BA GAGAL LELANG TROUBLE SHOOT SKYTRUCK M 28

BADAN PEMELIHARA KEAMANAN POLRI
DIREKTORAT KEPOLISIAN UDARA

BERITA ACARA LELANG GAGAL
TROUBLE SHOOTING PESAWAT TERBANG SKYTRUCK M-28 / P-4203
Nomor : BAGL/ 49 /II/2015/Pokja

------- Pada hari ini Senin tanggal enam belas bulan Februari tahun dua ribu lima belas, kami panitia pengadaan
barang/jasa berdasarkan Surat Perintah Kepala Layanan Pengadaan Baharkam Polri Nomor : Sprin/12/I/2015
tanggal, 2 Januari 2015 tentang penunjukan pokja layanan pengadaan barang / jasa dilingkungan Direktorat
Kepolisian Udara Baharkam Polri T.A. 2015 dalam rangka pekerjaan trouble shooting pesawat terbang Skytruck
M-28, yang proses pengadaannya dilaksanakan dengan sistem e-procurement melalui Layanan Pengadaan
Secara Elektronik (LPSE) Polri, panitia pengadaan barang/jasa telah melaksanakan proses lelang dengan hasil
sebagai berikut : --------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------a.

Berdasarkan ketentuan diatas, setelah dilaksanakan Pengumuman Pascakualifikasi sistem eprocurement melalui Layanan Pengadaan Secara Elektronik (LPSE) Polri, selama 4 (empat) hari
kerja mulai tanggal, 4 s/d 9 Februari 2015, terdapat 8 (delapan) perusahaan yang mendaftarkan diri
sebagai peserta lelang yaitu : ----------------------------------------------------------------------------------------1. PT. Jackron Cipta Sakina
2. PT. Putra Elang Angkasa Raya.
3. PT. Kandiyasa Dirgatama.
4. PT. Focus Angkasa Abadi.

5. PT. Kadomas Aviasindo.
6. PT. Zanari Abadi Teknologi.
7. CV. Sultra Multimedia Info Global.
8. PT. Tribuana Aerospace.
b.

Upload dokumen penawaran dilaksanakan pada tanggal, 4 s/d 9 Februari 2014, dari 8 (delapan)
perusahaan yang mendaftar hanya 4 (empat) perusahaan yang upload dokumen penawaran,
sedangkan 4 (empat) perusahaan tidak upload dokumen penawaran, adapun perusahaan yang
upload dokumen penawaran yaitu : PT. Jackron Cipta Sakina, PT. Putra Elang Angkasa Raya, PT.
Focus Angkasa Abadi dan PT. Tribuana Aerospace.
/ c. Setelah .....

2
c. Setelah dilaksanakan pembukaan dokumen penawaran terhadap 4 (empat) perusahaan yang upload
dokumen penawaran ditemukan hasil evaluasi administrasi antara lain :
1.

2.


PT. Jackron Cipta Sakina.
a)

Tidak melampirkan SPT Tahun 2013 dan pajak 3 bulan terakhir.

b)

Tidak melampirkan SIUP,NPWP dan PKP.

c)

Tidak melampirkan AMO 145.

PT. Putra Elang Angkasa Raya.
-

Total harga penawaran dan judul pekerjaan tidak sesuai dengan rekapitulasi umum
kuantitas dan harga satuan.

3. PT. Focus Angkasa Abadi.


4.

a)

Tidak melampirkan SPT tahun 2013 dan pajak 3 bulan terakhir

b)

Tidak melampirkan SIUP,NPWP dan PKP.

c)

Tidak melampirkan AMO 145.

PT. Tribuana Aerospace
-

Tidak melampirkan surat pernyataan bukan pegawai negeri TNI/POLRI aktif, tenaga
ahli/inti, tidak termasuk dalam sanksi perusahaan maupun daftar hitam.


d. Berdasarkan rangkaian diatas panitia mengambil kesimpulan untuk tidak melanjutkan ke tahap
evaluasi dokumen kualifikasi dan pembuktian kualifikasi, selanjutnya lelang dinyatakan gagal dan
akan dilaksanakan lelang ulang.
------- Demikian Berita Acara ini dibuat di Pondok Cabe pada hari dan tanggal tersebut diatas.-----------------------

Ketua Pokja Layanan Pengadaan Barang/Jasa :
TERTANDA