Sistem Informasi Akuntansi Penerimaan dan Pengeluaran Kas pada PT. Bank QNB Kesawan, Tbk Cabang Pematangsiantar

TUGAS AKHIR

SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PENERIMAAN DAN
PENGELUARAN KAS PADA PT BANK QNB KESAWAN KANTOR
CABANG PEMATANGSIANTAR

Oleh :
HERIANTO D SIDABUTAR
122102145

PROGRAM STUDI D-III AKUNTANSI
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2015

KATA PENGANTAR

Atas berkat dan rahmat Tuhan Yang Maha Esa, penulis mengucapkan puji dan
syukur ke hadirat-Nya, yang telah memberikan kesempatan kepada penulis,
sehingga dapat menyelesaikan tugas akhir ini dengan baik. Tugas akhir


ini

dilakukan sebagai salah satu syarat guna untuk menyelesaikan program studi
Diploma III pada Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara.
Adapun judul tugas akhir ini adalah “Sistem Informasi Akuntansi
Penerimaan dan Pengeluaran Kas pada PT. Bank QNB Kesawan, Tbk
Cabang Pematangsiantar”.
Pada kesempatan ini dengan segala kerendahan hati penulis ingin
mengucapkan terimakasih yang sebesar-besarnya atas bantuan, petunjuk,
dorongan, dan bimbingan selama menyusun tugas akhir ini kepada:
1.

Bapak Prof. Dr. Azhar Maksum, M.Ec. Ac, Ak, CA selaku Dekan
Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara.

2.

Bapak Drs. Rustam, M.Si, Ak, CA selaku ketua Program Studi Diploma
III Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara.


3.

Bapak Drs. Chairul Nazwar, M.Si, Ak selaku sekretaris Program Studi
Diploma III Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas
Sumatera Utara.

4.

Bapak Drs. Rustam, M.Si, Ak, CA selaku dosen pembimbing tugas akhir
yang telah meluangkan waktu dan pikirannya untuk membimbing penulis
dalam penyelesaian tugas akhir ini.

5.

Seluruh Dosen beserta Staf Universitas sumatera Utara yang telah
membantu kelancaran penulisan hasil penelitian ini.

6.


Bapak Pimpinan dan seluruh staff PT. Bank QNB Kesawan, Tbk Cabang
Pematangsiantar atas segala izin dan bantuannya berupa keterangan serta
data-data yang diberikan sehingga penulis dapat menyelesaikan
penelitianini dengan baik.

7.

Bapak Pimpinan dan seluruh staff BPJS Kesehatan KCU Medan atas
segala izin dan bantuanyasehingga penulis dapat menyelesaikan magang
ini dengan baik.

8.

Teristimewa untuk kedua orang tua dan seluruh anggota keluarga tercinta
yang selama ini telah memberikan bantuan, dorongan dan mengiringi
penulis dengan doa sehingga selesainya penelitian ini.

9.

Buat teman-teman spesialku , Eko, Justin, Daniel , Steven, Salmon, Erik,

Efria, Berta, Bernadetta, Filipus, Revmianson, terimakasih buat
kekompakan dan kebersamaannya selama perkuliahan.

10.

Buat teman-teman dekat saya Yunus, Efrans, Baginda, Rahmad, Sugi,
terimakasih atas hari-hari indah yang kita lalui bersama dan dukungan
doanya selama ini.

11.

Seluruh teman DIII Akt ‘ 12 yang selama ini memberikan dukungan,
motivasi, serta bantuan kepada penulis sehingga penelitian ini dapat
terselesaikan.
Akhir kata, penulis berharap penelitian ini dapat bermanfaat bagi kita

semua dan penulis menyadari hasil penelitian ini masih kurang sempurna, baik
mengenai materi maupun penyajian tata bahasanya. Oleh karena itu, penulis
terlebih dahulu mohon maaf atas segala kekurangan dan kelemahan yang terdapat
dalam penelitian ini. Akhir kata, penulis mengucapkan terima kasih. Kiranya

Tuhan Yang Maha Esa senantiasa memberikan rahmat-Nya kepada kita semua.

Medan,

Juni 2015

Penulis,

Herianto D Sidabutar
NIM: 122102145

DAFTAR ISI
Halaman
KATA PENGANTAR ..................................................................................

i

DAFTAR ISI .................................................................................................

iv


DAFTAR TABEL ........................................................................................

vii

DAFTAR GAMBAR ....................................................................................

viii

DAFTAR LAMPIRAN ................................................................................

ix

BAB I

: PENDAHULUAN……………………………………....

1

A. Latar Belakang Masalah................................................


1

B. Rumusan Masalah .........................................................

2

C. Tujuan dan Manfaat Penelitian .....................................

3

D. Rencana Penulisan ........................................................

4

BAB II

: PT

1.


