Jadwal Kegiatan Laporan Individu Pendampingan Keluarga KKN PPM UNUD Periode XIII Tahun 2016 Desa Demulih - Kecamatan Susut - Kabupaten Bemulih.

No Tanggal Waktu Durasi Kegiatan 1 25 Juli 2016 15.00- 17.00 2’ Survei tempat KK dampingan Bapak I Nyoman Pudana 2 1 Agustus 2016 15.00- 18.00 3’ Bertemu dengan KK dampingan untuk mencari data profil keluarga 3 4 Agustus 2016 14.00- 18.00 4’ Menemani kegiatan sehari-hari keluarga I Nyoman Pudana dan juga menggali informasi mengenai keluarga tersebut. 4 5 Agustus 2016 08.00- 12.00 4’ Berkunjung ke KK dampingan dan mengidentifikasi masalah–masalah secara umum yang dihadapi Bapak I Nyoman Pudana 5 7 Agustus 2016 13.00- 18.00 5’ Berkunjung ke KK dampingan dan berbincang dengan Bapak I Nyoman Pudana mengenai keluarga tersebut 6 8 Agustus 2016 17.00- 20.00 3’ Berkunjung ke KK dampingan sekaligus memberikan bubuk abate 7 9 Agustus 2016 16.00- 20.00 4’ Membantu keluarga Bapak I Nyoman Pudana melakukan kegiatan sehari-hari di rumah 8 10 Agustus 2016 14.00- 20.00 6’ Menggali berbagai potensi yang ada pada keluarga tersebut, baik itu potensi untuk permasalahan ekonomi, kesehatan, dan lingkungan. 9 11 Agustus 2016 07.00- 11.00 4’ Membantu pekerjaan dapur ibu Ganung 10 15 Agustus 2016 15.00- 18.00 3’ Menggali hobi atau keahlian lain yang dimiliki keluarga Bapak Gunantara 11 16 Agustus 14.00- 5’ Berkunjung ke KK dampingan 2016 19.00 serta mengamati gaya hidup keluarga Bapak Gunantara 12 17 Agustus 2016 13.00- 17.00 4’ Berbincang-bincang mengenai solusi di bidang kesehatan 13 18 Agustus 2016 13.00- 18.00 5’ Berbincang-bincang dengan ibu ganung mengenai keahlian yang dimiliki lagi. 14 19 Agustus 2016 16.00- 20.00 4’ Berkunjung ke KK dampingan 15 21 Agustus 2016 15.00- 19.00 4’ Berbincang-bincang mengenai solusi di bidang ekonomi. 16 22 Agustus 2016 14.00- 20.00 6’ Mengikuti kegiatan sehari-hari Ibu Ni Ketut Sukarning 17 23 Agustus 2016 08.00- 12.00 4’ Memberikan edukasi mengenai pemberantasan demam berdarah 18 24 Agustus 2016 13.00- 18.00 5’ Ramah tamah dengan KK dampingan serta membantu pekerjaan rumah 19 25 Agustus 2016 13.00- 18.00 5’ Mengikuti kegiatan sehari-hari keluarga Bapak I Nyoman Pudana 20 26 Agustus 2016 14.00- 19.00 5’ Penyerahan bantuan sembako untuk keluarga Bapak Gunantara 21 27 Agustus 2016 14.00- 19.00 5’ Ramah tamah dengan KK dampingan sekaligus pamitan dengan keluarga Bapak I Nyoman Pudana BAB IV PELAKSANAAN, HASIL DAN KENDALA PENDAMPINGAN KELUARGA Program Pendampingan Keluarga ini dilaksanakan di seluruh desa yang sudah menjadi tempat KKN PPM Universitas Udayana itu sendiri. Salah satu desanya adalah Desa Demulih, Kecamatan Susut, Kabupaten Bangli. Desa Demulih memiliki tiga dusun diantaranya; Demulih, Tanggahan Tengah dan Tanggahan Talang Jiwa. Pelaksanaan program KK Dampingan kali ini, dilaksanakan di Banjar Demulih tepatnya pada keluarga Bapak I Nyoman Pudana. Program KK Dampingan ini dapat berupa kunjungan ke keluarga dampingan dengan melakukan perbincangan- perbincangan santai disertai dengan menanyakan bagaimana kondisi dari keluarga I Nyoman Pudana Setelah ditemukan masalah yang diprioritaskan atau masalah paling mendasar yang dialami oleh kelurga beliau maka, dilakukan pencarian solusi dengan cara memberikan saran-saran dan pengertian kepada beliau. Selain itu, program yang dilakukan di KK Dampingan alah memberikan pelajaran tambahan kepada anak beliau untuk membantu menambah wawasan dan ilmu pengetahuan yang telah diajarkan di sekolahnya. Kegiatan keluarga dampingan dilakukan dengan mengunjungi keluarga dampingan sebanyak 19 kali atau setara dengan 90 jam kegiatan. Pelaksanaan kegiatan ini, dilakukan setiap 2 hari sekali kunjungan ke rumah beliau.

4.1 Waktu

Waktu yang digunakan untuk kegiatan keluarga dampingan ini termasuk ke dalam Jam Kerja Efektif Mahasiswa yang harus dipenuhi oleh mahasiswa peserta KKN di Universitas Udayana. Kegiatan ini dilakukan dengan minimal kunjungan 15 kali ke keluarga dampingan dalam masa KKN yang dimana setara dengan 90 jam kegiatan.

4.2 Lokasi

Lokasi dalam kegiatan KK Dampingan ini bertempat di Desa Demulih, Kecamatan Susut, Kabupaten Bangli. Lebih tepatnya berada di Banjar Demulih. dengan Keluarga Bapak I Nyoman Pudana.

4.3 Pelaksanaan

Pelaksanaan kegiatan KK Dampingan ini dilaksanakan sesuai dengan jadwal yang telah ditetapkan dan selama masih berada di desa tempat KKN. Kunjungan yang dilakukan ke keluarga dampingan sebanyak 19 kali kunjungan dengan melakukan silaturahmi serta memberikan solusi-solusi terhadap masalah yang dialami oleh keluarga I Nyoman Pudana.

4.4 Hasil

Mengenai hasil dari pelaksanaan kegiatan keluarga dampingan ini, belum terlalu terlihat hasilnya. Ini, dikarenakan waktu yang singkat di dalam menilai perubahan dari kondisi keluarga I Nyoman Pudana.

4.5 Kendala

Kendala yang dialami selama melakukan program kegiatan KK Dampingan ini adalah : a. Sulitnya bertemu dengan I Nyoman Pudana. dikarenakan jadwal dan waktu yang kurang pas untuk bertemu. b. Jadwal kegiatan berkunjung ke keluarga dampingan harus disesuaikan dengan waktu dan jadwal kegiatan lainnya.