SOP Penyusunan Laporan Keuangan dan Laporan BMN Nomor : SOP 024.002/KU 02/UM - e-Repository BATAN

  

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR

PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN DAN

LAPORAN BARANG MILIK NEGARA

Nomor: SOP 024.002/KU 02/UM

  : SOP 024.002/ Nomor KU 02/UM BADAN TENAGA NUKLIR NASIONAL No. Revisi/ : 4 / 1 Terbitan Tgl. Berlaku : 2 April 2018 SOP PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN DAN LAPORAN BARANG MILIK NEGARA Halaman : 3 dari 95

DAFTAR DISTRIBUSI DISTRIBUSI NOMOR SALINAN JABATAN

  Copy 1 Kepala Biro/Pusat/Ketua STTN/Inspektur Copy 2 Kepala Unit Jaminan Mutu

  : SOP 024.002/ Nomor KU 02/UM BADAN TENAGA NUKLIR NASIONAL No. Revisi/ : 4 / 1 Terbitan Tgl. Berlaku : 2 April 2018 SOP PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN DAN LAPORAN BARANG MILIK NEGARA Halaman : 4 dari 95

  

DAFTAR ISI

LEMBAR PENGESAHAN ..............................................................................................

  2 DAFTAR DISTRIBUSI ...................................................................................................

  3 DAFTAR ISI ...................................................................................................................

  4 1. TUJUAN ..................................................................................................................

  6 2. RUANG LINGKUP ..................................................................................................

  6 3. TANGGUNG JAWAB ..............................................................................................

  6 4. DEFINISI .................................................................................................................

  11 5. REFERENSI ...........................................................................................................

  15 6. SOP .........................................................................................................................

  17

6.1. SOP Rekonsiliasi Internal Data Keuangan dan BMN 555555555. ....

  20

  6.1.1. SOP Rekonsiliasi Internal Data Keuangan dan BMN pada UAKPA/B selain Satuan Kerja Kantor Pusat, PSMN dan Inspektorat .................

  20

  6.1.2. SOP Rekonsiliasi Internal Data Keuangan dan BMN pada UAKPA/B Satuan Kerja PSMN dan Inspektorat ..................................................

  23

  6.1.3. SOP Rekonsiliasi Internal Data Keuangan dan BMN UAKPA/B Satuan Kerja Kantor Pusat .................................................................

  25

  6.1.4. SOP Rekonsiliasi Internal Data Keuangan dan BMN pada UAPPA/B- W Yogyakarta .....................................................................................

  28

  BADAN TENAGA NUKLIR NASIONAL Nomor : SOP 024.002/ KU 02/UM No. Revisi/ Terbitan : 4 / 1 SOP PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN DAN LAPORAN BARANG MILIK NEGARA Tgl. Berlaku : 2 April 2018 Halaman : 5 dari 95

  6.2.5. SOP Penyusunan Laporan Keuangan UAPPA-E1 dan Laporan BMN UAPPB-E1 ..........................................................................................

  43

  6.2.6. SOP Penyusunan Laporan Keuangan UAPA dan Laporan BMN UAPB .................................................................................................

  46 7. LAMPIRAN .............................................................................................................

  51 Lampiran 1 : Kertas Kerja Rincian Belanja Pembentuk Persediaan (tingkat Satker) ...........................................................................................

  52 Lampiran 2 : Kertas Kerja Beban Persediaan (tingkat Satker) ............................

  53 Lampiran 3 : Kertas Kerja Beban Pemeliharaan (tingkat Satker) ........................

  54 Lampiran 4 : Kertas Kerja Beban Penyusutan dan Amortisasi (tingkat Satker) ..

  55 Lampiran 5 : Berita Acara Rekonsiliasi Internal Data Barang Milik Negara pada UAKPA/B .......................................................................................

  56 Lampiran 6 : Berita Acara Rekonsiliasi Internal Data Barang Milik Negara pada UAPPA/B-W Yogyakarta ...............................................................

  64 Lampiran 7 : Kertas Kerja Beban Persediaan (tingkat E1/KL) ............................

  72 Lampiran 8 : Kertas Kerja Beban Pemeliharaan (tingkat E1/KL) ........................

  73 Lampiran 9 : Kertas Kerja Beban Penyusutan dan Amortisasi (tingkat E1/KL) ...

  74 Lampiran 10 : Berita Acara Rekonsiliasi Internal Data Barang Milik Negara pada UAPPA/B-E1 ................................................................................

  75

  : SOP 024.002/ Nomor KU 02/UM BADAN TENAGA NUKLIR NASIONAL No. Revisi/ : 4 / 1 Terbitan Tgl. Berlaku : 2 April 2018 SOP PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN DAN LAPORAN BARANG MILIK NEGARA Halaman : 6 dari 95

  1. TUJUAN Standar Operasional Prosedur (SOP) ini dibuat untuk menyusun Laporan Keuangan dan Laporan Barang Milik Negara (BMN) sebagai bentuk pertanggungjawaban pelaksanaan anggaran yang akuntabel dan tepat waktu sesuai dengan peraturan perundangan.

  2. RUANG LINGKUP SOP Penyusunan Laporan Keuangan dan Laporan BMN ini berlaku di BATAN, yang lingkup kegiatannya, meliputi:

2.1 Rekonsiliasi Internal Data Keuangan dan BMN pada tingkat:

2.1.1. Unit Akuntansi Kuasa Pengguna Anggaran/Barang (UAKPA/B);

  2.1.2. Unit Akuntansi Pembantu Pengguna Anggaran/Barang Eselon I (UAPPA/B- E1) dan Unit Akuntansi Pengguna Anggaran/Barang (UAPA/B);

2.2 Penyusunan Laporan Keuangan dan Laporan BMN pada tingkat:

2.2.1. Unit Akuntansi Kuasa Pengguna Anggaran/Barang (UAKPA/B);

  2.2.2. Unit Akuntansi Pembantu Pengguna Anggaran/Barang Wilayah (UAPPA/B- W);

  2.2.3. Unit Akuntansi Pembantu Pengguna Anggaran/Barang Eselon I (UAPPA/B- E1);

  BADAN TENAGA NUKLIR NASIONAL Nomor : SOP 024.002/ KU 02/UM No. Revisi/ Terbitan : 4 / 1 SOP PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN DAN LAPORAN BARANG MILIK NEGARA Tgl. Berlaku : 2 April 2018 Halaman : 7 dari 95

  3.2.2. ketepatan waktu penyampaian Laporan Keuangan UAPPA-E1 dan Laporan BMN UAPPB-E1 kepada Kepala BATAN.

