Acset Indonusa Tbk 2014

Laporan tahunan 2014PT ACSET
Annual
report
INDONUSA Tbk
i
Laporan Tahunan 2 0 1 4 Annual Report

daftar isi

Ta b l e o f C o n t e n t s
SEKILAS PERUSAHAAN

IKHTISAR UTAMA
Key H ighlights
26

Ikhtisar Keuangan
Financial Highlights

28


Komposisi Pemegang Saham
Shareholder’s Composition

29

Kinerja Saham
Stock Performance

30

Realisasi Penggunaan Dana Hasil Penawaran Umum
Realization of the Proceed Public Ofering

31

Kebijakan Dividen
Dividend Policy

Company O ver v iew
04


Visi dan Misi
Vision and Mission

04

Kebijakan Mutu dan K3L
Quality Policy and HSE

06

Sekilas Tentang Acset Indonusa
Acset Indonusa’s at a Glance

08

Sejarah Singkat Perusahaan
Milestones

10


Peristiwa Penting
Events Highlights

Company D ata

12

Penghargaan & Prestasi
Awards & Achievements

34

Susunan Dewan Komisaris & Direksi
The Composition of the Board of Commissioners and Directors

14

Laporan Dewan Komisaris
Board of Commissioners’ Report


35

Struktur Organisasi
Organization Stucture

18

Laporan Dewan Direksi
Board of Director’s Report

36

Proil Dewan Komisaris
Profile of the Board of Commissioners

39

Proil Dewan Direksi
Proile of the Board of Directors


44

Proil Komite Audit
Profile of Audit Commitee

47

Proil Sekretaris Perusahaan
Profile of Corporate Secretary

49

Proil Audit Internal
Profile of Internal Audit

50

Hubungan Investor
Investor Relation


51

Lembaga Penunjang Pasar Modal
Capital Market Supporting Institutions

53

Anak Usaha dan Perusahaan Asosiasi
Subsidiaries and Associated Company

53

Proil Perusahaan
Company Profile

54

Jasa Kami
Our Expertise


DATA PERUSAHAAN

TATA KELOLA PERUSAHAAN
G o o d Cor p orate G over nance

ii

PT ACSET INDONUSA Tbk
Laporan Tahunan 2 0 1 4

Annual Report

74

Dewan Komisaris & Direksi
The Board of Commissioners and Directors

74


Rapat Umum Pemegang Saham
Annual General Meeting

78

Paparan Publik
Public Expose

78

Hubungan Ailiasi
Ailiation

78

Laporan Komite Audit
Audit Committee’s Report

81


Audit Internal
Internal Audit

83

Manajemen Risiko
Risk Management

91

ANALISA DAN PEMBAHASAN
MANAJEMEN
Management A nalysis a nd D is cus s io n
58

Tinjauan Industri dan Ekonomi
Economy and Industry Outlook

59


Tinjauan Operasional
Operational Overview

60

Analisa dan Pembahasan Kinerja Keuangan
Financial Discussion and Analysis

65

Kemampuan Membayar Utang dan Tingkat
Kolektibilitas Piutang
Solvency and Collectability

Sistem Pengendalian Internal
Internal Control System

65

Tingkat Likuiditas Perusahaan

Liquidity Level

94

Laporan Tanggung Jawab Sosial Perusahaan
Corporate Social Responsibility Report

66

Struktur Modal Perusahaan
Capital Structure

97

Sumber Daya Manusia
Human Capital

66

Transaksi dengan pihak-pihak berelasi
Transactions Related Parties

104

Keselamatan dan Kesehatan Kerja
Occupational Health and Safety

67

Informasi Fakta/Kejadian Material Setelah Tanggal Pelaporan
Subsequent Event After the Reporting Period

106

Kode Etik Perusahaan
Code of Conduct

113

Teknologi Informasi
Information Technology

116

Korespondensi Otoritas Jasa Keuangan (OJK) dan Bursa Efek Indonesia
The correspondence for Financial Services Authority and Indonesia Stock
Exchange Reference
Laporan Tahunan

PT ACSET INDONUSA Tbk
2 0 1 4 Annual Report

1

BAB I
SEKILAS PERUSAHAAN
Co mp a ny O ver v i ew

Page : 04-18

2

PT ACSET INDONUSA Tbk
Laporan Tahunan 2 0 1 4

04

Visi dan Misi
Vision and Mission

04

Kebijakan Mutu dan K3L
Quality Policy and HSE

06

Sekilas Tentang Acset Indonusa
Acset Indonusa’s at a Glance

08

Sejarah Singkat Perusahaan
Milestones

10

Peristiwa Penting
Events Highlights

12

Penghargaan & Prestasi
Awards & Achievements

14

Laporan Dewan Komisaris
Board of Commissioners’ Report

18

Laporan Dewan Direksi
Board of Director’s Report

Annual Report

Laporan Tahunan

PT ACSET INDONUSA Tbk
2 0 1 4 Annual Report

3

Performance Overview

VISI dan MISI

visi
vission

/

Vision and Mission

Keinginan kami adalah untuk melayani Klien dengan sangat baik;
melayani Klien dengan kemitraan yang kuat dan berusaha untuk
memberikan Produk (proyek) Terbaik yang terjamin kualitasnya.
It is our passion for Excellence in Client services; providing
our clients with strong partnership and striving to deliver
the Best Product (Projects) with High Quality Assurance.

misi
mission

Hasrat kami adalah untuk memberi konstribusi, memberi nilai lebih dan
memberikan kesuksesan yang signifikan bagi Anda (Klien & Karyawan
Kami).
Our desire is to Contribute, Add Value and be Significant
to your (Our Client & Our People) success.

KEBIJAKAN MUTU DAN K3L

/

Kebijakan Mutu dan K3L
PT Acset Indonusa Tbk. berkomitmen untuk :
1. Meningkatkan kepuasan pelanggan dengan
memberikan nilai tambah melalui program
peningkatan keahlian karyawan secara
berkesinambungan, agar pelaksanaan proyek
berjalan tepat waktu dan mendapatkan hasil
kerja yang berkualitas tinggi.
2. Mencegah terjadinya pencemaran lingkungan,
penyakit akibat kerja serta melakukan
penurunan tingkat kecelakaan di area proses
kerja.
3. Mematuhi seluruh peraturan pemerintah dan
persyaratan lainnya terkait dengan lingkungan
dan K3.
4. Melakukan peningkatan yang berkelanjutan
untuk mencapai kepuasan pelanggan dan
kinerja K3L..

4

PT ACSET INDONUSA Tbk
Laporan Tahunan 2 0 1 4

Annual Report

KILAS KINERJA

Quality Policy & HSE

"Komitmen Kami untuk terus menerus
bekerja keras agar mencapai tujuan, selalu
mempertahankan keunggulan kualitas dan
kepuasan pelanggan"
"Our Commitment and continuous
efforts to achieve and maintain
quality excellence and
customers satisfaction"

Quality and HSE Policy
PT Acset Indonusa Tbk. committed to:
1. Improve Customer satisfaction to provide a
good value through employee skill improvement
program continuously, so that the project runs
on time and gets high quality work output.

2.

Prevent the environmental pollution,
occupational disease and to decrease the
accident rate in work area processes.

3.

Comply with all government regulations and
other requirements related to safety, health and
environment.
Conduct contiuonus improvement to achieve
customer satisfaction and HSE performance.

