Analisis Eigen Vector Pada Metode Ahp Dengan Dekomposisi Matriks

ANALISIS EIGEN VECTOR PADA METODE AHP DENGAN
DEKOMPOSISI MATRIKS

TESIS

REZA ALAMSYAH
127038074

PROGRAM STUDI S2 TEKNIK INFORMATIKA
FAKULTAS ILMU KOMPUTER DAN TEKNOLOGI INFORMASI
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2015

Universitas Sumatera Utara

ANALISIS EIGEN VECTOR PADA METODE AHP DENGAN
DEKOMPOSISI MATRIKS
TESIS
Diajukan untuk melengkapi tugas dan memenuhi syarat memperoleh ijazah
Magister Teknik Informatika


REZA ALAMSYAH
127038074

PROGRAM STUDUI S2 TEKNIK INFORMATIKA
FAKULTAS ILMU KOMPUTER DAN TEKNOLOGI INFORMASI
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2015

Universitas Sumatera Utara

PERSETUJUAN

Judul Tesis

: ANALISIS EIGEN VECTOR PADA METODE AHP
DENGAN DEKOMPOSISI MATRIKS

Kategori


: TESIS

Nama Mahasiswa

: REZA ALAMSYAH

NIM

: 127038074

Program Studi

: MAGISTER TEKNIK INFORMATIKA

Fakultas

: ILMU

KOMPUTER


DAN

TEKNOLOGI

INFORMASIUNIVERSITAS SUMATERA UTARA

Komisi Pembimbing

Pembimbing 2,

Pembimbing 1,

Dr. Erna Budhiarti Nababan

Prof. Dr. Muhammad Zarlis

Diketahui/disetujui oleh
Program Studi S2 Teknik Informatika
Ketua,


Prof. Dr. Muhammad Zarlis
NIP: 19570701 198601 1 003

Universitas Sumatera Utara

PERNYATAAN

ANALISIS EIGEN VECTOR PADA METODE AHP DENGAN DEKOMPOSISI
MATRIKS

TESIS

Saya mengakui bahwa tesis ini adalah hasil karya saya sendiri, kecuali beberapa
kutipan dan ringkasan yang masing-masing telah disebutkan sumbernya.

Medan, Februari 2015

Reza Alamsyah
127038074


Universitas Sumatera Utara

PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI
KARYA ILMIAH UNTUK KEPENTINGAN
AKADEMIS

Sebagai sivitas akademika Universitas Sumatera Utara, saya yang bertanda tangan
dibawah ini:
Nama

: Reza Alamsyah

NIM

: 127038074

Program Studi

: Magister Teknik Informatika


Jenis Karya Ilmiah

: Tesis

Demi pengembangan ilmu pengetahuan, menyetujui untuk memberikan kepada
Universitas Sumatera Utara Hak Bebas Royalti Non-Eksklusif (Non-Exclusive
Royalty Free Right) atas tesis saya yang berjudul:

ANALISIS EIGEN VECTOR PADA METODE AHP DENGAN DEKOMPOSISI
MATRIKS

Beserta perangkat yang ada (jika diperlukan). Dengan Hak Bebas Royalti NonEksklusif ini, Universitas Sumatera Utara berhak menyimpan, mengalih media,
memformat, mengelola dalam bentuk database, merawat dan mempublikasikan tesis
saya tanpa meminta izin dari saya selama tetap mencantumkan nama saya sebagai
penulis dan sebagai pemegang dan/atau sebagai pemilik hak cipta.

Demikian pernyataan ini dibuat dengan sebenarnya.

Medan,Maret 2015


Reza Alamsyah
127038074

Universitas Sumatera Utara

Telah diuji pada
Tanggal: Maret 2015

PANITIA PENGUJI TESIS
Ketua

: Prof. Dr. Muhammad Zarlis

Anggota

: 1. Dr. Erna Budhiarti Nababan
2. Prof. Dr. Tulus
3. Dr. Marwan Ramli
4. Dr. Syahril Effendi


