PENYELESAIAN WANPRESTASI DALAM PERJANJIAN KREDIT KENDARAAN BERMOTOR PADA PT. BANK SINARMAS, Tbk. CABANG DENPASAR.

SKRIPSI

PENYELESAIAN WANPRESTASI DALAM PERJANJIAN KREDIT
KENDARAAN BERMOTOR PADA PT. BANK SINARMAS, Tbk.
CABANG DENPASAR

OLEH :
GUSTIARI FEBRIANI WIBAWA
NIM. 1116051028

FAKULTAS HUKUM
UNIVERSITAS UDAYANA
DENPASAR
2016

i

Lembar Persetujuan Pembimbing

SKRIPSI INI TELAH DISETUJUI
PADA TANGGAL 13 Juni 2016


Pembimbing I

Dr. Desak Putu Dewi Kasih, SH.,M.Hum
NIP : 19640402198911 2 001

Pembimbing II

A.A Sri Indrawati, SH.,MH
NIP : 19571014198601 2 001

ii

SKRIPSI INI TELAH DIUJI
PADA TANGGAL : 19 Mei 2016

Panitia Penguji Skripsi
Berdasarkan Surat Keputuan Dekan Fakultas Hukum Universitas Udayana
Nomor: 0728/UN14.4E/IV/PP/2016 Tanggal: 09 Mei 2016


Ketua

: Dr. Desak Putu Dewi Kasih, SH.,M.Hum
19640402198911 2 001

(

)

(

)

: 1. Dr. Ni Ketut Supasti Dharmawan,SH.,M.Hum.,LLM (

)

Sekretaris : A.A Sri Indrawati, SH.,MH
19571014198601 2 001


Anggota

19611101198601 2 001

: 2. Ida Bagus Putra Atmadja, SH.,MH

(

)

(

)

19541231198303 1 018

: 3. Ida Bagus Putu Sutama, SH.,M.Si
19570613198601 1 005

iii


SURAT PERNYATAAN KEASLIAN

Dengan ini penulis menyatakan bahwa Karya Ilmiah / Penulis Hukum /
Skripsi ini merupakan hasil karya asli penulis, tidak terdapat karya yang pernah
diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu perguruan tinggi manapun,
dan sepanjang pengetahuan penulis juga tidak terdapat karya atau pendapat yang
pernah ditulis atau diterbitkan oleh penulis lain, kecuali yang secara tertulis diacu
dalam naskah ini dan disebutkan dalam daftar pustaka.
Apabilan Karya Ilmiah / Penulis Hukum / Skripsi ini terbukti merupakan
duplikasi ataupun plagiasi dari hasil karya penulis lain dan/atau dengan sengaja
mengajukan karya atau pendapat yang merupakan hasil karya penulis lain, maka
penulis bersedia menerima sanksi akademik dan/atau sanksi hukum yang berlaku.
Demikian Surat Pernyataan ini saya buat sebagai pertanggungjawaban
ilmiah tanpa ada paksaan maupun tekanan dari pihak manapun juga.

Denpasar, 14 Juni 2016
Yang Menyatakan,

GUSTIARI FEBRIANI WIBAWA

NIM. 111 605 1028

vii

KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan kehadapan Ida Sang Hyang Widhi Wasa,
karena atas berkat rahmatnyalah, skripsi ini dapat penulis selesaikan dengan baik.
Adapun judul skripsi ini adalah “Penyelesaian Wanprestasi Dalam Perjanjian
Kredit Kendaraan Bermotor Pada PT. Bank Sinarmas, Tbk. Cabang
Denpasar”. Adapun skripsi ini adalah tugas akhir yang sekaligus merupakan
prasayat dalam memperoleh gelar Sarjana Hukum di Fakultas Hukum Universitas
Udayana.
Adapun keberhasilan dalam penyusunan skripsi ini tidak terlepas dari
bimbingan dan bantuan moral dari berbagai pihak, baik yang berupa materiin
maupun moril. Untuk itu melalui kesempatan ini, penulis menyampaikan rasa
hormat dan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada :
1. Bapak Prof. Dr. I Gusti Ngurah Wairocana, SH.,MH, Dekan Fakultas
Hukum Universitas Udayana.
2. Bapak I Ketut Sudiartha, SH.,MH, Pembantu Dekan I Fakultas Hukum