4.

Laporan Tahunan

PT ACSET INDONUSA Tbk
2 0 1 4 Annual Report

5

SEKILAS TENTANG ACSET INDONUSA

ACSET didirikan oleh Ronnie Tan dan Hilarius
Arwandhi pada tahun 1995 sebagai Perusahaan
Spesialis jasa Pondasi, dimana ACSET adalah singkatan
dari :

A c s e t I n d o n u s a ’s a t a G l a n c e

In 1995, ACSET founded by Ronnie Tan and Hilarius
Arwandhi as a specialist foundations Company, which
ACSET stands for:

A : Advance
C : Civil

City (GFA : 600.000 m2) pada tahun 2008 dan Proyek
Kota Kasablanka (GFA : 633.000 m2) pada tahun 2010.
Pada tahun 2012, ACST mulai mengerjakan proyek secara
keseluruhan meliputi Detail Design, Pondasi, Mechanical
& Electrical, Plumbing dan sampai dengan Finishing yaitu
untuk Proyek Setiabudi Sky Garden.

in 2010. In 2012, ACST work on the full scope project
which include Detail Design, foundation, Mechanical
& Electrical, Plumbing and Finishing for The Setiabudi
Sky Garden Project.

Sejalan dengan misi Perseroan untuk memberikan
layanan terbaik, ACSET telah menerapkan Sistem
Manajemen Mutu. ACSET telah memperoleh sertifikat
ISO 9001 pada tahun 2007 dan meraih sertifikat OHSAS
18001:2007 dan ISO 14001:2004 pada tahun 2011 yang
diharapkan akan dapat meningkatkan mutu layanan serta
kepuasan pelanggan.

In line with the Company's mission to provide
the best service, ACSET has implemented a Quality
Management System. ACSET has awarded ISO 9001
in 2007 and awarded the OHSAS 18001: 2007 and
ISO 14001: 2004 in 2011 which is expected to improve
service quality and customer satisfaction.

Pada 24 Juni 2013, ACST resmi menjadi Perusahaan
Terbuka dan listing di Bursa Efek Indonesia. Pada tanggal
5 Januari 2015, PT United Tractors Tbk (UT) melalui anak
perusahaannya, yakni PT Karya Supra Perkasa (KSP)
telah melakukan pembelian sebanyak 200.000.000
saham atau mewakili 40% dari seluruh saham yang telah
ditempatkan dan disetor penuh dalam PT Acset Indonusa
Tbk (ACST), dari PT Loka Cipta Kreasi (LCK) dan PT Cross
Plus Indonesia (CPI).

On June 24, 2013, ACST have been officially listed
on the Indonesia Stock Exchange. On January 5, 2015,
PT United Tractors Tbk ("UT") through its subsidiary, PT
Karya Supra Perkasa ("KSP") has made a purchase
and tranfers 200,000,000 shares or representing 40%
of the total shares issued and fully paid in PT Acset
Indonusa Tbk ("ACST"), from PT Loka Cipta Kreasi
("LCK") and PT Cross Plus Indonesia ("CPI").

ACST memiliki pengalaman dan kompetensi yang
terpercaya dalam bidang jasa kontruksi dan pondasi selama
lebih dari 20 tahun. ACST secara berkesinambungan
melahirkan konsep diferensiasi serta transformasi yang
berkualitas dan menjunjung inovasi sebagai landasan
kerja. Tekad kami untuk menjadi perusahaan Jasa
Kontruksi dan Pondasi kelas dunia diwujudkan dengan
melakukan improvement dan inovasi, baik di pusat maupun
di proyek, dari segi waktu, kualitas, proses kerja, dan
waste management sehingga mampu menjawab tantangan
serta dinamika bisnis di masa mendatang.

ACST has strong track record and competencies
in construction and foundation services for over 20
years. ACST continuously deliver a quality differentiation
concept and transformation that uphold innovation as our
Company's work ethics. Our determination to become
a world class construction and foundation service
Company is then developed by creating improvement
and innovation, in our company and projects our focus
on time, quality, work process, and waste management
so that we are able to address all the challenges and
business dynamics in the future.

ACST juga berupaya dalam menerapkan beberapa
kebijakan strategis dan operasional seperti efisiensi kerja
dan pemanfaatan sumber daya secara optimal untuk
mempertahankan pertumbuhan yang berkelanjutan. Kami
berpendapat bahwa langkah tersebut dapat menurunkan
beban proyek secara keseluruhan yang dikeluarkan
terhadap semua tahapan, tanpa menurunkan komitmen
terhadap mutu dan pelayanan kepada pelanggan.

ACST endeavors to implementation a number
of strategic and operational policies such as work
efficiency and optimal treatment of human resources in
order to maintain sustainable growth. We regard that
such measures would decrease the total project costs
as a whole in all stages and achieve our commitment to
quality and customer service.

S : Structural
E : Engineering
T : Technology

6

Pada tahun 2000, ACST mulai mengerjakan proyek
jasa konstruksi yang dimulai dengan mengerjakan Proyek
di Surabaya, sehingga sekarang ini ACST menjadi
perusahaan konstruksi swasta yang mengerjakan proyek
dari mulai pondasi, struktur hingga finishing sehingga
menjadikan ACST sebagai salah satu perusahaan
konstruksi di Indonesia dengan kemampuan memberikan
jasa konstruksi secara keseluruhan.

In year 2000, ACST started working on construction
projects that began on projects in Surabaya, so now
ACST is a private construction company working on
the project from foundation, structure and finishing
which make ACST as one of the leading construction
company in Indonesia with the ability to provide
intregrated construction services.

Tahun 2006, ACST mengerjakan proyek yang
kemudian menjadi notable yakni Proyek Pacific Place
dimana Perusahaan tidak hanya mampu menyelesaikan
proyek tersebut pada medan yang sangat sulit, tetapi juga
mampu melakukannya dalam jangka waktu yang singkat,
dimana ACST dapat menyelesaikan proyek tersebut dalam
waktu 18 bulan, proyek-proyek selanjutnya yang menjadi
milestone bagi ACST diantaranya adalah Proyek Gandaria

In 2006, ACST has worked on a notable project,
the Pacific Place Project where the company is not
only able to complete the project in a very difficult
terrain, but also able to do it in a short period of time,
where ACST can complete the project within 18 months,
the next projects that will become a milestone for ACST
such as Gandaria City project (GFA: 600,000 m2) in
2008 and Kota Kasablanka Project (GFA: 633,000 m2)

PT ACSET INDONUSA Tbk
Laporan Tahunan 2 0 1 4

Annual Report

Laporan Tahunan

PT ACSET INDONUSA Tbk
2 0 1 4 Annual Report

7

S E J A R A H S I N G K AT P E R U S A H A A N

/

Milestones

Sertiikat OHSAS 18001 dan
ISO 14001
Gandaria City GFA:
600,000 m2

ACSET didirikan sebagai
spesialis Jasa Pondasi
ACSET was established as a
foundation specialist.

Proyek Paciic Place “Notable”
telah di selesaikan
dalam 18 Bulan

OHSAS 18001 and
ISO 14001 Certiied

10 Oktober 2014
8 Mei 2014
Topping-of Pakubuwono
Signature.

Gandaria City Within GFA:
600,000 m2

Signing Memorandum of
Understanding between
PT United Tractors Tbk
with PT CPI and PT LCK.