Universitas Sumatera Utara

RIWAYAT HIDUP

DATA PRIBADI
Nama Lengkap

: Reza Alamsyah

Tempat dan Tanggal Lahir : Medan, 20 September 1989
Alamat Rumah

: ASR Kowilhan-I Jl, Sejati No.K-17 Medan

Telepon/Fax/HP

: 082368210100

Email


: 89rezaalamsyah@gmail.com

Instansi Tempat Bekerja

: STMIK Logika Medan

Alamat Kantor

: Jln. Yos Sudarso No. 374 C Medan

DATA PENDIDIKAN
SD

: SD Adhyaksa Medan

TAHUN : 2001

SMP : SMP Negeri 12 Medan


TAHUN : 2004

SMA : SMA Amir Hamzah Medan

TAHUN : 2007

S1

: STMIK Logika Medan

TAHUN : 2011

S2

: Teknik Informatika Universitas Sumatera Utara

TAHUN : 2015

Universitas Sumatera Utara


KATA PENGANTAR

Puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT atas berkah, rahmat dan
karunianya berupa pengetahuan, kesehatan dan kesempatan yang diberikan kepada
penulis sehingga dapat menyelesaikan tesis dengan judul “ANALISIS EIGEN
VECTOR PADA METODE AHP DENGAN DEKOMPOSISI MATRIKS”.
Dalam penyusunan untuk menyelesaikan tesis ini, penulis banyak mendapati
pelajaran yang besar, baik berupa saran maupun nasehat dari berbagai pihak terutama
dari dosen pembimbing serta dari dosen pembanding, sehingga pengerjaan tesis ini
dapat diselesaikan dengan baik. Tidak lepas dari dukungan orang tua, yang juga telah
banyak memberikan bantuan sehingga penulis dapat sampai pada tahap penyelesaian
tesis ini.
Untuk itu penulis ingin menyampaikan ucapan terima kasih yang sebesarbesarnya kepada :
1. Bapak Prof. Dr. Syahril Pasaribu, DTMH, M.Sc(CTM), Sp.A(K) selaku
Rektor Universitas Sumatera Utara atas kesempatan yang telah diberikan
kepada penulis sehingga bisa mengikuti dan menyelesaikan pendidikan
Magister Teknik Informatika.
2. Bapak Prof. Dr. Muhammad Zarlis, selaku Dekan dan Ketua Program Studi
Pascasarjana Teknik Informatika Fakultas Ilmu Komputer dan Teknologi
Informasi Universitas Sumatera Utara Medan.
3. Prof. Dr. Muhammad Zarlis Selaku Dosen Pembimbing yang telah bersedia
memberikan bimbingan serta pengarahan hingga selesainya penulisan tesis ini.
4. Ibu Dr. Erna Budhiarti Nababan Selaku Dosen Pembimbing II yang telah
bersedia memberikan bimbingan serta pengarahan hingga selesainya penulisan
tesis ini.
5. Bapak dan Ibu Dosen Pembanding/Penguji yang telah memberikan saran
untuk perbaikan dan penyelesaian tesis ini.
6. Bapak dan Ibu Dosen yang telah memberikan materi perkuliahan dan ilmu
pengetahuan selama penulis menyelesaikan Program Studi Pascasarjana
Teknik Informatika.

Universitas Sumatera Utara

7. Segenap sivitas akademika Program Studi Pascasarjana Teknik Informatika
Sumatera Utara.
8. Kedua Orangtua saya Ayahanda Raja Taufik dan Ibunda Juniar Daulay tercinta
yang telah memberikan kasih sayangnya, doa yang tak pernah putus serta
dorongan moril maupun materil kepada saya sehingga dapat menyelesaikan
tesis ini dengan baik.
9. Istri yang saya sayangi dan cintai Yessi Yolanda, S.Kom yang telah memberi
semangat dan dukungan kepada saya sehingga dapat menyelesaikan tesis ini.
10. Teman–teman seperjuangan Angkatan 2011 Kom-C yang telah memberikan
dukungan dalam penyelesaian tesis ini yang memberikan dukungan yang lebih
terhadap penulis.
11. Bapak Riki Wanto, M.Kom yang telah banyak memberikan dorongan dan
bantuan serta masukan kepada saya sehingga dapat menyelesaikan tesis ini.
Penulis menyadari bahwa masih ada kekurangan dalam penulisan tesis ini, untuk
itu, penulis mengharapkan kritik dan saran dari pembaca demi kesempurnaan
penelitian selanjutnya.Akhir kata penulis berharap semoga karya ilmiah ini dapat
bermanfaat bagi semua pihak, khususnya dalam bidang pendidikan.Penulis menyadari
bahwa masih ada kekurangan dalam penulisan tesis ini, untuk itu, penulis
mengharapkan kritik dan saran dari pembaca demi kesempurnaan penelitian
selanjutnya.
Medan, Maret 2015
Penulis