Universitas Udayana.
3. Bapak I Wayan Bela Siki Layang, SH.,MH, Pembantu Dekan II Fakultas
Hukum Universitas Udayana.
4. Bapak I Wayan Suardana, SH.,MH, Pembantu Dekan III Fakultas Hukum
Universitas Udayana.
5. Bapak Anak Agung Gede Oka Parwata, SH.,MSi, sebagai Ketua Program
Ekstensi Fakultas Hukum Universitas Udayana

iv

6. Bapak Anak Agung Ketut Sukranatha, SH.,MH, sebagai Sekretaris Progam
Ekstensi Fakultas Hukum Universitas Udayana.
7. Bapak Dr. I Wayan Wiryawan, SH.,MH, Ketua Bagian Hukum Keperdataan
Fakultas Hukum Universitas Udayana
8. Ibu Dr. Desak Putu Dewi Kasih, SH.,M.Hum, Dosen Pembimbing I dalam
penyusunan skripsi ini, yang telah memberi arahan, bimbingan, dukungan,
saran dan petunjuk yang sangat bermanfaat bagi penulis dalam
menyelesaikan skripsi ini.
9. Ibu A.A Sri Indrawati, SH.,MH, Dosen Pembimbing II dalam penyusunan
skripsi ini, yang telah meluangkan banyak waktu dan telah dengan sabar

memberi arahan, bimbingan, dukungan, masukan dan saran serta petunjuk
yang sangat bermanfaat bagi penulis dalam menyelesaikan skripsi ini.
10. Ibu Anak Agung Sri Utari, SH.,MH, Dosen Pembimbing Akademik yang
telah banyak memberikan dorongan, arahan, dan semangat selama penulis
mengikuti perkuliahan di Fakultas hukum Universitas Udayana.
11. Bapak dan Ibu Dosen di lingkungan Fakultas Hukum Universitas Udayana
yang telah sangat berjasa dalam memberikan ilmu pengetahuan selama
menempuh pendidikan di Fakultas Hukum Universitas Udayana.
12. Bapak dan Ibu Pegawai Administrasi Fakultas Hukum Universitas Udayana
yang telah banyak membantu dalam pengurusan proses administrasi.
13. Kepada seluruh keluarga besar Fakultas Hukum Universitas Udayana
Program Non Reguler.

v

14. Kedua Orang Tua penulis I Made Joni Subawa, SE. dan Ni Putu Widayanti
serta adik

dan keluarga besar yang selalu memberikan semangat dan


dukungan serta doa selama menempuh pendidikan di Fakultas Hukum
Universitas Udayana.
15. Untuk sahabat tercinta Citra Oliviani, Dwik Wahyuni dan teman-teman
seangkatan Surya Radika, Gung Darma, Nikky Sumantri, Yuli Astuti yang
selalu memberikan dorongan dan semangat dalam membuat skripsi ini.
16. Untuk teman-teman Fakultas Hukum angkatan 2011 pada khususnya dan
seluruh civitas akademik yang telah banyak memberikan dorongan dan
mental dan semangat dalam membuat skripsi ini.
17. Terima kasih kepada Tuhan Yang Maha Esa yang selalu memberikan
kesehatan, Orang tua, dan sahabat terdekat yang tidak bisa penulis sebutkan
satu persatu yang telah banyak membantu dan yang selalu memberikan
dorongan semangat kepada penulis untuk segera menyelesaikan skripsi ini.
Semoga segala kebaikan dan jasa yang telah diberikan mendapatkan
imbalan yang sepantasnya dari Tuhan Yang Maha Esa. Menyadari kelemahankelemahan dan keterbatasan penulis, sudah tentu apa yang tersaji dalam karya ini
banyak kekurangan dan jauh dari kata sempurna. Karena itu, kritik dan saran yang
sifatnya konstruktif diperlukan guna kesempurnaan dari skripsi ini.
Akhir kata penulis mengucapkan terima kasih, semoga skripsi ini dapat
bermanfaat khususnya bagi mahasiswa Fakultas Hukum Universitas Udayana.
Denpasar, 14 Juni 20163embe
Penulis


vi

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL............................................................................ ...........

i

HALAMAN PRASYARAT GELAR SARJANA HUKUM...................... .....

ii

HALAMAN PERSETUJUAN PEMBIMBING....................................... .......

iii

KATA PENGANTAR.......................................................................... ...........

iv


SURAT PERNYATAAN KEASLIAN................................................... ........

vii

DAFTAR ISI ...............................................................................................

viii

ABSTRAK.......................................................................................... .............

xi

BAB I

PENDAHULUAN .......................................................................