Paciic Place Project “Notable”
project completed 18 months

1995

2006

2000

2007

Acset memulai untuk
mengerjakan proyek
konstruksi di Surabaya
Acset Starting Building
Construction project in
Surabaya

Sertiikat ISO 9001
ISO 9001 Certiied

2008

2010

2011

PT ACSET INDONUSA Tbk
Laporan Tahunan 2 0 1 4

Annual Report

2013

2014

2012

Kota Kasablanka GFA:
633,000 m2
Kota Kasablanka GFA:
633,000 m2

Setiabudi Sky Garden
• Detail Design
• Foundation
• Finishing
• Mechanical & Electrical
• Plumbing

8

Penandatangan memorandum of Understanding
antara PT United Tractors
Tbk. dengan PT CPI & PT
LCK.

Pencatatan Saham Umum Perdana PT Acset Indonusa Tbk pada tanggal
24 Juni 2013 di BEI
Initial Public Listed of PT Acset Indonusa Tbk on June 24, 2013 in IDX

Laporan Tahunan

PT ACSET INDONUSA Tbk
2 0 1 4 Annual Report

9

P E R I S T I WA P E N T I N G

/

Events Highlights

JANUARI
Peresmian Gedung Baru dan Ultah ACSET ke 19
(15 Januari 2014)
Inauguration of New Building and ACSET 19th Birthday
(January 15, 2014)

AP RI L
PT Acset Indonusa Tbk menerima penghargaan
sebagai Indonesia Best New Issuer 2014 dari Warta
Ekonomi (02 April 2014)

JUNI
RUPST PT Acset Indonusa Tbk. (19 Juni 2014)
AGMS of PT Acset Indonusa Tbk. (June 19, 2014)

PT Acset Indonusa Indonesia Tbk received the awarded
for Best New Issuer 2014 of the Economic News (April
2, 2014)

NOPE MBE R
Rapat Kerja PT Acset Indonusa Tbk. di Bogor
(7-8 Nopember 2014)
Annual Executive Meeting of PT Acset Indonusa Tbk in
Bogor (November 7-8, 2014)

SE PTE MBE R

PEBRUARI

Topping Off Setiabudi Sky Garden (23 April 2014)
Topping Off Setiabudi Sky Garden (April 23, 2014)

Outing PT Acset Indonusa Tbk di Yogjakarta
(25-29 September 2014)
Outing of PT Acset Indonusa Tbk in Yogjakarta
(September 25-29, 2014)

DE SE MBE R
Paparan Publik PT Acset Indonusa Tbk
(16 Desember 2014)
Public Expose of PT Acset Indonusa Tbk
(December 16, 2014)

Training dan Workshop Pekerja (11 Pebruari 2014)
Training and Workshop Workers (February 11, 2014)

OKTOBE R
M EI
Seminar Kesehatan Pekerja (14 Mei 2014)
Worker Health Seminar (May 14, 2014)

10

PT ACSET INDONUSA Tbk
Laporan Tahunan 2 0 1 4

Annual Report

Penandatangan memorandum of Understanding
antara PT United Tractors Tbk. dengan PT CPI & PT
LCK. (10 Oktober 2014)
Signing Memorandum of Understanding between
PT United Tractors Tbk with PT CPI and PT LCK.
(October 10, 2014)

Laporan Tahunan

PT ACSET INDONUSA Tbk
2 0 1 4 Annual Report

11

P E N G H A R G A A N & P R E S TA S I

/

Awards & Achievements

ISO 9001 : 2008
Didapatkan pada tanggal 4 Mei 2007
Obtained on May 4, 2007

OHSAS 18001 : 2007
Didapatkan pada tanggal
12 Oktober 2011
Obtained on October 12, 2011

Indonesia Best New Issuer
2014, Warta Ekonomi
Didapatkan pada tanggal 02 April 2014
Obtained on April 02, 2014

ISO 14001 : 2004
Didapatkan pada tanggal 12 Oktober 2011
Obtained on October 12, 2011

Residence 8, Senopati
12

PT ACSET INDONUSA Tbk
Laporan Tahunan 2 0 1 4

Annual Report

Laporan Tahunan

PT ACSET INDONUSA Tbk
2 0 1 4 Annual Report

13

L APOR AN DEWAN KOMISARIS

Board of Commissioners’ Report

Strategi yang digunakan Perseroan telah terbukti
efektif menjawab dinamika bisnis jasa konstruksi.
The strategies applied by the Company have been proven
effective in responding to the dynamic construction service
business.

Ir. Robert Mulyono
Komisarais Utama & Komisaris Independent
President Commisioners &
Independent Commisioners

14

PT ACSET INDONUSA Tbk
Laporan Tahunan 2 0 1 4

Annual Report

Para Pemegang Saham Yang Terhormat

Dear Valued Shareholders

Sungguh merupakan kebahagiaan bagi saya untuk
melaporkan bahwa PT Acset Indonusa Tbk. sekali lagi,
telah mewujudkan kinerja yang kuat dalam situasi yang
penuh tantangan. Dengan terus berfokus pada bisnis
intinya yang bertujuan meningkatkan kualitas hidup
masyarakat.

It is a pleasure for me to report that PT Acset Indonusa
Tbk. has once again realized a robust performance in a
situation full of challenges by consistently focusing on its
core business to improve people's life quality.

Dengan bangga kami sampaikan bahwa Perseroan
telah mencatatkan kinerja usaha yang baik pada 2014.
Laba bersih pada 2014 tercatat Rp103.800.138.800.
naik 5% dibandingkan tahun 2013 sebesar
Rp99.357.721.104 Sementara itu, penjualan sebesar
Rp1.350.907.881.688 meningkat 33% dari tahun 2013
sebesar Rp1.014.502.030.170. Keberhasilan Perseroan
dalam menorehkan prestasi yang membanggakan
pada tahun 2014 tidak lepas dari kesiapan manajemen
dalam menyambut peluang usaha serta memanfaatkan
akumulasi kemampuan seluruh jajaran Perseroan secara
terpadu, Perseroan juga menerapkan strategi yang tepat.

We proudly announce that the Company has
recorded a good business performance in 2014. Net profit
in 2014 is recorded IDR103,800,138,800, increasing by
5% compared to 2013 of IDR99,357,721,104. Meanwhile,
the sales of IDR1,350,907,881,688 increases by 33%
from 2013 amounting to IDR1,014,502,030,170. The
Company's success in making such a high achievement
in 2014 closely relates to the management's readiness
in welcoming business opportunities and utilizing the
cumulative ability of the whole Company in an integrated
manner as well as adopting the appropriate strategies.