Reza Alamsyah
127037074

Universitas Sumatera Utara

ABSTRAK
Studi ini secara khusus mencoba menerapkan metode AHP (analytic hierarchy process)
dalam kepentingan perumusan dan pengambilan keputusan dalam bidang teknik
khususnya untuk penilaian terhadap karyawan yang berprestasi dimana ada beberapa
usulan yang diberikan untuk membentuk kriteria.Diharapkan melalui studi ini dapat
dibuktikan bahwa metode AHP yang banyak digunakan dalam pengambilan keputusan di
bidang manajemen, cukup handal pula diterapkan dalam bidang teknik dan rekayasa,
sehingga dapat membantu para pengambil kebijakan dalam proses pengambilan
keputusan yang obyektif.
Metode studi ini mencakup metode pengambilan data dan metode analisis.
Untukpengambilan data, studi ini menggunakan metode kuisener yang berisi pertanyaanpertanyaanyang berkaitan dengan faktor teknis dan non teknis yang digunakan
untukmenentutukan bonus pemberian terhadap karyawan. Kuisioner akan dibagikan
kepada responden secara acak dan Hasil kuisener yang berupa jawaban dari responden
laludirekapitulasi dan dicari jawaban dominan untuk tiap pertanyaan. Jawaban
dominanselanjutnya diberi nilai berdasarkan skala penilaian dari Saaty. Nilai-nilai
tersebutselanjutnya dibentuk matriks-matriks dengan pola-pola tertentu. Metode AHP
kemudianditerapkan untuk menganalisa matriks-matriks tersebut. Hasil dari perhitungan
denganmetode AHP berupa vektor eigen (Eigen Vector) dimana tiap nilai dalam vektor
menunjukan nilai darialternatif yang diajukan.

Kata Kunci :AHP,Eigen Vector, dan Responden.

Universitas Sumatera Utara

EIGENVECTORSVECTORANALYSISONAHPMETHODTODECOMPOSITI
ONMATRIX
ABSTRACT
This studyspecificallytryapplyingAHP(analytic hierarchy process) inthe interests ofthe
formulationanddecision-making inthe field ofengineering, especially for
theassessment of theemployeeswho excelin whichthere areseveralproposalsthatare
giventoestablishcriteria.
Hopefully,
throughthisstudycan
be
provedthat
theAHPmethodis widely usedin decision makinginthe field ofmanagement, powerful
enough also be appliedin thefields ofengineeringandengineering, so it canhelp
decision-makersinan objective decision-making process.
MethodsThisstudyincludes amethod ofdata collectionand analysis methods. For the
data,
thisstudyusesthe
methodquestionnairecontainingquestionsrelated
totechnicalandnon-technical
factorsthat
are
usedforgrantingbonusestoemployeesmenentutukan. Questionnaireswill bedistributed
tothe respondentsrandomlyandresultsin the form ofquestionnairesandrecapitulatedthe
answersofthe
respondentsandsoughtdominantanswertoeach
question.
Answerdominantsubsequentlyratedbya
rating
scaleofSaaty.
The
valuesare
thenformedmatriceswithcertain
patterns.
AHPmethodis
then
appliedtoanalyzethesematrices. The resultsofcalculationby the method ofAHPin the
form ofeigenvectors(Eigen Vector) whereeachvaluein the vectorindicatesthe
valueofthe proposedalternatives.
Keywords: AHP, EigenVector, andRespondents.

