FKM321 FT Komunitas dan Dasar Kesmas

FISIOTERAPI
KOMUNITAS
(Pertemuan 9)
Prinsip
penanggulangan
bencana
Heri Priatna
Fakultas Fisioterapi Universitas Esa Unggul
Jakarta 2017
1

Bencana Alam:
Peristiwa
luar
biasa
yg
dapat
menimbulkan penderitaan luar biasa,
banyak korban cedera dan meninggal
dunia.
-Cedera fisik

-Dampak psikologis
-Hilang harta benda dan nyawa
-Stress / gangguan jiwa
-Perkembangan jiwa anak terganggu

Penanggulangan bencana alam:
Segala upaya yang dilakukan
meliputi kegiatan pencegahan,
penjinakan
(mitigasi),
penyelamatan, rehabilitasi dan
rekonstruksi
-Sebelum

2

Prinsip-prinsip Penanggulangan
Bencana Alam
-


(Undang-undang RI Nomor 24 Tahun
2007)
Cepat dan Tepat
Prioritas
Koordinasi dan keterpaduan
Berdaya guna dan berhasil
guna
Transparansi dan akuntabilitas
Kemitraan
Pemberdayaan
Non - Diskriminatif
Non - Proletisi

3

Tahapan Penanggulangan
Bencana Alam
-

Tahap pencegahan

Tanggap tanggap darurat
Tahap rehabilitasi
Tahap rekonstruksi

4

Tahap pencegahan

-Pembuatan waduk utk cegah banjir
dan kekeringan
-Penanaman bakau/mangrove utk
cegah Tsunami
-Pembuatan tanggul utk menahan
banjir
-Pembuatan tanggul utk menahan lahar
panas Tahap tanggap darurat
-(Sasaran
Penyelamatan
Reboisasiutama:
utk cegah

banjir dan korban)
-Penanganan korban : perawatan dan
kekeringan
penguburan
-Penanganan pengungsi
-Pemberian bantuan darurat
-Pelayanan kesehatan, sanitasi dan air
bersih
-Penyiapan penampungan sementara
5

Tahap rehabilitasi
(Perbaiki Yanmasy/publik sampai
tingkat memadai)
-Perbaikan fisik dan non fisik
-Pemberdayaan dan pengembalian
harkat korban
-Memulihkan fungsi bangunan dan infra
struktur
-Rehab bangunan ibadah, sekolah &

infrastruktur Sosial
TahapPerekonomian
rekonstruksidll
-Rehab Sarpras
-Pembangunan kembali Sarpras &
Fasum yang rusak
-Agar kehidupan masyarakat kembali
berjalan normal
-Melibatkan semua Lapmasy, LSM &
6
dunia usaha

Penanggulangan Beberapa
Bencana Alam
-

Banjir
Kekeringan
Tanah longsor
Tsunami

Letusan gunung Berapi
Gempa Bumi

7

Penanggulangan Bencana Banjir
Sebelum Banjir :
-Bersihkan saluran air dan sampah
-Keruk sungai untuk tingkatkan daya tampung
-Bangun rute-rute drainage / kanal sungai baru
-Tidak mendirikan bangunan pada area
penyerapan air
-Tidak menebang pohon secara tidak beraturan
-Bangun tembok/tanggul penahan di sungai
dan
Saatpantai
Banjir :
-Kerahkan Tim penyelamat beserta alat/bahan
& obat
-Bawa korban ketempat aman

-Pantau perkembangan banjir dan infokan pada
Masy
Paska Banjir :
-Pertolongan medis bagi, obat-obatan , bahan
makanan dll
-Perbaiki sarana prasarana yang rusak
-Bersihkan sarana prasarana yang kotor
8

Penanggulangan Bencana Kekeringan

-Membuat Waduk / Dam untuk persediaan air
-Membuat hujan buatan pada daerah
kekeringan
-Reboisasi / penanaman hutan kembali
-Diversifikasi pertanian : Padi dengan Palawija
saat musim kering
-Bangun teknologi pencegahan kekeringan,
irigasi dll
-Reward dan punichment


9

Penanggulangan Bencana Tanah
longsor
Pencegahan :
-Tidak mendirikan bangunan pada daerah
rawan longsor
-Perkuat kestabilan tanah dg pohon yang
akarnya mengikat tanah
-Bangun tembok penahan utk perkuat lereng &
area rawan longsor
Longsor
: Masy yg tinggal pada daerah
-Paska
Penyuluhan
pada
-Kerahkan
Tim penyelamat / libatkan
rawan

longsor
masyarakat setempat
-Kumpulkan info ttg lokasi, korban dan rumah
yang kena longsor
-Pencarian dan penggalian korban
-Pertolongan medis
-Perbaikan infra struktur
-Bangun kembali rumah yang terkena longsor
10 lebih aman
-Relokasi warga ketempat

Penanggulangan Bencana Tsunami
Sebelum Tsunami :
-Pasang peralatan sistem peringatan dini
-Pemetaan tingkat kerawanan daerah bencana
& sosialisasikan
-Sosialisasi peristiwa Tsunami pada
masyarakat rawan bencana
-Tentukan jalur evakuasi penyelamatan
-Saat

Tsunami
Tanam
bakau :/ manggrove sepanjang pantai
-Pandubencana
masyarakat ketempat aman
rawan
-Kerahkan Tim penyelemat beserta peralatan
-Pantau perkembangan
Paska Tsunami :
-Cari korban untuk dievakuasi ketempat aman
-Beri pertolongan pada korban, bantuan
makanan dan obat2an
-Siapkan tenda pengunsian
-Identifikasi korban
-Perbaiki sarana dan prasarana
11

Penanggulangan Bencana Letusan
Gunung Berapi


Sebelum Letusan :
-Pemantauan dan pengamatan gunung berapi
aktif
-Penyediaan peta kawasan rawan bencana
-Laksanakan prosedur tetap penanggulangan
bencana
-Bimbingan dan penyuluhan ttg gunung berapi
-Penyelidikan, penelitian geologi, geofisika dan
Saat Letusan :
geokimia
Bentuk dan
berdayakan
Tim pendukung
Gerak cepat
-Persiapan
sumber
daya dan
-Tingkatkan pemantauan dan pengamatan
-Tingfkatkan pelaporan ttg perkembangan
situasi
Paska Letusan :
-Identifikasi sebaran dan volume letusan serta
daerah bencana
-Lakukan penataan kawasan
-Perbaiki fasilitas yang rusak
-Lanjutkan pemantauan12rutin

Penanggulangan Bencana Gempa Bumi
Sebelum Gempa :
-Sosialisasi potensi gempa didaerah rawan
bencana
-Kembangkan bangunan relatif tahan Gempa
dan penguatan jalan
-Pendidikan pada masyarakat ttg
penyelamatan saat gempa
-Monitoring dengan ukur pergerakan tanah dg
Skala Richter (SR)
Saat dan Paska Gempa :
-Persiapan bahan sandang, pangan, selimut,
-Berikan peringatan terjadi gempa pada
air dll
masyarakat
-Pantau perkembangan gempa & sebar luaskan
pada masyarakat
-Beriinformasi bila keadaan sudah aman
-Kerahkan Tim penolong
13
-Perbaiki fasilitas yang rusak
dan lakukan