PENGARUH KOMPETENSI GURU AKIDAH AKHLAK TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA DI MTs DARUL HUDA WONODADI BLITAR - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

BAB IV
HASIL PENELITIAN

A. Deskripsi Data
1. Data Hasil Pengisian Angket
Penulis menyelesaikan permasalahan dengan mengadakan penggalian
data yaitu dengan menyebarkan angket kepada siswa di MTs Darul Huda
Wonodadi Blitar. Angket yang disebarkan berjumlah 170 buah dan
sejumlah 17 angket tidak dapat terpakai karena rusak. Peneliti menggunakan
143 angket untuk analisis data, berikut tabel hasil pengisian angket:
Tabel 4.1
Hasil Angket Kompetensi Guru dan Prestasi Belajar Siswa
No.

Inisial

Kompetensi
Pedagogik

Kompetensi
Kepribadian


1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18


NA
M
MSF
DAF
FL
MFR
MFSA
RJ
DAF
IPWN
MKRS
IRW
APM
TS
WRA
T
MH
FYS

67

68
55
85
86
44
75
76
77
45
65
45
46
54
74
77
58
65

62
62

50
80
80
38
70
70
70
40
60
40
41
49
68
72
53
59

Kompetensi Kompetensi Prestasi
Sosial
Profesional Belajar

55
40
44
58
56
36
59
58
59
36
56
36
42
55
36
58
50
45

20

19
20
25
24
22
25
24
24
19
19
19
19
20
18
25
20
19

81
78

78
85
83
79
84
83
85
71
80
71
78
81
69
85
81
78

Tabel Berlanjut…….
83


84

Lanjuatan Tabel…….
19
20
21
22
23
24
25
26
27
28
29
30
31
32
33
34
35

36
37
38
39
40
41
42
43
44
45
46
47
48
49
50
51
52
53
54
55

56
57
58
59

IA
MFS
FF
LH
MYA
AB
FRA
LBS
AAP
SW
KZ
EAP
N
AS
K

SH
PA
EWA
ZNK
DM
NN
J
MS
A
ALFR
AR
HADN
HSD
SAF
DIA
NAL
EDP
FKRM
FEF
AVP
DAF
B
MY
MBA
SN
ASWAA

74
76
58
59
48
51
58
57
75
65
62
57
63
58
55
65
62
67
68
67
66
76
77
76
70
71
77
78
76
80
81
77
71
45
77
63
64
68
60
69
74

69
69
53
53
43
46
53
52
70
59
56
52
57
53
49
59
56
62
63
62
59
71
72
69
65
65
72
73
71
75
74
72
66
40
72
57
57
63
55
64
69

58
58
51
38
50
40
49
55
55
41
43
42
47
35
39
43
42
39
45
55
48
52
44
50
45
45
43
56
44
44
41
43
42
53
56
38
46
51
39
49
59

25
25
23
18
20
20
18
25
21
21
21
19
23
19
25
21
22
19
18
19
17
24
18
19
20
20
21
20
18
25
21
25
25
20
25
22
20
22
25
21
19

88
86
83
78
81
78
72
88
78
80
78
78
85
76
84
81
80
73
72
74
73
80
73
81
78
76
79
78
69
85
80
83
82
81
83
82
83
83
84
80
73

Tabel Berlanjut…….

85

Lanjutan Tabel…….
60
AF
61
SNBA
62
LI
63
MCDW
64
FAW
65
NHK
66
BLN
67
DWR
68
SPN
69
MKL
70
DPS
71 AWAMA
72
ZNN
73
AH
74
MDA
75
ASH
76
AJ
77
MYS
78
MANF
79
MR
80
MIK
81
SSZ
82
SN
83
MU
84
RNS
85
AFV
86
NBE
87
ANK
88
ML
89
MS
90
IMC
91
EDS
92
VMR
93
RA
94
MNM
95
TMS
96
TF
97
MJF
98
HS
99
MDF
100
UM

70
67
75
66
52
80
81
65
56
65
61
73
58
68
61
61
73
71
72
59
79
76
80
75
68
77
79
75
68
64
58
73
71
73
57
72
71
60
76
70
75

65
62
70
60
47
75
75
60
51
59
56
58
53
63
56
67
67
66
67
54
74
71
75
69
63
72
74
70
63
59
53
68
66
68
52
67
66
54
71
65
70

47
47
56
42
41
45
47
39
39
43
50
39
52
55
49
50
51
51
50
49
53
48
51
42
48
51
48
43
43
58
43
51
44
46
47
55
55
50
54
47
57

19
15
25
24
18
23
22
19
22
22
23
23
23
22
20
19
21
20
19
20
22
25
23
23
20
23
25
24
25
25
21
23
21
21
20
22
19
23
21
16
25

76
72
86
83
76
88
84
79
84
82
85
83
84
80
79
78
80
79
78
78
80
86
86
88
78
82
94
88
96
90
80
83
80
85
79
80
73
86
78
83
83

Tabel Berlanjut…….

