SILABUS Listrik Magnet dan Optika 2014

SILABUS
Fakultas
Program Studi
Mata Kuliah/ Kode
Jumlah SKS
Semester
Mata Kuliah Prasyarat /Kode
Dosen

: Matematika dan Ilmu Pengetauan Alam
: Pendidikan Fisika
: Pengantar Listrik Magnet dan Optika
: Teori = 3 sks, Praktek = 1 sks
:2
: FIC 320
: Suharyanto, M.Pd.

I. DESKRIPSI MATA KULIAH
Mata Kuliah ini membahas distribusi muatan listrik diskrit dan kontinu; potensial listrik; kapasitansi,
dielektrik, dan energy elektrostatik; arus listrik dan rangkaian arus searah; medan magnetic dan
induksi magnetic; magnetism dalam materi; rangkaian arus tukar; persamaan Maxwell dan

gelombang elektromagnetik; cahaya; optika geometric; alat-alat optic; interferensi dan difraksi

II.

STANDAR KOMPETENSI MATA KULIAH
Menjelaskan konsep-konsep listrik magnet dan optika; dan keterkaitan antar konsep,
menerapkannya untuk menyelesaikan permasalahan dalam kehidupan yang relevan.

III. RENCANA KEGIATAN
Tatap Kompetensi Dasar
Materi Pokok
Muka
ke1,2
Mendeskripsikan konsep  Distribusi muatan diskrit
muatan dan medan listrik
 Muatan listrik
 Hukum Coulomb
 Medan listrik
3,4
Menerapkan hokum

 Distribusi muatan kontinu
Coulomb dan hokum
 Perhitungan Medan
Gauss untuk menentukan
listrik dan Hk Coulomb
medan listrik
 Hukum Gauss
 Muatan dan medan listrik
pada permukaan
konduktor

Strategi
Perkuliahan

 Tatap muka
 Diskusi
 Tugas
 Tatap muka
 Diskusi
 Tugas


Sumber
Bahan/
Referensi
A1: 004-024
A2:

A1: 035- 064
A2:

1

Tatap
Muka
ke5, 6,

Kompetensi Dasar

Menetukan potensial
listrik pada system

muatan titik dan muatan
terdistribusi kontinu

Materi Pokok



 Potensial oleh system
muatan titik
 Energi potensial
 Potensial listrik oleh

7, 8

Menetukan kapasitansi
dan energi pada
rangkaian kapasitor




9, 10,

Menerapkan hukumhukum mendasar pada
rangkaian listrik arus
searah



Menentukan besar gaya
oleh medan magnet pada
muatan yang bergerak



Mengaplikasikan prinsip
Faraday dan Lenz untuk
menentukan besar GGL
induksi




11
12, 3,
14

15,16

Potensial listrik
 Potensial dan beda
potensial

muatan terdistribusi
kontinu
Kapasitansi, dielektrik dan
energi elektrostatik
 Kapasitor keping sejajar &
Kapasitor silinder
 Dielektrik
 Energi listrik pada
kapasitor

 Rangkaian kapasitor
Rangkaian listrik arus searah
 Hukum Ohm
 Hukum Kirchhoff
 Rangkaian resistor
 Energi pada rangkaian
resistif
 Rangkaian RC
UJIAN TENGAH SEMESTER
Medan magnetic dan
sumbernya
 Gaya yang dikerjakan oleh
medan magnet
 Gerak muatan titik pada
medan magnet
 Medan magnet oleh
muatan yang bergerak
 Hukum Biot Savart
 Hukum Ampere
Induksi magnetik

 Fluks magnetik
 GGL induksi dan hukum
Faraday
 Induktansi
 Energi magnetik

Strategi
Perkuliahan

 Tatap muka
 Diskusi
 Tugas

Sumber
Bahan/
Referensi
A1: 073-099
A2:

 Tatap muka

 Diskusi
 Tugas

A1: 110-128
A2:

 Tatap muka
 Diskusi
 Tugas

A1: 137-198
A2:

 Tatap muka
 Diskusi
 Tugas

A1: 209-269
A2:


 Tatap muka
 Diskusi
 Tugas

A1: 279-307
A2:

2

Tatap
Muka
ke17,18

Kompetensi Dasar

Materi Pokok

Mengidentifikasi sifat
kemagnetan berbagai
jenis bahan




Magnetisme dalam materi

 Pemagnetan dan
seseptibilitas magnetik

 Paramagnetik
 Feromagnetik
 Diamagnetik
19,20, Mengidentifikasi
21
karateristik arus dan
tegangan pada berbagai
elemen rangkaian



22,23

Mengidentifikasi
karakteristik gelombang
elektromagnetik pada
berbagai rentang
spektrum



24,25

Mengidentifikasi
karakteritik cahaya pada
fenomena pemantulan
dan pembiasan

26,27

Menerapkan sifat-sifat
sinar istimewa untuk
menentukan bayangan
yang terjadi
Mengidentifikasi system
optic pada berbagai alat
optik

28,29

30,31, Mengidentifikasi pola
32
interferensi pada
berbagai kisi









Rangkaian arus tukar
 Arus pada elemen
rangkaian R, L, dan C
 Fasor dan bilangan
kompleks
 Rangkaian RLC
 Transformator
Persamaan Maxwell dan
Gelombang Elektromagnetik
 Arus Perpindahan
Maxwell
 Persamaan Maxwell
 Persamaan gelombang
elektromagnetik
 Spektrum Gelombang
Elektromagnetik
Cahaya
 Perambatan cahaya
 Pemantulan dan
pembiasan
 Polarisasi
Optika Geometris
 Cermin datar
 Cermin lengkung
 Lensa tipis
Alat-alat optic
 Mata
 Loop
 Kamera
 Mikroskop
 Teleskop
Interferensi dan difraksi
 Interferensi film tipis
 Interferensi Michelson
 Pola interferensi dua celah
 Difraksi dan kisi difraksi

Strategi
Perkuliahan

 Tatap muka
 Diskusi
 Tugas

Sumber
Bahan /
Referensi
A1: 323-340
A2:

 Tatap muka
 Diskusi
 Tugas

A1: 347-380
A2:

 Tatap muka
 Diskusi
 Tugas

A1: 398-419
A3:

 Tatap muka
 Diskusi
 Tugas

A1: 433-467
A2:

 Tatap muka
 Diskusi
 Tugas

A1: 479-505
A2:

 Tatap muka
 Diskusi
 Tugas

A1: 513-529
A2:

 Tatap muka
 Diskusi
 Tugas

A1: 537-570
A2:

3

IV.

REFERENSI/SUMBER BAHAN

A. Wajib:
A.1. Tipler, A Paul. 2001. Fisika untuk Sains dan Teknik 2. (Alih bahasa: Bambang Soegijono).
Jakarta: Erlangga
A.2. Young, HD dan Freedman, RA. 2002. Fisika Universitas 2. (Alih bahasa: Pantur Silaban).
Jakarta: Erlangga
B. Anjuran
B.1. Giancoli, Douglas C. 2001. Fisika Jilid 1. (Alih bahasa: Yuhilza Hanum dan Irwan Arifin).
Jakarta: Erlangga
B.2. Hewwitt, Paul G. 1993. Conceptual Physics. New York: HarperColins College Publisher.
B.3. Lehrman, Robert L. 1984. Physics The Easy Way.Woodbury New York: Barron’s
Educational Series, Inc.

V.

PENILAIAN
No

Komponen

Bobot (%)

1

Kehadiran dan partisipasi kuliah

20

2

Kuis dan Tugas

20

3

Ujian Tengah Semester

30

4

Ujian Akhir Semester

30

Jumlah
VI.

100%

STRATEGI PERKULIAHAN
Tatap Muka

Non Tatap Muka



Kuliah tatap muka



Tugas mandiri



Diskusi



Tugas kelompok



Presentasi

Yogyakarta, 1 Februari 2014
Mengetahui
Ketua Jurusan Pendidikan Fisika

Dosen Pengampu

Drs. Suparno, M.App.Sc., Ph.D.

Drs. Suharyanto, M.Pd.

4

NIP. 19600814 198803 1 003.

NIP. 19511126 197603 1 001

5