Universitas Sumatera Utara

DAFTAR ISI
Halaman
PERSETUJUAN

ii

PERNYATAAN

iii

PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI

iv

PANITIA PENGUJI TESIS

v

RIWAYAT HIDUP

vi

KATA PENGANTAR

vii

ABSTRAK

ix

ABSTRACT

x

DAFTAR ISI

xi

DAFTAR GAMBAR

xii

DAFTAR TABEL

xiv

BAB I PENDAHULUAN

1

1.1. Latar Belakang Masalah

1

1.2. Rumusan Masalah

3

1.3. Tujuan Penelitian

3

1.4. Manfaat Penelitian

3

1.5. Batasan Masalah atau Ruang LingkupPenelitian

3

1.6. Metodologi Penelitian

3

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

5

2.1. Analytical Hierarchy Process

5

2.1.1. Prinsip Dasar AHP

5

2.1.2. Penggunaan Metode AHP dalam pengambilan keputusan

6

2.1.3. Prinsip Decomposition Dalam AHP

9

2.1.4. Prinsip Comparative Judment Dalam AHP

9

2.1.5. Prinsip Synthesis of Priority Dalam AHP

9

2.2. Eigen Value dan Eigen Vector

9

2.3. Penelitian Terkait

12

2.3.1. Penelitian Terdahulu

12

2.3.2. Perbedaan dengan Penelitian Lain

22

Universitas Sumatera Utara

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

23

3.1. Pendahuluan

23

3.2. Data Yang Digunakan

23

3.3. Penentuan Variabel

25

3.4. Analisa Data

27

3.4.1. AHP dan Eigen Vector

27

3.4.2. Dekomposisi Matriks

28

3.4.3. Proses Pengolahan Data

29

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

40

4.1. Pendahuluan

40

4.2.Hasil

40

4.2.1. Lembar Kriteria

40

4.2.2. Lembar Kesetiaan

41

4.2.3. Lembaran Tanggung Jawab

43

4.2.4. Lembar Kejujuran

44

4.2.5. Lembar Kerja Sama

45

4.2.6. Lembar Prakarsa

47

4.2.7. Lembar Kepemimpinan

49

4.2.8. Lembar Prestasi

50

4.2.9. Lembaran Sikap

51

4.2.10. Lembaran Manajemen

53

4.2.11. Lembaran Hasil

54

4.3. Pengujian WhiteBox

55

4.4. Pengujian BlackBox

63

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

64

5.1. Kesimpulan

64

5.2. Saran

64

DAFTAR PUSTAKA

65

LAMPIRAN

Universitas Sumatera Utara

DAFTAR GAMBAR
Gambar 3.1. Langkah Penyelesaian menggunakan AHP dan Eigen Vektor

28

Gambar 4.1. Grafik Lembaran Kriteria

41

Gambar 4.2. Grafik Hasil Lembaran Kesetiaan

42

Gambar 4.3. Grafik Lembaran Tanggung Jawab

44

Gambar 4.4. Grafik Lembaran Kejujuran

45

Gambar 4.5. Grafik Lembaran Kerjasama

47

Gambar 4.6.Grafik Lembaran prakarsa dari setiap karyawan

48

Gambar 4.7.Grafik Lembaran Kepemimpinan dari setiap karyawan

50

Gambar 4.8. Grafik Lembaran Prestasi dari setiap karyawan

51

Gambar 4.9. Grafik Lembaran sikap

52

Gambar 4.10. Grafik lembaran Manajemen

53

Gambar 4.11 Lembaran hasil

54

Gambar 4.12. Grafik hasil Perhitungan Eigen Value dari Kriteria

57

Universitas Sumatera Utara

DAFTAR TABEL
Tabel 2.1. Nilai Perbandingan Tingkat Kepentingan Elemen

7

Tabel 2.2. Perbandingan dengan Penelitian Lain

16

Tabel 3.1. Data karyawan yang akan di uji

24

Tabel 3.2. Perbandingan Pembobotan

30

Tabel 3.3. Kuadrat Matrik Pembobotan dan Hasilnya

31

Tabel 3.4. Jumlah dan nilai Eigen value

32

Tabel 3.5. Perbandingan pembobotan Kriteria Sikap Perilaku, Jumlah
dan Eigen Value

32

Tabel 3.6. Kuadrat Matriks Pembobotan Kriteria Sikap Perilaku

33

Tabel 3.7.Nilai Eigen Vector

34

Tabel 3.8. Pembobotan Kriteria Fungsi Manajemen, Jumlah dan Eigen Value

34

Tabel 3.9. Kuadrat Matriks Pembobotan Kriteria Fungsi Manajemen

35

Tabel 3.10. Pembobotan Kriteria Hasil, Jumlah dan Eigen Value

35

Tabel 3.11. Kuadrat Matriks Pembobotan Kriteria Hasil

36

Tabel 3.12. Prioritas Solusi Eigen Value

36

Tabel 3.13. Hasil Prioritas solusi eigen value

37

Tabel 3.14.Random Indeks (RI) dari suatu matrik n

38

Tabel 4.1. Tabel pembobotan Kriteria

40

Tabel 4.2. Perbandingan kesetiaan dengan setiap karyawan

41

Tabel 4.3. Perbandingan Tanggung Jawab dari setiap karyawan

43

Tabel 4.4. Perbandingan Kejujuran dari setiap karyawan

44

Tabel 4.5. Perbandingan Kerja sama dari setiap karyawan

46

Tabel 4.6. Lembaran Prakarsa dari setiap karyawan

47

Tabel 4.7. Lembaran Kepemimpinan dari setiap karyawan

49

Tabel 4.8. Lembaran Prestasi dari setiap karyawan dari setiap karyawan

50

Tabel 4.9. Lembaran Sikap

52

Tabel 4.10. Lembaran Fungsi Manajemen

53

Tabel 4.11. Lembaran Hasil

54

Tabel 4.12. Perbandingan Antar Kriteria

56

Tabel 4.13.Perbandingan Antar Pilihan Berdasarkan Kesetiaan

57

Tabel 4.14.Perbandingan Antar Pilihan Berdasarkan Tanggung Jawab

58

Universitas Sumatera Utara

Tabel 4.15.Perbandingan Antar Pilihan Berdasarkan Kesetiaan

58

Tabel 4.16.Perbandingan Antar Pilihan Berdasarkan Kejujuran

59

Tabel 4.17.Perbandingan Kesetiaan

59

Tabel 4.18.Perbandingan Prakarsa

59

Tabel 4.19.Perbandingan Kepemimpinan

59

Tabel 4.20.Perbandingan Prestasi

60

Tabel 4.21.Perbandingan Sikap

60

Tabel 4.22.Perbandingan Manajemen

60

Tabel 4.23. Rasio Inkonsistensi

61

Tabel 4.24. Output Kriteria Evaluasi Kinerja Karyawan

62

Tabel 4.25Hasil pengujian Black Box

63

Universitas Sumatera Utara