86

Lanjutan Tabel …….
101
102
103
104
105
106
107
108
109
110
111
112
113
114
115
116
117
118
119
120
121
122
123
124
125
126
127
128
129
130
131
132
133
134
135
136
137
138
139
140
141

EP
MWR
MF
MRR
MNA
SN
I
DS
FAA
SM
ISY
FA
MM
MBA
LFM
MFAP
RR
SA
MZZ
MISP
MM
ACR
CAN
MYA
MAN
R
EAP
AFS
NHK
NFMN
AAP
TED
K
CMP
NZ
NZAH
CAPK
AFR
UHM
FRE
MTF

79
75
68
64
58
73
71
73
57
72
71
60
76
65
75
66
83
80
85
74
78
71
79
83
73
74
77
77
81
79
66
75
78
70
85
79
74
73
70
71
79

59
59
65
56
66
60
56
66
58
59
77
72
69
60
70
61
78
75
80
68
73
66
74
78
67
68
72
72
76
74
61
74
73
65
80
74
69
67
65
66
74

49
49
40
40
49
40
50
52
35
43
54
51
52
49
43
48
52
56
56
50
49
44
48
55
51
53
49
46
52
56
44
49
42
34
40
51
40
49
52
48
52

21
20
19
15
18
18
24
21
17
19
19
19
22
25
22
19
21
21
25
19
20
18
24
24
21
24
22
23
22
22
19
20
19
22
23
17
22
19
21
18
23

85
78
84
70
87
87
72
71
78
81
88
76
84
92
80
88
84
80
88
82
85
74
78
73
79
84
88
83
80
83
85
79
82
76
81
81
75
76
83
76
76

Tabel Berlanjut…….

87

Lanjutan Tabel
…….
142
VNA
76
143
MRK
78
Jumlah
9905

71
73
9148

52
54
6836

19
18
3020

76
75
11524

Data di atas adalah hasil pengisian angket yang diisi oleh siswa dan
prestasi belajar siswa yang dilihat dari nilai raport kemudian diolah dan
dianalisis ke dalam sebuah program komputer SPSS 20.0 for windows
menggunakan regresi linier sederhana dan regresi linier berganda dengan
menggunakan syarat-syarat yang harus dipenuhi, yaitu uji normalitas, uji
homogenitas dan uji linieritas.
2. Deskripsi Variabel Penelitian
Data hasil penelitian terdiri dari empat variabel bebas, yaitu
kompetensi pedagogik (X1), kompetensi kepribadian (X2), kompetensi sosial
(X3), kompetensi profesional (X4) dan satu variabel terikat yaitu prestasi
belajar (Y). Untuk mendeskripsikan dan menguji pengaruh variabel bebas
dan variabel terikat dalam penelitian ini, maka pada bagian ini akan
disajikan deskripsi dari masing-masing variabel berdasarkan data yang
diperoleh di lapangan.
a. Data Kompetensi Pedagogik
Variabel ini diukur dengan menggunakan angket yang diberikan
kepada siswa. Berdasarkan angket yang diberikan pada 143 responden
diperoleh skor tertinggi sebesar 86 dan skor terendah sebesar 44 dengan
mean 69 dan standar deviasi 9.
Langkah selanjutnya adalah menentukan kualitas kompetensi
pedagogik Guru Akidah Akhlak dengan kategori baik maupun kurang

88

baik berdasarkan 5 kategori yaitu sangat baik, baik, sedang, kurang baik,
dan tidak baik.
Mx + 1.5 SD = 69 + (1.5 x 9) = 82
Mx + 0.5 SD = 69 + (0.5 x 9) = 73
Mx – 0.5 SD = 69 - (0.5 x 9) = 64
Mx – 1.5 SD = 69 – (1.5 x 9) = 55

No.
1.
2.
3.
4.
5.

