T0__BAB IV Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Pengendalian Beberapa Peralatan Elektronik Menggunakan Bluetooth T0 BAB IV

BAB IV
HASIL DAN ANALISIS
4.1 Implementasi
Gambar 4.1 mengambarkan rangkaian general purpose
input/output(GPIO) ke testboard dimana bagian yang memiliki
angka merupakan GPIO pada raspberry dan angka 6 merupakan
ground(-), dimana ground akan dihubungkan pada resistor yang
merupakan hambatan sebesar 220ohm. yang menunjukkan angka
7, 11, dan 13merupakan positif(+) dan akan dihubungkan
langsung pada lampu sebagai uji coba.
Sedangkan untuk menghidupkan lampu menggunakan
telepon seluler dengan koneksi bluetooth selain itu pada raspberry
sendiri akan terpasang bluetooth sehingga raspberry dapat
menghubungkan antara telepon dengan raspberry.

Gambar 4.1 GPIO

11

12


4.2 Hasil Pengujian
Gambar 4.2 merupakan hubungan antara HDMI dengan
port VGA.

Gambar 4.2 HDMI ke VGA

Gambar 4.3 menunjukkan bentuk bagaimana rangkaian
lampu pada test board.

Gambar 4.3 Rangkaian lampu

13

Gambar 4.4 tampilan booting pada raspberry pi pada awal
penggunaan, dimana pada saat awal booting kita diminta
memasukkan username dan password defaultnya.

Gambar 4.4 Booting

Gambar 4.5 adalah tampilan desktop saat berhasil login

pada saat booting menggunakan raspberry pi.

Gambar 4.5 Tampilan desktop

14

4.3 Analisis
Ada beberapa kendala dalam pembuatan proyek ini yang
menghambat antara lain yaitu:
1. Bluetooth dongle tidak dapat terbaca atau tidak
terkoneksi dengan bluetooth telepon seluler.
2. Lampu led tidak dapat menyala.
3. Telepon seluler tidak dapat melakukan perintah
mematikan atau menghidupkan lampu yang ada.

Dokumen yang terkait

ANALISIS DANA PIHAK KETIGA PADA PERBANKAN SYARIAH DI INDONESIA PERIODE TRIWULAN I 2002 – TRIWULAN IV 2007

40 502 17

Analisis Sistem Pengendalian Mutu dan Perencanaan Penugasan Audit pada Kantor Akuntan Publik. (Suatu Studi Kasus pada Kantor Akuntan Publik Jamaludin, Aria, Sukimto dan Rekan)

136 695 18

KONSTRUKSI MEDIA TENTANG KETERLIBATAN POLITISI PARTAI DEMOKRAT ANAS URBANINGRUM PADA KASUS KORUPSI PROYEK PEMBANGUNAN KOMPLEK OLAHRAGA DI BUKIT HAMBALANG (Analisis Wacana Koran Harian Pagi Surya edisi 9-12, 16, 18 dan 23 Februari 2013 )

64 565 20

Diskriminasi Daun Gandarusa (Justicia gendarrusa Burm.f.) Asal Surabaya, Jember dan Mojokerto Menggunakan Metode Elektroforesis

0 61 6

Aplikasi Data Mining Menggunakan Metode Decision Tree Untuk Pemantauan Distribusi Penjualan Sepeda Motor Di PD. Wijaya Abadi Bandung

27 142 115

Tinjauan Atas Perencanaan Dan Pengendalian Anggaran Kas Pada Lembaga Kemahasiswaan Institut Teknologi Bandung

6 69 56

Analisis Prioritas Program Pengembangan Kawasan "Pulau Penawar Rindu" (Kecamatan Belakang Padang) Sebagai Kecamatan Terdepan di Kota Batam Dengan Menggunakan Metode AHP

10 65 6

Perancangan Sistem Informasi Akuntansi Laporan Keuangan Arus Kas Pada PT. Tiki Jalur Nugraha Ekakurir Cabang Bandung Dengan Menggunakan Software Microsoft Visual Basic 6.0 Dan SQL Server 2000 Berbasis Client Server

32 174 203

Penerapan Data Mining Untuk Memprediksi Fluktuasi Harga Saham Menggunakan Metode Classification Dengan Teknik Decision Tree

20 110 145

Pembangunan Sistem Informasi di PT Fijayatex Bersaudara Dengan Menggunakan Pendekatan Supply Chain Management

5 51 1