Dalam pertemuan berkala dengan Direksi selama
tahun berjalan, kami telah membahas strategi untuk
mempertahankan momentum. Kami percaya bahwa
Direksi telah membuat assesment yang jujur terhadap
prospek Perseroan untuk tahun mendatang. Tantangan
makro-ekonomi saat ini nampaknya akan tetap
muncul, sementara adanya kegiatan pemilu berpotensi
menimbulkan ketidakpastian. Kendati demikian, kami
sepakat dengan Direksi bahwa dengan pertimbangan
kedewasaan tingkat politik di Indonesia, risiko itu kecil.
Bahkan, pertumbuhan ekonomi Indonesia diproyeksikan
tetap mendekati level pada saat ini, dan kami tentu
berharap bahwa Perseroan dapat memanfaatkan

In a periodic meeting with the Board of Directors in
the current year, we have discussed strategies to keep the
momentum. We believe the Board of Directors has made
an honest assessment of the Company's prospect for the
year ahead. The present macroeconomic challenges will
appear, while general election activities may potentially
incur uncertainty. However, we agree with the Board of
Directors that by considering the political maturity level
of Indonesia, the risk will be low. Moreover, Indonesia's
economic growth is predicted to reach the current level,
and we expect the Company will be able to use the high
growth opportunities arising from the situation.

Laporan Tahunan

PT ACSET INDONUSA Tbk
2 0 1 4 Annual Report

15

tingginya peluang pertumbuhan yang muncul dari situasi
tersebut.

16

Kami terus mendapatkan bantuan dari Komite
Audit dalam menampilkan pandangan kami tentang sisi
financial dari bisnis. Komite Audit mengkaji laporan
keuangan untuk memastikan bahwa laporan itu telah
sepenuhnya mematuhi ketentuan pasar modal Indonesia
dan Pernyataan Standar Akuntansi Keuangan (PSAK).
Komite Audit juga terus memonitor pengendalian
internal, manajemen risiko dan audit internal Perseroan,
dan memberikan rekomendasi tentang efektivitasnya
kepada kami. Seluruh hasil temuan yang signifikan telah
disampaikan dan diselesaikan secara tuntas.

We continuously receive the support of the Audit
Committee to present our viewpoint of the business
financial aspect. The Audit Committee reviews financial
statements to ensure those reports have fully adhered
to capital market provisions in Indonesia as well as the
Financial Accounting Standard Statement (PSAK). The
Audit Committee also constantly monitors the Company's
internal control, risk management, and internal audit,
and give recommendations on their effectiveness to us.
All significant findings have been submitted and fully
completed.

kINErJA
DIrEkSI
DALAm
PENGELOLAAN PErSErOAN
Secara keseluruhan, Dewan Komisaris menilai bahwa
Direksi telah bekerja dengan sebaik-baiknya. Banyaknya
tantangan operasional dan strategis yang dihadapi tidak
menahan langkah ACSET untuk terus berkembang di
segala bidang, dan kami sangat bangga dengan segala
prestasi yang telah diraih pada tahun 2014 dan tahuntahun sebelumnya secara kumulatif.

REVIEW ON THE BOARD OF DIRECTORS
PERFORMANCE
Overall, the Board of Commissioners considers
that the Board of Directors has effectively discharged
their management duties. The Operational and strategic
challenges that ACSET currently faces have not impeded
progress and development in all areas. In fact, we
take much pride in acknowledging the accumulative
successes made in 2014 and the years prior.

PT ACSET INDONUSA Tbk
Laporan Tahunan 2 0 1 4

Annual Report

PrOSPEk kE DEPAN
Seiring perkembangan ekonomi Indonesia, Dewan
Komisaris meyakini bahwa prospek industri konstruksi
masih sangat bagus dengan tingkat kompetensi yang
akan semakin tinggi. Kami yakin untuk tetap memegang
posisi terdepan dalam industri konstruksi dan pondasi.
Perusahaan berkomitmen untuk terus menerapkan
standar keunggulan terbaru dan terbaik dibidang
industri konstruksi serta mengimplementasikan praktikpraktik GCG, inovasi dan proses kinerja terbaik yang
diberikan kepada pelanggan didukung komitmen dan
professional dari Dewan Direksi dan seluruh karyawan
PT Acset Indonusa Tbk.

FUTURE PROSPECT
In line with the economic development of Indonesia,
the Board of Commissioners believes that the prospect of
construction industry is still good with higher competence
level. We believe to maintain the highest position in the
construction and foundation industry. The Company is
committed to consistently apply the latest and the best
standard of excellence in the construction industry and
implement GCG practices, innovation, and performance
process for customers as supported by the commitment
and professionalism of the Board of Directors and
employees of PT Acset Indonusa Tbk.

PErUbAhAN
kOmPOSISI
kOmISArIS DAN DIrEkSI

CHANGE
OF
THE
BOARD
COMMISSIONERS AND BOARD
DIRECTORS COMPOSITION

DEwAN

OF
OF

Kami sampaikan bahwa tidak ada perubahan susunan
Dewan Komisaris dan Direksi di tahun 2014.

We would like to announce that there is no change in
the composition of Board of Commissioners and Directors
in 2014.

UCAPAN TErImAkASIh

ACKNOWLEDGEMENTS

Atas nama Dewan Komisaris, kami menyampaikan
terima kasih kepada Direksi dan penghargaan kepada
seluruh pekerja ACSET atas visi, komitmen dan kerja
keras untuk merealisasikan target Perusahaan.

On behalf of the Board of Commissioners, we would
like to extend our appreciation to the Board of Directors
and gratitude to all employees of ACSET for their vision,
commitment, and hard work to realize the Company's targets.

Tidak lupa kami juga menyampaikan penghargaan
dan terima kasih kepada para Pemegang Saham atas
kepercayaan yang telah diberikan guna mengembangkan
tugas dan fungsi pengawasan, dan tetap mengharapkan
dukungan penuh kepada Perusahaan di tahun-tahun
yang akan datang. Melalui fungsi itu Perseroan dapat
mengoptimalkan investasi yang telah diberikan oleh
Pemegang Saham yang pada akhirnya demi tujuan
mewujudkan visi Perusahaan.

We would also like to extend our appreciation and
gratitude to the Shareholders for the trust given to develop
supervisory duties and functions, and would expect full
support to the Company in years ahead. Through the
function, the Company may optimize the investment
contributed by the Shareholders which eventually aims
to realize the Company's vision.

Ir. Robert Mulyono

Komisaris Utama & Komisaris Independen
President Commissioner & Independent Commissioner

Laporan Tahunan

PT ACSET INDONUSA Tbk
2 0 1 4 Annual Report

17

L APOR AN DEWAN DIREKSI

B o a r d o f D i r e c t o r ’s R e p o r t

Kami menyadari, karyawan berperan penting dalam
keberhasilan ACSET. Pengembangan Human Capital
menjadi salah satu faktor penting yang menentukan pula
hasil kinerja Perusahaan secara keseluruhan.
We are aware, employees play an important role in ACSET's success.
Development of human capital becomes one of the important factors that
determine the success of the Company performance.

Presiden Direktur
President Director

18

PT ACSET INDONUSA Tbk
Laporan Tahunan 2 0 1 4

Annual Report

Tan Tiam Seng Ronnie

PArA PEmEGANG SAhAm yANG
TErhOrmAT

DEAR VALUED SHAREHOLDERS

Suatu kehormatan bagi Direksi dapat
menyampaikan Laporan Tahunan Perseroan untuk
tahun buku 2014 beserta Laporan Keuangan
Konsolidasian yang telah diudit oleh Kantor Akuntan
Publik Purwantono, Suherman & Surja dan mendapat
predikat "Wajar Tanpa Pengecualian" dalam posisi
keuangan, laba komprehensif, arus kas, serta seluruh
informasi material untuk tahun yang berakhir pada
tanggal 31 Desember 2014 sesuai dengan prinsip
akuntansi yang berlaku di Indonesia.