  3.3. Kepala UAPPA/B-W Yogyakarta bertanggung jawab dalam hal: 3.3.1. kewajaran Laporan Keuangan UAPPA-W dan Laporan BMN UAPPB-W; 3.3.2. ketepatan waktu penyampaian Laporan Keuangan UAPPA-W kepada Sekretaris Utama, dan Kepala Kantor Wilayah DJPB; 3.3.3. ketepatan waktu penyampaian Laporan BMN UAPPB-W kepada Sekretaris Utama, dan Kepala Kantor Wilayah DJKN.

  3.4. Kepala Satuan Kerja (Satker) bertanggung jawab dalam hal: 3.4.1. kesesuaian Berita Acara Rekonsiliasi eksternal data keuangan UAKPA dan data BMN UAKPB;

3.4.2. kewajaran Laporan Keuangan UAKPA dan Laporan BMN UAKPB;

  3.4.3. ketepatan waktu penyampaian Laporan Keuangan UAKPA kepada Sekretaris Utama dan Kepala KPPN; 3.4.4. ketepatan waktu penyampaian Laporan BMN UAKPB kepada Sekretaris Utama dan Kepala KPKNL.

  3.5. Kepala Biro Umum (BU) bertanggung jawab dalam hal: 3.5.1. kesesuaian Berita Acara Rekonsiliasi eksternal data keuangan UAKPA Satker Kantor Pusat dengan KPPN dan data BMN UAKPB Satker Kantor

  : SOP 024.002/ Nomor KU 02/UM BADAN TENAGA NUKLIR NASIONAL No. Revisi/ : 4 / 1 Terbitan Tgl. Berlaku : 2 April 2018 SOP PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN DAN LAPORAN BARANG MILIK NEGARA Halaman : 8 dari 95

  3.6.2. tersedianya Rencana Tindak Kementerian Negara/Lembaga terhadap Temuan Pemeriksaan BPK dan Monitoring Penyelesaian Tindak Lanjut Kementerian Negara/Lembaga terhadap Temuan Pemeriksaan BPK.

  3.7. Kepala Bagian Keuangan bertanggung jawab dalam hal: 3.7.1. kesesuaian Berita Acara Rekonsiliasi internal data BMN pada UAKPA/B Satker Kantor Pusat; 3.7.2. ketepatan waktu pelaksanaan rekonsiliasi eksternal data keuangan UAKPA Satker Kantor Pusat dengan KPPN; 3.7.3. kebenaran kertas kerja (keuangan) dan ketepatan waktu pelaksanaan rekonsiliasi internal data BMN pada UAPPA/B-E1 dan UAPA/B; 3.7.4. kebenaran dan ketepatan waktu penyelesaian konsep Laporan Keuangan UAKPA Satker Kantor Pusat, UAPPA-E1, dan UAPA.

  3.8. Kepala Subbagian Perbendaharaan bertanggung jawab dalam hal: 3.8.1. kebenaran data keuangan UAKPA Satker Kantor Pusat; 3.8.2. kebenaran kertas kerja (keuangan) dan ketepatan waktu pelaksanaan rekonsiliasi internal data BMN pada UAKPA/B Satker Kantor Pusat.

  3.9. Kepala Subbagian Akuntansi dan Pelaporan bertanggung jawab dalam hal:

3.9.1. kebenaran data keuangan seluruh UAKPA, UAPPA-E1 dan UAPA;

3.9.2. kecukupan pengungkapan Catatan atas Laporan Keuangan UAKPA

  BADAN TENAGA NUKLIR NASIONAL Nomor : SOP 024.002/ KU 02/UM No. Revisi/ Terbitan : 4 / 1 SOP PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN DAN LAPORAN BARANG MILIK NEGARA Tgl. Berlaku : 2 April 2018 Halaman : 9 dari 95

  3.10.4. kebenaran dan ketepatan waktu penyelesaian konsep Laporan BMN UAKPB Satker Kantor Pusat, UAPPB-E1, dan UAPB.

  3.11. Kepala Subbagian Pengelolaan BMN bertanggung jawab dalam hal: 3.11.1. kewajaran data BMN seluruh UAKPB, UAPPB-E1 dan UAPB; 3.11.2. kebenaran kertas kerja (BMN) dan ketepatan waktu pelaksanaan rekonsiliasi internal data BMN pada UAKPA/B Satker Kantor Pusat; 3.11.3. kecukupan pengungkapan Catatan atas Laporan BMN UAKPB Satker Kantor Pusat, UAPPB-E1, dan UAPB.

  

3.12. Kepala Bagian Tata Usaha/Kepala Bagian Administrasi Umum/Kepala

Subbagian Tata Usaha bertanggung jawab dalam hal: 3.12.1. kesesuaian Berita Acara Rekonsiliasi internal data BMN pada UAKPA/B; 3.12.2. ketepatan waktu pelaksanaan rekonsiliasi eksternal data keuangan

  UAKPA dengan KPPN dan data BMN UAKPB dengan KPKNL; 3.12.3. kebenaran dan ketepatan waktu penyelesaian konsep Laporan Keuangan UAKPA dan Laporan BMN UAKPB.

  3.13. Kepala Subbagian Keuangan bertanggung jawab dalam hal: 3.13.3. kebenaran data keuangan UAKPA, kertas kerja (keuangan) dan ketepatan waktu pelaksanaan rekonsiliasi internal data BMN pada UAKPA/B;

  : SOP 024.002/ Nomor KU 02/UM BADAN TENAGA NUKLIR NASIONAL No. Revisi/ : 4 / 1 Terbitan Tgl. Berlaku : 2 April 2018 SOP PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN DAN LAPORAN BARANG MILIK NEGARA Halaman : 10 dari 95

  

3.16. Kepala Subbagian Keuangan UAPPA-W Yogyakarta bertanggung jawab dalam

hal: 3.16.1. kewajaran data keuangan UAPPA-W; 3.16.2. kecukupan pengungkapan Catatan atas Laporan Keuangan UAPPA-W.

  

3.17. Kepala Subbagian Perlengkapan UAPPB-W Yogyakarta bertanggung jawab

dalam hal: 3.17.1. kewajaran data BMN UAPPA-W;

3.17.2. kecukupan pengungkapan Catatan atas Laporan BMN UAPPB-W.

