Sejarah Singkat Perkembangan Komputer

3/31/2010

Gartika Setiya Nugraha

Materi yang akan di sampaikan :
y Sejarah singkat perkembangan komputer
y Perangkat keras (hardware) maupun perangkat

lunak (software).
y Pengenalan Program Microsoft Office Word
y Pengenalan
g
Program
g
Microsoft Office Excel
y Bahasa program
y Diagram alur

1

3/31/2010


Sejarah Singkat
Perkembangan Komputer
Sifat alamiah manusia menginginkan sesuatu untuk mempermudah
begitupun juga semua pekerjaan kantor,
kantor tulisan,
tulisan pengolahan data
yang memiliki data banyak, menganlisa data, pengaturan sesutu…
dan maih banyak lagi segala kegiatan inginnya secara mudah untuk
mengerjakannya. Manusia selalu berjuang membuat sesuatu untuk
membantu segala keinginan manusia terwujud yang lebih mudah
dan sederhana. Salah satu alat tuk mempermudah pengerjaan
manusia adalah komputer.
Pemaparan sejarah komputer di ambil dari beberapa sumber pada
web-site
b it :
http://www.artsci.net/bill/first-computer/first-computer-19752.jpg
http://aaeac.co.cc
http://www.anl.gov/Science_and_Technology/History/Anniversary
_Frontiers/Images/50a.gif


Perkembangan Komputer
Komputer
mpu
tahun
u 1970
9
an
Komputer tahun 1950 an K

2

3/31/2010

Komputer pertama tahun 1971
Dasar komputer yang tidak memiliki spesialisasi tertentu

Mouse Komputer pertama tahun 1978
Sangat sederhana dan tidak memiliki spesialisasi tertentu


3

3/31/2010

Komputer generasi tahun 1980
dan Laptop pertama tahun 1981

Sangat mengagumkan pada zamannya

Perkembangan komputer paling maju
pada era 1980 an dipegang oleh
Apple Mac
Mause yang cukup sensitif
dan telah digunakan dalam
pembuatan ganbar dan
menulis dan terus
berkembang sampai awal
tahun 1990 an

4


3/31/2010

Komputer perterngahan tahun 1990-an
p
p
y Pertama operasi komputer 
dengan software (program) 
DOS dan beberapa program 
yang sederhana
y Sampai perkembangannya 
diluncurkan pertamakali 
"Windows 95" dalam 
menjalankan komputer yang 
lebih simpel dari sebelumnya 
dan sangat luas aplikasinya
y Program "Windows” terus 
berkembang sampai saat ini…

Laptop Awal Tahun 2000an


5

3/31/2010

Komputer PC Zaman Sekarang

Perkembangan Windows terus berkembang
sejalan dengan perkembangan programprogram software lainnya

6

3/31/2010

Contoh-contoh hasil dari
aplikasi komputer

SPRING TIDE
PENGOLAHAN DATA ADCP DAN CTD-A TRANSECT SELAMA 13
JAM PADA SAAT SPRING TIDE (15 Agt 2007)


7

3/31/2010

Definisi

Ilmu komputer (Ilkom), atau dalam bahasa
Inggrisnya disebut Computer Science (CS), secara
umum diartikan sebagai ilmu yang mempelajari baik
tentang
komputasi,
)
t t
k m t si perangkat
k t keras
k
s (hardware
h d
maupun perangkat lunak (software).


Ilmu komputer berkaitan erat dengan beberapa
bidang lain yaitu :
> Ilmu Informasi
> Sistem Informasi
> Rekayasa Perangkat Lunak
> Rekayasa Komputer (Perangkat keras)
> Keamanan Informasi

Ilmu Informasi
y ilmu yang mempelajari data dan

informasi, mencakup bagaimana
menginterpretasi, menganalisa,
menyimpan, dan mengambil kembali.
y Ilmu informasi dimulai sebagai dasar

dari analisa komunikasi dan basis data.

8


3/31/2010

Sistem Informasi
y Aplikasi komputer untuk mendukung operasi dari suatu

organisasi yaitu: operasi, instalasi, dan perawatan
p
p
g
komputer,
perangkat
lunak, dan data.
y Sistem Informasi Manajemen adalah kunci dari bidang

yang menekankan finansial dan personal manajemen.
y 'Sistem Informasi' dapat berupa gabungan dari

beberapa elemen teknologi berbasis komputer yang
saling berinteraksi dan bekerja sama berdasarkan

suatu prosedur kerja (aturan kerja) yang telah
ditetapkan, dimana memproses dan mengolah data
menjadi suatu bentuk informasi yang dapat digunakan
dalam mendukung keputusan.