It is an honor for the Board of Directors to deliver
Annual Report on 2014 altogether with consolidated
Financial Statements that had been audited by
Purwantono, Suherman & Surja Public Accountant
Office and stated "Fairly Unqualified Predicate" on
financial position, comprehensive income, cash flows
as well as all material information for year ended on
December 31, 2014 referring to accounting principle
applied in Indonesia.

Sepanjang tahun 2014, Perseroan menjalankan
berbagai program sesuai dengan arahan dari Dewan
Komisaris untuk senantiasa meningkatkan kinerja
Perseroan.

Throughout 2014, the Company implements
several program referring to direction from the
Board of Commissioners to continuously enhance
Company's performance.

kINErJA 2014

PERFORMANCE 2014

Kinerja positif yang dibukukan Perseroan dalam 5
tahun terakhir masih terus berlanjut pada tahun 2014.
Untuk kontrak dan yang dibukukan adalah sebesar
Rp3.315 miliar.

Positive performance booked by the Company
within the last five consecutive years and still continued
in 2014. The current contracts and order book stand ad
IDR 3.315 billion.

Untuk tahun buku 2014, Perseroan berhasil
memperoleh laba bersih sebesar Rp105 miliar, atau
naik 5% dibandingkan laba bersih tahun 2013 yang
hanya sebesar Rp99 miliar.

For fiscal years 2014, the Company succeeded in
booking net income amounted to IDR104 or 6% higher
compared with 2013 that was only amounted to IDR99
milion..

Laporan Tahunan

PT ACSET INDONUSA Tbk
2 0 1 4 Annual Report

19

20

PENErAPAN TATA kELOLA
PErUSAhAAN

GOOD CORPORATE GOVERNANCE
PRACTICES

'Sebagai upaya untuk meningkatkan kinerja dan
kepatuhan terhadap prinsip-prinsip GCG, ACSET
menyusun Pedoman Tata Kelola Perusahaan yang
diterapkan secara konsisten dan optimal'

'As an effort to improve performance and compliance
to GCG principles, ACSET prepares Good Corporate
Governance that is implemented continuously and
optimally.'

Prinsip Tata Kelola Perusahaan (Good Corporate
Governance) merupakan elemen penting dalam
mewujudkan Perusahaan yang sustainable serta
searah dengan visi dan misi Perusahaan. Manajemen
telah membentuk pihak-pihak pendukung, dalam hal
ini Komite-komite di bawah Dewan Komisaris, yang
berfungsi sebagai mitra kerja sekaligus unit kerja yang
mengendalikan, mengawal, dan bertanggung jawab atas
implementasi GCG.

Good Corporate Governance principles are
important element to achieve a sustainable company
that aligns with the Company's vision and mission.
Management has established supporting partie, which
are Committees under the Board of Commissioners as
working partner and working units that will control, guide
and be responsible for the implementation of GCG.

Prinsip Tata Kelola Perusahaan yang baik (Good
Corporate Governance) merupakan ruh dari Perseroan.
Dalam menjalankan roda bisnis, Perseroan selalu
berpedoman pada prinsip GCG dalam kegiatan usahanya.
Perseroan memiliki keyakinan yang kuat bahwa dengan
penerapan Tata Kelola Perusahaan yang baik akan
meningkatkan kinerja Perseroan, bukan hanya untuk
saat ini, tapi juga di masa mendatang. Perseroan juga
berkeyakinan bahwa dengan mengimplementasikan
prinsip GCG dalam semua kegiatan usahanya akan
memperkokoh kepercayaan serta meningkatkan nilai bagi
pemegang saham dan pemangku kepentingan lainnya.

Good Corporate Governance (GCG) implementation
becomes the spirit of the Company, in our business
operation, The Company always adheres to GCG
principle in every business activities. The Company
is strongly committed that through Good Corporate
Governance implementation will enhance Company's
performance, not only for present time but also in the
future. The Company also believes that within GCG
principle implementation in all activities will strengthen
shareholders as well as other stakeholders trust and
value.

Sebagai Perusahaan publik, penerapan GCG
diselaraskan dengan dinamika bisnis yang terjadi. GCG
diimplementasikan secara terintegrasi.

As Public Company, GCG implementation is in line
with existing business dynamics, GCG is implemented in
an integrated manner.

Kepercayaan menjadi hal utama yang ingin diraih
Perseroan. Dengan konsep GCG yang mengedepankan
transparansi dan akuntabilitas, maka Perusahaan
mendapatkan hasil yang positif sekaligus menjamin
pertumbuhan Perseroan yang berkesinambungan dalam
jangka panjang.

Trust become primary factor that we wish to be
realized by the Company. Within GCG concept that
promotes transparency and accountability, the Company
can achived longer term sustainable growth.

Upaya Perseroan untuk menerapkan prinsip-prinsip
GCG di seluruh elemen Perusahaan dilakukan melalui

The Company's efforts to implementation of the principles
of Good Corporate Governance in all elements of the

PT ACSET INDONUSA Tbk
Laporan Tahunan 2 0 1 4

Annual Report

sosialisasi yang berkesinambungan kepada seluruh
karyawan hingga evaluasi serta monitoring. Hal ini
menunjukkan kesungguhan jajaran Direksi untuk fokus
dalam penerapan GCG di tubuh Perseron.

Company are carried out through continuous dissemination
to all employees up to the evaluation and monitoring. This
shows the seriousness of the Board of Directors to focus on
the implementation of GCG in the Company's.

TUJUAN PENErAPAN GCG

GCG IMPLEMENTATION OBJECTIVES

Secara konkrit tujuan penerapan GCG pada
Perseroan adalah sebagai berikut :

Concrete GCG implementation objective in the
Company are as follows :

1. Untuk mendorong pengelolaan Perseroan secara
professional, transparan dan efisien serta untuk
mendorong kemandirian seluruh Perseroan dalam
memaksimalkan fungsi masing-masing dalam rangka
pencapaian visi Perseroan.

1. To support professional, transparent and efficient
Company's management, as well as to encourage
every Company's departments Independency in
optimizing each functions in realisation of the
Company's vision.

2. Mewujudkan kejelasan fungsi organ-organ Perseroan
dalam menjalankan tugas dan kewenangan masingmasing sehingga pengelolaan Perseroan berjalan
secara efektif.

2. Establishing Company's departments function
clarity in implementing each duties and authority
implementation that Company's management is
effectively implemented.

3. Terciptanya kesesuaian pengelolaan Perseroan
dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku
dan prinsip koorporasi yang sehat. Implementasi GCG
akan memastikan bahwa Perseroan menerapkan
prinsip kehati-hatian dan taat pada hukum dan
peraturan yang berlaku.

3. Establishing Company's management compliance
against applicable regulations and sound corporate
principles. GCG implementation will ensure that the
Company implements prudent principle as well as
complies with applicable law and regulations.

4. Memberikan keadilan dan kesetaraan di dalam
memenuhi hak-hak setiap individu dan pemangku
kepentingan lainnya baik yang timbul dari perjanjian
dengan Perseroan atau kewajiban yang dibebankan
oleh undang-undang yang berlaku terhadap Perseroan.

4. To provide justice and equality to fulfill people's right
and other importance that either appeared because
of an agreement with a corporation on an obligation
that have been loaded by laws towards a corporation.