Tabel 4.2
Distribusi Frekuensi Kompetensi Pedagogik
Kategori

Interval Nilai

F

Persentase

Sangat Baik

≥82

6

4.20%

73 – 81
64 – 72
55 – 63
3.92 pada taraf
5% dan nilai signifikansi 0.026 < 0.05, sehingga Ho ditolak dan Ha
diterima. Artinya terdapat pengaruh yang signifikan antara kompetensi
kepribadian Guru Akidah Akhlak terhadap prestasi belajar siswa di
MTs Darul Huda Wonodadi Blitar.
c. Regresi linier sederhana pengaruh kompetensi sosial Guru Akidah
Akhlak terhadap prestasi belajar siswa di MTs Darul Huda Wonodadi
Blitar.
Tabel 4.26
Model Summary
Model

R

R Square

1
.221a
.049
a. Predictors: (Constant), X3

Adjusted R
Square
.042

Std. Error of
the Estimate
4.915

109

Tabel 4.27
ANOVAa
Model

Sum of
Squares
174.357
3406.300
3580.657

Regression
1
Residual
Total
a. Dependent Variable: Y
b. Predictors: (Constant), X3

df

Mean Square
1
141
142

174.357
24.158

F
7.217

Sig.
.008b

Dengan mencermati tabel di atas dapat diinterpretasikan sebagai
berikut:
1) Dari tabel model Summary, nilai R2 = 0.049, artinya variabel bebas
kompetensi sosial mampu menerangkan atau memprediksi nilai variabel
terikat prestasi belajar sebesar 5%. Sisanya sebesar 95% diterangkan oleh
faktor-faktor lain di luar regresi. Berdasarkan output di atas juga
diperoleh nilai R sebesar 0.221. Maka dapat disimpulkan bahwa terjadi
hubungan yang rendah antara kompetensi pedagogik terhadap prestasi
belajar siswa.
2) Pada tabel ANOVA di atas diperoleh nilai Fhitung = 7.217, nilai Fhitung
akan dibandingkan dengan Ftabel. Nilai Ftabel dengan dfreg = 1 dan dfres=
141 adalah 3.92 pada taraf 5%. Untuk mengambil keputusan didasarkan
pada kriteria pengujian dibawah ini:
Jika Fhitung < Ftabel maka Ho diterima
Jika Fhitung > Ftabel maka Ho ditolak
Pada tabel ANOVA nilai uji signifikansi sebesar 0.008. Pengujian
dilakukan dengan menggunakan kriteria sig dengan ketentuan sebagai

110

berikut: Jika angka signifikansi penelitian < 0.05 Ha diterima dan Ho
ditolak. Jika signifikansi > 0.05 Ha ditolak dan Ho diterima.
Berdasarkan penjelasan di atas maka 7,217 > 3,92 pada taraf 5%
dan nilai signifikansi 0.008 < 0.05, sehingga Ho ditolak dan Ha diterima.
Artinya terdapat pengaruh yang signifikan antara kompetensi sosial Guru
Akidah Akhlak terhadap prestasi belajar siswa di MTs Darul Huda
Wonodadi Blitar.
d. Regresi linier sederhana pengaruh kompetensi profesional Guru Akidah
Akhlak terhadap prestasi belajar siswa di MTs Darul Huda Wonodadi
Blitar.
Tabel 4.28
Model Summary
Model

R

R Square

Adjusted R
Square
.357

1
.601a
.361
a. Predictors: (Constant), X4

Std. Error of
the Estimate
4.028

Tabel 4.29
ANOVAa
Model

Sum of
Squares
1292.778
2287.880
3580.657

Regression
1
Residual
Total
a. Dependent Variable: Y
b. Predictors: (Constant), X4

df

Mean Square
1
141
142

1292.778
16.226

F
79.673

Sig.
.000b

Dengan mencermati tabel di atas dapat diinterpretasikan sebagai
berikut:

111

1) Dari tabel model Summary, nilai R2 = 0.361, artinya variabel bebas
kompetensi profesional mampu menerangkan atau memprediksi nilai
variabel terikat prestasi belajar sebesar 36%. Sisanya sebesar 64%
diterangkan oleh faktor-faktor lain di luar regresi. Berdasarkan output
di atas juga diperoleh nilai R sebesar 0.601. Maka dapat disimpulkan
bahwa terjadi hubungan yang kuat antara kompetensi profesional
terhadap prestasi belajar siswa.
2) Pada tabel ANOVA di atas diperoleh nilai Fhitung = 79.673, nilai Fhitung
akan dibandingkan dengan Ftabel. Nilai Ftabel dengan dfreg = 1 dan dfres=
141 adalah 3.92 pada taraf 5%. Untuk mengambil keputusan
didasarkan pada kriteria pengujian dibawah ini:
Jika Fhitung < Ftabel maka Ho diterima
Jika Fhitung > Ftabel maka Ho ditolak
Pada tabel ANOVA nilai uji signifikansi sebesar 0.000.
Pengujian dilakukan dengan menggunakan kriteria sig dengan
ketentuan sebagai berikut: Jika angka signifikansi penelitian < 0.05 Ha
diterima dan Ho ditolak. Jika signifikansi > 0.05 Ha ditolak dan Ho
diterima.
Berdasarkan penjelasan di atas maka 79.673 > 3.92 pada taraf
5% dan nilai signifikansi 0.000 < 0.05, sehingga Ho ditolak dan Ha
diterima. Artinya terdapat pengaruh yang signifikan antara kompetensi
profesional Guru Akidah Akhlak terhadap prestasi belajar siswa di
MTs Darul Huda Wonodadi Blitar.