  3.18. Petugas SAIBA bertanggung jawab dalam hal: 3.18.1. kebenaran input DS keuangan ke dalam aplikasi SAIBA setiap bulan; 3.18.2. kebenaran penerimaan ADK SIMAK-BMN ke dalam aplikasi SAIBA setiap bulan; 3.18.3. kebenaran hasil cetak LRA, Neraca, LO, dan LPE;

3.18.4. kebenaran ADK SAIBA yang diunggah ke aplikasi e-Rekon&LK.

  3.19. Petugas SAIBA Satker PSMN dan Inspektorat bertanggung jawab dalam hal: 3.19.1. kebenaran input DS keuangan ke dalam aplikasi SAIBA setiap bulan; 3.19.2. kebenaran penerimaan ADK SIMAK-BMN ke dalam aplikasi SAIBA setiap bulan; 3.19.3. kebenaran hasil cetak LRA, Neraca, LO, dan LPE;

  : SOP 024.002/ Nomor KU 02/UM BADAN TENAGA NUKLIR NASIONAL No. Revisi/ : 4 / 1 Terbitan Tgl. Berlaku : 2 April 2018 SOP PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN DAN LAPORAN BARANG MILIK NEGARA Halaman : 11 dari 95

  3.21. Petugas SIMAK-BMN Satker PSMN dan Inspektorat bertanggung jawab dalam hal: 3.21.1. kebenaran input data BMN ke dalam aplikasi SIMAK-BMN setiap ada transaksi; 3.21.2. kebenaran dan ketepatan waktu pengiriman ADK SIMAK-BMN dan hasil

cetak Neraca BMN ke petugas SAIBA setiap bulan;

3.21.3. kebenaran hasil cetak Laporan BMN; 3.21.4. kebenaran kertas kerja (BMN) dan ketepatan waktu pelaksanaan rekonsiliasi internal data BMN pada UAKPA/B; 3.21.5. kebenaran ADK SIMAK-BMN yang diunggah ke aplikasi SIMAN;

  3.21.6. kecukupan pengungkapan Catatan atas Laporan BMN UAKPB.

  

3.22. Petugas SIMAK-BMN UAPPB-W Yogyakarta bertanggung jawab dalam hal:

3.22.1. kebenaran penggabungan ADK SIMAK-BMN dan hasil cetak Neraca BMN setiap semester; 3.22.2. kebenaran ADK SIMAK-BMN yang diunggah ke aplikasi SIMAN;

  3.22.3. kebenaran hasil cetak Laporan BMN.

  3.23. Petugas Persediaan bertanggung jawab dalam hal: 3.23.1. kebenaran input data Persediaan ke dalam aplikasi Persediaan setiap ada transaksi;

  : SOP 024.002/ Nomor KU 02/UM BADAN TENAGA NUKLIR NASIONAL No. Revisi/ : 4 / 1 Terbitan Tgl. Berlaku : 2 April 2018 SOP PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN DAN LAPORAN BARANG MILIK NEGARA Halaman : 12 dari 95

4.3. Berita Acara Rekonsiliasi (BAR) adalah dokumen yang menyatakan bahwa proses rekonsiliasi telah dilaksanakan dan/atau telah menunjukkan hasil yang sama.

  

4.4. Catatan atas Laporan Barang Milik Negara (CaLBMN) adalah Laporan yang

menyajikan informasi tentang penjelasan atau daftar terinci yang disajikan dalam Laporan BMN intrakomtabel, Laporan BMN ekstrakomtabel, Laporan mutasi barang, dan Neraca BMN.

  

4.5. Catatan atas Laporan Keuangan (CaLK) adalah laporan yang menyajikan

informasi tentang penjelasan atau daftar terinci atau analisis atas nilai suatu pos yang disajikan dalam LRA, Neraca, Laporan Operasional dan Laporan Perubahan Ekuitas dalam rangka pengungkapan yang memadai.

  

4.6. Daftar Isian Pelaksanaan Anggaran (DIPA) adalah dokumen pelaksanaan

anggaran yang disusun oleh Pengguna Anggaran/Kuasa Pengguna Anggaran dan disahkan oleh Direktur Jenderal Perbendaharaan atau Kepala Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Perbendaharaan atas nama Menteri Keuangan selaku Bendahara Umum Negara.

  

4.7. Data Transaksi BMN adalah dokumen yang berkaitan dengan BMN meliputi Surat

Perintah Membayar (SPM) dan Surat Perintah Pencairan Dana (SP2D) yang berkaitan dengan BMN, Dokumen Pengadaan Barang, Hibah, Berita Acara Serah Terima, Berita Acara Rakitan Barang Inventaris, Risalah Lelang, PNBP hasil

  : SOP 024.002/ Nomor KU 02/UM BADAN TENAGA NUKLIR NASIONAL No. Revisi/ : 4 / 1 Terbitan Tgl. Berlaku : 2 April 2018 SOP PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN DAN LAPORAN BARANG MILIK NEGARA Halaman : 13 dari 95

  

4.11. Kuasa Pengguna Barang (KPB) adalah Kepala Satker atau pejabat yang ditunjuk

oleh Pengguna Barang untuk menggunakan BMN yang berada dalam penguasaannya dengan sebaik-baiknya.

  

4.12. Laporan BMN adalah laporan yang disusun oleh UAPB, UAPPB-E1, UAPPB-W,

dan UAKPB, UAPPB-W, UAPPB-E1, dan UAPB yang menyajikan posisi BMN pada awal dan akhir periode tertentu setiap semester dan tahunan serta mutasi yang terjadi selama periode tersebut.

  

4.13. Laporan Keuangan (LK) adalah bentuk pertanggungjawaban pemerintah atas

pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara berupa Laporan Realisasi Anggaran (LRA), Neraca, Laporan Operasional (LO), Laporan Perubahan Ekuitas (LPE) dan Catatan atas Laporan Keuangan (CaLK). Laporan Keuangan periode Bulanan terdiri atas LRA, Neraca, LO, dan LPE, serta Laporan Keuangan periode Semester dan Tahunan terdiri atas LRA, Neraca, LO, LPE dan CaLK serta Lampiran Pendukung Laporan Keuangan.

  

4.14. Laporan Realisasi Anggaran (LRA) adalah laporan yang menyajikan informasi

realisasi pendapatan, belanja, transfer, surplus/defisit dan pembiayaan, sisa lebih/kurang pembiayaan anggaran yang masing-masing diperbandingkan dengan anggarannya dalam satu periode.

