Gambaran Gaya Hidup Pada Penderita Osteoartritis Yang Berobat Jalan Di Poliklinik Reumatologi Rsud Dr. Pirngadi Medan Tahun 2014

  

GAMBARAN GAYA HIDUP PADA PENDERITA

OSTEOARTRITIS YANG BEROBAT JALAN

DI POLIKLINIK REUMATOLOGI

RSUD DR. PIRNGADI MEDAN

TAHUN 2014

“Karya Tulis Ilmiah ini diajukan sebagai salah satu syarat untuk

memperoleh kelulusan Sarjana Kedokteran”

  

OLEH :

SIRI GANESAN CHANDRAN

110100473

  

FAKULTAS KEDOKTERAN

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

MEDAN

  GAMBARAN GAYA HIDUP PADA PENDERITA OSTEOARTRITIS YANG BEROBAT JALAN DI POLIKLINIK REUMATOLOGI RSUD DR. PIRNGADI MEDAN TAHUN 2014 KARYA TULIS ILMIAH OLEH : SIRI GANESAN CHANDRAN 110100473

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

  

ABSTRAK

Latar belakang : Osteoartritis adalah jenis artritis yang paling sering ditemukan.

  Osteoartritis disebabkan oleh kerusakan dan hilangnya tulang rawan dari satu atau lebih sendi. Disebut juga penyakit sendi degeneratif. Osteoartritis dapat dibagi kepada dua yaitu primer dan sekunder. Gejala yang menonjol adalah adanya nyeri sendi. Pada pemeriksaan fisik didapatkan keterbatasan dalam pergerakan, krepitasi dan pembengkakan sendi.

  

Tujuan penelitian : Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan gambaran gaya

hidup pada penderita OA berobat jalan di Poliklinik Reumatologi, RSUD Dr.

  Pirngadi, Medan pada tahun 2014.

  

Metode : Penelitian ini bersifat deskriptif dimana tiap subjek hanya diobservasi

  satu kali. Penelitian dilakukan pada bulan September sampai dengan Nopember 2014 dengan jumlah sampel 100 responden.

  

Hasil penelitian dan kesimpulan : Hasil penelitian menunjukkan bahwa

  responden sebagian besar bekerja sebagai wiraswasta (38%), pekerjaan dan aktifitas banyak yang melibatkan gerakan lutut juga merupakan salah satu penyebab OA pada lutut. Responden mempunyai kebiasaan merokok sebesar 63%. Pasien dengan OA lutut yang merokok kehilangan tulang rawan lebih besar dan memiliki nyeri lutut lebih parah dibanding pasien yang tidak merokok. Respoden tidak mengkonsumsi makanan/minuman yang mengandung vit.D sebanyak 56%, tingkat asupan rendah dan serum rendah vitamin D mengakibatkan peningkatan resiko perkembangan OA. Sebagian besar responden tidak melakukan kegiatan olah raga (54%). Olah raga penting untuk menjaga berbagai macam gerakan pada lutut, meningkatkan kekuatan dan menjaga fungsi sendi.

  Kata kunci : Osteoartritis, penyakit sendi, gaya hidup

  

ABSTRACT

Background : Osteoarthritis is a type of arthritis that most often obtained.

  

Osteoarthritis is caused by damage and loss of cartilage of one or more joints.

Also called degenerative joint disease. There are two types of osteoarthritis,

primary and secondary. Prominent symptom is the presence of joint pain. On

physical examination found limitations in movement, crepitation and swelling of

joints.

  

Research purpose : This study aims to determine overview lifestyle in patients

with osteoarthritis of the outpatient clinic of Rheumatology at Hospital Dr.

  Pirngadi Medan 2014.

  

Methode : This study is a descriptive study in which each subject is observed only

one time with consecutive sampling technique. The study involved 100 patients

with knee pain complaints that come to the Rheumatology Clinic Hospital Dr.

  Pirngadi field in 2014.

  

Result and conclusion : The results showed that the respondents mostly work as

self-employed (38%), jobs and activities that involve knee movement is also one of

the causes of OA. Respondents mostly have habit of smoking by 63%. Patients

with knee OA who smoke have more severe lose cartilage than patients who did

not smoke. Respondents do not consume food / beverage containing vit.D much as

56%, a low intake levels and low serum vitamin D lead to increased risk of

developing OA. Most respondents not conduct sports activities (54%). Exercise is

important to maintain a wide range of motion in the knee, increase strength and

maintain joint function.

  Keywords : Osteoarthritis, joint disease, lifestyle

KATA PENGANTAR

  Puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa sehingga penulis dapat menyelesaikan karya tulis ilmiah ini, sebagai salah satu syarat untuk memperoleh kelulusan sebagai sarjana kedokteran program studi Pendidikan Dokter Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara.

