penulis ingin mengucapkan terima kasih kepada : 1.

  Bapak Lutfi, S.E., M.Fin. selaku Ketua Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Perbanas Surabaya.

  2. Ibu Dr. Luciana Spica Almilia, S.E., M.Si., QIA., CPSAK selaku Ketua Program Pendidikan Strata Satu Jurusan Akuntansi STIE Perbanas Surabaya.

  3. Bapak Prof. Dr. Drs. R. Wilopo Ak., M.Si., CFE selaku dosen wali saya di STIE Perbanas Surabaya.

  4. Ibu Dra. Nur Suci I Mei Murni, Ak., M.M.CA selaku dosen pembimbing yang telah memberikan dukungan dan bimbingan dalam penyusunan skripsi ini.

  5. Ibu Nur’aini Rokhmania SE., Ak., M.Ak selaku Ketua Tim Penguji Skripsi dan Ibu Dra. Gunasti Hudiwinarsih Ak., M.Si selaku Anggota Tim Penguji Skripsi.

  6. Seluruh Staf dan Karyawan STIE Perbanas Surabaya 7.

  Kepada kedua Orang Tua dan Keluarga yang telah mendukung saya selama ini.

  8. Sahabat dan teman-teman serta semua pihak yang tidak bisa saya sebutkan satu persatu.

  Penulis menyadari bahwa dalam Tugas Akhir ini masih jauh dari kesempurnaan, oleh karena itu penulis mengharapkan saran dan kritik dari semua pihak yang berguna untuk perbaikan skripsi ini. Semoga skripsi ini bermanfaat bagi penulis dan umumnya bagi kita semua.

Wassalamua’alaikum Wr. Wb

  Surabaya 13 Pebruari 2018 Penulis

  

DAFTAR ISI

  2.5 Hipotesis Penelitian ......................................................................... 44

  4.2 Analisis Data .................................................................................... 61

  4.1 Gambaran Subyek Penelitian ........................................................... 58

  BAB IV GAMBARAN SUBYEK PENELITIAN DAN ANALISIS DATA ....... 58

  3.7 Teknik Analisis Data ....................................................................... 50

  3.6 Data dan Metode Pengumpulan Data .............................................. 49

  3.5 Populasi, Sampel, dan Teknik Pengambilan Sampel ....................... 49

  3.4 Definisi Operasional dan Pengukuran Variabel ............................... 46

  3.3 Identifikasi Variabel ........................................................................ 46

  3.2 Batasan Penelitian ............................................................................ 45

  3.1 Rancangan Penelitian ....................................................................... 45

  BAB III METODE PENELITIAN........................................................................ 45

  2.4 Kerangka Pemikiran ........................................................................ 43

  HALAMAN JUDUL ................................................................................................ i HALAMAN PERSETUJUAN SIAP UJI ............................................................... ii HALAMAN LULUS UJIAN SKRIPSI ................................................................. iii HALAMAN PENGESAHAN SKRIPSI ................................................................ iv HALAMAN MOTTO DAN PERSEMBAHAN ...................................................... v KATA PENGANTAR ......................................................................................... viii DAFTAR ISI ............................................................................................................ x DAFTAR TABEL ................................................................................................. xii DAFTAR GAMBAR ........................................................................................... xiii DAFTAR LAMPIRAN ........................................................................................ xiv

  2.3 Hubungan Variabel Independen dengan kebijakan hutang ............. 39

  2.2 Landasan Teori ................................................................................ 19

  2.1 Penelitian Terdahulu ........................................................................ 11

  BAB II TINJAUAN PUSTAKA ......................................................................... 11

  1.5 Sistematika Penulisan ........................................................................ 9

  1.4 Manfaat Penelitian ............................................................................. 9

  1.3 Tujuan Penelitian ............................................................................... 8

  1.2 Rumusan Masalah .............................................................................. 8

  1.1 Latar Belakang ................................................................................... 1

  BAB I PENDAHULUAN .................................................................................... 1

  

ABSTRACT ............................................................................................................. xv

  4.3 Pembahasan ..................................................................................... 87

  BAB V PENUTUP............................................................................................... 91

  5.1 Kesimpulan ...................................................................................... 91

  5.2 Keterbatasan ..................................................................................... 95

  5.3 Saran ................................................................................................ 95 DAFTAR RUJUKAN LAMPIRAN

  

