PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN SNOWBALL THROWING UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPS KELAS V SEMESTER II SDN 3 BAGIK POLAK LABUAPI - Repository UNRAM

  PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN SNOWBALL THROWING

UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA

MATA PELAJARAN IPS KELAS V SEMESTER II

SDN 3 BAGIK POLAK LABUAPI

  SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Persyaratan dalam Menyelesaikan Program Sarjana

  S1- Pendidikan Guru Sekolah Dasar

OLEH: AHMAD MUZARI E1E 006 009

  

S1 PGSD

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MATARAM 2010

KEMENTRIAN PENDIDIKAN NASIONAL UNIVERSITAS MATARAM FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

  Jl. Majapahit No. 62 Mataram NTB. 83125, Telp. (0370) 623873

  

HALAMAN PERSETUJUAN DAN PENGESAHAN SKRIPSI

  Skripsi dengan judul : penerapan metode pembelajaran snowball throwing untuk meningkatkan hasil belajar siswa kelas V semester II SDN 3 Bagik Polak Labuapi tahun ajaran 2009/2010 telah diuji dan disetujui pada: 5 November 2010

  PENGUJI I Drs. L. Furkan Mahdan, M.Pd.

  NIP. 195206161982031002 PENGUJI II Sukardi, S.Pd, M.Pd.

  NIP. 197812312005011003 PENGUJI III Drs. I Nyoman Karma, M.Si.

  NIP. 195912311986031020 Mengetahui; Dekan FKIP Universitas Mataram, Drs. H. Rusdiawan, M. Pd.

  NIP. 19570511 198203 1 002

KEMENTRIAN PENDIDIKAN NASIONAL UNIVERSITAS MATARAM FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

  Jl. Majapahit No. 62 Mataram NTB. 83125, Telp. (0370) 623873

  

PERESETUJUAN DAN PENGESAHAN SKRIPSI

  Skripsi berjudul : Penerapan metode pembelajaran snowball throwing untuk meningkatkan hasil belajar siswa pada mata pelajaran IPS kelas V semester II SDN 3 Bagik Polak Labuapi tahun ajaran 2009/2010. Telah disetujui tanggal : 11 November 2010

  Dosen Pembimbing 1 Dosen Pembimbing II Drs. L . Furkan Mahdan M. Pd. Sukardi, S.Pd, M.Pd.

  NIP. 19591019198603 1 003 NIP. 197812312005011003 Menyetujui:

  Dekan FKIP Unram, Ketua Jurusan SI-PGSD s . H. Rusdiawan, M. Pd. Dr Drs. L . Furkan Mahdan MPd. NIP. 19570511198203 1 002 NIP. 196212251987031001

  Motto :

Bersabarlah, karena kesabaran akan berbuah

. manis Persembahan

  Karya ini kupersembahkan untuk:

  

Ibuku tercinta yang selalu memberikpan saya dukungan serta doanya

  sepanjang waktu  Almarhum bapakku yang sangat saya cintai sepenuh jiwa saya, semoga Allah SWT menempatkan beliau di surga Adn.

   Kakak-kakakku yang selalu memberikan saya saran serta dukungannya.  Abangku yang berada jauh di negeri jiran.  Anak-anak Metaliez_ 73 (Tina, Anggi, Ayu, Ainun, Lia, Icha, Erlan, Zul) yang selalu membagi keceriaannya dan kesedihannya kepada saya. Terima kasih atas makna persahabatan yang telah kalian ajarkan kepada saya, semoga persahabatan kita bisa terus eksis. Metaliez_73 I Love you all

   Anak-anak kelas F yang selalu memberikan motivasi kepada saya, terus berjuang dan jangan pernah menyerah ya…  Teman-teman PPL-ku (Tia, Ketut, Pirin, Yati dan Faizah), thank’s for all  Almamaterku tercinta.

KATA PENGANTAR

  Puji syukur Penulis panjatkan kehadirat Allah SWT, karena berkat rahmat dan hidayah-Nya Penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul Penerapan Model Pembelajaran Snowball Throwing Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran IPS Kelas V Semester II SDN 3 Bagik Polak Labuapi.

  Pada kesempatan ini penulis ingin menyampaikan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada:

  1. Bapak Drs. Rusdiawan, M.Pd, selaku Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Mataram.

  2. Bapak Drs. L. Furkan Mahdan, M.Pd, selaku Ketua Jurusan S1-PGSD.

  3. Ibu Nurul Kemala Dewi, S.Sn, M.Sn, selaku Ketua Program Studi S1- PGSD.

  4. Bapak Drs. L. Furkan Mahdan, M.Pd, selaku Dosen Pembimbing I yang telah membimbing dan membantu penulis sejak penyusunan proposal penelitian sampai terselesainya skripsi ini.