112

2. Regresi Ganda
a. Analisis regresi ganda pengaruh kompetensi guru Akidah Akhlak
terhadap prestasi belajar siswa di MTs Darul Wonodadi Blitar.
Tabel 4.30
Model Summary
Model

R

R Square

Adjusted R
Square
1
.609a
.371
.353
a. Predictors: (Constant), X4, X2, X3, X1

Std. Error of
the Estimate
4.039

Tabel 4.31
ANOVAa
Model

Sum of
Squares
1329.105
2251.552
3580.657

df

Regression
1
Residual
Total
a. Dependent Variable: Y
b. Predictors: (Constant), X4, X2, X3, X1

Mean Square
4
138
142

332.276
16.316

F
20.366

Sig.
.000b

Tabel 4.32
Coefficientsa
Model

Unstandardized Coefficients

(Constant)
X1
1
X2
X3
X4
a. Dependent Variable: Y

B
53.955
-.139
.140
.030
1.225

Std. Error
3.666
.108
.109
.061
.148

Standardized
Coefficients
Beta
-.258
.259
.037
.601

T
14.717
-1.285
1.286
.493
8.274

Sig.
.000
.201
.200
.623
.000

Dengan mencermati tabel di atas dapat diinterpretasikan sebagai
berikut:
1) Dari tabel model tabel model Summary, nilai R2 = 0.371, artinya
variabel bebas kompetensi pedagogik, kompetensi kepribadian,

113

kompetensi sosial dan kompetensi professional mampu menerangkan
atau memprediksi nilai variabel terikat prestasi belajar siswa sebesar
37%. Sisanya sebesar 63% diteragkan oleh faktor-faktor lain diluar
regresi. Berdasarkan output di atas juga diperoleh angka R sebesar
0,609. Maka dapat disimpulkan bahwa terjadi hubungan yang kuat
antara kompetensi pedagogik, kompetensi kepribadian, kompetensi
sosial dan kompetensi professional terhadap prestasi belajar siswa.
2) Pada tabel ANOVA di atas diperoleh nilai Fhitung = 20.366, nilai Fhitung
akan dibandingkan dengan Ftabel. Nilai Ftabel dengan dfreg = 4 dan dfres=
138 adalah 3.92 pada taraf 5%. Untuk mengambil

keputusan

didasarkan pada kriteria pengujian dibawah ini:
Jika Fhitung < Ftabel maka Ho diterima
Jika Fhitung > Ftabel maka Ho ditolak
Pada tabel ANOVA nilai uji signifikansi sebesar 0.000.
Pengujian dilakukan dengan menggunakan kriteria sig dengan
ketentuan sebagai berikut: Jika angka signifikansi penelitian < 0.05 Ha
diterima dan Ho ditolak. Jika signifikansi > 0.05 Ha ditolak dan Ho
diterima.
Berdasarkan penjelasan di atas maka 20.366 > 3.92 pada taraf
5% dan nilai signifikansi 0.000 < 0.05, sehingga Ho ditolak dan Ha
diterima. Artinya terdapat pengaruh yang signifikan antara kompetensi
Guru Akidah Akhlak terhadap prestasi belajar siswa di MTs Darul
Huda Wonodadi Blitar.

114

Tabel 4.33
Hasil Uji Hipotesis
No.

Variabel

Fhitung

Ftabel

Sig.

Keterangan

1.

Kompetensi Pedagogik terhadap
Prestasi Belajar (X1-Y)
Kompetensi Kepribadian terhadap
Prestasi Belajar (X2-Y)
Kompetensi Sosial terhadap Prestasi
Belajar (X3-Y)
Kompetensi Profesional terhadap
Prestasi Belajar (X4-Y)
Kompetensi Guru terhadap Prestasi
Belajar (X4-Y)

4.567

3.92

0.034

5.029

3.92

0.026

7.217

3.92

0.008

79.673 3.92

0.000

20.366 3.92

0.000

Ha diterima
dan H0 ditolak
Ha diterima
dan H0 ditolak
Ha diterima
dan H0 ditolak
Ha diterima
dan H0 ditolak
Ha diterima
dan H0 ditolak

2.
3.
4.
5.