5. Meminimalkan benturan-benturan kepentingan
antar organ dan individu di dalam Perseroan dalam
menjalankan operasional Perseroan.

5.

6. Menciptakan lingkungan kerja yang kondusif dalam
rangka pencapaian visi Perseroan.

6. Establishing conducive working environment to
realize Company's vision.

Minimizing inter-Company's departments and
individual conflict of interest in implementing
Company's operational.

Laporan Tahunan

PT ACSET INDONUSA Tbk
2 0 1 4 Annual Report

21

TANGGUNG JAwAb SOSIAL
PErUSAhAAN

CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITy

Acset sangat percaya pada hasil positif dan
pertumbuhan yang sehat dan berkembang dengan baik
jika perusahaan adalah peduli pada pengembangan
lingkungan dan sosial. Oleh karena itu, Acset sebagai
perusahaan yang bergerak di bidang konstruksi, akan
selalu mengoperasikan aktifitas bisnis kami sejalan
dengan CSR

ACSET strongly believe in the positive result
and healthy growth will thrive when the company are
concern on environmental and social development.
Therefore, ACSET as the Company engaged in
the field of construction, will always operate our
business activities in line with CSR

Hubungan timbal balik antara Perusahaan dan
masyarakat menjadi menjadi bagian integral dari
proyek keamanan lingkungan perusahaan

22

PT ACSET INDONUSA Tbk
Laporan Tahunan 2 0 1 4

Annual Report

PENUTUP

CLOSING

Akhir kata, kami seluruh jajaran Direksi
mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya
kepada seluruh karyawan PT Acset Indonusa Tbk. atas
kerja keras dan kontribusinya sehingga Perseroan
mampu mencapai prestasi yang memuaskan.

Finaly on behalf of the Board of Director's,
we like to express our highest gratitude to all the
employees of PT Acset Indonusa Tbk. for their best
performance and contribution to the company
growth.

Tak lupa, kami juga mengucapkan terima kasih
kepada seluruh stakeholder atas dukungan dan
kepercayaan.

We also take this opportunity to extend our
appreciation to all stakeholder for their support
and trust.

Semoga Tuhan Yang Maha Esa senantiasa
memberkahi kita semua.

All Glory to God Almighty and may God the
Almighty always bless us all.

Tan Tiam Seng Ronnie
Presiden Direktur | President Director

Mutual beneficiary relationship between the
Company and the community becomes an integral
part of the company's project neighburhood
security.

Laporan Tahunan

PT ACSET INDONUSA Tbk
2 0 1 4 Annual Report

23

BAB II
IKHTISAR UTAMA
Key Highlight s

Page : 26-31
26

Ikhtisar Keuangan dan Graik-Graik
Financial Highlights and Charts

28

Komposisi Pemegang Saham
Shareholder’s Composition

29

Kinerja Saham
Stock Performance

30

Realisasi Penggunaan Dana Hasil Penawaran Umum
Realization of the Proceed Public Ofering

31

Kebijakan Dividen
Dividend Policy

Pa k u b u won o S ign atu re
24

PT ACSET INDONUSA Tbk
Laporan Tahunan 2 0 1 4

Annual Report

Laporan Tahunan

PT ACSET INDONUSA Tbk
2 0 1 4 Annual Report

25

IHKTISAR KEUANGAN
Financial Highlights

(dalam jutaan Rupiah / in million Rupiah)

Rasio Keuangan (%)

31 Desember | December 31

Financ ial Ratio (%)
31 Desember | December 31

URAIAN

PENDAPATAN USAHA

2014

2013

2012

2011

2010

1,350,908

1,014,502

669,906

429,063

303,107

248,939

207,868

115,548

80,424

63,881

DESCRIPTION

REVENUE

URAIAN

2014

GROSS PROFIT

176,715

146,399

77,033

50,797

37,054

OPERATING PROFIT

LABA BERSIH

103,800

99,215

52,234

36,486

27,771

NET INCOME

LABA KOMPREHENSIF

103,799

100,303

52,670

35,769

27,026

COMPREHENSIVE INCOME

RASIO LABA TERHADAP EKUITAS

ATTRIBUTABLE TO:
104,690

Kepentingan nonpengendali

(890)

TOTAL

103,800

99,358
(142)
99,215

52,249
(16)
52,234

36,486
36,486

27,771

7,49

9,66

9,38

12,46

13,68

25,48

27,22

24,73

28,79

1,6

1,5

1,2

1,4

1,5

27,771

Non-controlling interest
TOTAL
TOTAL COMPREHENSIVE INCOME

TAHUN BERJALAN YANG DAPAT

FOR THE YEAR ATTRIBUTABLE TO:

TOTAL

1,28

1,32

2,46

1,17

0,75

RATIO OF LIABILITIES TO EQUITY

0,56

0,57

0,71

0,54

0,43

RATIO OF LIABILITIES TO TOTAL ASSETS

JUMLAH ASET

104,688

100,445

52,686

35,769

27,026

(890)

(142)

(16)

-

-

103,799

100,303

52,670

35,769

27,026

GROWTH RATIO (%)
33,2

51,4

56,1

41,6

13,3

REVENUE

LABA KOTOR

19,8

79,9

43,7

25,9

78,6

GROSS PROFIT

LABA USAHA

20,7

90,0

51,6

37,1

77,8

OPERATING PROFIT

LABA BERSIH

4,6

89,9

43,2

31,4

58,6

NET INCOME

LIABILITAS
Liabilities

ASET
Assets

Non-controlling interest
TOTAL

500,000,000

40,000

40,000

40,000

209

220

1,306,227

912,156

750,393

EARNINGS PER SHARE*

1,214,765

1,061,423

607.780

259.326

143.195

CURRENT ASSETS

2011

359

TOTAL SHARED CAPITAL*

258,884

236,935

146.991

99.765

83.249

1,473,649

1,298,358

754,771

359,091

226,444

78,634

133,043

70,674

30,007

18,387

TOTAL CAPITAL EXPENDITURE

LIABILITAS JANGKA PENDEK

772,840

715,314

527.978

189.196

95.228

CURRENT LIABILITIES

LIABILITAS JANGKA PANJANG

53,473

22,602

8.582

4.354

1.733

2011

755
1.298

2013

ASET TIDAK LANCAR
TOTAL ASET
TOTAL BELANJA MODAL

1.474

2014

826,313

737,916

536,560

193,550

96,961

647,336

560,443

218,211

165,541

129,483

NON-CURRENT LIABILITIES

2011

TOTAL LIABILITIES
TOTAL EQUITY

* dalam Rupiah penuh / in Rupiah

26

PT ACSET INDONUSA Tbk
Laporan Tahunan 2 0 1 4

Annual Report

738

2013

826

2014

dalam Miliar Rupiah / in Billion Rupiah

EKUITAS
Equity

TOTAL ASSETS

2013
TOTAL EKUITAS

537

NON-CURRENT ASSETS

2012
TOTAL LIABILITAS

194

2012

dalam Miliar Rupiah / in Billion Rupiah

ASET LANCAR

31 Desember | December 31

PENDAPATAN USAHA

Owners of the parent entity

500,000,000

LABA BERSIH PER SAHAM*

Growth Ratio (%)

RASIO PERTUMBUHAN (%)