Rekayasa Perangkat Lunak
y pada prinsipnya menekankan pada tahapan
tahapan-tahapan
tahapan

pengembangan suatu perangkat lunak yakni :
Analisis, Desain, Implementasi, Testing dan
Maintenance.

9

3/31/2010

Contoh Aplikasi Komputer


Pertemuan ke 3
Æ HARDWARE (Perangkat keras)
Æ SOFTWARE (Perangkat lunak)

10

3/31/2010

PERANGKAT KERAS (HARDWARE)
Tanpa adanya perangkat ini maka komputer tidak akan pernah ada
wujudnya. Perangkat keras dapat didefinisikan sebagai komponenkomponen yang dapat dilihat secara fisik dan dapat dirasakan
keberadaannya.
keberadaannya

http://www.coolnerds.com/Newbies/Hardware/hw01.gif

http://ericova.my-place.us/blogfile/gambar_pti1/input_dev.jpg

11


3/31/2010

Komponen Hardware

www.virtualera.info/wp-content/uploads/2007/

http://www.rajgovt.org/Computers-IT/ComputerHardware/images/case%5B1%5D.jpg

Central Processing Unit (CPU)
y Inti komputer
p
y
yang
g berfungsi
g sebagai
g kendali utama

komputer.
y Segala sesuatu yang dikerjakan komputer, berada
y
y
y

y

dibawah pengawasan CPU.
Istilah lain CPU adalah Microprocessor, yaitu mesin
komputasi lengkap yang disusun pada sebuah chip.
Microprocessor pertama adalah Intel 4004 yang
diperkenalkan
p
pertama
p
kali pada
p
tahun 1971.
Processor ini tidak terlalu “hebat”, yang bisa
dilakukannya ‘hanya’ penjumlahan dan pengurangan
saja.
Processor 4004 digunakan pada kalkulator elektronik
pertama.
http://static.howstuffworks.com/gif/microprocessor-intel-4004.jpg

12

3/31/2010

Central Processing Unit
y Processor pertama yang dibuat untuk

home computer adalah Intel 8080, mulai
diperkenalkan
dip k n lk n pada
p d tahun
t hun 1974.
1974
y Seiring waktu dan perkembangan

teknologi, jenis processor ini berkembang
mulai 8088, 80286, 80386, 80486,
Pentium, Pentium II, Pentium III, dan
yang terakhir adalah Pentium 4 yang
memiliki kecepatan 5000 kali lebih cepat
dibandingkan dengan 8088.
y Saat ini disain processor modern sudah

menggunakan teknologi dua inti (core 2).
http://static.howstuffworks.com/gif/

PROSESOR KOMPUTER

http://unigama.id.or.id/wpcontent/uploads/2007/11/sapphireradeonx800pro8.jpg

http://1.bp.blogspot.com/_kpP3aetGMb0/SGUDeHXxewI/AAAAA
AAAAAU/Czj2UYkh9b0/s320/hardware.jpg

http://www.besthardwareshop.info/wpcontent/uploads/2008/05/computerhardware.jpg

http://www.techwarelabs.com/reviews/processors/bbd5
600/images/Intel_Proc.jpg

13

3/31/2010

RAM
y Memori akses acak (Random access memory,

RAM)
y Definisinya : sebuah tipe penyimpanan komputer
yang isinya dapat diakses dalam waktu yang tetap
tidak memperdulikan letak data tersebut dalam
memori.
y Pertama kali
k l d
dikenal
k
l pada
d tahun
h 60′an.


Tipe Umum RAM
y Beberapa jenis RAM. Dari atas ke

bawah: DIP, SIPP, SIMM 30 pin,
SIMM 72 p
pin,, DIMM,, DDR DIMM.
(Gb disamping)

y SRAM atau Static RAM
y NV-RAM atau Non-Volatile RAM
y DRAM atau Dynamic RAM
y Fast Page Mode DRAM
y EDO RAM atau Extended Data Out

DRAM

y XDR DRAM
y SDRAM atau Synchronous DRAM
y

y

DDR SDRAM atau Double Data Rate
Synchronous DRAM sekarang (2005)
mulai digantikan dengan DDR2
RDRAM atau Rambus DRAM

14

3/31/2010

DDR2 Ram Memory

DIMM Memory

www.presheva.com/pc/2007/kingstonhyperx.jpg

http://images04.olx.co.id/ui/1/72/70/12717270_1.jpg

Jenis-jenis memory adalah
Register, Cache Memory, RAM, ROM, BIOS, Virtual Memory,
dan
Secondary Memory (perangkat storage : Hardisk, USB flash, CD-R, CD-RW, DVDR, DVD-RW, dll).