4.15. Lampiran Pendukung Laporan Keuangan adalah laporan dan catatan manajerial

  : SOP 024.002/ Nomor KU 02/UM BADAN TENAGA NUKLIR NASIONAL No. Revisi/ : 4 / 1 Terbitan Tgl. Berlaku : 2 April 2018 SOP PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN DAN LAPORAN BARANG MILIK NEGARA Halaman : 14 dari 95 4.20. Pengguna Barang adalah pejabat pemegang kewenangan penggunaan BMN.

  

4.21. Petunjuk Operasional Keuangan (POK) adalah dokumen yang memuat uraian

rencana kerja dan biaya yang diperlukan untuk pelaksanaan kegiatan, disusun oleh Kuasa Pengguna Anggaran sebagai penjabaran lebih lanjut dari DIPA disahkan oleh Sekretaris Utama.

  

4.22. Pernyataan Tanggung Jawab/Statement of Responsibility (SOR) adalah surat

yang menyatakan bahwa “laporan keuangan sudah disusun berdasarkan sistem pengendalian intern yang memadai dan isinya telah menyajikan informasi pelaksanaan anggaran dan posisi keuangan secara layak sesuai dengan Standar Akuntansi Pemerintahan” yang ditandatangani oleh Kepala UAKPA, UAPPA-E1, dan UAPA.

4.23. Pernyataan Telah Direviu adalah surat yang menyatakan bahwa “laporan keuangan UAPA” telah direviu oleh Tim Reviu Inspektorat BATAN.

  

4.24. Rekonsiliasi adalah proses pencocokan data transaksi keuangan yang diproses

dari beberapa sistem dari subsistem yang berbeda berdasarkan dokumen sumber yang sama.

  

4.25. Rekonsiliasi internal adalah proses pencocokan data transaksi terkait BMN yang

diproses di dalam lingkungan UAKPA/B setiap bulan, UAPPA/B-E1 dan UAPA/B setiap semester dan tahunan, berdasarkan dokumen sumber yang sama.

  : SOP 024.002/ Nomor KU 02/UM BADAN TENAGA NUKLIR NASIONAL No. Revisi/ : 4 / 1 Terbitan Tgl. Berlaku : 2 April 2018 SOP PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN DAN LAPORAN BARANG MILIK NEGARA Halaman : 15 dari 95

  4.29. Sistem Informasi Manajemen dan Akuntansi Barang Milik Negara (SIMAK-BMN) adalah subsistem dari SAI yang menghasilkan informasi persediaan, aset tetap, dan aset lainnya, untuk penyusunan neraca dan laporan BMN serta laporan manajerial lainnya.

  4.30. Sistem Akuntansi Instansi (SAI) adalah serangkaian prosedur manual maupun komputerisasi mulai dari pengumpulan data, pencatatan, pengikhtisaran sampai

dengan pelaporan posisi keuangan dan operasi keuangan pada BATAN.

  4.31. Unit Akuntansi Pembantu Kuasa Pengguna Barang (UAPKPB) adalah unit akuntansi instansi yang membantu satuan kerja untuk melakukan kegiatan akuntansi dan pelaporan persediaan tingkat Satker.

  4.32. Unit Akuntansi Kuasa Pengguna Anggaran/Barang (UAKPA/B) adalah unit akuntansi instansi yang melakukan kegiatan akuntansi dan pelaporan tingkat Satker.

  4.33. Unit Akuntansi Pembantu Pengguna Anggaran/Barang Wilayah (UAPPA/B-W) adalah unit akuntansi instansi yang melakukan kegiatan penggabungan laporan barang seluruh UAKPA/B yang berada di wilayah kerjanya.

  4.34. Unit Akuntansi Pembantu Pengguna Anggaran/Barang Eselon I (UAPPA/B-E1) adalah unit akuntansi instansi yang melakukan kegiatan penggabungan laporan, baik keuangan maupun barang seluruh UAPPA/B-W yang berada di wilayah

  : SOP 024.002/ Nomor KU 02/UM BADAN TENAGA NUKLIR NASIONAL No. Revisi/ : 4 / 1 Terbitan Tgl. Berlaku : 2 April 2018 SOP PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN DAN LAPORAN BARANG MILIK NEGARA Halaman : 16 dari 95

  

5.3. Peraturan Menteri Keuangan Nomor 116/PMK.05/2007 tentang Penyusunan

Rencana Tindak dan Monitoring Penyelesaian Tindak Lanjut Pemerintah Terhadap Temuan Pemeriksaan Keuangan oleh Badan Pemeriksa Keuangan Atas Laporan Keuangan Kementerian Negara/Lembaga, Laporan Keuangan Bendahara Umum Negara, dan Laporan Keuangan Pemerintah Pusat.

  

5.4. Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi

Nomor 35 Tahun 2012 tentang Pedoman Penyusunan Standar Operasional Prosedur (SOP) Administrasi Pemerintahan.

  

5.5. Peraturan Menteri Keuangan Nomor 215/PMK.05/2016 tentang Perubahan atas

Peraturan Menteri Keuangan Nomor 213/PMK.05/2013 tentang Sistem Akuntansi dan Pelaporan Keuangan Pemerintah Pusat.

5.6. Keputusan Menteri Keuangan Nomor 385/KM.6/2016 tentang Modul Rekonsiliasi Data Barang Milik Negara dan Pemutakhiran Data Barang Milik Negara.

  

5.7. Peraturan Menteri Keuangan Nomor 69/PMK.06/2014 tentang Penentuan Kualitas

Piutang dan Pembentukan Penyisihan Piutang Tidak Tertagih pada Kementerian Negara/Lembaga dan Bendahara Umum Negara.

  

5.8. Peraturan Menteri Keuangan Nomor 69/PMK.06/2016 tentang Tata Cara

Rekonsiliasi Barang Milik Negara Dalam Rangka Penyusunan Laporan Keuangan Pemerintah Pusat.

  : SOP 024.002/ Nomor KU 02/UM BADAN TENAGA NUKLIR NASIONAL No. Revisi/ : 4 / 1 Terbitan Tgl. Berlaku : 2 April 2018 SOP PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN DAN LAPORAN BARANG MILIK NEGARA Halaman : 17 dari 95

  5.14. Keputusan Menteri Keuangan Nomor 59/KMK.6/2013 tentang Tabel Masa Manfaat dalam rangka Penyusutan Barang Milik Negara berupa Aset Tetap pada Entitas Pemerintah Pusat.

  5.15. Keputusan Menteri Keuangan Nomor 620/KMK.6/2015 tentang Masa Manfaat dalam rangka Amortisasi Barang Milik Negara berupa Aset Tak Berwujud pada Entitas Pemerintah Pusat.