1

1.1 Latar Belakang ….................................................................. ...


1

1.2 Rumusan Masalah ..................................................................

4

1.3 Ruang Lingkup Masalah ........................................................

4

1.4 Orisinalitas Penelitian ............................................................

5

1.5 Tujuan Penelitian ...................................................................

7

1.5.1 Tujuan Umum ................................................................

8

1.5.2 Tujuan Khusus................................................................

8

1.6 Manfaat Penelitian .................................................................

8

1.6.1 Manfaat Teoritis .............................................................

8

1.6.2 Manfaat Praktis...............................................................

9

1.7 Landasan Teoritis ...................................................................

9

1.7.1 Teori Perjanjian ..............................................................

10

1.7.2 Definisi Perbankan .........................................................

12

1.7.3 Wanprestasi ....................................................................

14

viii

BAB II

1.8 Metode Penelitian ..................................................................

15

1.8.1 Jenis Penelitian ...............................................................

15

1.8.2 Sifat Penelitian ...............................................................

15

1.8.3 Jenis Pendekatan.............................................................

16

1.8.4 Data dan Sumber Data ....................................................

16

1.8.5 Teknik Penentian Sampel Penelitian ...............................

17

1.8.6 Teknik Pengumpulan Data ..............................................

17

1.8.7 Teknik Pengolahan dan Analisis Data .............................

18

TINJAUAN

UMUM

MENGENAI

WANPRESTASI,

PERJANJIAN KREDIT, DAN JAMINAN
2.1 Wanprestasi............................................................................

19

2.1.1 Pengertian Wanprestasi .................................................

19

2.1.2 Sebab-sebab Wanprestasi......................... ......................

22

2.2 Perjanjian Kredit ....................................................................

25

2.2.1 Pengertian Perjanjian Kredit..........................................

25

2.2.2 Para Pihak Dalam Perjanjian Kredit ..............................

32

2.2.3 Syarat Sah Perjanjian Kredit.................................... .......

36

2.3 Jaminan ..................................................................................

39

2.3.1 Pengertian Jaminan..........................................................

39

2.3.2 Macam-macam Jaminan........................................... .......

42

ix

BAB III MEKANISME

PEROLEHAN

KREDIT

KENDARAAN

BERMOTOR PADA PT. BANK SINARMAS, TBK. CABANG
DENPASAR
3.1 Mekanisme Perolehan Kredit Kendaraan Bermotor Pada PT.
Bank Sinarmas, Tbk. Cabang Denpasar ..................................

45

3.2 Dasar Hukum Pemberian Kredit Kendaraan Bermotor Pada
PT. Bank Sinarmas, Tbk. Cabang Denpasar ...........................

50

BAB IV PENYELESAIAN WANPRESTASI DALAM PERJANJIAN
KREDIT KENDARAAN BERMOTOR
4.1 Proses Pembebanan Kredit Kendaraan Bermotor Pada PT.
Bank Sinarmas, Tbk. Cabang Denpasar ..................................

54

4.2 Pelanggaran-pelanggaran yang Terjadi Terhadap Perjanjian
Kredit Kendaraan Bermotor ...................................................

56

4.3. Upaya Hukum yang Dapat Ditempuh oleh Pihak
Kreditur/Bank Terhadap Wanprestasi Debitur Kendaraan
Bermotor Secara Kredit ..........................................................
BAB V

59

PENUTUP
5.1 Kesimpulan ............................................................................