2012
JUMLAH SAHAM YANG BEREDAR*

RATIO OF NET INCOME TO EQUITY
CURRENT RATIO

RASIO LIABILITAS TERHADAP

DIATRIBUSIKAN KEPADA:

Kepentingan nonpengendali

RATIO OF NET INCOME TO TOTAL ASSETS

RASIO LIABILITAS TERHADAP EKUITAS

Owner of the parent entity

TOTAL LABA KOMPREHENSIF

Pemilik entitas induk

Description

INCOME FOR THE YEAR

DAPAT DIATRIBUSIKAN KEPADA:
Pemilik entitas induk

2010

17,19

Rasio Pertumbuhan (%)
LABA TAHUN BERJALAN YANG

2011

FINANCIAL RATIO (%)

RASIO LANCAR

LABA USAHA

2012

RASIO KEUANGAN (%)
RASIO LABA TERHADAP JUMLAH ASET

LABA KOTOR

2013

2014

PENDAPATAN USAHA
Revenue

2011

166
218

2012
2013

560
648
dalam Miliar Rupiah / in Billion Rupiah

2014

429
670
1.015
1.351
dalam Miliar Rupiah / in Billion Rupiah

Laporan Tahunan

PT ACSET INDONUSA Tbk
2 0 1 4 Annual Report

27

Stock Performance

LABA USAHA
Operating Profit

LABA BERSIH
Net Income

77

2012

36

2011

51

2011

99

2013

177

2014

52

2012

146

2013

Laporan Tahunan wajib memuat informasi ikhtisar
saham tertinggi, terendah dan penutupan, serta jumlah
saham yang diperdagangkan (dicatatkan) untuk setiap
masa triwulan dalam 2 (dua) tahun buku terakhir (jika
ada). Ikhtisar saham sebelum perubahan permodalan
wajib disesuaikan dalam hal terjadi antara lain karena
pemecahan saham, dividen saham, dan saham bonus
dalam bentuk tabel dan grafik.

KINERJA SAHAM

The Annual Report should be contain the information
regarding the highest, the lowest and the closing of the
share price, as well as the number of the traded shares
for each quater in the last 2 (two) financial years (if
available). The share price before the amandement of the
last capitalization should be adjusted if accasions such
as share division, share dividend and bonus share occur,
in the form of tables and graphics.

105

2014

Triwulan Ikhtisar Saham Perusahaan

dalam Miliar Rupiah / in Billion Rupiah

dalam Miliar Rupiah / in Billion Rupiah

Quarterly Share Price of The Company

KOMPOSISI PEMEGANG SAHAM

Tahun
Year

S h a r e h o l d e r ’s C o m p o s i t i o n

2013

31 %

Triwulan
Quarter

Tertinggi
Highest

Terendah
Lowest

Harga Penutupan
Closing Price

Volume Transaksi
Transaction Volume

II

3,155.00

2,835.00

3,015.00

21,154,500.00

III

2,790.48

2,728.57

2,760.32

251,412.90

IV

2,314.42

2,283.00

2,301.75

87,983.68

Triwulan
Quarter

Tertinggi
Highest

Terendah
Lowest

I

2.056,83

2.009,83

2.038,58

445.135,00

II

2.376,53

2.289,75

2.353,14

280.605,17

III

2.996,67

2.902,00

2.949,33

518.213,33

IV

3.391,59

3,301.98

3,355.32

511,491.94

Masyarakat Umum
Public

0,80%

Tahun
Year

Harga Penutupan
Volume Transaksi
Closing Price
Transaction Volume

Hilarius Arwandhi

PT Cross Plus Indonesia (CPI)

2014

PT Loka Cipta Kreasi (LCK)

29,75%

38,45 %

4,500,000

4,000

4,000,000

3,500

3,500,000

Komposisi Pemegang Saham 31 Desember 2014

3,000,000

The Composition of Shareholders as of December 31, 2014

2,500,000

3,000

2,500

2,000

Pemegang Saham
Shareholders

%

Nilai Nominal (Rp)
Nominal Value (RP)

PT Cross Plus Indonesia (CPI)

192.250.000

38,45

19.225.000.000

1,000,000

PT Loka Cipta Kreasi (LCK)

148.750.000

29,75

14.875.000.000

500,000

4.000.000

0.80

400.000.000

Masyarakat Umum | Public

155.000.000

31

15.500.000.000

Jumlah | Total

500.000.000

100,0

50.000.000.000

Hilarius Arwandhi

28

PT ACSET INDONUSA Tbk
Laporan Tahunan 2 0 1 4

Annual Report

Closing Price

2,000,000

Jumlah Saham
Number of Shares

1,500

Volume

1,500,000
1,000

500

-

-

Laporan Tahunan

PT ACSET INDONUSA Tbk
2 0 1 4 Annual Report

29

Dividend Policy

RALISASI PENGGUNAAN DANA HASIL PENAWARAN UMUM

KEBIJAKAN DIVIDEN

Realization of the Proceed Public Offering

Saham PT ACSET Indonusa Tbk didaftarkan dan
ditawarkan untuk pertama kalinya kepada publik pada
tanggal 24 Juni 2013 yang tercatat di Bursa Efek Indonesia
dengan kode emiten ACST sebanyak 151.854.000 (seratus
lima puluh satu juta delapan ratus lima puluh empat ribu)
dengan harga perdana saham sebesar Rp2.500 (dua ribu
lima ratus Rupiah) per saham. Nilai Penawaran Umum
Perdana adalah sebesar Rp250.000.000.000 (dua ratus
limapuluh miliar Rupiah).

Shares of PT Acset Indonusa Tbk registered and
offered for the first time to the public on June 24, 2013
which listed on the Indonesia Stock Exchange with the
code of the issuer ACST amount 151.854.000 (one hundred
fifty one million eight hundred fifty four thousand Rupiah)
with initial price ofthe stock amounting to IDR2.500 (two
thousand five hundred Rupiah) per share. Value Initial
Public Offering amounted to IDR250.000.000.000 (two
hundred billion Rupiah).

Berikut ini adalah rincian pergerakan atas utilisasi
dan realisasi dana hasil penawaran umum selama 2014 :

Here is a breakdown of utilization and the realization of
the movement of proceeds from public offering during 2014:

Tabel Penggunaan Dana IPO

Kebijakan Dividen yang Dibayarkan dan Dividen
Payout Ratio
Sesuai Keputusan Rapat Umum Pemegang Saham
Tahunan tentang Persetujuan Laporan Tahunan
dan Pengesahan Perhitungan Tahunan Tahun Buku
2013 diputuskan membagikan dividen sebesar
Rp19.750.000.000 (sembilan belas miliar tujuh ratus
lima puluh juta Rupiah) yang akan dibagikan sebagai
dividen tunai kepada para pemegang saham. Yaitu
sebanyak 500.000.000 lembar saham, sehingga
setiap saham akan memperoleh dividen tunai sebesar
Rp39,50 (tiga puluh sembilan koma lima puluh Rupiah)
yang dibayarkan tanggal 17 September 2014.

Dividend Policy and Dividend Payout Ratio

Based on Annual General Meeting of Shareholders
about the approval of the Annual and financial Report
for year 2013, it was decided to distribute dividend
amounting to IDR19.750.000.000 (nineteen billion
seven hundred and fifty million Rupiah) which will be
distributed as cash dividend to shareholders. As many
as 500.000.000 shares, so that each share will receive
a cash dividend of IDR39,50 (thirty nine point fifty
Rupiah) which paid on September 17, 2014.