  5.16. Peraturan Direktur Jenderal Perbendaharaan Nomor PER-44/PB/2006 tentang Pedoman Reviu.

  5.17. Peraturan Direktur Jenderal Perbendaharaan Nomor PER-19/PB/2009 tentang

Pengenaan Sanksi Atas Keterlambatan Penyampaian Laporan Keuangan.

  5.18. Peraturan Kepala BATAN Nomor 158/KA/VIII/2011 tentang Pedoman Pengelolaan Barang Milik Negara.

  5.19. Peraturan Kepala BATAN Nomor 13 Tahun 2013 tentang Pedoman Penyusunan, Pelaksanaan, Pelaporan, dan Pengawasan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara BATAN.

  5.20. Peraturan Kepala BATAN Nomor 14 Tahun 2013 tentang Organisasi dan Tata Kerja BATAN sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Kepala BATAN Nomor

16 Tahun 2014.

5.21. Keputusan Kepala BATAN Nomor 201/KA/IX/2017 tentang Pelimpahan Sebagian

  BADAN TENAGA NUKLIR NASIONAL Nomor : SOP 024.002/ KU 02/UM No. Revisi/ Terbitan : 4 / 1 SOP PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN DAN LAPORAN BARANG MILIK NEGARA Tgl. Berlaku : 2 April 2018 Halaman : 18 dari 95

  6.1.4. SOP Rekonsiliasi Internal Data Keuangan dan BMN pada UAPPA/B-W Yogyakarta;

6.1.5. SOP Rekonsiliasi Internal Data Keuangan dan BMN pada UAPPA/B-E1 dan UAPA/B.

6.2. SOP Penyusunan Laporan Keuangan dan Laporan BMN:

  6.2.1. SOP Penyusunan Laporan Keuangan UAKPA dan Laporan BMN UAKPB selain Satuan Kerja Kantor Pusat, PSMN, dan Inspektorat;

  6.2.2. SOP Penyusunan Laporan Keuangan UAKPA dan Laporan BMN UAKPB Satuan Kerja PSMN dan Inspektorat;

  6.2.3. SOP Penyusunan Laporan Keuangan UAKPA dan Laporan BMN UAKPB Satuan Kerja Kantor Pusat;

  6.2.4. SOP Penyusunan Laporan Keuangan UAPPA-W dan Laporan BMN UAPPB-W Yogyakarta;

  6.2.5. SOP Penyusunan Laporan Keuangan UAPPA-E1 dan Laporan BMN UAPPB-E1;

6.2.6. SOP Penyusunan Laporan Keuangan UAPA dan Laporan BMN UAPB.

  Nomor : SOP 024.002/KU 02/UM BADAN TENAGA NUKLIR NASIONAL No. Revisi/ : 4 / 1 Terbitan Tgl. Berlaku : 2 April 2018 SOP PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN DAN LAPORAN BARANG MILIK NEGARA

  Dasar Hukum: Kualifikasi Pelaksana:

1. PMK Nomor 215/PMK.05/2016 tentang Perubahan atas PMK Mampu mengoperasikan aplikasi SAIBA, SIMAK-BMN dan

  • Nomor 213/PMK.05/2013 tentang Sistem Akuntansi dan Persediaan Pelaporan Keuangan Pemerintah Pusat. Mampu menyusun Laporan Keuangan dan Laporan BMN
  • 2. PMK Nomor 181/PMK.06/2016 tentang Penatausahaan Barang Milik Negara.

  3. PMK Nomor 222/PMK.05/2016 tentang Perubahan atas PMK Nomor 177/PMK.05/2015 tentang Pedoman Penyusunan dan Penyampaian Laporan Keuangan Kementerian Negara/Lembaga.

  Keterkaitan: Peralatan dan Perlengkapan: SOP Penatausahaan Barang Persediaan Aplikasi Sistem Akuntansi Instansi Berbasis Akrual (SAIBA)

  SOP Pengelolaan Hibah Langsung Bentuk Uang Aplikasi Sistem Informasi Manajemen dan Akuntansi BMN (SIMAK-

  SOP Pengelolaan Hibah Langsung Bentuk Barang BMN)

  • SOP Pengelolaan Hibah Langsung Bentuk Jasa Aplikasi Persediaan

  Aplikasi e-Rekon&LK

  • Aplikasi Sistem Informasi Manajemen Aset Negara (SIMAN)
  • Jaringan Internet
  • Peringatan:

  Pencatatan dan Pendataan: Keterlambatan Penyusunan Laporan Keuangan dan Laporan

  1. ADK SAIBA dan DS Keuangan

  • BMN

  2. ADK SIMAK-BMN dan data BMN Gangguan koneksi jaringan internet atau server

  3. ADK dan data Persediaan

  • Gangguan pada aplikasi

  4. Kertas Kerja

  BADAN TENAGA NUKLIR NASIONAL Nomor : SOP 024.002/KU 02/UM No. Revisi/ Terbitan : 4 / 1 SOP PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN DAN LAPORAN BARANG MILIK NEGARA Tgl. Berlaku : 2 April 2018

6.1. SOP Rekonsiliasi Internal Data Keuangan dan BMN

6.1.1. SOP Rekonsiliasi Internal Data Keuangan dan BMN pada UAKPA/B selain Satuan Kerja Kantor Pusat, PSMN dan Inspektorat

  No. Proses Pelaksana Mutu Baku Keterangan

  Petugas Persediaan Petugas SIMAK-BMN Petugas SAIBA Kasubbag. Perlengkapan Kasubbag. Keuangan Kabag. TU/Adm. Umum

  Kelengkapan Waktu Output

  6.1.1.1. Menyiapkan bahan rekonsiliasi data persediaan

  • ADK Persediaan • Laporan Persediaan • Kertas Kerja Rekonsiliasi Internal 1 hari
  • Bahan rekonsiliasi data persediaan Kertas Kerja Rekonsilisasi Internal terdiri d
  • Lampiran 1 : Kertas Kerja Rincian Belanja Pembentuk Persediaan • Lampiran 2 : Kertas Kerja Beban Persediaan • Lampiran 3 : Kertas Kerja Beban Pemeliharaan

