Berita Acara Hasil Pelelangan (2)

BERITA ACARA HASIL PELELANGAN
Nomor : 811/ RRI – PLK / 06 / 2013
Pada hari ini Kamis tanggal dua puluh tujuh bulan Juni Dua Ribu Tiga
Belas, Pukul 08.00 WIB Panitia Pengadaan Barang dan Jasa telah melakukan
penyimpulan hasil pelelangan untuk pekerjaan Pengadaan Studio Continuity
Digital (Optimalisasi) dan MCR Digital (Optimalisasi) secara elektronik di situs
www.lpse.kalteng.go.id
Rapat menyimpulkan hasil pelelangan ini dipimpin oleh Ketua Panitia
Pengadaan Barang dan Jasa dan dihadiri oleh seluruh Anggota Panitia
Pengadaan.
Adapun nama-nama Perusahaan yang mengirimkan dokumen kualifikasi
dan dokumen penawaran adalah sebagai berikut :
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.


CV. Mitra Perkasa
CV. Puspa Indah
CV. Usaha Bangun Sarana
CV. Giat Berkarya
PT. Mitra Mandiri Komputindo
PT. Mitra Wijaya
CV. Gita Anugrah Sejahtera
CV. Elang Putra Perkasa

Setelah diadakan Evaluasi penawaran yang meliputi Evaluasi Administrasi,
Evaluasi Teknis, dan Evaluasi Harga penawaran sesuai Berita Acara No.781
/RRI-PLK /06 / 2013 tanggal 21 Juni 2013 dengan menggunakan sistem gugur
dan rapat pembuktian Kualifikasi sesuai berita acara No: 810 / RRI – PLK / 06 /
2013 tanggal 26 Juni 2013 maka Perusahaan yang dinyatakan memenuhi
syarat, yaitu :
1. PT. Mitra Wijaya
Alamat
Mengajukan masa pelaksanaan selama
Mengajukan penawaran harga sebesar


: Jl.Simorejo Timur I/20 Surabaya
: 120 (seratus dua puluh)
hari kerja
: Rp.2.288.539.000,(dua milyard dua ratus delapan
puluh delapan juta lima ratus
tiga puluh sembilan ribu rupiah).

Harga penawaran setelah koreksi aritmatik : Rp.2.288.539.000,(dua milyard dua ratus delapan
puluh delapan juta lima ratus
tiga puluh sembilan ribu rupiah
2. CV. Gita Anugrah Sejahtera
Alamat

Mengajukan masa pelaksanaan selama

: Perum Jaya Regency AF-17
RT.07, Desa Pepe Kec.
Sedati, Sidoarjo
: 120 (seratus dua puluh)
hari kerja


Mengajukan penawaran harga sebesar

: Rp. 2.296.574.500,(dua milyard dua ratus sembilan
puluh enam juta lima ratus tujuh
puluh empat ribu lima ratus rupiah)

Harga penawaran setelah koreksi aritmatik : Rp. 2.296.574.500,(dua milyard dua ratus sembilan
puluh enam juta lima ratus tujuh
puluh empat ribu lima ratus rupiah)
3. CV.Elang Putra Perkasa
Alamat

: Jl. Ngingas Barat RT.37 RW.08
Kel. Krian,Kec. Krian, Sidoarjo

Mengajukan masa pelaksanaan selama

: 120 (seratus dua puluh)
hari kerja


Mengajukan penawaran harga sebesar

: Rp.2.299.192.500,(dua milyard dua ratus
sembilan puluh sembilan
juta seratus sembilan
puluh dua ribu lima ratus rupiah)

Harga penawaran setelah koreksi aritmatik : Rp.2.299.192.500,(dua milyard dua ratus
sembilan puluh sembilan
juta seratus sembilan
puluh dua ribu lima ratus rupiah)
Selanjutnya Panitia mendapatkan urutan calon pemenang dan calon pemenang
cadangan sebagai berikut :
1. Pemenang Pertama

: PT. Mitra Wijaya
Jl.Simorejo Timur I/20 Surabaya

2. Pemenang Cadangan I : CV. Gita Anugrah

Perum Jaya Regency AF – 17 RT. 07, Desa Pepe
Kec. Sedati, Sidoarjo.
3. Pemenang Cadangan II: CV. Elang Putra Perkasa
Jl. Ngingas Barat RT. 37 RW. 08 Kel.Krian, Kec
Krian, Sidoarjo
Demikian Berita Acara ini dibuat dan disampaikan kepada Kuasa Pengguna
Anggaran yang bersangkutan, sekaligus sebagai laporan.
PANITIA PENGADAAN BARANG DAN JASA
LPP RRI PALANGKA RAYA
1. ARAITO
Ketua

:

2. I KETUT SUPENA
Sekretaris

:

3. SUGIYANTA, AMD

Anggota

:

RRI PALANGKA RAYA Jl.M.H.Thamrin No.1 Telp. (0536) – -3221778 - 3221779 Fax. (0536) – 3225969
E-mail : rripalangkaraya@gmail.com . Website : www.rripalangkaraya.co.id