Jadwal Survey/Observasi .......................................

4

2.

Rencana Isi .............................................................

4

BANK

QNB

KESAWAN

KANTOR

CABANG


PEMATANGSIANTAR………………………………..

6

A. Sejarah Ringkas..........................................................

6

B. Struktur Organisasi .......................................................

7

C. Job Description .............................................................

8

D. Jaringan Usaha/Kegiatan...............................................

11


BAB III

E. Kinerja Terkini ..............................................................

12

F. Rencana Kegiatan .........................................................

12

: SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PENERIMAANDAN
PENGELUARAN KAS PADA PT BANK QNB KESAWAN
,TBK CABANG PEMATANGSIANTAR……………...

13

A. PengertianSistem Informasi Akuntansi .........................

13


1. Pengertian Sistem ....................................................

13

2. Pengertian Informasi ...............................................

14

3. Pengertian Akuntansi ..............................................

14

4. Pengertian Sistem Informasi Akuntansi ..................

15

B. Kas ................................................................................

16

1. Pengertian Kas ........................................................

16

2. Fungsi Penerimaan dan Pengeluaran Kas ...............

17

C. Karakteristik dan Tujuan Sistem Informasi Akuntansi .

18

1. Karakteristik Sistem Informasi Akuntansi ..............

18

2. Tujuan Sistem Informasi Akuntansi .......................

21

D. Komponen dan Peranan Sistem Informasi Akuntansi ..

23

1. Komponen Sistem Informasi Akuntansi .................

23

2. Peranan Sistem Informasi Akuntansi ......................

24

E. Prosedur Penerimaan dan Pengeluaran Kas ..................

26

1. Prosedur Penerimaan Kas .......................................

27

2. Prosedur Pengeluaran Kas ......................................

28

F.

Sistem Informasi Akuntansi Penerimaan danPengeluaran Kas
..................................................................................... 29

BAB IV

: KESIMPULAN DAN SARAN.........................................

32

A. Kesimpulan ...................................................................

32

B. Saran..............................................................................

33

DAFTAR PUSTAKA..................................................................................

34

DAFTAR TABEL
Tabel

Judul

Halaman

1.1

Jadwal Penelitian dan Penyusunan Tugas Akhir.....................................

2.1

Sejarah Singkat PT. Bank QNB Kesawan, Tbk Pematangsiantar........

DAFTAR GAMBAR
Gambar
2.1

Judul

Halaman

Struktur organisasi PT. Bank QNB Kesawan, Tbk Pematangsiantar....

DAFTAR LAMPIRAN

Dokumen yang terkait

Sistem Informasi Akuntansi Penerimaan dan Pengeluaran Kas pada PT. Bank SUMUT Kantor Cabang Binjai

15 181 61

Sistem Informasi Akuntansi Penerimaan dan Pengeluaran Kas pada PT. Bank QNB Kesawan, Tbk Cabang Pematangsiantar

5 90 47

Analisis Sistem Informasi Akuntansi Pada Sistem Penerimaan dan Pengeluaran Kas Untuk Mengevaluasi Pengendalian Internal Kas Pada PT Bank Syariah Mandiri Cabang Pematangsiantar

13 124 109

Analisis Sistem Informasi Akuntansi Pada Sistem Penerimaan dan Pengeluaran Kas Untuk Mengevaluasi Pengendalian Internal Kas Pada PT Bank Syariah Mandiri Cabang Pematangsiantar

0 0 6

Analisis Sistem Informasi Akuntansi Pada Sistem Penerimaan dan Pengeluaran Kas Untuk Mengevaluasi Pengendalian Internal Kas Pada PT Bank Syariah Mandiri Cabang Pematangsiantar

0 0 32

Analisis Sistem Informasi Akuntansi Pada Sistem Penerimaan dan Pengeluaran Kas Untuk Mengevaluasi Pengendalian Internal Kas Pada PT Bank Syariah Mandiri Cabang Pematangsiantar

0 0 11

Analisis Sistem Informasi Akuntansi Pada Sistem Penerimaan dan Pengeluaran Kas Untuk Mengevaluasi Pengendalian Internal Kas Pada PT Bank Syariah Mandiri Cabang Pematangsiantar

0 0 2

Sistem Informasi Akuntansi Penerimaan dan Pengeluaran Kas pada PT. Bank QNB Kesawan, Tbk Cabang Pematangsiantar

0 0 5

Sistem Informasi Akuntansi Penerimaan dan Pengeluaran Kas pada PT. Bank QNB Kesawan, Tbk Cabang Pematangsiantar

0 0 7

Sistem Informasi Akuntansi Penerimaan dan Pengeluaran Kas pada PT. Bank QNB Kesawan, Tbk Cabang Pematangsiantar

0 0 2