  5. Bapak Sukardi, M.Pd, selaku Dosen Pembimbing II yang telah membimbing dan membantu penulis sejak penyusunan proposal penelitian sampai terselesainya skripsi ini.

  6. Bapak I Nyoman Karma, M.Si, selaku dosen penguji 7. Ibu Hj. Haeniah, A. ma, selaku Kepala SDN 3 Bagik Polak.

  8. Ibu Ernaningsih, A. ma, selaku guru kelas V SDN 3 Bagik Polak.

  9. Semua pihak yang tidak dapat Penulis sebutkan satu persatu yang telah membantu terlaksananya penelitian dan penulisan skripsi ini.

  Penulis sadar skripsi ini masih jauh dari kata sempurna dan terbuka peluang untuk dikembangkan kembali. Akhir kata, semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi semua pihak yang membacanya.

  Mataram, 31 Oktober 2010

  Penulis

  

AHMAD MUZARI, NIM: E1E 00009. (2010). PENERAPAN METODE

PEMBELAJARAN SNOWBALL THROWING UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS V MATA

PELAJARAN IPS SEMESTER II SDN 3 BAGIK POLAK LABUAPI TAHUN AJARAN 2009/2010. Dosen Pembimbing (1). Drs. L. Furkan Mahdan, M.Pd; Dosen Pembimbing (2). Sukardi, M.Pd. ABSTRAK Kata kunci : Pembelajaran Snowball Throwing, Hasil Belajar Berdasarkan hasil observasi dan wawancara dengan wali kelas V SDN 3 Bagik Polak terdapat beberapa masalah pada waktu pembelajaran IPS yaitu,

  rendahnya hasil belajar siswa,rendahnya perhatian siswa terhadap proses pembelajaran IPS masih rendah. Kondisi ini dapat dilihat dari pasifnya siswa dalam kelas. Untuk mengatasi permasalahan yang ada guru hendaknya memperbaiki system pembelajaran, salah satu caranya dengan menerapkan metode snowball

  

throwing. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar siswa kelas V

  SDN 3 Bagik Polak Labuapi tahun ajaran 2009/2010 melalui penerapan metode

  

snowball throwing. Jenis penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas yang

  dilaksanakan dalam tiga siklus dan setiap siklusnya berlangsung dalam tiga kali pertemuan. Setiap siklus terdiri dari tahap perencanaan, pelaksanaan tindakan, observasi, evaluasi, dan refleksi. Subyek penelitian ini adalah siswa kelas V SDN 3 Bagik Polak tahun ajaran 2009/2010 yang berjumlah 21 orang. Data hasil belajar siswa diperoleh melalui tes yang berbentuk essay pada akhir siklus, sedangkan data aktivitas belajar siswa diperoleh melalui lembar observasi. Data hasil belajar tersebut diolah dengan menggunakan rumus standar kelulusan klasikal. Berdasarkan hasil observasi siklus I, II dan III diperoleh rata-rata skor aktivitas belajar siswa berturut-turut 14 pada siklus I, 15,5 pada siklus II dan 17,5 pada siklus III yang berkategori sangat aktiv. Untuk persentase ketuntasan klasikal berdasarkan KKM yang ditetapkan yaitu 70. Pada siklus I persentase ketuntasan belajar klasikal siswa kelas V SDN 3 Bagik Polak yaitu 0% menjadi 28,56% pada siklus II dan siklus III menjadi 85,70%. Hasil ini menunjukkan bahwa penerapan metode snowball throwing dapat meningkatkan hasil belajar siswa pada mata

  pelajaran IPS semester II tahun ajaran 2009/2010. Bagi pemerhati dan pengambil kebijakan pendidikan semoga skripsi ini bisa menjadi rujukan dalam penerapan metode pembelajaran.

  

DAFTAR ISI

  Halaman

  HALAMAN JUDUL....................................................................................... i LOGO UNRAM.............................................................................................. ii LEMBAR PERSETUJUAN DAN PENGESAHAN SKRIPSI................... ii MOTTO DAN PERSEMBAHAN................................................................. iii KATA PENGANTAR.................................................................................... iv ABSTRAK ...................................................................................................... v DAFTAR ISI................................................................................................... vi DAFTAR GAMBAR...................................................................................... vii DAFTAR LAMPIRAN .................................................................................. viii DAFTAR DIAGRAM..................................................................................... ix DAFTAR TABEL........................................................................................... x

  BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang .................................................................................

  1 B. Rumusan Masalah dan Cara Pemecahan Masalah............................

  6 C. Batasan Masalah................................................................................

  7 D. Tujuan Penelitian...............................................................................

  8 E. Manfaat Penelitian............................................................................. 8 F. Definisi Operasional..........................................................................

  9 BAB II TINJAUAN PUSTAKA A. Deskripsi Teori..................................................................................

