ANALISIS PENERIMAAN PAJAK BAHAN GALIAN GOLONGAN C DI KABUPATEN LAMPUNG TENGAH

ABSTRACT

ANALYSIS OF TAX IN MINNING GROUP C LAMPUNG TENGAH DISTRICT
By
Deni Anggara
0341021018

Tax is one of the most promising sources of revenue and as n effort to increase revenue
(PAD) but the management of tax collection and mangement of minerl category C during
Fiscal Year 2003-2008 to be effective, visible contribution to the PAD fluctuate. Based on
these problems, this reseach aims to analyze the effectiveness of measures taken by the
Lampung Tengah District Goverment in an effort to improve tax collection an management
acceptance minerals group C.

Source data used is data that is sekunder data obtained from service revenue and Fiscal
Management (Dispenda) and the Departement of Mines, Energy and Environment of
Lampung Tengah District. Technique of data collecting is done by way of studying the
documentation. The analytical tool used in the analysis effective.

The result showed that tax receipts extractive category C in Lampung Tengah District : (1)
substantial contribution after tax compared to the street lighting tax revenues in other areas

that contribute relatively small, (2) the volume of production of major minerals has fluctuated
each category C him and showed an increase of 18,02 percent annualy, (3) the potential
prcceds of minerals tax category C result was quite affective.

ABSTRAK

ANALISIS PENERIMAAN PAJAK BAHAN GALIAN
GOLONGAN C DI KABUPATEN LAMPUNG TENGAH
Oleh
Deni Anggara
0341021018

Pajak merupakan salah satu sumber pendapatan yang paling potensial dan sebagai usaha
meningkatkan Pendapatan Asli Daerah (PAD) namun pengelolaan terhadap pajak
pengambilan dan pengolahan Bahan Galian golongan C selama Tahun Anggaran 2003-2008
tidak efektif, terlihat kontribusi terhadap PAD berfluktuasi. Berdasarkan permasalahan
tersebut, maka penelitian ini bertujuan untuk menganalisis efektifitas kebijakan yang
ditempuh Pemerintah Kabupaten Lampung Tengah dalam upaya meningkatkan penerimaan
pajak pengambilan dan pengolahan bahan galian golongan C.


Sumber data yang digunakan adalah data sekunder yaitu data yang diperoleh dari Dinas
Pendapatan dan Pengelolaan Keuangan Daerah (Dispenda) dan Dinas Pertambangan, Energi
dan Lingkungan Hidup Kabupaten Lampung Tengah. Teknik Pengumpulan Data dilakukan
dengan cara studi dokumentasi. Alat analisis yang digunakan analisis efektivitas.

Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerimaan pajak bahan galian golongan C di
Kabupaten Lampung Tengah: (1) memberikan kontribusi yang cukup besar setelah pajak
penerangan jalan dibandingkan penerimaan pajak di daerah lain yang kontribusinya relative
kecil, (2) volume produksi bahan galian golongan C utama berfluktuasi setiap tahunnya dan
menunjukkan peningkatan sebesar 18,02 persen setiap tahunnya, (3) Potensi hasil penerimaan
pajak bahan galian golongan C hasilnya cukup efektif.