DAFTAR TABEL

Halaman

  82 Tabel 4.9 : Hasil Analisis Uji F

  96 Tabel 4.16 : Ringkasan Hasil Statistik Profitabilitas dan Luas Pengungkapan Sukarela dan Kebijakan Hutang

  92 Tabel 4.15 : Ringkasan Hasil Statistik Kepemilikan Institusional dan Luas Pengungkapan Sukarela

  89 Tabel 4.14 : Ringkasan Hasil Statistik Kepemelikan Manajerial dan Luas Pengungkapan Sukarela

  87 Tabel 4.13 : Ringkasan Hasil Statistik Likuiditas dan Luas Pengungkapan Sukarela

  85 Tabel 4.12 : Hasil Pengujian Variabel Independen

  84 Tabel 4.11 : Hasil Uji t

  83 Tabel 4.10 : Hasil Uji Koefisien Determinasi

  80 Tabel 4.8 : Hasil Uji Heteroskedastisitas

Tabel 3.1 : Pengambilan Keputusan Autokorelasi

  79 Tabel 4.7 : Hasil Uji Autokorelasi

  78 Tabel 4.6 : Hasil Uji Multikolinearitas

  77 Tabel 4.5 : Hasil Uji Normalitas Akhir

  62 Tabel 4.4 : Hasil Uji Normalitas Awal

  60 Tabel 4.3 : Deskriptif Variabel Penelitian

  59 Tabel 4.2 : Sampel Perusahaan Manufaktur

  52 Tabel 4.1 : Pemilihan Sampel Penelitian

  99

  

DAFTAR GAMBAR

Halaman

Gambar 2.1 : Kerangka Pemikiran

  43 Gambar 4.1 : Grafik Rata-Rata Luas Pengungkapan Sukarela

  64 Gambar 4.2 : Grafik Rata-Rata Likuiditas

  67 Gambar 4.3 : Grafik Rata-Rata Kepemilikan Manajerial

  70 Gambar 4.4 : Grafik Rata-Rata Kepemilikan Institusional

  73 Gambar 4.5 : Grafik Rata-Rata Profitabilitas

  75

Dokumen yang terkait

ANALISIS PENGARUH KEPEMILIKAN MANAJERIAL, KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL, LEVERAGE, DAN INTELLECTUAL CAPITAL TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN

0 5 124

PENGARUH KEPEMILIKAN MANAJERIAL, KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL, FINANCIAL LEVERAGE, DAN PROFITABILITAS TERHADAP KEPUTUSAN INVESTASI PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI INDONESIA

0 0 13

PENGARUH KEPEMILIKAN MANAJERIAL, KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL, DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN

0 1 64

PENGARUH JENIS INDUSTRI, KEPEMILIKAN MANAJERIAL, KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL, KEPEMILIKAN ASING, DAN STRATEGI BERSAING TERHADAP KINERJA INTELLECUAL

0 0 16

PENGARUH PROPORSI KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL, UKURAN KOMISARIS INDEPENDEN, DAN UKURAN KOMITE AUDIT TERHADAP LUAS PENGUNGKAPAN SUKARELA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR - Perbanas Institutional Repository

0 0 17

PENGARUH KEPEMILIKAN MANAJERIAL, KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL, PROFITABILITAS DAN STRUKTUR MODAL TERHADAP NILAI PERUSAHAAN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI ASIA TENGGARA ARTIKEL IMIAH

0 0 17

PENGARUH KEPEMILIKAN MANAJERIAL, KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL, STRUKTUR ASET DAN PROFITABILITAS TERHADAP KEBIJAKAN HUTANG PERUSAHAANMANUFAKTUR TAHUN 2014-2016

0 0 22

PENGARUH JENIS INDUSTRI, UKURAN PERUSAHAAN, KEPEMILIKAN MANAJERIAL, KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL, DAN UKURAN DEWAN KOMISARIS TERHADAP PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY ARTIKEL ILMIAH

0 0 13

PENGARUH KEPEMILIKAN MANAJERIAL, KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL, KEPEMILIKAN PUBLIK, DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP KEBIJAKAN DIVIDEN - Perbanas Institutional Repository

0 0 20

PENGARUH LIKUIDITAS, KEPEMILIKAN MANAJERIAL, KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL, DAN PROFITABILITAS TERHADAP LUAS PENGUNGKAPAN SUKARELA ARTIKEL ILMIAH

0 0 21