63

5.2 Saran ......................................................................................

64

DAFTAR BACAAN
DAFTAR INFORMAN
LAMPIRAN-LAMPIRAN
RINGKASAN SKRIPSI

x

ABSTRAK
Tingkat aktivitas manusia dewasa ini sangat pesat, hal ini dikarenakan
adanya kebutuhan manusia yang semakin komplek. Untuk dapat memenuhi
kebutuhan hidup yang semakin komplek tersebut, setiap orang berlomba-lomba
dan saling bersaing untuk memenuhi kebutuhannya. Salah satu sarana yang
dibutuhkan adalah transportasi yang memudahkan orang-orang melakukan
berbagai aktivitas. Dalam kehidupan masyarakat sekarang ini, kredit bukanlah
suatu yang asing lagi, dan yang cukup populer adalah semakin banyaknya orang
tertarik untuk membeli kendaraan bermotor secara kredit pada dealer-dealer yang
menyediakan kredit, dan membayar angsuran pada Bank-bank atau Finance yang
telah ditentukan oleh penjual (dealer) tersebut. Bank swasta hadir untuk
memberikan kemudahan dalam memiliki sepeda motor secara kredit selain pihak
finance. Bank swasta seperti halnya dengan finance, dalam memberikan kredit
sepeda motor mengenakan bunga yang dihitung dengan presentase tertentu sesuai
dengan sisa hutang setelah dipotong dengan uang muka/ down payment (DP) dan
jangka waktu kredit. Dalam hal jual beli kredit kendaraan bermotor, Bank tidak
secara langsung memberikan prestasi kepada orang lain (debitur) berupa barang
dalam hal ini kendaraan bermotor, akan tetapi melalu dealer (penjual). Disamping
itu Bank juga memperhatikan persyaratan-persyaratan yuridis terhadap pengikatan
Jaminan. Apabila persyaratan tersebut kurang diperhatikan oleh pihak Bank,
makan jaminan tersebut tidak mempunyai nilai sebagai jaminan sehingga pada
akhirnya tidak dapat dieksekusi bila mana pihak pemohon kredit tidak mampu
membayar atau dalam keadaan Wanprestasi. Maka permasalahan yang menjadi
pembahasan dalam penelitian ini adalah bagaimana mekanisme perolehan kredit
kendaraan bermotor pada PT. Bank Sinarmas, Tbk. Cabang Denpasar dan
bagaimanakah penyelesaian Wanprestasi dalam perjanjian kredit kendaraan
bermotor pada PT. Bank Sinarmas, Tbk. cabang Denpasar.
Adapun jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian skripsi ini yaitu
dengan menggunakan penelitian hukum empiris, karena mendekati masalah dari
peraturan perundang-undangan yang berlaku dan kenyataan yang ada dalam
masyarakat. Penelitian ini menggunakan data primer dan data sekunder. Data
primer adalah data yang diperoleh dengan mengadakan penelitian lapangan
berupa data empiris yang diperoleh pada PT. Bank Sinarmas, Tbk. cabang
Denpasar sedangkan data sekunder adalah data yang diperolah melalui penelitian
kepustakaan (library research) baik berupa buku-buku maupun perundangundangan yang ada hubungannya dengan penulisan skripsi ini.
Hasil dari penelitian ini adalah bahwa dasar hukum Bank dalam
memberikan kredit kendaraan adalah Nasabah mengisi formulir kredit, Nasabah
menyerahkan dokumen-dokumen usaha; agunan dan persyaratan lainnya, Petugas
pegadaian memeriksa keabsahan dokumen yang diserahkan, Petugas melakukan
survey ke tempat usaha untuk menganalisis kelayakan usaha serta menaksir
agunan, Nasabah bersama istri/suami menandatangani surat perjanjian
kredit,Kemudia pencairan kredit. Penyelesaian kredit apabila terjadi Wanprestasi
oleh debitur pada Bank Sinarmas cabang Denpasar adalah : pertama-tama dengan
memberikan teguran, apabila teguran tidak ditanggapi oleh pihak debitur maka
pihak bank akan mengirimkan surat peringatan, apabila surat peringatan masih
belum membuat debitur melaksanakan kewajibannya maka akan dilakukan cara
alternatif yang didasarkan pada pedoman Surat Edaran Bank Indonesia No
26/4/BPPP tanggal 29 Mei 1993.
Kata Kunci : Kredit, Jaminan, Wanprestasi

xi

ABSTRACT
The level of human activity today is very fast, this is due to the more
complex human needs. To be able to meet the increasingly complex needs of life,
each one vying and competing with each other to meet their needs. One of the
facilities needed is transportation easy for people to do various activities. In the
life of today's society, credit is not a stranger anymore, and that is quite popular
is the growing number of people interested in buying a motor vehicle on credit at
the dealers that provide credit and pay the installments on Banks or Finance
which has been determined by the seller (dealer) is. Private banks are present to
provide convenience in owning a motorcycle on credit in addition to the finance.
Private banks as well as finance, in providing motorcycle loans charge interest
that is calculated by a certain percentage in accordance with the remaining debt
after the cut with an advance / down payment (DP) and the credit period. In the
case of sale and purchase of motor vehicle loans, the Bank does not directly
provide achievement to another person (the debtor) in the form of goods in this
case a motor vehicle, but through dealers (sellers). Besides, the Bank also pay
attention to the requirements juridical binding guarantee. If the requirement is
less noticed by the Bank, eat such guarantee has no value as a guarantee that in
the end can not be executed if the credit where the applicant is unable to pay, or
in a state of Default. Then the problem is under discussion in this research is how
the mechanism of acquisition of automotive credit at PT. Bank Sinarmas Tbk.
London Branch and how completion of Default in motor vehicle credit agreement
with PT. Bank Sinarmas Tbk. Denpasar branch.
The type of research used in this thesis research is by using empirical
legal research, as it approaches the problem from the legislation in force and
reality in the society. This study uses primary data and secondary data. Primary
data is data obtained by conducting field research in the form of empirical data
obtained in PT. Bank Sinarmas Tbk. Denpasar branch while secondary data is
data obtained through library research (library research) in the form of books as
well as legislation that has to do with the writing of this thesis.
Results from this study is that the legal basis for the Bank to provide credit
vehicle loans are Customers fill out a form, the Customer submit business
documents; collateral and other requirements, pawnshop clerk check the validity
of the documents submitted, Officers conducted a survey to the place of business
to analyze the feasibility and assessing collateral, the Customer with wife /
husband signed letters of credit, credit disbursement Later. Credit settlement in
case of Default by the debtor on Bank Sinarmas branch Denpasar are: first by
giving warning, if the warning is not taken by the debtor, the bank will send a
letter of warning, if the warning letter does not have the debtor to perform its
obligations it will be an alternative way which is based on the guidelines of Bank
Indonesia Circular Letter No. 26/4 / BPPP dated May 29, 1993.
Keywords: Credit, Guarantees, Default

