STUDI TENTANG PRAKTIK HIGIENE, SANITASI LINGKUNGAN DAN DUKUNGAN KELUARGA PENDERITA TB BTA POSITIF Studi Tentang Praktik Higiene, Sanitasi Lingkungan Dan Dukungan Keluarga Penderita TB BTA Positif Dan TB BTA Negatif Di Wilayah Kerja Puskesmas Ngemplak Kab

STUDI TENTANG PRAKTIK HIGIENE, SANITASI LINGKUNGAN
DAN DUKUNGAN KELUARGA PENDERITA TB BTA POSITIF
DAN TB BTA NEGATIF DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS
NGEMPLAK KABUPATEN BOYOLALI

Skripsi ini disusun untuk memenuhi salah satu syarat
memperoleh ijazah S1 Kesehatan Masyarakat

Disusun oleh:
DAIM ALFIATUN NADHIROH
J410090031

PROGRAM STUDI KESEHATAN MASYARAKAT
FAKULTAS ILMU KESEHATAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
2013

STUDI TENTANG PRAKTIK HIGIENE, SANITASI LINGKUNGAN
DAN DUKUNGAN KELUARGA PENDERITA TB BTA POSITIF
DAN TB BTA NEGATIF DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS
NGEMPLAK KABUPATEN BOYOLALI


Skripsi ini Disusun guna Memenuhi Salah Satu Syarat
Memperoleh Ijazah S1 Kesehatan Masyarakat

Disusun Oleh:
DAIM ALFIATUN NADHIROH
J 410 090 031

PROGRAM STUDI KESEHATAN MASYARAKAT
FAKULTAS ILMU KESEHATAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
2013

ABSTRAK
DAIM ALFIATUN NADHIROH (J410090031)
STUDI TENTANG PRAKTIK HIGIENE, SANITASI LINGKUNGAN DAN
DUKUNGAN KELUARGA PENDERITA TB TBA POSITIF DAN TB BTA
NEGATIF DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS NGEMPLAK KABUPATEN
BOYOLALI
xv + 63 + 36

Tuberkolusis (TB) merupakan penyakit menular yang disebabkan oleh
infeksi bakteri Mycobacterium tuberculosis. Penelitian ini bertujuan untuk
menjelaskan perbedaan praktik higiene, sanitasi lingkungan dan dukungan
keluarga penderita TB BTA positif dan TB BTA negatif. Penelitian ini merupakan
penelitian kualitatif. Penelitian dilakukan pada bulan September 2013 bertempat
di wilayah kerja Puskesmas Ngemplak Kabupaten Boyolali. Sampel pada
penelitian ini yaitu 8 penderita TB BTA positif dan 8 penderita TB BTA negatif.
Model analisis data yaitu fenomenologi menggunakan teknik triangulasi. Hasil
penelitian menjelaskan bahwa praktik higiene, dukungan keluarga dalam PMO,
serta sanitasi lingkungan pada luas ventilasi rumah penderita TB BTA positif
lebih baik dari pada penderita TB BTA negatif; sanitasi lingkungan pada
kepadatan penghuni rumah; jenis lantai rumah, jenis dinding rumah, memenuhi
syarat rumah sehat, dan dukungan keluarga dalam pengobatan sudah baik.
Kata kunci: praktik higiene, sanitasi lingkungan, dukungan keluarga, TB BTA
positif dan TB BTA negatif, Kualitatif
Kepustakaan: 46, 1987-2013
Surakarta,

November 2013


Pembimbing I

Pembimbing II

Noor alis Setiyadi, SKM, MKM
NIK. 1043

Farid Setyo Nugroho, SKM
NIK:

Mengetahui,
Ketua Program Studi Kesehatan Masyarakat

Yuli Kusumawati, SKM, M.Kes(Epid)
NIK. 863

Daim Alfiatun Nadhiroh J 410 090 031
A Study On Hygiene Practice, Enveironmental Sanitation and Family Support of
TB BTA Possitive and TB BTA Negative Patients in the Work Area of Ngemplak
Local Goverment Clinic, Boyolali Regerency

