TUGAS AKHIR KORELASI KOEFISIEN PERMEABILITAS DARI UJI CONSTANT HEAD DAN HASIL PERMEABILITAS DARI UJI OEDOMETER KONSOLIDASI

  TUGAS AKHIR KORELASI KOEFISIEN PERMEABILITAS DARI UJI CONSTANT HEAD DAN HASIL PERMEABILITAS DARI UJI OEDOMETER KONSOLIDASI (Studi Kasus : Tanah undistrub sample Ex – Jl.Imam Bonjol 186 A Semarang) Diajukan Sebagai Syarat Menyelesaikan Pendidikan Tingkat Sarjana Strata 1 (S-1) Pada Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik Universitas Katolik Soegijapranata Disusun Oleh : SATRIYO WIBOWO KHUMAKHICI ANSEP K. 11.12.0023 11.12.0031 PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS KATOLIK SOEGIJAPRANATA SEMARANG 2016

  

LEMBAR PENGESAHAN

KORELASI KOEFISIEN PERMEABILITAS DARI UJI

CONSTANT HEAD DAN HASIL PERMEABILITAS DARI UJI

OEDOMETER KONSOLIDASI

Disusun Oleh :

  

Satriyo Wibowo 11.12.0023

Khumakhici Ansep K. 11.12.0031

  Disetujui oleh Pembimbing I dan II pada tanggal .................................................

  Disahkan oleh, Pembimbing I Pembimbing II Daniel Hartanto, ST, MT, Ir. Yohanes Yuli Mulyanto, MT.

  Dekan Fakultas Teknik Dr. Ir. Djoko Suwarno Msi

  

LEMBAR PENGESAHAN

KORELASI KOEFISIEN PERMEABILITAS DARI UJI

CONSTANT HEAD DAN HASIL PERMEABILITAS DARI UJI

OEDOMETER KONSOLIDASI

Disusun Oleh :

  

Satriyo Wibowo 11.12.0023

Khumakhici Ansep K. 11.12.0031

  Disetujui oleh Penguji I,II dan III pada Tanggal : ................................................................

  Pembimbing : Tanda Tangan: 1. Penguji I : Daniel Hartanto, ST, MT ..........................

  2. Penguji II : Rudatin Ruktiningsih, ST, MT ..........................

  3. Penguji III : Ir. Budi Santosa, MT ..........................

  

PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI / TUGAS AKHIR

  Dengan ini penulis menyatakan bahwa Skripsi / Tugas Akhir yang berjudul “Korelasi Koefisien Permeabilitas dari Uji Constant Head dan Hasil

  Permeabiltas dari Uji Oedometer Konsolidasi tidak pernah terdapat karya

  yang diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan disuatu Perguruan Tinggi, dan sepengetahuan saya tidak pernah terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain, kecuali secara tertulis diacu dalam naskah ini dan disebutkan dalam daftar pustaka.

  Apabila dikemudian hari ternyata penulis terbukti bahwa Skripsi / Tugas Akhir sebagian merupakan hasil plagiasi, maka saya rela untuk dbatalkan,dengan segala akibat hukumanya yang sesuai dengan peraturan yang berlaku pada Universitas Katolik Soegijapranata atau sesuai peratuaran perundang-undangan yang berlaku.

  Semarang, Penyusun, Satriyo Wibowo Khumakhici Ansep K.

  NIM.11.12.0023 NIM 11.12.0031

  Segala puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya ,sehingga penulis dapat menyelesaikan kegiatan serta penyusunan laporan Tugas Akhir ,dengan judul : “Korelasi

  

Koefisien Permeabilitas dari Uji Constant Headdan Hasil Permeabilitas Dari

Uji Oedometer Konsolidasi .

  Tugas Akhir ini merupakan bagian yang sangat penting untuk memenuhi persyaratan menyelesaikan pendidikan Stara 1 (S

  • –1) pada Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik Universitas Katolik Soegijapranata Semarang.

  Dalam penyusunan Tugas Akhir ini,penulis mendapatkan arahan dan bimbingan berbagai pihak. Penulisdengan penuh rasa hormat, berkesempatan menyampaikan ucapan terima kasih kepada : 1.

  Dr. Ir. Djoko Suwarno Msi,selaku Dekan Fakultas Teknik Universitas Katolik Soegijapranata Semarang; 2. Daniel Hartanto, ST, MT, selaku Kepala Program Studi Teknik Sipil

  Fakultas Teknik Universitas Katolik Soegijapranata Semarang; 3. Daniel Hartanto, ST, MT, dan Ir.Yohanes Yuli Mulyanto, MT,selaku

  Dosen Pembimbing Tugas Akhir; 4. Ir. Budi Santosa, MT, dan Rudatin Ruktiningsih, ST, MT, selaku

  Dosen Penguji Tugas Akhir; 5. Seluruh Dosen Pengajar Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik

  Universitas Katolik Soegijapranata Semarang; 6. Seluruh Staf Tata Usaha Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik

  Universitas Katolik Soegijapranata Semarang; 7. Rekan-rekan mahasiswa Teknik Sipil UNIKA seangkatan 2011 yang telah banyak membantu kami dan telah melewati banyak kenangan indah dalam suka maupun duka bersama- sama selama ini;

  8. Orang tua dan seluruh keluarga yang selalu memberikan kasih sayang, semangat dan perhatiannya atas dukunga moral, spiritual dan financial selama ini; dan 9.

Semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu persatu yang telah membantu kami baik secara langsung maupun tidak langsung dalam

  menyelesaikan Tugas Akhir ini. Penulis menyadari bahwa dengan keterbatasan pengetahuan dan kemampuan yang penulis milik, dalam penyajian Tugas Akhir ini masih terdapat banyak kekurangan dan kelemahan.Untuk itu penulis mengharapkan kritik dan saran dari pembaca .

  Akhir kata, semoga Tugas Akhir ini dapat berguna dan bermanfaat bagi kita semua .

  Semarang, Penulis, Satriyo Wibowo Khumakhici Ansep K.

  NIM.11.12.0023 NIM 11.12.0031

DAFTAR ISI LEMBAR PENGESAHAN ................................... Error! Bookmark not defined

  

  

  

  

  

  

  

  

  

  

  

  

  

  

  

  

  

  

  

  

  

  

  

  

  

  

  

  

  

  

  

  

  

  

  

  

  

  

  

  

  

  

  

  

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 (a) Elemen tanah (b) Fase Penyusun Tanah .............................................................. 5 Gambar 2.2Sistem Pengeboran ..................................................................................................... 6

  

Gambar 2.3Grafik plastisitas Cassagrande .................................................................................. 9