xii

Dokumen yang terkait

PENYELESAIAN WANPRESTASI DALAM PERJANJIAN KREDIT DENGAN JAMINAN HAK TANGGUNGAN Penyelesaian Wanprestasi Dalam Perjanjian Kredit Dengan Jaminan Hak Tanggungan (Studi Kasus di PT. Bank Capital Indonesia TBK. Cabang Surakarta.

0 4 16

SKRIPSI Penyelesaian Wanprestasi Dalam Perjanjian Kredit Dengan Jaminan Hak Tanggungan (Studi Kasus di PT. Bank Capital Indonesia TBK. Cabang Surakarta.

0 2 12

PENYELESAIAN WANPRESTASI DALAM PERJANJIAN KREDIT DENGAN JAMINAN HAK TANGGUNGAN Penyelesaian Wanprestasi Dalam Perjanjian Kredit Dengan Jaminan Hak Tanggungan (Studi Kasus Di Pt. Bank Danamon Tbk. Dsp Cabang Tanjungpandan).

0 2 17

SKRIPSI PENYELESAIAN WANPRESTASI DALAM Penyelesaian Wanprestasi Dalam Perjanjian Kredit Dengan Jaminan Hak Tanggungan (Studi Kasus Di Pt. Bank Danamon Tbk. Dsp Cabang Tanjungpandan).

0 2 14

PENYELESAIAN WANPRESTASI DALAM PERJANJIAN KREDIT KENDARAAN BERMOTOR DENGAN JAMINAN FIDUSIA PENYELESAIAN WANPRESTASI DALAM PERJANJIAN KREDIT KENDARAAN BERMOTOR DENGAN JAMINAN FIDUSIA (Studi kasus di PT. Mandiri Tunas Finance).

0 2 10

PENYELESAIAN WANPRESTASI DALAM PERJANJIAN KREDIT KENDARAAN BERMOTOR DENGAN JAMINAN FIDUSIA PENYELESAIAN WANPRESTASI DALAM PERJANJIAN KREDIT KENDARAAN BERMOTOR DENGAN JAMINAN FIDUSIA (Studi kasus di PT. Mandiri Tunas Finance).

1 11 30

PENDAHULUAN PENYELESAIAN WANPRESTASI DALAM PERJANJIAN KREDIT KENDARAAN BERMOTOR DENGAN JAMINAN FIDUSIA (Studi kasus di PT. Mandiri Tunas Finance).

0 1 13

PENYELESAIAN WANPRESTASI DALAM PERJANJIAN KREDIT BANK PADA PT. BANK NEGARA INDONESIA (BNI) KANTOR CABANG UNIT ( KCU ) SINGARAJA.

1 6 55

PENYELESAIAN WANPRESTASI DALAM PERJANJIAN KREDIT DENGAN JAMINAN HAK TANGGUNGAN PADA PT. BANK BUKOPIN, Tbk. CABANG DENPASAR.

3 91 78

BAB IV PENYELESAIAN WANPRESTASI DALAM PERJANJIAN SEWA BELI KENDARAAN BERMOTOR A. Pelaksanaan Perjanjian Sewa Beli Kendaraan Bermotor - Tinjauan Tentang Penyelesaian Wanprestasi Dalam Perjanjian Sewa Beli Kendaraan Bermotor (Studi Pada PT. Federal Internas

0 0 21