ABSTRACT
Tuberculosis (TB) is a kind of communicable disease that is caused by
Mycobacterium Tuberculosis bacterial infection. This research aims to explain
the difference between hygiene practice, environmental sanitation, and family
support of TB BTA possitive and TB BTA negative patients. This is a qualitative
research. The research was conducted on September 2013 in the work area of
Ngemplak local goverment clinic, Boyolali regency. The sample of the research
are using 8 patients of TB BTA possitive and also 8 patients of TB BTA negative.
The data analysis model is phenomenology which is using triangulation
technique. The result shows that hygiene practice, family support in PMO, and
also environmental sanitation on house ventilation wide of TB BTA possitive
patients is better than TB BTA negative patients; environmental sanitation on the
density of house occupant; kinds of floor, kinds of wall, qualify on healthy home
requirement, and family support on healing are well.
Keywords: hygiene practice, environmental sanitation, family support, TB BTA
possitive and TB BTA negative, qualitative

PER}I'YATAAN PERSETUJUAI\

Skripsi dengan judul:


STT]DI TENTANG PRAKTIK HIGIENE, SA\IITASI LINGKUNGAN
DAN DUKUNGAN KELUARGA PENDERITA TB BTA POSITIF
DAN TB BTA NEGATIF DI WILAYAII KERJA PUSKESMAS
NGEMPLAK KABUPATEN BOYOLALI

DisusunOleh :DaimAlfiatunNadhiroh

NIM

: J 410 090 031

Telah kami setujui untuk dipertahankan di hadapan Tim Penguji Skripsi Program
Studi Kesehatan Masyarakat Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas
Muhammadiyah Surakarta.

Surakarta,

Pembimbing II


Pembimbing I

Noor Alis Setiyadi. SKM.

NIP.

Oktober 2013

MKM

Farid Setyo Nugroho. SKM

1043

NIK.

11

HALAMAN PENGESAHAN


Skripsi dengan judul:

STUDI TENTANG PRAKTIK HYGIENE, SANITASI LINGKUNGAN
DAN DUKUNGAN KELUARGA PENDERITA TB BTA POSITIF
DAN TB BTA NEGATIF DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS
NGEMPLAK KABUPATEN BOYOLALtr
DisusunOleh

: Daim

NIM

: J 410 090 031

AlfiatunNadhiroh

Telah k*mi setujui untuk dipertahankan di hadapan Tim Penguji Skripsi Program
Kesehatan Universitas
Studi Kesehatan Masyarakat Fakultas


Itmu

Muhammadiyah Surakarta pada tanggal 11 Novernber 2013 dan telah diperbaiki
sesuai dengan rnasukan Tim kguii"

SurakartaKetua

Penguji

:

Noor AIis Setiyadi, SKM, M.KM

Anggota Penguji

I

:

Yuli Kusumawali, SKM, M.Kes (Epid)


Anggota Penguji

II

:

Tri Puji Kurniawan, SKM, M.Kes

Mengesahkan,

F
Universitas

Dekan
llmu Kesehatan
uhammadiyah Surakarta

M.Kes


11

November 2013

itw,

PER}TYATAAI\

Dengan ini saya menyatakan bahwa skripsi ini adalah hasil pekerjaan saya sendiri

dan di dalamnya tidak terdapat karya yang pemah diajukan untuk memperoleh

gelar kesarjanaan

di

suatu perguruan tinggi dan lembaga pendidikan lainnya.

Pengetahuan yang diperoleh dari hasil penerbiatan maupun yang belum/tidak


diterbitkan sumbernya dijelaskan di dalam tulisan dan daftar pustaka.

Surakarta, November 2013

o/dffiDaim AlfiatunNadhiroh

lv

BIODATA

Nama

: Daim Alfiatun Nadhiroh

Tempat/Tanggal Lahir

: Mukomuko, 6 Desember 1991

Jenis Kelamin

: Perempuan

Agama

: Islam

Alamat

: Padang Gading, RT I/RW I Kecamatan Sungai
Rumbai Kabupaten Mukomuko Bengkulu

Riwayat Pendidikan

:
1.
2.
3.
4.