MOTHERBOARD

Mainboard adalah media utama dimana semua komponen internal komputer terpasang.
Pada tahun 1982, IBM mengeluarkan mainboard pertama yaitu
IBM Mainboard 5150 “Circa”.

http://upload.wikimedia.org/wikipedia/commons/4/40/ASRock_K7VT4A_Pro_Mainboard.jpg

15

3/31/2010

MOTHERBOARD

http://www.obengware.com/telaah/2005/gigaby
tega-8i955xroyal4h.jpg

http://www.cheapest-computer-hardwaresoftware.com/images/Motherboard%20side1.gif

http://stevestechguide.com/pictures/gigabyte-conroe-motherboard.jpg

http://youcanbuildyourowncomputer.com/images/asusm2n32_motherboard_topview.jpg

16

3/31/2010

HARD DISK & MOTHERBOARD
HARD DISK
BAGIAN BELAKANG

HARD DISK
BAGIAN DALAM

http://www.besthardwareshop.info/wpcontent/uploads/2008/05/computerhardware.jpg

http://www.onlinecomputertips.com/images/hardware.jpg

Panduan Membaca Prosesor Notebook
(http://www.anugrahpratama.com/news/4/Panduan-Membaca-Prosesor-Notebook)

y Intel Celeron M Processor 410 (1,46GHz, 1MB cache memory, 533MHz FSB)
Intel Celeron M Processor 420 (1,6GHz, 1MB cache memory, 533MHz FSB)
Intel Celeron M Processor 430 (1,73GHz, 1MB cache memory, 533MHz FSB)
Intel Pentium M Processor 740 (1,73GHz,
(1 73GHz 2MB cache memory,
memory 533MHz FSB)
Intel Pentium M Processor 750 (1,8GHz, 2MB cache memory, 533MHz FSB)
Intel Pentium M Processor 760 (2,0GHz, 2MB cache memory, 533MHz FSB)
Intel CoreDuo Processor T2050 (1,6GHz, 2MB cache memory, 533MHz FSB)
Intel CoreDuo Processor T2300 (1,66GHz, 2MB cache memory, 667MHz FSB)
Intel CoreDuo Processor T2300E (1,66GHz, 2MB cache memory, 667MHz FSB)
Intel CoreDuo Processor T2400 (1,83GHz, 2MB cache memory, 667MHz FSB)
Intel CoreDuo Processor T2500 (2,0GHz, 2MB cache memory, 667MHz FSB)
Intel Core2Duo Procesor T5200 (1,6GHz, 2MB cache memory, 667MHz FSB)
Intel Core2Duo Procesor T5500 (1,66GHz, 2MB cache memory, 667MHz FSB)
Intel Core2Duo Procesor T5600 (1,83GHz, 2MB cache memory, 667MHz FSB)
Intel Core2Duo Procesor T7200 (2,00GHz, 4MB cache memory,
y 667MHz FSB)
I
Intel
lC
Core2Duo
2D Procesor
P
T7400 (2
(2,16GHz,
16GH 4MB cache
h memory, 667MH
667MHz F
FSB)
B)
Intel Core2Duo Procesor T7600 (2,33GHz, 4MB cache memory, 667MHz FSB)
y AMD
AMD
AMD
AMD
AMD

Turion
Turion
Turion
Turion
Turion

64 ML34 (1,8GHz, 128KB cache memory)
64 MK36 (2,0GHz, 512KB cache memory)
64 ML37 (2,2GHz, 1MB cache memory)
64 X2 TL50 (1,6GHz, 512KB cache memory)
64 X2 TL60 (2,0GHz, 2x512KB cache memory)

17

3/31/2010

y

Cache Memory (MB/KB): adalah tempat penyimpanan sementara untuk data yang sering atau baru diakses.
Besar cache diukur dalam megabytes (MB) atau kilobytes (KB). Semakin besar semakin bagus.

