Perancangan Aplikasi E-Commerce Penyewaan Mobil Cv. Roswan Kamin Berbasis Web

PERANCANGAN APLIKASI E-COMMERCE PENYEWAAN MOBIL
CV. ROSWAN KAMIN BERBASIS WEB

TUGAS AKHIR

FAIZ AMRI
122406045

PROGRAM STUDI D-3 TEKNIK INFORMATIKA
DEPARTEMEN MATEMATIKA
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2015

PERANCANGAN APLIKASI E-COMMERCE PENYEWAAN MOBIL
CV. ROSWAN KAMIN BERBASIS WEB

TUGAS AKHIR

Diajukan untuk melengkapi tugas dan memenuhi syarat memperoleh ahli

madya

FAIZ AMRI
122406045

PROGRAM STUDI D-3 TEKNIK INFORMATIKA
DEPARTEMEN MATEMATIKA
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2015

ii

PERSETUJUAN

Judul

Kategori
Nama

Nomor Induk Mahasiswa
Program Studi
Depaetemen
Fakultas

: PERANCANGAN APLIKASI E-COMMERCE
PENYEWAAN MOBIL CV. ROSWAN
KAMIN BERBASIS WEB
: TUGAS AKHIR
: FAIZ AMRI
: 122406045
: DIPLOMA 3 TEKNIK INFORMATIKA
: MATEMATIKA
: MATEMATIKA
DAN
ILMU
PENGETAHUAN ALAM (MIPA)
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

Diluluskan di

Medan,
Mei 2015

Diketahui Oleh
Ketua Departemen Matematika
FMIPA USU

Pembimbing,

Prof. Tulus, M.Si, Ph.D
NIP. 19620901 198803 1 002

Dr.Syahriol Sitorus, S.Si., M.I.T.
NIP. 197103101997031004

iii

PERNYATAAN

PERANCANGAN APLIKASI E-COMMERCE

PENYEWAAN MOBIL CV. ROSWAN KAMIN BERBASIS WEB

TUGAS AKHIR

Saya mengakui bahwa tugas akhir ini adalah hasil kerja saya sendiri, kecuali
beberapa kutipan dan ringkasan yang masing-masing disebutkan sumbernya.

Medan,

Juni 2015

FAIZ AMRI
122406045

iv

PENGHARGAAN

Puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT, yang telah melimpahkan
karunia-Nya dalam mengerjakan tugas akhir ini. Karena berkat rahmat dan ridho

Nya

pula

penulis

dapat

menyelesaikan

Tugas

Akhir

dengan

judul

“PERANCANGAN APLIKASI E-COMMERCE PENYEWAAN MOBIL
CV. ROSWAN KAMIN BERBASIS WEB”. Penyusunan dan penulisan Tugas

Akhir ini dibuat untuk memenuhi syarat kelulusan bagi setiap Mahasiswa Jurusan
Teknik Informatika Program Studi Diploma 3 di Fakultas Matematika Ilmu
Pengetahuan Alam Universitas Sumatera Utara Medan.
Penulis sepenuhnya menyadari bahwa

penyelesaian Tugas Akhir ini

tidak akan terwujud tanpa adanya dukungan dan bantuan semua pihak. Penulis
mengucapkan terima kasih dan penghargan yang setinggi-tingginya kepada :
1. Bapak Drs. Sutarman M.Si, selaku Dekan Fakultas Matematika dan Ilmu
Pengetahuan Alam Universitas Sumatera Utara.
2. Ibu Dr. Elly Rosmaini, M.Si selaku Ketua Program Studi Diploma 3
Teknik Informatika Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam
Universitas Sumatera Utara.
3. Bapak Dr.Syahriol Sitorus, S.Si., M.I.T. selaku Dosen Pembimbing Tugas
Akhir yang telah memberikan bimbingan dan arahan selama ini kepada
penulis dalam menyelesaikan tugas akhir.
4. Seluruh Dosen pengajar Program Studi D3 Teknik Informatika Fakultas
Matematika Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Sumatera Utara yang
telah memberikan ilmu yang bermanfaat kepada penulis selama masa

perkuliahan.
5. Almarhum Ayahanda Ir. Zulkifli AK MT. dan Ibunda Ir. Rahmalina
sebagai orangtua yang selalu mendukung, memberikan Doa, Nasehat,
Kasih Sayang, Cinta kepada penulis hingga bisa bertahan sampai saat ini
dan selamanya.

v

6. Kepada Abangda Rizal Fadli, M. Fakhri Akbar dan Adinda Vina Akmaliah
yang selalu memberikan Motivasi maupun Semangat kepada penulis untuk
terus belajar.
7. Untuk Sahabat-sahabat dan Teman-teman Komputer A 2012 semasa
kuliah, serta seluruh mahasiswa D3 Teknik Informatika angkatan 2012.
Akhir kata penulis memohon maaf atas segala kekurangan yang ada
dalampenulisan Tugas Akhir ini dan sekali lagi penulis berharap semoga Tugas
Akhir ini dapat memberikan manfaat bagi penulis dan pembaca.