Lulusan SDN Mekarsari tahun 2003
Luusan SMPN 02 Gajah Mati tahun 2006
Lulusan MAN 1 Ipuh tahun 2009
Menempuh pendidikan di Program Studi
kesehatan Masyarakat FIK UMS sejak tahun
2009

Email

: Alfya.Q@gmail.com

Contac person

:085229074951

v

MOTTO

“Keyakinan menentukan kejayaan. Kejayaan akan menentukan kebahagiaan."

“Sebesar apapun ruang yang diberikan Allah pada kita, akan terasa sempit jika
tanpa perjuangan dan doa”

“Bila banyak pejuang yang rela mati demi kemerdekaan, maka kita harus
berjuang demi kesuksesan, dan kebahagiaan dengan ridho-Nya”

“Bacalah, dan Tuhanmulah yang maha mulia. Yang mengajarkan (manusia)
dengan pena. Dan mengajarkan manusia apa yang tidak diketahuinya.”
(Al-‘Alaq: 3-5)

vi

PERSEMBAHAN
Dengan rasa syukur

dan terima kasih sebanyak banyaknya, skiripsi ini ku

persembahkan untuk:
¾ Ibu dan almarhum Ayahku tersayang, terima kasih atas doanya, dukungan, dan
motivasi yang telah kalian berikan.
¾ Kakak ku tersayang M. Abdul Azis dan adik ku M. Farid Khakim yang selalu
menjadi semangat.

vii

KATA PENGANTAR

Alhamdulillah, segala puji bagi Allah SWT, Rabb semesta alam, pencipta
langit, bumi, dan segala isinya. Hanya dengan petujuk dan karunia Allah, skripsi
yang berjudul “Studi Tentang Praktik Higiene, Sanitasi Lingkungan dan
Dukungan Keluarga Penderita TB BTA positif dan TB BTA negatif di
Wilayah Kerja Puskesmas Ngemplak Kabupaten Boyolali” ini dapat
diselesaikan.
Skripsi ini disusun sebagai salah satu persyaratan dalam menempuh mata
kuliah skripsi di Program Studi kesehatan masyarakat Fakultas Ilmu Kesehatan
Universitas Muhammadiyah Surakarta.Dalam menyusun skripsi ini, banyak pihak
yang membantu penulis mulai dari awal hingga selesainya penelitian ini.Oleh
karena itu, tidak lupa peneliti mengucapkan terima kasih kepada :
1.

Prof. Drs. Bambang Setiaji selaku rector Universitas Muhammadiyah
Surakarta.

2.

Bapak Arif Widodo, A.Kep. M. Kes selaku Dekan Fakultas Ilmu Kesehatan
Universitas Muhammadiyah Surakarta.

3.

Ibu Yuli Kusumawati, SKM, M.Kes (Epid) sebagai Ketua Program Studi
Ilmu Kesehatan

Masyarakat Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas

Muhammadiyah Surakarta.
4.

Bapak Noor Alis Setiyadi, SKM,. MKM selaku Dosen Pembimbing I, atas
segala perhatian, bimbingan, dan saran yang diberikan selama penyusunan
skripsi ini.

viii

5.

Bapak Farid Setyo Nugroho sebagai Pembimbing II, atas segala perhatian,
bimbingan dan saran yang diberikan selama penyusunan skripsi ini.

6.

dr.Ony Hardoko, selaku Kepala Puskesmas Ngemplak, Kecamatan
Ngemplak, Kabupaten Boyolali, yang telah memberikan ijin penelitian ini.

7.

Ibu Suprihatin selaku sekertaris puskesmas yang menyempatkan waktu
untuk membantu memperlancar penelitian.

8.

Spesial untuk Ibu dan almarhum Ayahku tercinta, terimakasih atas segala
dukungan baik moral, materi dan do’anya.

9.

Kakak dan adikku tersayang M. Abdul Azis dan M. Farid Khakim yang
telah memberi semangat dan motivasi selama penulisan skripsi ini.