  6.1.1.2. 1. Menerima ADK Persediaan dan bahan rekonsiliasi data persediaan

  • ADK Persediaan • Bahan rekonsiliasi data persediaan
  • ADK SIMAK- BMN
  • Laporan Posisi BMN di Neraca • Laporan Penyusutan dan Amortisasi • Kertas Kerja Rekonsiliasi Internal 1 >Bahan rekonsiliasi data BMN Kertas Kerja Rekonsilisasi Internal terdiri dari:
  • Lampiran 4 : Kertas Kerja Beban Penyusutan dan Amortisasi

  2. Menyiapkan bahan rekonsiliasi data BMN

  BADAN TENAGA NUKLIR NASIONAL Nomor : SOP 024.002/KU 02/UM No. Revisi/ Terbitan : 4 / 1 SOP PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN DAN LAPORAN BARANG MILIK NEGARA Tgl. Berlaku : 2 April 2018 No. Proses Pelaksana Mutu Baku Keterangan

  Petugas Persediaan Petugas SIMAK-BMN Petugas SAIBA Kasubbag. Perlengkapan Kasubbag. Keuangan Kabag. TU/Adm. Umum

  Kelengkapan Waktu Output

  6.1.1.3. 1. Menerima ADK SIMAK- BMN

  • ADK SIMAK- BMN
  • ADK SAIBA
  • Neraca Keuangan • LO
  • LRA pendapatan
  • Laporan rekonsiliasi BMN tahun berjalan
  • Laporan rekonsiliasi SPM terkait BMN tahun berjalan
  • Kertas Kerja Rekonsiliasi Internal 1
  • Bahan rekonsiliasi data keuangan terkait BMN Kertas Kerja Rekonsilisasi Internal terdiri dari:
  • Lampiran 1 : Kertas Kerja Rincian Belanja Pembentuk Persediaan • Lampiran 2 : Kertas Kerja Beban Persediaan • Lampiran 3 : Kertas Kerja Beban Pemeliharaan • Lampiran 4 : Kertas Kerja Beban Penyusutan dan Amortisasi

  2. Menyiapkan bahan rekonsiliasi data keuangan terkait BMN

  6.1.1.4. 1. Menerima bahan rekonsiliasi data persediaan dan BMN

  • Bahan rekonsiliasi data persediaan dan BMN 1 hari
  • Bahan rekonsiliasi data persediaan dan BMN

  2. Memeriksa dan menandatangani Kertas Kerja (BMN) Rekonsiliasi Internal

  6.1.1.5. 1. Menerima bahan rekonsiliasi data keuangan terkait BMN

  • Bahan rekonsiliasi data keuangan terkait BMN 1 hari
  • Bahan rekonsiliasi data keuangan terkait BMN

  2. Memeriksa dan menandatangani Kertas Kerja (Keuangan)

  Nomor : SOP 024.002/KU 02/UM BADAN TENAGA NUKLIR NASIONAL No. Revisi/ : 4 / 1 Terbitan Tgl. Berlaku : 2 April 2018 SOP PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN DAN LAPORAN BARANG MILIK NEGARA Pelaksana Mutu Baku No. Proses Keterangan Kabag.

  Petugas Petugas Petugas Kasubbag. Kasubbag. TU/Adm. Kelengkapan Waktu Output Persediaan SIMAK-BMN SAIBA Perlengkapan Keuangan Umum

6.1.1.6. Melaksanakan rekonsiliasi

  1 hari BAR internal sesuai

  • Bahan • Konsep BAR dengan format pada rekonsiliasi data internal

  internal dan Lampiran 5 persediaan dan menandatangani konsep

  BMN Berita Acara Rekonsiliasi

Tidak Tidak

  • Bahan

  Internal rekonsiliasi data keuangan terkait

  Ya Ya BMN 1 hari

  6.1.1.7. 1. Menerima konsep Berita

  • Konsep BAR • BAR internal internal

  Acara Rekonsiliasi internal

  2. Menandatangani Berita Acara Rekonsiliasi internal

  Nomor : SOP 024.002/KU 02/UM BADAN TENAGA NUKLIR NASIONAL No. Revisi/ : 4 / 1 Terbitan Tgl. Berlaku : 2 April 2018 SOP PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN DAN LAPORAN BARANG MILIK NEGARA

6.1.2. SOP Rekonsiliasi Internal Data Keuangan dan BMN pada UAKPA/B Satuan Kerja PSMN dan Inspektorat

  Pelaksana Mutu Baku No. Proses Keterangan Petugas Petugas Petugas Kasubbag. Kelengkapan Waktu Output

  Persediaan SIMAK-BMN SAIBA TU 1 hari Kertas Kerja Rekonsilisasi

6.1.2.1. Menyiapkan bahan rekonsiliasi

  • ADK Persediaan • Bahan rekonsiliasi Internal terdiri dari: data persediaan

  data persediaan

  • Laporan Persediaan • Lampiran 1 : Kertas Kerja • Kertas Kerja Rincian Belanja Rekonsiliasi Internal Pembentuk Persediaan • Lampiran 2 : Kertas Kerja Beban Persediaan • Lampiran 3 : Kertas Kerja Beban Pemeliharaan 1 hari Kertas Kerja Rekonsilisasi

  6.1.2.2. 1. Menerima ADK Persediaan

  • ADK Persediaan • Bahan rekonsiliasi Internal terdiri dari: data BMN

  dan bahan rekonsiliasi data

  • Bahan rekonsiliasi data persediaan • Lampiran 4 : Kertas Kerja

  persediaan Beban Penyusutan dan

  • ADK SIMAK-BMN

  2. Menyiapkan bahan rekonsiliasi Amortisasi

  • Laporan Posisi BMN

  data BMN di Neraca

  3. Menandatangani Kertas Kerja

  • Laporan Penyusutan

  (BMN) Rekonsiliasi Internal dan Amortisasi

  • Kertas Kerja Rekonsiliasi Internal 1 hari Kertas Kerja Rekonsilisasi

  6.1.2.3. 1. Menerima ADK SIMAK-BMN

  • ADK SIMAK-BMN • Bahan rekonsiliasi Internal terdiri dari: data keuangan

  2. Menyiapkan bahan rekonsiliasi

  • ADK SAIBA terkait BMN
  • Lampiran 1 : Kertas Kerja

  data keuangan terkait BMN

  • Neraca Keuangan Rincian Belanja • LO

  3. Menandatangani Kertas Kerja Pembentuk Persediaan

  • LRA pendapatan

  (Keuangan) Rekonsiliasi

  • Lampiran 2 : Kertas Kerja • Laporan rekonsiliasi

  Internal Beban Persediaan BMN tahun berjalan

  • Lampiran 3 : Kertas Kerja • Laporan rekonsiliasi Beban Pemeliharaan SPM terkait BMN
  • Lampiran 4 : Kertas Kerja tahun berjalan Beban Penyusutan dan