Medan,

Mei 2015


Penulis,

FAIZ AMRI

vi

ABSTRAK

Perancangan aplikasi e-commerce berbasis web di CV. Roswan Kamin telah
dilaksanakan dengan tujuan untuk menghasilkan suatu sistem informasi berbasis
web untuk membahas pengelolaan data penyewaan, data mobil, dan data
pengembalian, khususnya dalam hal proses penyewaan. Sistem ini dirancang
dengan menggunakan bahasa pemrograman PHP dan database MySQL. Hasil dari
perancangan sistem ini adalah menghasilkan sistem informasi penyewaan rental
mobil yang meliputi pengelolaan data sewa, mobil, pengembalian mobil pada
bagian admin dan penyewa dapat mengetahui status penyewaan mobilnya
disetujui atau tidak. Sehingga tercapailah tujuan dari tugas akhir ini yaitu dapat
mengatasi masalah yang ada di CV. Roswan Kamin rental mobil.


vii

DAFTAR ISI

Persetujuan
Penyataan
Penghargaan
Abstrak
Daftar Isi
Daftar Tabel
Daftar Gambar
BAB 1

BAB 2

PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang
1.2 Perumusan Masalah
1.3 Batasan Masalah
1.4 Tujuan Penelitian

1.5 Manfaat Penelitian
1.6 Metodologi Penelitian
1.7 Sistematika Penulisan

Halaman
Halaman
ii
iii
iv
vi
vii
ix
x
1
1
3
4
4
4
5

6

LANDASAN TEORI
2.1 Pengertian Aplikasi
2.2 Pengertian Internet
2.2.1 Network
2.2.2 Web Server
2.2.3 World Wide Web (WWW)
2.2.4 Hyper Text Transfer Protocol (HTTP)
2.3 Hyper Text Markup Language (HTML)
2.4 Personal Home Page (PHP)
2.4.1 Sejarah PHP
2.4.2 Konsep Dasar PHP
2.5 MySQL

8
8
8
9
9
11
11
12
14
14
15
17

2.6 Sublime Text 2
2.7 CSS (Cascading Style Sheet)
2.8 JavaScript
2.9 Data Flow Diagram
2.10 Flowchart

18
18
19
19
21

viii

BAB 3

BAB 4

BAB 5

PERANCANGAN SISTEM
3.1 Perancangan Sistem
3.1.1 Diagram Konteks
3.1.2 Data Flow Diagram Level 1 Proses
Pendaftaran User
3.1.3 Data Flow Diagram Level 2 Poses
Pemesanan Mobil
3.1.4 Entity Relationship Diagram
3.1.5 Relationship Diagram
3.2 Perancangan Database
3.3 Flowchart
3.3.1 Flowchart Menu Utama
3.3.2 Flowchart Member
3.3.3 Flowchart Admin
3.4 Perancangan Antar Muka (Interface)

25
25
25
26

IMPLEMENTASI SISTEM

39

4.1 Implementasi Sistem
4.2 Tujuan Implementasi
4.3 Komponen Dalam Implementasi Sistem
4.3.1 Kebutuhan Perangkat Keras (Hardware)
4.3.2 Kebutuhan Perangkat Lunak (Software)
4.3.3 Kebutuhan Brainware
4.4 Tampilan Halaman Website

39
39
40
40
41
41
41

KESIMPULAN DAN SARAN
5.1 Kesimpulan
5.2 Saran

48
48
48

Daftar Pustaka
Lampiran

26
27
27
28
30
30
31
32
33

49

ix

DAFTAR TABEL

Nomor
Tabel
2.1
2.2
2.3
2.4
2.5
3.1
3.2
3.3
3.4
3.5

Judul

Simbol-simbol Data Flow Diagram
Flow Directian Symbols
Tabel Processing Symbols
Tabel Input-Output Symbols
Simbol dalam ERD
Tabel tbl_member
Tabel tbl_mobil
Tabel tbl_pesanan
Tabel tbl_buktipembayaran
Tabel tbl_user

Halaman

20
21
22
23
24
28
28
29
29
30

x

DAFTAR GAMBAR

Nomor
Gambar
3.1
3.2
3.3
3.4
3.5
3.6
3.7
3.8
3.9
3.10
3.11
3.12
3.13
3.14
3.15
3.16
3.17
3.18
3.19
4.1
4.2
4.3
4.4
4.5
4.6
4.7
4.8
4.9
4.10
4.11
4.12

Judul

Data Flow Diagram (DFD)
Data Flow Diagram Level 1 Proses Pendaftaran User
Data Flow Diagram Level 2 Poses Pemesanan Mobil
Entity Relationship Diagram
Relationship Diagram
Alur Flowchart Beranda
Alur Flowchart Member
Alur Flowchart Admin
Perancangan tatap muka halaman utama
Perancangan tatap muka halaman login
Perancangan tatap muka pesan mobil
Perancangan tatap muka status pesanan
Perancangan tatap muka bukti pembayaran
Perancangan tatap muka tentang kami
Perancangan tatap muka halaman login admin
Perancangan tatap muka mobil
Perancangan tatap muka pesanan
Perancangan tatap muka member
Perancangan tatap muka password admin
Beranda
Halaman Pesan Mobil
Halaman Status Pemesanan
Halaman Tentang Kami
Halaman Login Member
Halaman Upload Bukti Pembayaran
Halaman Login Admin
Halaman Tambah Mobil
Halaman Update Mobil
Halaman Pesanan Member
Halaman Member
Halaman Edit Password

Halaman

25
26
26
27
27
30
31
32
33
34
34
35
35
36
36
37
37
38
38
42
43
43
43
44
44
45
45
46
46
47
47