10. Reko Saputra yang selalu memberi semangat dan do’a selama ini.
11. Sahabatku Wulan, Tia, Wahyu, Zaima dan teman-teman peminatan
epidemiolongi angkatan 2009.
12. Sepupuku tersayang Atik dan Esti yang menemani hari-hari dengan senyum.
13. Semua pihak yang tidak dapat peneliti sebutkan satu persatu, terima kasih
atas dukungannya dalam penyelesaian penelitian ini.
Peneliti menyadari bahwa dalam penyusunan skripsi ini masih terdapat banyak
kekurangan.
Surakarta,

November 2013
Penulis

ix

DAFTAR ISI
HALAMAN JUDUL...................................................................................
ABSTRAK
ABSTRACT
PERNYATAAN PERSETUJUAN .............................................................
HALAMAN PENGESAHAN.....................................................................
PERNYATAAN..........................................................................................
BIODATA ...................................................................................................
KATA PENGANTAR ................................................................................
DAFTAR ISI ...............................................................................................
DAFTAR TABEL .......................................................................................
DAFTAR GAMBAR ..................................................................................
DAFTAR LAMPIRAN ...............................................................................
DAFTAR SINGKATAN ............................................................................

ii
iii
iv
v
viii
x
xi
xii
xiii
xv

BAB I. PENDAHULUAN
A. Latar Belakang .........................................................................
B. Rumusan Masalah ....................................................................
C. Tujuan Penelitian .....................................................................
D. Manfaat Penelitian ...................................................................

1
4
4
5

BAB II.TINJAUAN PUSTAKA
A. Tuberkulosis ............................................................................
1. Definisi ..............................................................................
2. Tanda dan Gejala TB .......................................................
3. Cara Penyebaran................................................................
4. Masa Inkubasi ..................................................................
5. Praktik Higiene ................................................................
6. Sanitasi Lingkungan ..........................................................
B. Dukungan Keluarga ..............................................................
C. Kerangka Teori ......................................................................

7
7
8
9
9
9
12
15
17

BAB III. METODE PENELITIAN
A. Jenis Penelitian .......................................................................
B. Subjek Penelitian ....................................................................
C. Waktu dan Tempat Penelitian ..................................................
D. Populasi dan Sampel ...............................................................
E. Definisi Konsep ......................................................................
F. Pengumpulan Data ...................................................................
G. Langkah – langkah Penelitian .................................................
H. Analisis Data ............................................................................

18
18
18
19
19
20
22
23

BAB IV. HASIL PENELITIAN
A. Gambaran Umum ...................................................................

24

x

i

B. Karakteristik Informan ...........................................................
C. Praktik Higiene antara TB BTA positif
dan TB BTA negatit ...............................................................
1. Praktik Higiene dalam Menggunakan Masker ..................
2. Praktik Higiene dalam Membuang Dahak ........................
D. Sanitasi Lingkungan Antara TB BTA
positif dan TB bTA negatif ....................................................
1. Jenis Lantai Rumah ..........................................................
2. Jenis Dinding Rumah .......................................................
3. Kepadatan Hunian .............................................................
4. Luas Ventilasi ..................................................................
E. Dukungan Keluarga antara TB BTA
positif dan TB BTA negatif ..................................................
1. Dukungan Keluarga TB dalam Pengobatan .....................
2. Dukungan Keluarga TB dalam PMO ...............................

25
29
29
31
33
33
34
34
35
35
35
37

BAB V. PEMBAHASAN
A. Karakteristik Informan ..........................................................
B. Praktik Higiene antara TB BTA positif
dan TB BTA negative ...........................................................
1. Praktik Higiene dalam Menggunakan Masker .................
2. Praktik Higiene dalam Membuang Dahak .......................
C. Sanitasi Lingkungan Antara TB BTA
positif dan TB bTA negatif ....................................................
1. Jenis Lantai Rumah ..........................................................
2. Jenis Dinding Rumah .......................................................
3. Kepadatan Hunian .............................................................
4. Luas Ventilasi ..................................................................
D. Gambaran Dukungan Keluarga antara TB BTA
positif dan TB BTA negatif ..................................................
1. Dukungan Keluarga TB dalam Pengobatan ....................
2. Dukungan Keluarga TB dalam PMO ..............................
BAB VI. KESIMPULAN DAN SARAN
A. Kesimpulan ..............................................................................
B. Saran ........................................................................................
DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN

xi

40
47
47
49
51
51
53
54
55
56
56
57
61
62

DAFTAR TABEL
Tabel

Halaman

1.

Karakteristik Umur ..............................................................................

24

2.

Karakteristik Jenis Pekerjaan Informan TB.........................................