  Karya tulis ilmiah ini berjudul “Gambaran Gaya Hidup pada Penderita Osteoartritis yang berobat jalan di Poliklinik Reumatologi RSUD Dr. Pirngadi Medan tahun 2014”. Dalam penyelesaian penulisan karya tulis ilmiah ini, penulis telah banyak menerima bantuan dari berbagai pihak. Untuk itu penulis ingin menyampaikan ucapan rasa terima kasih kepada : 1.

  Bapak Prof.dr.Gontar Alamsyah Siregar, Sp.PD-KGEH, selaku dekan FK USU.

  2. dr. Ameliana Purba, Sp.PD, selaku Dosen Pembimbing, yang telah banyak memberikan arahan dan masukan kepada penulis, sehingga karya tulis ilmiah ini dapat diselesaikan dengan baik dan sempurna.

  3. dr. Khairul P. Surbakti, Sp.S. & dr. Surya Dharma Hamidah, Sp.KK selaku

  Dosen Penguji yang telah banyak membantu penulis menyelesaikan karya tulis ilmiah ini.

  4. Seluruh staf pengajar Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara terutamanya dari Ilmu Kedokteran Komunitas (IKK) yang telah memberikan banyak ilmu pengetahuan kepada peneliti selama masa pendidikan dan penyelesaian karya tulis ilmiah ini.

  5. Seluruh staf Rumah Sakit Umum Daerah Dr. Pirngadi, Medan.

  6. Kedua orang tua penulis, Chandran dan Krishnammal, yang tiada bosan mendoakan dan memberikan semangat dan merupakan sumber inspirasi dan dorongan kepada penulis untuk menyelesaikan karya tulis ilmiah serta pendidikan kedokteran di Universitas Sumatera Utara.

  7. Teman sejawat Nabihah binti Mohd. Isa atas masukan dan bantuannya dalam

8. Serta semua pihak baik langsung maupun tidak langsung yang telah memberikan bantuan dalam penulisan karya tulis ilmiah ini.

  Kepada semua pihak tersebut, penulis ucapkan terima kasih. Semoga Tuhan Yang Maha Esa selalu membalas semua kebaikan yang selama ini diberikan kepada penulis dan melimpahkan rahmat-Nya.

  Penulis menyadari bahwa karya tulis ilmiah ini masih jauh dari sempurna, untuk itu penulis mengharapkan masukan berupa kritik dan saran yang membangun demi kesempurnaan karya tulis ilmiah ini. Semoga karya tulis ilmiah ini dapat berguna bagi kita semua.

  Medan, 21 Mei 2014 Penulis,

  Siri Ganesan Chandran NIM: 110100473

  

DAFTAR ISI

Halaman

LEMBAR PERSETUJUAN .................................................................... i

ABSTRAK ................................................................................................. ii

ABSTRACT ............................................................................................... iii

KATA PENGANTAR ............................................................................... iv

DAFTAR ISI .............................................................................................. vi

DAFTAR TABEL ..................................................................................... viii

DAFTAR GAMBAR ................................................................................. x

DAFTAR LAMPIRAN ............................................................................. xi

BAB 1 PENDAHULUAN ......................................................................

  12 2.9. Gaya Hidup dan Osteoartritis. .............................................

  20 4.6. Pengolahan dan Analisa Data .............................................

  18 4.5 Teknik Pengumpulan Data .................................................

  18 4.3. Populasi dan Sampel ...........................................................

  18 4.2. Lokasi dan Waktu Penelitian ..............................................

  18 4.1. Jenis Penelitian ....................................................................

  17 BAB 4 METODE PENELITIAN .........................................................

  16 3.4. Alat Ukur .............................................................................

  15 3.3. Cara pengukuran .................................................................

  15 3.2 Definisi Operasional dan variabel .......................................

  15 3.1. Kerangka Konsep Penelitian ...............................................

  13 BAB 3 KERANGKA KONSEP DAN DEFINISI OPERASIONAL .

  10 2.8. Penatalaksanaan Osteoarthritis ............................................

  1 1.1. Latar Belakang ....................................................................

  9 2.7. Tanda dan Gejala Klinis. .....................................................

  6 2.6. Diagnosis Osteoartirits. .......................................................

  6 2.5. Patogenesis Osteoartritis .....................................................

  4 2.4. Klasifikasi Osteoartritis. ......................................................

  4 2.3. Etiologi Osteoartritis............................................................

  4 2.2. Epidemiologi Osteoarthritis .................................................

  4 2.1. Definisi Osteoartritis. ..........................................................

  3 BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA ............................................................

  2 1.4. Manfaat Penelitian ..............................................................

  2 1.3. Tujuan Penelitian ................................................................

  1 1.2. Rumusan Masalah ...............................................................