  Nomor : SOP 024.002/KU 02/UM BADAN TENAGA NUKLIR NASIONAL No. Revisi/ : 4 / 1 Terbitan Tgl. Berlaku : 2 April 2018 SOP PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN DAN LAPORAN BARANG MILIK NEGARA Pelaksana Mutu Baku No. Proses Keterangan Petugas Petugas Petugas Kasubbag. Kelengkapan Waktu Output

  Persediaan SIMAK-BMN SAIBA TU

6.1.2.4. Melaksanakan rekonsiliasi internal

  BAR internal sesuai dengan

  • Bahan rekonsiliasi 1 hari • Konsep BAR data persediaan dan internal format pada Lampiran 5

  dan menandatangani konsep BMN

  Berita Acara Rekonsiliasi internal

  • Bahan rekonsiliasi data keuangan terkait BMN

  6.1.2.5. 1. Menerima konsep Berita Acara 1 hari • BAR internal

  • Konsep BAR internal

  Rekonsiliasi internal

  2. Menandatangani Berita Acara Rekonsiliasi internal

  Nomor : SOP 024.002/KU 02/UM BADAN TENAGA NUKLIR NASIONAL No. Revisi/ : 4 / 1 Terbitan Tgl. Berlaku : 2 April 2018 SOP PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN DAN LAPORAN BARANG MILIK NEGARA

6.1.3. SOP Rekonsiliasi Internal Data Keuangan dan BMN pada UAKPA/B Satuan Kerja Kantor Pusat

  Pelaksana Mutu Baku No. Proses Keterangan Kasubbag. Kasubbag.

  Petugas Petugas Petugas Kabag. Kabag.

  Kelengkapan Waktu Output

  Pengelolaan Perbenda- Persediaan SIMAK-BMN SAIBA Perlengkapan Keuangan BMN haraan 1 hari Kertas Kerja

6.1.3.1. Menyiapkan bahan

  • ADK Bahan
  • Rekonsilisasi Internal Persediaan

  rekonsiliasi data rekonsiliasi data terdiri dari: persediaan

  • Laporan persediaan Persediaan • Lampiran 1 : Kertas Kerja Rincian • Kertas Kerja Belanja Pembentuk Rekonsiliasi Persediaan Internal • Lampiran 2 : Kertas Kerja Beban Persediaan • Lampiran 3 : Kertas Kerja Beban Pemeliharaan

  6.1.3.2. 1. Menerima ADK Kertas Kerja

  • ADK 1 hari • Bahan Rekonsilisasi Internal Persediaan rekonsiliasi data

  Persediaan dan terdiri dari: BMN

  • Bahan

  bahan rekonsiliasi rekonsiliasi data • Lampiran 4 : Kertas data persediaan

  Kerja Beban persediaan

2. Menyiapkan bahan

  Penyusutan dan

  • ADK SIMAK-

  rekonsiliasi data BMN Amortisasi BMN

  • Laporan Posisi BMN di Neraca • Laporan Penyusutan dan Amortisasi • Kertas Kerja Rekonsiliasi Internal

  Nomor : SOP 024.002/KU 02/UM BADAN TENAGA NUKLIR NASIONAL No. Revisi/ : 4 / 1 Terbitan Tgl. Berlaku : 2 April 2018 SOP PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN DAN LAPORAN BARANG MILIK NEGARA Pelaksana Mutu Baku No. Proses Keterangan Kasubbag. Kasubbag.

  Petugas Petugas Petugas Kabag. Kabag. Pengelolaan Perbenda- Kelengkapan Waktu Output Persediaan SIMAK-BMN SAIBA Perlengkapan Keuangan BMN haraan 6.1.3.3. 1. Menerima ADK

  Kertas Kerja

  • ADK SIMAK- 1 hari • Bahan BMN rekonsiliasi data Rekonsilisasi Internal

  SIMAK-BMN terdiri dari: keuangan

  • ADK SAIBA

2. Menyiapkan bahan

  terkait BMN

  • Lampiran 1 : Kertas • Neraca

  rekonsiliasi data Kerja Rincian Keuangan keuangan terkait

  Belanja Pembentuk

  • LO

  BMN Persediaan

  • LRA
  • Lampiran 2 : Kertas pendapatan Kerja Beban • Laporan Persediaan rekonsiliasi
  • Lampiran 3 : Kertas BMN tahun Kerja Beban berjalan Pemeliharaan • Laporan • Lampiran 4 : Kertas rekonsiliasi Kerja Beban SPM terkait Penyusutan dan BMN tahun

  Amortisasi berjalan

  • Kertas Kerja Rekonsiliasi Internal

  6.1.3.4. 1. Menerima bahan

  • Bahan 1 hari • Bahan rekonsiliasi data rekonsiliasi data

  rekonsiliasi data persediaan dan persediaan dan persediaan dan BMN

BMN BMN

  2. Memeriksa dan menandatangani Kertas Kerja (BMN) Rekonsiliasi Internal

  BADAN TENAGA NUKLIR NASIONAL Nomor : SOP 024.002/KU 02/UM No. Revisi/ Terbitan : 4 / 1 SOP PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN DAN LAPORAN BARANG MILIK NEGARA Tgl. Berlaku : 2 April 2018 No. Proses Pelaksana Mutu Baku Keterangan

  Petugas Persediaan Petugas SIMAK-BMN Petugas SAIBA Kasubbag. Pengelolaan BMN Kasubbag. Perbenda- haraan Kabag. Perlengkapan Kabag. Keuangan

  Kelengkapan Waktu Output

  6.1.3.5. 1. Menerima bahan rekonsiliasi data keuangan terkait BMN

  • Bahan rekonsiliasi data keuangan terkait BMN 1 hari • Bahan rekonsiliasi data keuangan terkait BMN

  2. Memeriksa dan menandatangani Kertas Kerja (Keuangan) Rekonsiliasi Internal

  6.1.3.6. Melaksanakan rekonsiliasi internal dan menandatangani konsep Berita Acara Rekonsiliasi Internal

  • Bahan rekonsiliasi data persediaan dan BMN
  • Bahan rekonsiliasi data keuangan terkait BMN 1 hari • Konsep BAR internal BAR internal sesuai dengan format pada Lampiran 5

  6.1.3.7. 1. Menerima konsep Berita Acara Rekonsiliasi internal

  • Konsep BAR internal 1 hari • BAR internal

  2. Menandatangani Berita Acara Rekonsiliasi internal

  Tidak

Ya

Tidak Ya

  BADAN TENAGA NUKLIR NASIONAL Nomor : SOP 024.002/KU 02/UM No. Revisi/ Terbitan : 4 / 1 SOP PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN DAN LAPORAN BARANG MILIK NEGARA Tgl. Berlaku : 2 April 2018

6.1.4. SOP Rekonsiliasi Internal Data Keuangan dan BMN pada UAPPA/B-W Yogyakarta

  No. Proses Pelaksana Mutu Baku Keterangan Ka.