  10 1. Tinjauan TentangMetode Pembelajaran Snowball Throwing ......

  10 2. Tinjauan Tentang Hasil Belajar ....................................................

  13 a. Tinjauan Tentang Belajar .........................................................

  13 b. Tinjauan Tentang Teori-Teori Belajar......................................

  14 1) Teori Belajar Kognitif ........................................................

  14 2) Teori Belajar Behaviorisme .................................................

  16 3) Teori Belajar Kontruktivisme...............................................

  18 c. Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Hasil Belajar....................

  20 1) Faktor Intern.........................................................................

  20 2) Faktor Ekstern......................................................................

  25 d. Tinjauan Tentang Hasil Belajar................................................

  29 3. Tinjauan Tentang Mata Pelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial.........

  31

  a. Hakikat Pembelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial................... 31 b. Pengertian Ilmu Pengetahuan Sosial.....................................

  32 c. Tujuan Mata Pelajaran IPS.....................................................

  33 d. Ruang Lingkup Mata Pelajaran IPS......................................

  33 B. Kerangka Berpikir............................................................................

  33 C. Hipotesis Penelitian Tindakan.........................................................

  35 BAB III METODOLOGI PENELITIAN A. Sifat Penelitian.................................................................................

  36

  B. Lokasi Dan Waktu Pelaksanaan ......................................................

  36 1. Lokasi Penelitian.......................................................................

  36 2. Waktu Pelaksanaan ..................................................................

  37 C. Subjek dan Observer Penelitian........................................................

  37 D. Faktor Yang Diteliti .........................................................................

  37 E. Prosedur atau Langkah-Langkah Penelitian ....................................

  38 F. Data dan Cara Pengambilan Data .....................................................

  43 G. Teknik Analisis Data ........................................................................

  47 H. Indikator Kinerja ..............................................................................

  51 BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Deskripsi Hasil Penelitian ................................................................

  54 1. Permasalahan Sebelum Tindakan.................................................

  54 2. Solusi Untuk Permasalahan ........................................................

  55 B. Hasil Penelitian..................................................................................

  56 1. Hasil Penelitian Siklus I...............................................................

  57 2. Hasil Penelitian Siklus II..............................................................

  69 3. Hasil Penelitian Siklus III............................................................

  85 C. Pembahasan.......................................................................................

  99 BAB V PENUTUP

  A. Kesimpulan ....................................................................................... 105

  B. Saran ................................................................................................. 106

  

DAFTAR PUSTAKA ..................................................................................... 107

DAFTAR LAMPIRAN................................................................................... 109

  DAFTAR GAMBAR

  Halaman Gambar I. Tahapan Dalam Penelitian Tindakan Kelas………………………………………… .............................................37

Dokumen yang terkait

PENERAPAN METODE KARYAWISATA UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATA PELAJARAN IPS MATERI MENGHARGAI PENINGGALAN SEJARAH PADA SISWA KELAS IV SDN PADANGASRI KABUPATEN MOJOKERTO

1 8 31

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN SNOWBALL THROWING UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN EKONOMI KELAS XI DI MAN 1 KOTA MAGELANG TAHUN AJARAN 2015

0 6 6

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN SNOWBALL THROWING UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPA PADA SISWA KELAS IV SDN 021 SAMARINDA UTARA

0 0 6

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN MAKE A MATCH UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPA PADA SISWA KELAS V SDN BUGEL 01 SALATIGA SEMESTER II TAHUN PELAJARAN 20142015

0 0 16

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF SNOWBALL THROWING UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA PEMBELAJARAN IPS

0 22 8

PENERAPAN METODE EKSPERIMEN UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPA DI KELAS V TAHUN PELAJARAN 20122013 Erha Guru SDN 012 Lebuh Lurus Kecamatan Inuman erha372gmail.com ABSTRAK - PENERAPAN METODE EKSPERIMEN UNTUK MENINGKATKAN HASIL B

0 2 12

PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPS DENGAN MODEL SNOWBALL THROWING MENGGUNAKAN MEDIA AUDIO VISUAL PADA SISWA KELAS V DI SDN 4 JEKULO

0 0 21

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN SNOWBALL THROWING BERBANTU MEDIA VIDEO ANIMASI PROKLAMASI TERHADAP HASIL BELAJAR IPS SISWA KELAS V SD 3 PEGANJARAN

0 0 23

PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATA PELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM MATERI AZAN DAN IKAMAH DENGAN METODE SNOWBALL THROWING PADA SISWA KELAS V SDN SIDOREJO LOR 06 SALATIGA TAHUN 20162017

0 2 118

PENERAPAN SNOWBALL THROWING DALAM MENINGKATKAN ATENSI SISWA MATA PELAJARAN PKN KELAS IV D SDN SIDOKLUMPUK - Repository Universitas Muhammadiyah Sidoarjo

0 0 6