BIDANG PRASARANA FISIK DESKRIPSI RENCANA PROGRAM KERJA a.

KKN- PPM XIII Desa Dangin Tukad Aya-Jembrana 2016 20 berinisiatif untuk membangaun bak sampah di setiap banjar yang ada di Desa Dangin Tukad Aya.

b. PROGRAM POKOK NON TEMA

JUDUL KEGIATAN “Program Pendampingan Keluarga.” LATAR BELAKANG KEGIATAN Program Pendampingan Keluarga PPK adalah program unggulan yang dikembangkan sebagai muatan local dalam pelaksanaan program KKN di Universitas Udayana. PPK termasuk dalam program pokok non- tema yang wajib dilaksanakan oleh setiap mahasiswa peserta KKN yang bersifat individu. Jumlah jam kerja efektif mahasiswa untuk kegiatan PPK adalah 90 jam. Maksud PPK adalah untuk membantu pemberdayaan keluarga melalui penerapan ilmu dan teknologi dalam bidang wirausaha, pendidikan dan keterampilan, KB dan kesehatan, serta pembinaan lingkungan untuk membangun keluarga yang bahagia dan sejahtera. Tujuan PPK adalah untuk meningkatkan kepedulian dan kemampuan mahasiswa mempelajari dan mengatasi permasalahan keluarga melalui bantuan penyusunan rencana dan pendampingan pada pelaksanaan program yang inovatif dan kreatif melalui penerapan ilmu dan teknologi bersama masyarakat dan lembaga pedesaan lainnya. Sasaran PPK adalah Rumah Tangga Miskin RTM atau keluarga yang tergolong kedalam keluarga pra sejahtera Pra- KS atau keluarga yang mengalami ketertinggalan sehingga perlu pendampingan agar keluar dari ketertinggalan.

c. PROGRAM BANTU NON TEMA

JUDUL KEGIATAN “Gotong royong persiapan perayaan Hari Kemerdekaan 17 Agustus 2016 ” KKN- PPM XIII Desa Dangin Tukad Aya-Jembrana 2016 21 LATAR BELAKANG KEGIATAN Kami sebagai peserta KKN TEMATIK SPAMDES periode XIII di Desa Dangin Tukad Aya memiliki program bantu non tema yaitu melakukan kegiatan persiapan dalam memperingati Hari Kemerdekaan 17 Agustus 2016. Mengingat pentingnya makna kemerdekaan bagi bangsa ini yang patutnya kita maknai dengan tetap bersatu membangun semangat persatuan maka kami merancang beberapa kegiatan bersama masyarakat di Desa Dangin Tukad Aya untuk meningkatkan interaksi sosial antar warganya. Kegiatan ini meliputi gotong royong dan beberapa lomba yang dapat meningkatkan kebersamaan warga sehingga menumbuhkan kerukunan diantara warga. Oleh karena itu kami merencanakan program ini untuk membantu meningkatkan kesadaran masyarakat dalam menjaga kebersihan lingkungan secara bersama-sama dan meningkatkan rasa kebersamaan dan persatuan antar warga. Diharapkan dengan adanya kegiatan ini dapat mengubah pola pikir dan sikap masyarakat untuk lebih peduli terhadap lingkungannya baik alam sekitar maupun lingkungan soisal sehingga pada akhirnya mampu meningkatkan rasa kepedulian antar sesama dan rasa persatuan untuk lebih mengembangkan potensi desa yang dimiliki.

2.5 JADWAL PELAKSANAAN PROGRAM KERJA

a. Bidang Interdisipline r

Judul : “Upaya Pengembangan dan Konservasi Sumber Daya Air Desa dengan Membantu Pengajuan Proposal Bantuan Dana ke Dinas PU Pekerjaan Umum dan Instansi Pemerintahan Terkait” NO KEGIATAN LOKASI JML MHS JA M JML JAM 1 Minggu I Briefing dan Pembagian Tugas Desa Dangin Tukad Aya 16 2 48 Perizinan ke Kepala Desa Dangin Tukad Aya Desa Dangin Tukad Aya 10 2 4

Dokumen yang terkait

Laporan Individu Pendampingan Keluarga KKN PPM UNUD Periode XIII Tahun 2016 Desa Dangin tukad aya - Kecamatan Jembrana - Kabupaten Jangin tukad aya.

0 0 13

Laporan Individu Pendampingan Keluarga KKN PPM UNUD Periode XIII Tahun 2016 Desa Dangin tukad aya - Kecamatan Jembrana - Kabupaten Jangin tukad aya.

0 0 15

Laporan Pelaksanaan Kegiatan KKN PPM Periode XIII Tahun 2016 Desa Dangin tukad aya - Kecamatan Jembrana - Kabupaten Jangin tukad aya.

1 2 59

Laporan Individu Pendampingan Keluarga KKN PPM UNUD Periode XIII Tahun 2016 Desa Dangin tukad aya - Kecamatan Jembrana - Kabupaten Jangin tukad aya.

0 0 12

Laporan Individu Pendampingan Keluarga KKN PPM UNUD Periode XIII Tahun 2016 Desa Dangin tukad aya - Kecamatan Jembrana - Kabupaten Jangin tukad aya.

0 0 19

Laporan Individu Pendampingan Keluarga KKN PPM UNUD Periode XIII Tahun 2016 Desa Dangin tukad aya - Kecamatan Jembrana - Kabupaten Jangin tukad aya.

0 0 10

Laporan Individu Pendampingan Keluarga KKN PPM UNUD Periode XIII Tahun 2016 Desa Dangin tukad aya - Kecamatan Jembrana - Kabupaten Jangin tukad aya.

0 3 16

Laporan Individu Pendampingan Keluarga KKN PPM UNUD Periode XIII Tahun 2016 Desa Dangin tukad aya - Kecamatan Jembrana - Kabupaten Jangin tukad aya.

0 1 16

Laporan Individu Pendampingan Keluarga KKN PPM UNUD Periode XIII Tahun 2016 Desa Dangin tukad aya - Kecamatan Jembrana - Kabupaten Jangin tukad aya.

0 0 14

Laporan Individu Pendampingan Keluarga KKN PPM UNUD Periode XIII Tahun 2016 Desa Dangin tukad aya - Kecamatan Jembrana - Kabupaten Jangin tukad aya.

0 1 14