PERENCANAAN INTERVAL OPTIMAL PERAWATAN KOMPONEN KRITIS PADA POMPA ROTARY MESIN DOUBLE EDGER DENGAN ANALISA KEANDALAN (Studi kasus : CV. Mayatama Manunggal Sentosa)

PERENCANAAN INTERVAL OPTIMAL PERAWATAN KOMPONEN KRITIS
PADA POMPA ROTARY MESIN DOUBLE EDGER DENGAN ANALISA
KEANDALAN (Studi kasus : CV. Mayatama Manunggal Sentosa)
Oleh: FAUZUL HAKIM ( 04540067 )
Industrial Engineering
Dibuat: 2010-06-21 , dengan 8 file(s).

Keywords: Pompa rotary, mesin double edger.
Penelitian ini di lakukan pada bulan Juli 2009 sampai dengan September 2009, untuk
mengumpulkan data kerusakan dan data biaya dari komponen kritis pada mesin double edger.
Tujuan dari penelitian ini adalah memperoleh interval waktu penggantian yang optimum pada
mesin double edger, mengurangi biaya perawatan dan perbaikan mesin.
Dengan penerapan analisa keandalan, penentuan interval penggantian komponen kritis yang
diusulkan bisa diterapkan pada perusahaan guna menurunkan biaya penggantian komponen.
Dengan model ini telah di tentukan bahwa interval waktu penggantian yang optimum terhadap
komponen seal yaitu 40 hari dengan tingkat keandalan mesin sebesar 0,749 sehingga dalam masa
periode tahun 2008-2009 terdapat penghematan biaya sebesar Rp 5.276.491,44 dengan C(tp)
lama Rp 19.157.346,32 dan C(tp) baru Rp 13.880.854,43.

This Research is done at July 2009 till September 2009 to collecting
damaged data and cost of the critical component of double edger machine.

Intention of this research is to get an optimum time gap of replacement
scheduled from double edger machine, to decreased cost of maintenance and
repair the machine.
By using reliability analiysis, a time gap replacement of critical
component thats proposed can applied at the company to reduce the cost of
component of replacement. With this models have determined that the optimum
time gap replacement to component of seal that is 40 days with reliability level of
component equal to 0,749 so that in 2008 – 2009 periods there are cost saving
equal to Rp 5.276.491,44 with the old total cost Rp 19.157.346,32 and the new
total cost Rp 13.880.854,43.