25

3.

Karakteristik Pendidikan Informan TB ...............................................

25

4.

Presentase Perilaku dalam Menggunakan Masker ...............................

30

5.

Presentase Perilaku Membuang Dahak ...............................................

32

6.

Jenis Lantai Rumah ............................................................................

32

7.

Jenis Dinding Rumah ..........................................................................

33

8.

Kepadatan Hunian Rumah ..................................................................

33

9.

Luas Ventilasi .....................................................................................

34

10. Presentase Dukungan Keluarga Informan dalam Pengobatan ............

36

11. Presentase Dukungan Keluarga dalam PMO ......................................

38

xii

DAFTAR GAMBAR
Gambar

Halaman

1. Kerangka Teori ....................................................................................

17

2. Peta Wilayah Kecamatan Ngemplak....................................................

23

xiii

DAFTAR LAMPIRAN

1. Surat Izin Penelitian
2. Pedoman wawancara
3. Hasil wawancara
4. Dokumentasi

xiv

DAFTAR SINGKATAN

DKK

: Dinas Kesehatan Kabupaten

Depkes RI

: Departemen Kesehatan Republik Indonesia

Dinkes

: Dinas Kesehatan

Kemenkes

: Kementerian kesehatan

OAT

: Obat Anti Tuberkulosis

PMO

: Pemantauan Menelan Obat

Puskesmas

: Pusat kesehatan masyarakat

WHO

: World Health Organization

 

xv

Dokumen yang terkait

Perilaku penderita TB Paru Positif Dalam Upaya Pencegahan Penularan Tuberkulosis Pada Keluarga di Kecamatan Pandan Kabupaten Tapanuli Tengah

35 163 127

Faktor-Faktor Risiko Penularan TB Paru pada Keluarga yang Tinggal Serumah di Kabupaten Aceh Timur

3 68 135

Kesadaran Penderita Tuberkulosis (TB) Paru Terhadap Pengobatan Secara Tuntas Di Puskesmas Glugur Darat.

1 56 69

Kejadian Tuberkulosis Pada Anggota Keluarga Yang Tinggal Serumah Dengan Penderita TB Paru BTA Positif

2 50 65

STUDI KEJADIAN TB BTA POSITIF DITINJAU DARI ASPEK PENGETAHUAN, SIKAP DAN LINGKUNGAN DI WILAYAH KERJA Studi Kejadian TB BTA Positif Ditinjau dari Aspek Pengetahuan, Sikap dan Lingkungan di Wilayah Kerja Puskesmas Banyuanyar Kota Surakarta.

0 1 16

STUDI KEJADIAN TB BTA POSITIF DITINJAU DARI ASPEK PENGETAHUAN, SIKAP DAN LINGKUNGAN DI WILAYAH KERJA Studi Kejadian TB BTA Positif Ditinjau dari Aspek Pengetahuan, Sikap dan Lingkungan di Wilayah Kerja Puskesmas Banyuanyar Kota Surakarta.

0 2 18

PENDAHULUAN Studi Tentang Praktik Higiene, Sanitasi Lingkungan Dan Dukungan Keluarga Penderita TB BTA Positif Dan TB BTA Negatif Di Wilayah Kerja Puskesmas Ngemplak Kabupaten Boyolali.

0 2 6

DAFTAR PUSTAKA Studi Tentang Praktik Higiene, Sanitasi Lingkungan Dan Dukungan Keluarga Penderita TB BTA Positif Dan TB BTA Negatif Di Wilayah Kerja Puskesmas Ngemplak Kabupaten Boyolali.

0 1 5

STUDI TENTANG PRAKTIK HIGIENE, SANITASI LINGKUNGAN DAN DUKUNGAN KELUARGA PENDERITA TB BTA POSITIF Studi Tentang Praktik Higiene, Sanitasi Lingkungan Dan Dukungan Keluarga Penderita TB BTA Positif Dan TB BTA Negatif Di Wilayah Kerja Puskesmas Ngemplak Kab

0 3 17

HUBUNGAN KONDISI LINGKUNGAN FISIK RUMAH DAN KONTAK SERUMAH DENGAN PENDERITA TB DENGAN KEJADIAN TB PARU BTA POSITIF

0 1 61