  UAPPA/B- W Kabag. TU/Adm. Umum Kasubbag. Perlengkapan Kasubbag. Keuangan Petugas SIMAK- BMN Petugas SAIBA

  Kelengkapan Waktu Output

  6.1.4.1. Menerima dan menyampaikan ADK SIMAK-BMN

  • ADK SIMAK- BMN 1 hari
  • ADK SIMAK- BMN ADK SIMAK-BMN diterima dari UAKPB Wilayah Yogyakarta
  • ADK SIMAK- BMN
  • ADK SIMAK- BMN
  • ADK SIMAK- BMN
  • ADK SIMAK- BMN
  • >ADK SIMAK- BMN
  • Laporan Posisi BMN di Neraca • Laporan Penyusutan dan Amortisasi 1
  • ADK SIMAK- BMN UAPPB- W • Bahan rekonsiliasi data BMN
  • >Neraca Keuangan • LO
  • LRA pendap
  • Bahan rekonsiliasi data keuangan terkait BMN
  • >Bahan rekonsiliasi data BMN 1 hari
  • Bahan rekonsiliasi data BMN

  6.1.4.2. Menyampaikan ADK SIMAK- BMN

  6.1.4.3. Menyampaikan ADK SIMAK- BMN

  6.1.4.4. 1. Menerima ADK SIMAK-BMN

  2. Menyiapkan bahan rekonsiliasi data BMN

  6.1.4.5. Menyiapkan bahan rekonsiliasi data keuangan terkait BMN

  6.1.4.6. Menerima dan memeriksa bahan rekonsiliasi data BMN

  Nomor : SOP 024.002/KU 02/UM BADAN TENAGA NUKLIR NASIONAL No. Revisi/ : 4 / 1 Terbitan Tgl. Berlaku : 2 April 2018 SOP PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN DAN LAPORAN BARANG MILIK NEGARA Pelaksana Mutu Baku No. Proses Keterangan

  Ka. Kabag. Petugas

Kasubbag. Kasubbag. Petugas

UAPPA/B- TU/Adm. SIMAK- Kelengkapan Waktu Output

  

Perlengkapan Keuangan SAIBA

W Umum BMN

  6.1.4.7. Menerima dan memeriksa 1 hari

  • Bahan • Bahan rekonsiliasi rekonsiliasi

  bahan rekonsiliasi data data keuangan data keuangan keuangan terkait BMN terkait BMN terkait BMN

  6.1.4.8. Melaksanakan rekonsiliasi 1 hari BAR internal sesuai

  • Bahan • Konsep BAR dengan format pada

  internal dan menandatangani rekonsiliasi internal

  Tidak Tidak Lampiran 6 data konsep Berita Acara persediaan dan

  Rekonsiliasi Internal BMN

  Ya

Ya

  • Bahan rekonsiliasi data keuangan terkait BMN 1 hari

  6.1.4.9. 1. Menerima konsep Berita

  • Konsep BAR • BAR internal internal

  Acara Rekonsiliasi internal

  2. Menandatangani Berita Acara Rekonsiliasi internal

  Nomor : SOP 024.002/KU 02/UM BADAN TENAGA NUKLIR NASIONAL No. Revisi/ : 4 / 1 Terbitan Tgl. Berlaku : 2 April 2018 SOP PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN DAN LAPORAN BARANG MILIK NEGARA

6.1.5. SOP Rekonsiliasi Internal Data Keuangan dan BMN pada UAPPA/B-E1 dan UAPA/B

  Pelaksana Keterangan No. Proses Keterangan Kabag. Kasubbag.

  

Kabag. Kasubbag. Kasubbag.

Sestama Ka.BU Perleng- Pengelo-

  Kelengkapan Waktu Output

  

Keuangan AKLAP Verifikasi

kapan laan BMN

  6.1.5.1. Menerima dan

  • ADK SIMAK- • ADK SIMAK- • Tingkat UAPPB-E1 BMN BMN menerima ADK SIMAK-

  menyampaikan ADK SIMAK- BMN dari UAKPB dan

  BMN UAPPB-W

  • Tingkat UAPB menerima ADK SIMAK-BMN dari UAPPB-E1

  6.1.5.2. Menyampaikan ADK SIMAK-

  • ADK SIMAK- • ADK SIMAK- BMN BMN

  BMN

  6.1.5.3. Menyampaikan ADK SIMAK-

  • ADK SIMAK- • ADK SIMAK- BMN BMN

  BMN 1 hari ADK SIMAK-BMN UAPPB-

  6.1.5.4. 1. Menerima ADK SIMAK-

  • ADK SIMAK- • ADK SIMAK- E1 untuk output tingkat BMN BMN

  BMN UAPPB-E1 dan ADK

2. Menyiapkan bahan

  • Laporan Posisi • Bahan SIMAK-BMN UAPB untuk BMN di Neraca rekonsiliasi

  rekonsiliasi data BMN output tingkat UAPB. data BMN

  • Laporan Penyusutan Kertas Kerja Rekonsiliasi dan Amortisasi Internal terdiri dari:
  • Kertas Kerja • Lampiran 7 : Kertas Kerja Rekonsiliasi Beban Persediaan Internal • Lampiran 8 : Kertas Kerja Beban Pemeliharaan • Lampiran 9 : Kertas Kerja Beban Penyusutan dan Amortisasi

  Nomor : SOP 024.002/KU 02/UM BADAN TENAGA NUKLIR NASIONAL No. Revisi/ : 4 / 1 Terbitan Tgl. Berlaku : 2 April 2018 SOP PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN DAN LAPORAN BARANG MILIK NEGARA Pelaksana Keterangan No. Proses Keterangan Kabag. Kasubbag.

  

Kabag. Kasubbag. Kasubbag.

Sestama Ka.BU Perleng- Pengelo- Kelengkapan Waktu Output

  

Keuangan AKLAP Verifikasi

kapan laan BMN