15 16 4. BAB IV RKPD 2016 BAB IV RKPD

RKPD Kabupaten Musi Rawas Tahun 2016

IV. 15

Memahami rencana prioritas dan arah kebijakan pembangunan di Kabupaten Musi Rawas Tahun 2016, maka dalam tabel dibawah ini akan diuraikan sasaran setiap prioritas tersebut. Tabel 4.3 Prioritas dan Sasaran Pembangunan Kabupaten Musi Rawas Tahun 2016 No PRIORITAS SASARAN 1. Peningkatan infrastruktur, konektivitas, dan daya dukung pusat-pusat pertumbuhan Kawasan Agropolitan dan distrik Agropolitan. a. Tersedia dan terpeliharanya infrastruktur jalan dan jembatan sebagai sarana sistem transportasi dan akses masyarakat. b. Tersedianya infrastruktur sumber daya air dan irigasi sebagai penyedia air baku serta pengendali banjir dan kekeringan. c. Tersedianya dan termanfaatnya Infrastruktur StrategisPendukung Pengembangan Wilayah dan Kegiatan Ekonomi Kawasan agropolitan dan distrik agropolitan serta KTM. d. Meningkatkan cakupan pelayanan infrastruktur pemukiman dan perumahan. 2. Peningkatan akses dan mutu layanan dasar a. Meningkatnya dukungan infrastruktur di tempat-tempat layanan dasar pendidikan dan kesehatan. b. Meningkatnya perluasan dan pemerataan pelayanan dasar. c. Meningkatnya penyediaan layanan kesehatan dan pendidikan yang terjangkau dan bermutu. d. Meningkatnya kualitas pendidikan masyarakat yang tercermin pada : a Peningkatan angka rata-rata lama sekolah; b Peningkatan Angka partisipasi kasar; dan c Peningkatan RKPD Kabupaten Musi Rawas Tahun 2016

IV. 16

Angka Partisipasi Murni. e. Meningkatnya Indeks Kesehatan Masyarakat. 3. Peningkatan ketahanan pangan dan daya saing ekonomi a. Meningkatnya perbaikan iklim usaha yang kondusif untuk mempertahankan dan menumbuhkan investasi. b. Meningkatkan daya saing Koperasi, UMKM dan IKM dengan perluasan akses pasar dan permodalan. c. Meningkatnya perluasan lapangan kerja, kesempatan berusaha dan peningkatan keterampilan tenaga kerja d. Meningkatnya produksi dan produktivitas komoditas unggulan yangbernilai tambah dan berdaya saing. e. Terkendalinya stok pangan dan keanekaragaman bahan pangan pada sentra produksi. f. Terkendalinya tingkat kerawanan pangan dan kecukupan gizi masyarakat. g. Meningkatnya prasarana dan sarana perekonomian. h. Meningkatnya pemanfaatan sumberdaya energi. i. Meningkatnya produktivitas dan nilai tambah dari sektorpertambangan. 4. Pengelolaan sumber daya alam dan pelestarian fungsi lingkungan hidup serta penanganan bencana a. Menguatkan pengelolaan sumber daya alam dan lingkungan hidup, pencegahan kerusakan wilayah hutan serta rehabilitasi hutan dan lahan kritis dalam rangka menjaga keberlanjutan fungsi sumber daya. b. Terlaksananya pemanfaatan kekayaan keanekaragaman hayati dalam rangka mendorong peningkatan kesejahteraan RKPD Kabupaten Musi Rawas Tahun 2016

IV. 17