Table of Realization of the Proceed Public Offering
Uraian | Description

30

Jumlah | Total

Hasil IPO | IPO Proceeds

Rp

250.000.000.000,00

Biaya IPO | IPO Costs

Rp

8.203.508.844,95

Hasil Bersih IPO | Net Proceeds of IPO

Rp

241.796.491.155,05

Realisasi Penggunaan Dana |
Realization of Proceeds Utilization

Rp

0

PT ACSET INDONUSA Tbk
Laporan Tahunan 2 0 1 4

Annual Report

Dividen Tahun 2014

Penggunaan Dana | Proceeds Utilization

Dividend in 2 0 1 4
Rasio

Laba Bersih

Untuk belanja modal, modal kerja dan juga
untuk pembayaran hutang BII
For Capital Expenditure, Working and BII
debt Payment

Dividen

2014

Ratio
Net Income (Rp)

Dividends (Rp)

Dividen per Saham
Payout Ratio

Dividend per Share (Rp)

Payout Ratio (%)

99.357.721.104
19.750.000.000
39,50
20

Laporan Tahunan

PT ACSET INDONUSA Tbk
2 0 1 4 Annual Report

31

BAB III

DATA PERUSAHAAN
Com p a ny D a t a

Page : 34-54
34

Susunan Dewan Komisaris & Direksi
The Composition of the Board of Commissioners and Directors

35

Struktur Organisasi
Organization Stucture

36

Proil Dewan Komisaris
Profile of the Board of Commissioners

39

Proil Dewan Direksi
Proile of the Board of Directors

44

Proil Komite Audit
Profile of Audit Commitee

47

Proil Sekretaris Perusahaan
Profile of Corporate Secretary

49

Proil Audit Internal
Profile of Internal Audit

50

Hubungan Investor
Investor Relation

51

Lembaga Penunjang Pasar Modal
Capital Market Supporting Institutions

53

Anak Usaha dan Perusahaan Asosiasi
Subsidiaries and Associated Company

53

Proil Perusahaan
Company Profile

54

Jasa Kami
Our Expertise

J e m b at an S u ra ma du, Jawa Ti mur
S u ra m a d u Bri dge, East J ava
32

PT ACSET INDONUSA Tbk
Laporan Tahunan 2 0 1 4

Annual Report

Laporan Tahunan

PT ACSET INDONUSA Tbk
2 0 1 4 Annual Report

33

S U S U N A N D E WA N KO M I S A R I S
& DIREKSI

/

Berdasarkan Pernyataan Keputusan Pemegang
Saham tanggal 8 Pebruari 2013 yang diaktakan dalam
Akta Nomor 75, yang dibuat oleh Notaris Dr. Irawan
Soerodjo, S.H. M.Si, di mana di dalam Akta tersebut
para Pemegang Saham menyetujui perubahan Dewan
Komisaris dan Direksi Perusahaan menjadi sebagai
berikut :

The Composition of
the Board of Commisioners
& Directors

Pursuant to the Resolution Statement of the
shareholders dated 8 February 2013 notarized in Deed
Number 75, made by Notary Dr. Irawan Soerodjo, S.H.
M.Si, where as in the Deed the Shareholders approved
changes in the Company's Board of Commissioners and
Directors as Follows :

Struktur Organisasi
Organization Structure
Board of Commissioners
Audit Committee

Dewan Komisaris
President Director (CEO)

The Board of Commissioners
Nama | Name

Jabatan | Function

Corporate Secretary

Presiden Komisaris & Independen Komisaris|

Robert Mulyono

Audit Internal

President Commissioner& Commissioner Independent

Management Representative

Komisaris | Commissioner

Andi Anzhar Cakra Wijaya

Managing Director (COD)
Hilarius Arwandhi

Dewan Direksi
The Board of Directors
Nama | Name

Direktur Keuangan | Finance Director
Direktur Proyek / Direktur Independen | Project Director/ Independent Director

Sepanjang tahun 2014 tidak ada penggantian
anggota Dewan Komisaris dan Direksi.

Annual Report

Procurement

Foundation

Special & Foreign
Operation

Construction Project
Project Div I

Accounting & Finance

Marketing

HRD & Legal

Construction Project
Project Div II

Information Technology
& System Procedure

Workshop Foundation

HSE & ISO

Construction
Workshop

Direktur Operasional | Managing Director

Agustinus Hambadi

PT ACSET INDONUSA Tbk
Laporan Tahunan 2 0 1 4

Djatikesumo Subagio

Presiden Direktur | President Director

Hilarius Arwandhi

34

Project Director/Independent Director
Agustinus Hambadi

Jabatan | Function

Tan Tiam Seng Ronnie

Djatikesumo Subagio

Finance Director

Throughout 2014 there was no replacement of
members of the Board of Commissioners and Board of
Directors.

Construction
Support

Laporan Tahunan

PT ACSET INDONUSA Tbk
2 0 1 4 Annual Report

35

P R O F I L D E WA N KO M I S A R I S

/

Profile of the B oard of Commisssioners

Ir. Robert Mulyono

Presiden Komisaris & Komisaris
Independen
President Commissioner &
Independent Commissioner
Warga Negara Indonesia, 67 tahun. Menjabat sebagai
Presiden Komisaris Perusahaan sejak tahun 2013.
Memperoleh gelar dari Fakultas Teknik Sipil dari
Universitas Gajah Mada pada tahun 1975.
Sebelumnya pernah menjabat sebagai Direktur
Utama PT Nindya Karya (2002-2008), Direktur Utama PT
Hutama Karya (1999-2002), Ad-Interim Direktur Utama
PT Hutama Karya (1998-1999), Direktur Operasional II PT
Hutama Karya (1993-1998).

Indonesian Citizen, 67 years old. Served as the
President Commissioner since 2013.
Graduated from Faculty of Civil Engineering from
Universitas Gajah Mada in 1975.
Previously had held positions as the President
Director of PT Nindya Karya (2002-2008), President
Director of PT Hutama Karya (1999-2002), Ad-Interim
President Director of PT Hutama Karya (1998-1999),
Operational Director II of PT Hutama Karya (1993-1998).

(Kanan ke Kiri- Right to the left)
Robert Mulyono

( Presiden Komisaris & Komisaris Independent
/President Commissioner & Independent Commissioner)

Andi Anzhar Cakra Wijaya ( Komisaris/Commissioner )

36

PT ACSET INDONUSA Tbk
Laporan Tahunan 2 0 1 4

Annual Report

Laporan Tahunan

PT ACSET INDONUSA Tbk
2 0 1 4 Annual Report

37

Profile of the Board of Directors

/

P R O F I L D E WA N D I R E KS I

Andi Anzhar Cakra Wijaya

Komisaris
Commissioners
Warga Negara Indonesia, 44 tahun. Menjabat
Komisaris Perusahaan sejak tahun 2013.

sebagai

Memperoleh gelar Magister Hukum dari Universitas
Padjadjaran, Bandung pada tahun 2007, Sarjana Hukum dari
Universitas Jakarta, Jakarta pada tahun 2005, BBM Degree dari
Pamantasan Nang Lungsod Nang, M