y

Clock Speed (MHz/GHz): adalah kecepatan internal prosesor, menunjukkan seberapa cepat prosesor dapat

y

Front Side Bus / FSB (MHz/GHz): menunjukan seberapa besar kecepatan jalur yang menghubungkan antara
prosesor dan komponen penting lainnya. Semakin besar semakin bagus.

y

Celeron: adalah keluarga mikroprosesor buatan Intel Corporation dengan arsitektur Pentium II, tetapi dengan
sedikit pengurangan memori cache demi mempertahankan faktor ekonomis. Memori cache L2 Celeron hanya
berukuran 128 KB, sementara Pentium II memiliki memori cache L2 sebesar 512 KB.

y

Intel Pentium M: adalah sebuah mikroprosesor Intel x86 yang didesain oleh Intel untuk digunakan secara
eksklusif untuk komputer portabel, semacam Notebook atau PC Tablet. Pentium M pertama kali dirilis pada
bulan Maret 2003, bersamaan dengan chipset Intel 855, dan kartu adapter jaringan Intel PRO/Wireless 2100
Mini PCI, yang kemudian lazim dikenal dengan sebutan Intel Centrino jika ketiga komponen tersebut disatukan
dalam satu sistem. Hasil desain tersebut, menjadikan Pentium M menawarkan performa yang sebanding, atau
bahkan lebih cepat dibandingkan dengan prosesor Pentium 4, dengan tetap menekan penggunaan daya dan juga
menekan terjadinya panas berlebih.

y

Dual Core / Core Duo: adalah penggunaan dua buah inti (core) prosesor dalam sebuah kemasan prosesor
konvensional Dual core (inti prosesor) ditempatkan pada sebuah CPU untuk meningkatkan kinerjanya.
konvensional.
kinerjanya Setiap
core ini tidak lebih cepat dibanding CPU biasa dengan clockspeed yang sama, tetapi semua proses perhitungan
dibagi kepada 2 inti prosesor tersebut. Logikanya, menggunakan prosesor multi-core akan mempercepat
perhitungan algoritma yang dikerjakan sebuah sistem PC. Diibaratkan, berpikir sebuah pekerjaan dengan

memproses data. Semakin besar semakin bagus.

menggunakan dua otak, tentunya pekerjaan itu akan lebih cepet beres. Produsen prosesor terkemuka di dunia
(Intel dan AMD), mengembangkan teknologi dual core ini karena tuntutan aplikasi-aplikasi yang semakin tinggi
atas prosesor yang memiliki tingkat komputasi yang tinggi. Karena pengembangan prosesor dengan menggunakan
satu inti sudah mulai stagnan, maka mulai dikembangkan prosesor yang memiliki inti prosesor lebih dari satu.

Power Supply
y Masih bagian dalam 
g

komputer, yang tersimpan 
dalam CPU yaitu power 
supply. 
y Sesuai dengan namanya 
power supply ini berfungsi 
mengalirkan listrik ke setiap 
bagian komputer agar dapat 
berjalan. 
y Biasa dipakai di PC rumahan 
adalah jenis ATX. 

18

3/31/2010

Hardware Untuk Koneksi Wireless (Wi-Fi)

y Komunikasi data menjadi sangat penting dalam
kehidupan manusia saat ini.
y Kebutuhan akan adanya internet nirkabel,
menuntut orang untuk meng-update periperal
komputernya.
komputernya
y Berikut adalah beberapa contoh alat-alat yang
digunakan utk koneksi nirkabel (wireless)

http://www.microsoft.com/library/media/1033/windowsxp
/images/using/setup/winxp/router-connect-computer.jpg

www.obengware.com/tips/2004/
http://www.pinoypc.net/articles/hardwareguides/2007-07-16networking101/Figure3.jpg

19

3/31/2010

Hardware Access Point + plus
g
Perangkat
dibawah ini adalah
perangkat standard yang
digunakan untuk access point.
Access Point dapat berupa
perangkat access point saja
atau dengan dual fungsi
sebagai internal router.
Bahkan pada model terbaru
sudah ditambahkan teknologi
Super G dengan kemampuan
double transmisi, smart DHCP
bagi client network dan
hardware standard monitor
serta Firewall dan sebagainya
www.obengware.com/tips/2004/