  22

  

BAB 5 HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN........................ 24

  5.1 Hasil Penelitian....................................................................... 24

  5.2 Pembahasan............................................................................ 32

  

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN................................................. 35

  6.1 Kesimpulan............................................................................ 35

  6.2 Saran...................................................................................... 35

  

DAFTAR PUSTAKA…………………………………………………… 37

  DAFTAR TABEL No Judul Halaman Tabel 2.1. Klasifikasi Osteoartritis ............................................................

  6 Tabel 2.2. Diagnosis Osteoartritis .............................................................

  10 Tabel 4.1. Hasil Uji Validitas dan Reliabilitas .........................................

  21 Tabel 5.1. Distribusi Frekuensi dan Persentase Data Demografi Responden yang meliputi Jenis Kelamin, Usia dan Pendidikan. ...............................................

  23 Tabel 5.2. Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Kebiasaan Merokok ..................................................................

  24 Tabel 5.3. Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Berapa Batang Rokok Dalam Sehari Habiskan ........................

  24 Tabel 5.4. Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Berat Badan ..............................................................................

  25 Tabel 5.5. Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Tinggi Badan ............................................................................

  25 Tabel 5.6. Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Trauma Lutut ............................................................................

  26 Tabel 5.7. Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Operasi pada Sendi Lutut .........................................................

  26 Tabel 5.8. Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Pekerjaan. .................................................................................

  27 Tabel 5.9. Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Berapa Lama Pekerjaan Tersebut Dijalani oleh Pasien ................................................................................

  27 Tabel 5.10. Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Mendorong Objek Berat oleh Pasien .......................................

  28 Tabel 5.11. Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Aktivitas Berat .........................................................................

  28 Tabel 5.12. Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Berapa Kali Melakukan Aktivitas Berat Dalam Sehari ............................................................................

  29 Tabel 5.13. Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Aktivitas Sedang ......................................................................

  29 Tabel 5.14. Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Bagaimana Pasien Tiba di Tempat Pekerjaan ..........................

  29 Tabel 5.15. Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Biasa Melakukan Kegiatan Olahraga .......................................

  30 Tabel 5.16. Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Berapa Kali Seminggu Melakukan Kegiatan Olahraga ...................................................................................

  31 Tabel 5.17. Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan

Tabel 5.18. Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Jenis Olahraga ..........................................................................

  32 Tabel 5.19. Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Berapa Lama Melakukan Olahraga ..........................................

  32 Tabel 5.20. Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Kebiasaan Mengkonsumsi Makanan / Minuman yang Mengandung Vit.D ..........................................................

  33 Tabel 5.21. Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Kebiasaan Mengkonsumsi Makanan yang Mengandung Lemak ................................................................

  34

  

DAFTAR GAMBAR

Nomor Judul Halaman

Gambar 2.1 Osteoartritis .........................................................................

  9 Gambar 3.1 Kerangka Konsep Penelitian ..............................................

  15

Dokumen yang terkait

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah - Pengaruh Return On Assets (Roa), Debt To Equity Ratio (Der) Dan Earning Per Share (Eps) Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Pertambangan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (Bei) Tahun 2010-2013

0 0 9

Pengaruh Return On Assets (Roa), Debt To Equity Ratio (Der) Dan Earning Per Share (Eps) Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Pertambangan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (Bei) Tahun 2010-2013

0 0 11

BAB II LANDASAN TEORI 2.1 Mikrokontroler - Perancangan Dan Pembuatan Alat Monitoring Cairan Infus Dengan Menggunakan Komunikasi Wireless Pada Pc Berbasis Mikrokontroler Atmega 16

0 0 25

Lampiran 1: Deskripsi Bawang MerahVarietas Medan

0 0 18

Tanggap Pembungaan Bawangmerah Terhadap Aplikasi Ga3 Dan Lama Perendaman Di Dataran Tinggi Samosir

0 1 12

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Diabetes Melitus 2.1.1 Definisi Diabetes Melitus - Profil Foto Thoraks Pasien Diabetes Melitus Tipe 2 Dengan Tb Di Rumah Sakit Haji Adam Malik Tahun 2012

0 0 14

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Asma 2.1.1. Definisi Asma - Profil Penderita Asma Dewasa Yang Di Rawat Inap Di RSUP.H.Adam Malik Tahun 2011-2013

0 0 11

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Definisi HIV - Manifestasi Klinis Yang Sering Dijumpai Pada Anak Hiv Di Rsup H. Adam Malik Dari Tahun 2009 Sampai 2013

0 0 11

Manifestasi Klinis Yang Sering Dijumpai Pada Anak Hiv Di Rsup H. Adam Malik Dari Tahun 2009 Sampai 2013

0 0 14

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Definisi OA. - Gambaran Gaya Hidup Pada Penderita Osteoartritis Yang Berobat Jalan Di Poliklinik Reumatologi Rsud Dr. Pirngadi Medan Tahun 2014

0 0 11