Cermatilah tema berikut Bacalah simpulan karya ilmiah berikut Bacalah kalimat berikut

5 Masak rendang telur hingga mengeluarkan minyak dan agak kering D. 2 Panaskan minyak dalam wajan, tumis bumbu sampai harum 5 Masak rendang telur hingga mengeluarkan minyak dan agak kering

8. Cermatilah tema berikut

Tema : pemanfaatan taman sekolah sebagai sumber belajar Rumusan masalah yang tepat sesuai tema tersebut adalah… A. Apakah taman sekolah dapat dimanfaatkan sebagai sumber belajar? B. Mengapa taman sekolah harus dimanfaatkan sebagai sumber belajar? C. Berapa banyak manfaat yang dapat diperoleh melalui taman sekolah? D. Bagaimanakah pemanfaatan taman sekolah sebagai sumber belajar?

9. Bacalah simpulan karya ilmiah berikut

Lingkungan pergaulan dapat mengubah kesantunan siswa dalam berkomunikasi. Lingkungan keluarga yang memiliki komunikasi yang santun akan mendorong siswa untuk berkomunikasi yang santun pula dengan lingkungan teman-temannya. Kalimat saran yang tepat berdasarkan simpulan tersebut adalah… A. Remaja harus mudah bergaul dengan seluruh teman sekolah dan masyarakat lingkungan sekolahnya. B. Kepada siswa hendaknya selalu santun dalam berbicara dengan teman-temannya. C. Kepada siswa agar selalu sopan dalam bergaul dengan temen-temen di sekolah. D. Orang tua dan masyarakat sebaiknya memberikan teladan dalam berkomunikasi dengan bahasa yang santun.

10. Bacalah kalimat berikut

Para siswa harus membawa peralatan menggambar; buku gambar, pensil warna, penggaris dan pensil. Penggunaan tanda baca yang tepat pada kalimat tersebut adalah… A. Para siswa harus membawa peralatan menggambar: buku gambar, pensil warna, penggaris dan pensil. B. Para siswa harus membawa peralatan menggambar; buku gambar, pensil warna, penggaris, dan pensil. C. Para siswa harus membawa : peralatan gambar, buku gambar, pensil warna, penggaris dan pensil. D. Para siswa harus membawa peralatan menggambar: buku gambar, pensil warna, penggaris, dan pensil. Cermati kutipan cerpen berikut untuk menjawab soal nomor 11 dan 12. Gadis itu ketakutan dalam hati karena dia sama sekali tidak dapat menenun, biarpun dia hidup seratus tahun dan duduk menenun setiap hari selama hidupnya dari pagi sampai malam. Dan ketika dia berada sendirian dia mulai menangis dan duduk selama tiga hari tanpa menyentuh alat tenun. Pada hari ketiga, Ratu datang dan ketika dia melihat tidak ada satupun tenunan yang selesai, dia selalu terkejut. Akan tetapi, gadis tersebut beralasan bahwa dia belum bisa mulai menenun karena dia masih bersedih akibat perpisahan dengan rumah dan ibunya. Alas an itu membuat Ratu menjadi tenang, tetapi ketika Ratu akan beranjak pergi, dia mengatakan “Besok pekerjaan kamu harus dimulai.” 11. Konflik pada kutipan cerita tersebut adalah…. A. Gadis yang kerjanya menennun setiap hari B. Tenunan yang tidak kunjung selesai C. Gadis yang ketakutan tidak bisa menenun. D. Ratu terkejut melihat tidak ada hasil tenunan. 12. Sebab konflik dalam kutipan cerpen tersebut adalah… Latun I Bahasa Indonesia Tipe C 20162017 Page 3 A. Kesedihan akibat perpisahan dengan ibunya. B. Kedatangan Ratu yang meminta untuk menenun. C. Gadis yang tidak bisa menenun dengan baik. D. Tabiat Ratu yang tidak disukai oleh gadis.

13. Cermatilah kutipan kedua teks berikut