3) Sumbangan Relatif (SR) dan Sumbangan Efektif (SE)
Sumbangan relatif dan sumbangan efektif untuk melihat
besarnya sumbangan yang diberikan oleh masing-masing variabel
kompetensi pedagogik, kompetensi kepribadian, kompetensi sosial
dan kompetensi profesional Guru Akidah Akidah Akhlak terhadap
prestasi belajar siswa di MTs Darul Huda Wonodadi Blitar.
SRx1 =

(∑

)

× 100%

SRx2 =

(∑

)

× 100%

SRx3 =

(∑

)

× 100%

SRx4 =

(∑

)

× 100%

SEx1 = (SRx1) (R2)
SEx2 = (SRx2) (R2)
SEx3 = (SRx3) (R2)
SEx4 = (SRx4) (R2)

115

.

SRx1 =

×(

= -12.28%
.

SRx2 =

.

.

× .
.

= 2.21%
SRx4 =

.

× .

= 12.83%
SRx3 =

.

.

× .

= 97.24%

.

)

× 100%

× 100%

× 100%

× 100%

SEx1 = -0.1228 × 0.37
= -4.54%
SEx2 = 0.1283 × 0.37
= 4,75%
SEx3 = 0.0221 × 0.37
= 0.82%
SEx4 = 0.9724 × 0.37
= 35.98%
Berdasarkan hasil perhitungan SE dan SR di atas dapat disajikan
dalam tabel belrikut:

116

Tabel 4.34
Sumbangan Relatif Kompetensi Guru terhadap Prestasi Belajar
Variabel Independen
Kompetensi Pedagogik
Kompetensi Kepribadian
Kompetensi Sosial
Kompetensi Profesional
Jumlah

Sumbannga
Relatif (SR)
-12.28%
12.83%
2.21%
97.24%
100%

Tabel 4.35
Sumbangan Efektif Kompetensi Guru terhadap Prestasi Belajar
Variabel Independen
Kompetensi Pedagogik
Kompetensi Kepribadian
Kompetensi Sosial
Kompetensi Profesional
Jumlah

Sumbannga
Efektif (SE)
-4.54%
4.75%
0.82%
35.98%
37.01%

Hasil perhitungan sumbangan relatif dan sumbangan efektif
dapat ditarik kesimpulan bahwa kompetensi profesional Guru Akidah
Akhlak memiliki pengaruh paling besar terhadap prestasi belajar siswa
dibandingkan kompetensi yang lain.

Dokumen yang terkait

PENGARUH KOMPETENSI GURU AKIDAH AKHLAK TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA DI MTs DARUL HUDA WONODADI BLITAR - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

0 0 6

PENGARUH KOMPETENSI GURU AKIDAH AKHLAK TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA DI MTs DARUL HUDA WONODADI BLITAR - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

0 4 6

PENGARUH KOMPETENSI GURU AKIDAH AKHLAK TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA DI MTs DARUL HUDA WONODADI BLITAR - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

0 0 4

PENGARUH KOMPETENSI GURU AKIDAH AKHLAK TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA DI MTs DARUL HUDA WONODADI BLITAR - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

0 0 16

PENGARUH KOMPETENSI GURU AKIDAH AKHLAK TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA DI MTs DARUL HUDA WONODADI BLITAR - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

0 0 44

PENGARUH KOMPETENSI GURU AKIDAH AKHLAK TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA DI MTs DARUL HUDA WONODADI BLITAR - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

0 0 22

PENGARUH KOMPETENSI GURU AKIDAH AKHLAK TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA DI MTs DARUL HUDA WONODADI BLITAR - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

0 0 10

PENGARUH KOMPETENSI GURU AKIDAH AKHLAK TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA DI MTs DARUL HUDA WONODADI BLITAR - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

0 0 3

PENGARUH KOMPETENSI GURU AKIDAH AKHLAK TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA DI MTs DARUL HUDA WONODADI BLITAR - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

0 0 4

PENGARUH KOMPETENSI PERSONAL (KEPRIBADIAN) GURU TERHADAP MINAT BELAJAR SISWA DI MA DARUL HUDA WONODADI BLITAR - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

0 0 2