PCMCIA Adapter

Alat ini dapat ditambahkan pada notebook dengan pada 
PCMCIA slot. Model PCMCIA juga tersedia dengan tipe G 
atau double transmit..

www.obengware.com/tips/2004/

20

3/31/2010

USB Wireless Adaptor
Termasuk perangkat baru dan praktis pada
teknologi WIFI.
WIFI Alat ini mengambil power
5V dari USB port. Untuk kemudahan USB
WIFI adapter dengan fleksibel ditempatkan
bagi notebook dan PC. Tetapi pada
perangkat USB WIFI Adapter memiliki
batasan. Sebaiknya mengunakan USB port
2.0 karena kemampuan sistem WIFI mampu
mencapai data rate 54Mbps. Bila anda
memerlukan kepraktisan, penambahan
perangkat Wireless USB adaptor adalah
pilihan yang tepat, karena bentuknya yang
praktis dan dapat dilepas. Tetapi perlu
diingatkan bahwa dengan supply power kecil
dari USB port alat juga memilki jangkauan
lebih rendah, selain bentuk antenna yang
ditanam didalam cover plastik akan
menghambat daya pancar dan penerimaan
pada jenis perangak ini.
www.obengware.com/tips/2004/

USB Add-on PCI slot
Perangkat ini umumnya diberikan
bersama
b
paket
k t mainboard
i b
d untuk
t k
melengkapi perangkat WIFI pada
sebuah computer. Sama
kemampuannya dengan PCI card
wireless network tetapi
mengunakan jack USB internal
pada mainboard termasuk
pemakaian power diambil dari
cable tersebut. Perangkat pada
gambar dibawah ini juga dapat
diaktifkan sebagai Access Point
melalui software driver. Kekuatan
alat ini terletak pada antenna,
dan memiliki jangkauan sama
seperti PCI Wireless adaptor.

www.obengware.com/tips/2004/

21

3/31/2010

Mini PCI bus adapter

y Perangkat miniPCI bus untuk WIFI notebook

berbentuk
b
b
k card
d yang di
ditanamkan
k did
didalam
l
case
notebook.
y Perangkat mini PCI untuk wireless nantinya diberikan 2
buah socket antena dan terhubung dengan antena di
sisi layar sebuah notebook
www.obengware.com/tips/2004/

PCI card wireless network
y PCIcard Wireless network

dapat juga berupa sebuah
card WIFI yang ditancapkan
pada slot computer atau
dengan mengambil power dari
USB tetapi dipasangkan pada
PCI slot.
y Perangkat Wireless network
d
dapat
t jjuga di
diaktifkan
ktifk menjadi
j di
Access point.
y Perangkat jenis PCI card
dipasangkan permanen pada
sebuah desktop PC.
www.obengware.com/tips/2004/

22

3/31/2010

Perangkat lunak (Software)
y Perangkat lunak atau piranti lunak adalah program komputer

y
g berfungsi
g sebagai
g sarana interaksi antara p
gg
yang
pengguna
dan
perangkat keras.
y Perangkat lunak dapat juga dikatakan sebagai 'penterjemah'
perintah-perintah yang dijalankan pengguna komputer untuk
diteruskan ke atau diproses oleh perangkat keras.
y Perangkat lunak ini dibagi menjadi 3 tingkatan:
y tingkatan program aplikasi (application program misalnya
Mi
Microsoft
ft Office),
Offi )
y tingkatan sistem operasi (operating

system misalnya Microsoft
Windows), dan
y tingkatan bahasa pemrograman (yang dibagi lagi atas bahasa
pemrograman tingkat tinggi seperti Pascal dan bahasa
pemrograman tingkat rendah yaitu bahasa rakitan).

Aplikasi Komputer
y Pengolahan data administratif

y Sosiologi

y Perangkat lunak matematika
y Analisis numerik
y Pembukti teori otomatis
y Aljabar komputer
y Ilmu dan teknik fisika
y Kimia Komputasional
y Fisika Komputasional
y Ilmu
mu hayat dan med
mediss
y Bioinformatika
y Biologi Komputasional
y Informatika Medika

y Seni dan kemanusiaan
y rekayasa
y
berbantuan

komputer
y Robotik
y Interaksi manusia dan
komputer
y Sintesa suara
y Rekayasa

kedapatgunaan

y Hiburan
y Permainan Komputer

23

3/31/2010

http://sites.google.com/site/m
atakuliahsipil/

24